Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Belanda Selatan

Indeks Belanda Selatan

Belanda Selatan (Zuidelijke Nederlanden, Países Bajos del Sur, Pays-Bas du sud) adalah bagian dari dataran rendah yang dikuasai oleh Spanyol (Belanda Spanyol, 1579-1713), Austria (Belanda Austria, 1713-1794) dan direbut oleh Prancis (1794-1815).

12 hubungan: Austria, Belgia, Hauts-de-France, Kekaisaran Romawi Suci, Luksemburg, Prancis, Spanyol, 1579, 1678, 1713, 1794, 1815.

Austria

Austria, secara resmi bernama Republik Austria (Republik Österreich; bahasa Austria-Bayern: Republik Östareich), adalah sebuah negara yang tidak memiliki laut (landlocked) di Eropa Tengah yang terdiri dari 9 (sembilan) negara bagian (Bundesländer), salah satunya adalah Wina, pusat pemerintahan Austria sekaligus kota terbesarnya.

Baru!!: Belanda Selatan dan Austria · Lihat lebih »

Belgia

Belgia, resminya bernama Kerajaan Belgia (Koninkrijk België, Royaume de Belgique, Königreich Belgien), adalah sebuah negara di Eropa bagian barat.

Baru!!: Belanda Selatan dan Belgia · Lihat lebih »

Hauts-de-France

Hauts-de-France, La Voix du Nord, 14 March 2016 (lafal bahasa Prancis: o d(ə) fʁɑs, diterjemahkan menjadi "Prancis Atas" atau "Wilayah Prancis Teratas") atau nama resminya untuk saat ini masih Nord-Pas-de-Calais-Picardie, adalah region Prancis baru yang dibuat berdasarkan reformasi kewilayahan region Prancis pada tahun 2014 dengan menggabungkan Nord-Pas-de-Calais dan Picardy.

Baru!!: Belanda Selatan dan Hauts-de-France · Lihat lebih »

Kekaisaran Romawi Suci

Kekaisaran Romawi Suci pada tahun 843. Kekaisaran Romawi Suci (Heiliges Römisches Reich (HRR), Imperium Romanum Sacrum (IRS)) adalah kumpulan berbagai satuan politik di Eropa Tengah yang pernah ada dari tahun 962 (ada yang menyebut sejak 843) sampai 1806. Wilayah awalnya adalah daerah Kerajaan Franka Timur, pecahan dari Kerajaan Franka setelah pembagian menurut Perjanjian Verdun (843), dan Kerajaan Lombardia (di wilayah Italia sekarang). Romawi Suci menyebut dirinya "kekaisaran" atau "imperium" dan pemimpinnya disebut "kaisar" (bahasa Latin: imperator). Meskipun demikian, kaisar tidak memiliki kekuasaan absolut atas anggota-anggotanya, sehingga berbeda dari model Kekaisaran Romawi atau Kerajaan Prancis yang kekuasaannya lebih absolut. Imperium ini berlangsung delapan abad lebih, sebelum membubarkan diri pada tanggal 6 Agustus 1806 akibat Perang Napoleon. Oleh Adolf Hitler, Kekaisaran Romawi Suci dibangga-banggakan sebagai Das Erste Reich ("Imperium Pertama") bagi bangsa Jerman. Wilayahnya luas sehingga banyak mewarnai sejarah Eropa pada Abad Pertengahan. Selain itu, banyak dongeng klasik dari Eropa yang memiliki latar belakang imperium ini.

Baru!!: Belanda Selatan dan Kekaisaran Romawi Suci · Lihat lebih »

Luksemburg

Luksemburg atau resminya Keharyapatihan Luksemburg atau Kadipaten Agung Luksemburg (Grand-Duché de Luxembourg, Großherzogtum Luxemburg, Groussherzogtum Lëtzebuerg) adalah sebuah negara yang tidak berbatasan dengan laut di Eropa bagian barat laut, berbatasan dengan Prancis (perbatasan panjang 73 km), Jerman (panjang perbatasan 138 km) dan Belgia (panjang perbatasan 148 km).

Baru!!: Belanda Selatan dan Luksemburg · Lihat lebih »

Prancis

Prancis (France), secara resmi disebut sebagai Republik Prancis (République française), adalah sebuah negara yang teritori metropolitannya terletak di Eropa Barat dan juga memiliki berbagai pulau dan teritori seberang laut yang terletak di benua lain.

Baru!!: Belanda Selatan dan Prancis · Lihat lebih »

Spanyol

Spanyol (España), secara resmi dikenal dengan sebutan Kerajaan Spanyol (Reino de España) adalah sebuah negara di Eropa barat daya yang bersama Portugal, terdapat di Semenanjung Iberia.

Baru!!: Belanda Selatan dan Spanyol · Lihat lebih »

1579

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Belanda Selatan dan 1579 · Lihat lebih »

1678

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Belanda Selatan dan 1678 · Lihat lebih »

1713

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Belanda Selatan dan 1713 · Lihat lebih »

1794

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Belanda Selatan dan 1794 · Lihat lebih »

1815

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Belanda Selatan dan 1815 · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Belanda selatan.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »