Kami sedang bekerja untuk memulihkan aplikasi Unionpedia di Google Play Store
🌟Kami menyederhanakan desain kami untuk navigasi yang lebih baik!
Instagram Facebook X LinkedIn

Bakteri asam laktat dan Lactobacillus

Pintas untuk: Perbedaan, Kesamaan, Jaccard Kesamaan Koefisien, Referensi.

Perbedaan antara Bakteri asam laktat dan Lactobacillus

Bakteri asam laktat vs. Lactobacillus

''Lactobacillus bulgaricus'', salah satu bakteri yang tergolong bakteri asam laktat. Bakteri asam laktat (BAL) adalah kelompok bakteri gram-positif yang tidak membentuk spora dan dapat memfermentasikan karbohidrat untuk menghasilkan asam laktat. Lactobacillus adalah genus bakteri gram-positif,non-spora, berbentuk batang, tidak bermotil, kalase negatif, dan kadang-kadang mereduksi nitrat.

Kemiripan antara Bakteri asam laktat dan Lactobacillus

Bakteri asam laktat dan Lactobacillus memiliki 29 kesamaan (dalam Unionpedia): Acar, Asam amino, Asam asetat, Asam laktat, Bakteri, Bakteriosin, Etanol, Fermentasi, Glikolisis, Gram-positif, Hidrogen peroksida, Kanker, Karbohidrat, Keju, Kimci, Laktosa, Leuconostoc, Minuman anggur, Nutrisi, Pediococcus, Pencernaan, PH, Probiotik, Sauerkraut, Silase, Spora, Usus, Vitamin, Yoghurt.

Acar

Acar Acar adalah jenis awetan makanan yang pada prosesnya menggunakan cuka dan air garam untuk membuat cita rasa segar.

Acar dan Bakteri asam laktat · Acar dan Lactobacillus · Lihat lebih »

Asam amino

Asam amino adalah senyawa organik yang memiliki gugus fungsi karboksil (–COOH) dan amina (biasanya –NH2), serta rantai samping (gugus R) yang spesifik untuk setiap jenis asam amino.

Asam amino dan Bakteri asam laktat · Asam amino dan Lactobacillus · Lihat lebih »

Asam asetat

Asam asetat, asam etanoat atau asam cuka adalah salah satu senyawa organik yang berada dalam golongan asam alkanoat.

Asam asetat dan Bakteri asam laktat · Asam asetat dan Lactobacillus · Lihat lebih »

Asam laktat

Asam lakta (CH3-CHOH-COOH), dikenal juga sebagai asam susu) adalah senyawa kimia penting dalam beberapa proses biokimia. Seorang ahli kimia Swedia, Carl Wilhelm Scheele, kali mengisolasinya pada tahun 1780. Secara struktur, ia adalah asam karboksilat dengan satu gugus hidroksil yang menempel pada gugus karboksil. Dalam air, ia terlarut epas proton (H+), membentuk ion laktat. Asam ini juga larut dalam alkohol dan bersifat menyerap air (higroskopik). Asam ini memiliki simetri cermin (kiralitas), dengan dua isomer: asam L-(+)-laktat atau asam (S)-laktat dan, cerminannya, iasam D-(-)-laktat atau asam (R)-laktat. Hanya isomer yang pertama (S) aktif secara biologi.

Asam laktat dan Bakteri asam laktat · Asam laktat dan Lactobacillus · Lihat lebih »

Bakteri

Bakteri (nama ilmiah: Bacteria) adalah kelompok mikroorganisme bersel satu yang diklasifikasikan pada tingkat domain.

Bakteri dan Bakteri asam laktat · Bakteri dan Lactobacillus · Lihat lebih »

Bakteriosin

Istilah “bakteriosin” diperkenalkan untuk menunjukkan protein atau peptida beracun yang diproduksi oleh semua jenis bakteri yang aktif pada bakteri terkait tetapi tidak membahayakan sel penghasil.

Bakteri asam laktat dan Bakteriosin · Bakteriosin dan Lactobacillus · Lihat lebih »

Etanol

Etanol, disebut juga etil alkohol, alkohol murni, alkohol absolut, atau alkohol saja, adalah cairan yang mudah menguap, mudah terbakar, tak berwarna, dan merupakan alkohol yang paling sering digunakan dalam kehidupan sehari-hari.

Bakteri asam laktat dan Etanol · Etanol dan Lactobacillus · Lihat lebih »

Fermentasi

Fermentasi sedang berlangsung. Fermentasi atau peragian adalah proses produksi energi dalam sel dengan keadaan anaerobik (tanpa oksigen) yang menghasilkan perubahan biokimia organik melalui aksi enzim.

Bakteri asam laktat dan Fermentasi · Fermentasi dan Lactobacillus · Lihat lebih »

Glikolisis

Glikolisis berasal dari kata glukosa dan lisis (pemecahan), adalah serangkaian reaksi biokimia di mana glukosa dioksidasi menjadi molekul asam piruvat.

Bakteri asam laktat dan Glikolisis · Glikolisis dan Lactobacillus · Lihat lebih »

Gram-positif

Bakteri gram positif Bacillus anthracis (batang ungu) pada cairan serebrospinal. Sel yang lain adalah sel darah putih. Gram-positif adalah bakteri yang mempertahankan zat warna kristal violet sewaktu proses pewarnaan Gram sehingga akan berwarna biru atau ungu di bawah mikroskop.

Bakteri asam laktat dan Gram-positif · Gram-positif dan Lactobacillus · Lihat lebih »

Hidrogen peroksida

Hidrogen peroksida adalah senyawa kimia dengan rumus.

Bakteri asam laktat dan Hidrogen peroksida · Hidrogen peroksida dan Lactobacillus · Lihat lebih »

Kanker

Kanker juga selalu disebut sebagai Neoplasma ganas atau Tumor ganas (cancer, malignant neoplasm, malignant tumor) adalah tumor, sifat-sifatnya yang paling sering (berbeda dengan sifat-sifat Tumor jinak) membuatnya sangat mengancam jiwa organisme, yang memberi alasan untuk menyebutnya "ganas".

Bakteri asam laktat dan Kanker · Kanker dan Lactobacillus · Lihat lebih »

Karbohidrat

pati, salah satu jenis karbohidrat cadangan makanan pada tumbuhan, dilihat dengan mikroskop cahaya. Karbohidrat ('hidrat dari karbon'), hidrat arang, atau sakarida (dari bahasa Yunani σάκχαρον, sákcharon, berarti "gula") adalah biomolekul yang terdiri dari atom karbon (C), hidrogen (H), dan oksigen (O), biasanya dengan perbandingan atom hidrogen–oksigen 2:1 (seperti pada molekul air) dan rumus empiris (dengan m bisa saja sama atau berbeda dengan n).

Bakteri asam laktat dan Karbohidrat · Karbohidrat dan Lactobacillus · Lihat lebih »

Keju

Berbagai macam keju di Italia. Berbagai macam keju di pasar swalayan. Keju adalah sebuah makanan yang dihasilkan dengan memisahkan zat-zat padat dalam susu melalui proses pengentalan atau koagulasi.

Bakteri asam laktat dan Keju · Keju dan Lactobacillus · Lihat lebih »

Kimci

Kimci atau kimchi adalah makanan tradisional Korea berupa asinan sayur hasil fermentasi yang diberi bumbu pedas.

Bakteri asam laktat dan Kimci · Kimci dan Lactobacillus · Lihat lebih »

Laktosa

Laktosa adalah bentuk disakarida dari karbohidrat yang dapat dipecah menjadi bentuk lebih sederhana yaitu galaktosa dan glukosa.

Bakteri asam laktat dan Laktosa · Lactobacillus dan Laktosa · Lihat lebih »

Leuconostoc

Leuconostoc adalah bakteri gram-positif, katalase negatif, dengan morfologi seperti kokus dan dapat menyebabkan infeksi pada manusia.

Bakteri asam laktat dan Leuconostoc · Lactobacillus dan Leuconostoc · Lihat lebih »

Minuman anggur

Minuman anggur adalah minuman beralkohol yang terbuat dari peragian anggur atau buah-buahan lain.

Bakteri asam laktat dan Minuman anggur · Lactobacillus dan Minuman anggur · Lihat lebih »

Nutrisi

Makanan sumber nutrisi Nutrisi atau gizi adalah substansi organik yang dibutuhkan organisme untuk fungsi normal dari sistem tubuh, pertumbuhan, dan pemeliharaan kesehatan.

Bakteri asam laktat dan Nutrisi · Lactobacillus dan Nutrisi · Lihat lebih »

Pediococcus

Pediococcus adalah genus bakteri yang termasuk bakteri asam laktat (BAL) dengan ciri non-motil (tidak bergerak) dan memiliki bentuk sferis.

Bakteri asam laktat dan Pediococcus · Lactobacillus dan Pediococcus · Lihat lebih »

Pencernaan

Pencernaan adalah sebuah proses metabolisme di mana suatu makhluk hidup memproses sebuah zat, dalam rangka untuk mengubah secara kimia atau mekanik sesuatu zat menjadi nutrisi.

Bakteri asam laktat dan Pencernaan · Lactobacillus dan Pencernaan · Lihat lebih »

PH

Jumlah pH beberapa benda pH (Potential of Hydrogen) adalah derajat keasaman yang digunakan untuk menyatakan tingkat keasaman atau kebasaan yang dimiliki oleh suatu larutan.

Bakteri asam laktat dan PH · Lactobacillus dan PH · Lihat lebih »

Probiotik

Probiotik adalah istilah yang digunakan pada mikroorganisme hidup yang dapat memberikan efek baik atau kesehatan pada organisme lain/inangnya.

Bakteri asam laktat dan Probiotik · Lactobacillus dan Probiotik · Lihat lebih »

Sauerkraut

Sosis dan sauerkraut disajikan di atas piring Eisbein yang diasinkan dan sauerkraut Sauerkraut (kol asam) adalah makanan khas Jerman yang terbuat dari kubis yang diiris halus dan difermentasi oleh berbagai bakteri asam laktat, seperti Leuconostoc, Lactobacillus dan Pediococcus.

Bakteri asam laktat dan Sauerkraut · Lactobacillus dan Sauerkraut · Lihat lebih »

Silase

Sapi memakan silase jagung Potongan tanaman jagung dan biji jagung sebelum dijadikan silase Silase matang, yang terbuat dari potongan tanaman jagung dan biji jagung Silase adalah pakan berkadar air tinggi hasil fermentasi yang diberikan kepada hewan ternak ruminansia atau dijadikan biofuel melalui digesti anaerobik.

Bakteri asam laktat dan Silase · Lactobacillus dan Silase · Lihat lebih »

Spora

Spora adalah satu atau beberapa sel (bisa haploid ataupun diploid) yang terbungkus oleh lapisan pelindung.

Bakteri asam laktat dan Spora · Lactobacillus dan Spora · Lihat lebih »

Usus

Usus dalam sistem pencernaan manusia. Usus adalah salah satu bagian dari sistem pencernaan yang bermula dari lambung hingga anus.

Bakteri asam laktat dan Usus · Lactobacillus dan Usus · Lihat lebih »

Vitamin

Buah-buahan sebagai sumber vitamin bagi tubuh. Vitamin (vital amine, vitamin) adalah sekelompok senyawa organik berbobot molekul rendah yang memiliki fungsi vital dalam metabolisme setiap organisme, yang tidak dapat dihasilkan oleh tubuh.

Bakteri asam laktat dan Vitamin · Lactobacillus dan Vitamin · Lihat lebih »

Yoghurt

Semangkuk yoghurt Yoghurt (dari bahasa Turki: yoğurt) juga dieja yogurt, yogourt, atau yoghourt adalah susu yang dibuat melalui fermentasi bakteri.

Bakteri asam laktat dan Yoghurt · Lactobacillus dan Yoghurt · Lihat lebih »

Daftar di atas menjawab pertanyaan-pertanyaan berikut

Perbandingan antara Bakteri asam laktat dan Lactobacillus

Bakteri asam laktat memiliki 58 hubungan, sementara Lactobacillus memiliki 106. Ketika mereka memiliki kesamaan 29, indeks Jaccard adalah 17.68% = 29 / (58 + 106).

Referensi

Artikel ini menunjukkan hubungan antara Bakteri asam laktat dan Lactobacillus. Untuk mengakses setiap artikel dari mana informasi itu diambil, silakan kunjungi: