Daftar Isi
12 hubungan: Anggar, Arsitektur Neoklasik, Athena (kota), Marmer, Masyarakat Ekonomi Eropa, Olimpiade Interkala 1906, Olimpiade Musim Panas 1896, Olimpiade Musim Panas 2004, Peristilium, Pusat konvensi, Wisma Olimpiade, Yunani.
Anggar
Anggar Anggar adalah ilmu beladiri menggunakan senjata yang berkembang menjadi seni budaya olahraga ketangkasan dengan senjata yang menekankan pada teknik kemampuan seperti memotong, menusuk atau menangkis senjata lawan dengan menggunakan keterampilan dalam memanfaatkan kelincahan tangan dan mobilitas adalah aset terbesar pemain anggar.
Lihat Zappeion dan Anggar
Arsitektur Neoklasik
Katedral Vilnius Arsitektur Neoklasik adalah sebuah gaya arsitektur yang dihasilkan oleh gerakan neoklasik yang dimulai pada pertengahan abad ke-18.
Lihat Zappeion dan Arsitektur Neoklasik
Athena (kota)
Athena atau Atena adalah ibu kota negara Yunani.
Lihat Zappeion dan Athena (kota)
Marmer
Lantai yang terbuat dari Marmer putih Marmer atau batu pualam merupakan batuan hasil proses metamorfosa atau malihan dari batu gamping.
Lihat Zappeion dan Marmer
Masyarakat Ekonomi Eropa
Masyarakat Ekonomi Eropa (European Economic Community) adalah organisasi kawasan yang bertujuan menyatukan ekonomi negara-negara anggotanya.
Lihat Zappeion dan Masyarakat Ekonomi Eropa
Olimpiade Interkala 1906
Olimpiade Interkala 1906 atau Olimpiade 1906 adalah ajang olahraga internasional yang diselenggarakan di Athena, Yunani, pada tahun 1906.
Lihat Zappeion dan Olimpiade Interkala 1906
Olimpiade Musim Panas 1896
Olimpiade Musim Panas 1896 (Therinoí Olympiakoí Agónes 1896), secara resmi dikenal sebagai Games of the I Olympiad (Agónes tis 1is Olympiádas) dan umumnya dikenal sebagai Athena 1896 (Αθήνα 1896), adalah Olimpiade internasional pertama yang diadakan di sejarah modern.
Lihat Zappeion dan Olimpiade Musim Panas 1896
Olimpiade Musim Panas 2004
Olimpiade Musim Panas ke-28 (Θερινοί Ολυμπιακοί Αγώνες 2004) berlangsung selama 16 hari dari 13 Agustus hingga 29 Agustus 2004 di Athena, Yunani.
Lihat Zappeion dan Olimpiade Musim Panas 2004
Peristilium
Rekonstruksi peristilium Romawi di Pompeii. Dalam Arsitektur Yunani dan Romawi peristilium (dari Yunani Kuno περίστυλος) adalah teras bersambung yang membentuk jajaran kolom yang mengelilingi perimeter bangunan atau pelataran.
Lihat Zappeion dan Peristilium
Pusat konvensi
Capitol View Conference Center di Washington, D. C. Pusat konvensi (atau balai pertemuan, balai sidang) adalah sebuah bangunan besar yang dirancang untuk mengadakan konvensi, di mana individu-individu dan kelompok-kelompok berkumpul untuk mempromosikan dan berbagi kepentingan bersama.
Lihat Zappeion dan Pusat konvensi
Wisma Olimpiade
Desa Olimpiade Berlin tahun 1936 Wisma Olimpiade adalah sebuah pusat akomodasi yang dibangun untuk Pertandingan Olimpiade, biasanya di sebuah Taman Olimpiade atau tempat lain di kota tuan rumah.
Lihat Zappeion dan Wisma Olimpiade
Yunani
Yunani (Ελλάδα), secara resmi bernama Republik Yunani, dikenal pada zaman purba sebagai Hellas, adalah sebuah negara tempat lahirnya budaya Dunia Barat yang berada di Eropa bagian tenggara, terletak di ujung selatan Semenanjung Balkan, di bagian timur Laut Tengah (Mediterania).
Lihat Zappeion dan Yunani
Juga dikenal sebagai Athens Olympic Fencing Hall (1896).