Kami sedang bekerja untuk memulihkan aplikasi Unionpedia di Google Play Store
KeluarMasuk
🌟Kami menyederhanakan desain kami untuk navigasi yang lebih baik!
Instagram Facebook X LinkedIn

Formula Satu

Indeks Formula Satu

Formula Satu, disingkat F1 (atau bernama lengkap FIA Formula One World Championship), adalah kelas tertinggi balap mobil kursi tunggal yang diatur oleh Federasi Otomotif Internasional (FIA) dan dimiliki oleh Formula One Group.

Daftar Isi

  1. 178 hubungan: Aerodinamika, Aerofoil, Afrika, Afrika Selatan, Aguri Suzuki, Alain Prost, Alfa Romeo, Amerika Selatan, Amerika Utara, Argentina, Arrows Grand Prix, Asia, Aturan 107%, Australia, Autodromo Enzo e Dino Ferrari, Autodromo Nazionale di Monza, Ayrton Senna, Balap mobil, Benetton Formula, Bernd Mayländer, Bernie Ecclestone, BMW, Brands Hatch, Britania Raya, British American Racing, Carlos Sainz Jr., Champ Car World Series, Charles Leclerc, Colin Chapman, Cosworth, Daftar Grand Prix Formula Satu, Daftar Juara Dunia Pembalap Formula Satu, Daftar pemenang Grand Prix Formula Satu (konstruktor), Daftar sirkuit Formula Satu, Daftar sistem poin Kejuaraan Dunia Formula Satu, DaimlerChrysler, Denny Hulme, Dolar Amerika Serikat, Emerson Fittipaldi, Eropa, Federasi Automobil Internasional, Fernando Alonso, Ferrari, FIA, FIA Super Licence, Fiat, Formula One Group, Formula Satu musim 1950, Formula Satu musim 2005, Formula Satu musim 2019, ... Memperluas indeks (128 lebih) »

  2. Seri balap formula

Aerodinamika

Vorteks tercipta oleh bagian sebuah sayap pesawat terbang, terungkap oleh asap. Vorteks(zeg STORM) adalah salah satu dari banyak fenomena yang berhubungan dengan kajian aerodinamika. Vortex(ZEG STORM) tercipta oleh beda tekanan antara permukaan atas dan bawah sayap. Udara bertekanan tinggi di bawah permukaan bawah sayap bergerak di sekitar ujung sayap ke daerah bertekanan rendah pada permukaan atas, menghasilkan vortex(KARAMBA).

Lihat Formula Satu dan Aerodinamika

Aerofoil

Aerofoil adalah desain bodi mobil yang melengkung pada sudut-sudut yang tepat dan bersifat aerodinamis, tujuannya adalah untuk memanfaatkan tekanan udara sewaktu ketika mobil berjalan, sehingga daya cengkeram roda ke jalan menjadi lebih baik lagi.

Lihat Formula Satu dan Aerofoil

Afrika

Peta dunia yang menunjukkan lokasi Afrika. Afrika adalah benua terbesar kedua di dunia setelah Asia dan kedua terbanyak penduduknya setelah Asia.

Lihat Formula Satu dan Afrika

Afrika Selatan

Republik Afrika Selatan (Republic of South Africa), atau yang biasa disebut Afrika Selatan, disingkat dengan Afsel, adalah sebuah negara yang terletak di kawasan paling selatan Afrika.

Lihat Formula Satu dan Afrika Selatan

Aguri Suzuki

merupakan seorang mantan pembalap Formula 1 asal Jepang yang turun di ajang ini dari tahun 1988 sampai 1995.

Lihat Formula Satu dan Aguri Suzuki

Alain Prost

Alain Marie Pascal Prost, OBE, Légion d'honneur merupakan mantan pembalap Formula Satu asal Prancis yang sudah empat kali merebut gelar juara dunia F1.

Lihat Formula Satu dan Alain Prost

Alfa Romeo

Alfa Romeo adalah perusahaan mobil buatan Italia.

Lihat Formula Satu dan Alfa Romeo

Amerika Selatan

Amerika Selatan adalah sebuah benua yang berada di antara Samudra Pasifik dan Samudra Atlantik yang tersambung dengan Amerika Utara melalui Tanah Genting Panama.

Lihat Formula Satu dan Amerika Selatan

Amerika Utara

Gambar satelit Amerika Utara. Amerika Utara adalah benua di belahan bumi utara.

Lihat Formula Satu dan Amerika Utara

Argentina

Argentina, nama resminya Republik Argentina (República Argentina), adalah sebuah negara di paro selatan dan tenggara anak-benua Amerika Selatan dan merupakan negara berbahasa Spanyol terbesar di dunia.

Lihat Formula Satu dan Argentina

Arrows Grand Prix

Arrows Grand Prix merupakan sebuah tim Formula Satu asal Inggris yang berkompetisi di dalam ajang Jet Darat ini dari tahun 1978 sampai dengan tahun 2002.

Lihat Formula Satu dan Arrows Grand Prix

Asia

Gambar komposit satelit benua Asia. Badan Asia Supranasional yang berada di wilayah Asia. Asia adalah benua terbesar di Bumi baik menurut luas daratan maupun jumlah penduduk.

Lihat Formula Satu dan Asia

Aturan 107%

Aturan 107% adalah peraturan pada sesi kualifikasi Formula Satu.

Lihat Formula Satu dan Aturan 107%

Australia

Australia, resminya Persemakmuran Australia (Commonwealth of Australia), adalah sebuah negara di belahan selatan yang terdiri dari daratan utama benua Australia, Pulau Tasmania, dan berbagai pulau kecil di Samudra Hindia, dan Samudra Pasifik.

Lihat Formula Satu dan Australia

Autodromo Enzo e Dino Ferrari

Autodromo Internazionale Enzo e Dino Ferrari merupakan sebuah sirkuit balapan yang terletak di kota Bologna, Italia.

Lihat Formula Satu dan Autodromo Enzo e Dino Ferrari

Autodromo Nazionale di Monza

Autodromo Nazionale Monza merupakan salah satu sirkuit bersejarah yang terletak di Monza, di utara Milan, Italia.

Lihat Formula Satu dan Autodromo Nazionale di Monza

Ayrton Senna

Ayrton Senna da Silva adalah seorang pembalap mobil profesional dari Brasil.

Lihat Formula Satu dan Ayrton Senna

Balap mobil

Balap mobil (bahasa Inggris: auto racing) adalah suatu cabang olahraga yang melibatkan kendaraan.

Lihat Formula Satu dan Balap mobil

Benetton Formula

Benetton Formula Limited, biasa disebut Benetton saja, adalah sebuah tim dan konstruktor mobil balap Formula Satu (F1) yang pernah berpartisipasi dalam ajang tersebut dari musim sampai dengan musim.

Lihat Formula Satu dan Benetton Formula

Bernd Mayländer

Bernd Mayländer adalah seorang pembalap mobil profesional asal Jerman dan pengemudi tetap mobil pengaman (safety car) F1 saat ini.

Lihat Formula Satu dan Bernd Mayländer

Bernie Ecclestone

Bernard Charles Ecclestone adalah seorang raja bisnis asal Inggris.

Lihat Formula Satu dan Bernie Ecclestone

BMW

BMW (singkatan untuk Bayerische Motoren Werke, atau dalam Bahasa Inggris, Bavarian Motor Works), adalah sebuah perusahaan otomotif Jerman yang memproduksi mobil dan sepeda motor.

Lihat Formula Satu dan BMW

Brands Hatch

Brands Hatch Circuit (bahasa Indonesia: Sirkuit Brands Hatch) merupakan sebuah sirkuit otomotif yang terletak di dekat Swanley, di Kent, Inggris.

Lihat Formula Satu dan Brands Hatch

Britania Raya

Kerajaan Bersatu Britania Raya dan Irlandia Utara (United Kingdom of Great Britain and Northern Ireland atau United Kingdom, UK),Di Britania Raya dan Dependensinya, terdapat bahasa lain yang secara resmi diakui sebagai bahasa daerah yang sah di bawah Piagam Bahasa Daerah dan Minoritas Eropa.

Lihat Formula Satu dan Britania Raya

British American Racing

British American Racing, biasa disingkat dengan nama BAR, adalah sebuah tim dan konstruktor Formula Satu yang pernah berpartisipasi dalam ajang balap ini dari musim sampai.

Lihat Formula Satu dan British American Racing

Carlos Sainz Jr.

Carlos Sainz Vázquez de Castro, biasa disapa sebagai Carlos Sainz, Jr. atau Carlos Sainz saja merupakan seorang pembalap mobil profesional asal Spanyol yang pada saat ini sedang membalap di dalam arena Formula Satu bersama dengan tim Scuderia Ferrari.

Lihat Formula Satu dan Carlos Sainz Jr.

Champ Car World Series

Champ Car World Series merupakan sebuah organisasi penyelenggara balap mobil terbesar kedua di negara Amerika Serikat.

Lihat Formula Satu dan Champ Car World Series

Charles Leclerc

Charles Marc Hervé Percival Leclerc merupakan seorang pembalap mobil profesional dari Monako yang saat ini membalap di arena Formula Satu untuk tim Scuderia Ferrari.

Lihat Formula Satu dan Charles Leclerc

Colin Chapman

Anthony Colin Bruce Chapman, CBE adalah seorang desainer Inggris yang berpengaruh, penemu, dan pembangun di industri otomotif, dan pendiri Lotus Cars.

Lihat Formula Satu dan Colin Chapman

Cosworth

Cosworth adalah perusahaan otomotif yang didirikan di London tahun 1958 yang membuat engine untuk balapan mobil (motorsport).

Lihat Formula Satu dan Cosworth

Daftar Grand Prix Formula Satu

Formula Satu, disingkat F1, adalah kelas tertinggi balap mobil roda terbuka yang diatur oleh Fédération Internationale de l'Automobile (FIA), badan olahraga otomotif dunia.

Lihat Formula Satu dan Daftar Grand Prix Formula Satu

Daftar Juara Dunia Pembalap Formula Satu

Juara dunia Formula Satu yang pertama adalah Giuseppe Farina.

Lihat Formula Satu dan Daftar Juara Dunia Pembalap Formula Satu

Daftar pemenang Grand Prix Formula Satu (konstruktor)

Daftar di bawah ini merupakan daftar konstruktor yang berhasil memenangi balapan grand prix Formula 1 sejak pertama kali balap ini diadakan pada tahun 1950.

Lihat Formula Satu dan Daftar pemenang Grand Prix Formula Satu (konstruktor)

Daftar sirkuit Formula Satu

Negara-negara yang dijadwalkan atau menyelenggarakan balapan F1, ditandai dengan warna hijau. Lokasi sirkuit ditandai dengan warna hitam. Negara mantan penyelenggara berwarna abu tua. Mantan sirkuit penyelenggara ditandai dengan titik putih. Teritori yang ditunjukkan berstatus ''De facto''.

Lihat Formula Satu dan Daftar sirkuit Formula Satu

Daftar sistem poin Kejuaraan Dunia Formula Satu

Berikut adalah daftar sistem poin yang dipergunakan untuk menentukan hasil Kejuaraan Dunia Pembalap dan Konstruktor FIA sejak.

Lihat Formula Satu dan Daftar sistem poin Kejuaraan Dunia Formula Satu

DaimlerChrysler

DaimlerChrysler AG adalah sebuah bekas produsen mobil dan truk terkenal yang bermarkas di Stuttgart, Jerman dan Auburn Hills, Michigan, dibentuk pada 1998 dengan pembelian Chrysler Corporation (AS) oleh Daimler-Benz (Jerman).

Lihat Formula Satu dan DaimlerChrysler

Denny Hulme

Denis Clive "Denny" Hulme OBE merupakan seorang pembalap Formula 1 asal Selandia Baru.

Lihat Formula Satu dan Denny Hulme

Dolar Amerika Serikat

Dolar Amerika Serikat (simbol: $; kode: USD; juga disingkat US$ atau Dolar A.S., untuk membedakannya dari mata uang denominasi dolar lainnya; disebut sebagai dolar, dolar A.S., dolar Amerika, atau bahasa sehari-hari di Amerika Serikat sebagai buck) adalah mata uang resmi dari Amerika Serikat dan beberapa negara lain.

Lihat Formula Satu dan Dolar Amerika Serikat

Emerson Fittipaldi

Emerson Fittipaldi adalah seorang pembalap mobil professional asal Brazil.

Lihat Formula Satu dan Emerson Fittipaldi

Eropa

Peta dunia yang menunjukkan letak Eropa Eropa secara geologis dan geografis adalah sebuah semenanjung atau dataran (jazirah) yang masuk dalam benua yaitu Asia, namun penduduk dataran eropa enggan disebut orang asia dan memilih menyebut dataran mereka sebagai Benua Eropa.

Lihat Formula Satu dan Eropa

Federasi Automobil Internasional

Fédération Internationale de l'Automobile, atau disingkat FIA, adalah asosiasi non-profit yang didirikan pada 20 Juni 1904 yang mewakili kepentingan individu dan organisasi otomotif.

Lihat Formula Satu dan Federasi Automobil Internasional

Fernando Alonso

Fernando Alonso Díaz (akrab disapa Nando) adalah seorang pembalap mobil profesional dari Spanyol.

Lihat Formula Satu dan Fernando Alonso

Ferrari

Ferrari adalah sebuah produsen mobil super dan mobil balap asal Italia berperforma tinggi yang berbasis di Maranello, Italia.

Lihat Formula Satu dan Ferrari

FIA

FIA dapat mengacu pada.

Lihat Formula Satu dan FIA

FIA Super Licence

FIA Super Licence merupakan sebuah persyaratan yang memungkinkan seorang pemegang lisensi untuk mengambil bagian di ajang Formula Satu sebagai pembalap.

Lihat Formula Satu dan FIA Super Licence

Fiat

Stellantis Italia (FIAT S.p.A.), kadang ditulis secara kapital menjadi FIAT yang merupakan singkatan dari Fabbrica Italiana Automobili Torino, adalah sebuah perusahaan otomotif, mesin, jasa keuangan yang berasal dari Italia, dengan kantor pusat di kota Turin.

Lihat Formula Satu dan Fiat

Formula One Group

Formula One Group adalah sekelompok perusahaan yang bertanggung jawab mempromosikan FIA Formula One World Championship, dan melaksanakan hak komersial atas ajang balap tersebut.

Lihat Formula Satu dan Formula One Group

Formula Satu musim 1950

tim Alfa Romeo yang dominan. Formula Satu musim 1950 adalah musim yang keempat dari balap mobil FIA Formula Satu.

Lihat Formula Satu dan Formula Satu musim 1950

Formula Satu musim 2005

Formula Satu musim 2005 merupakan balapan Formula Satu yang berlangsung 19 seri dari tanggal 6 Maret hingga 16 Oktober.

Lihat Formula Satu dan Formula Satu musim 2005

Formula Satu musim 2019

Lewis Hamilton berhasil memenangkan gelar juara dunia pembalap untuk yang keenam kalinya. Mercedes. Honda. Ferrari. Sebastian Vettel, rekan setim Leclerc, menyelesaikan musim ini di posisi kelima di dalam klasemen akhir Kejuaraan Dunia Pembalap. Mercedes berhasil mempertahankan gelar juara dunia konstruktor untuk yang keenam kalinya secara berturut-turut.

Lihat Formula Satu dan Formula Satu musim 2019

Gaya turun

Tiga sayap depan berbeda mobil Formula Satu dari tiga era berbeda, semuanya dirancang untuk menghasilkan gaya turun di ujung depan masing-masing mobil. Dari atas ke bawah: Ferrari 312T4 (1979), Lotus 79 (1978), McLaren MP4/11 (1996) Gaya turun atau downforce adalah tekanan ke bawah yang diciptakan oleh karakteristik aerodinamika mobil.

Lihat Formula Satu dan Gaya turun

Giuseppe Farina

Emilio Giuseppe Farina (alias Nino Farina) adalah seorang pembalap mobil professional asal Italia.

Lihat Formula Satu dan Giuseppe Farina

Graham Hill

Norman Graham Hill merupakan mantan pembalap F1 berkebangsaan Inggris.

Lihat Formula Satu dan Graham Hill

Grand Prix A1

mobil A1 indonesia 2007, Satrio Hermanto A1 Grand Prix, (atau A1GP) merupakan sebuah seri balap mobil roda terbuka satu-desain internasional yang digelar dari 2005 sampai 2009.

Lihat Formula Satu dan Grand Prix A1

Grand Prix Amerika Serikat

Grand Prix Amerika Serikat merupakan salah satu bagian dari kejuaraan dunia Grand Prix (saat ini setara dengan kejuaraan dunia Formula Satu) sejak tahun 1908.

Lihat Formula Satu dan Grand Prix Amerika Serikat

Grand Prix Austria

2002. Grand Prix Austria (dalam bahasa Jerman: Großer Preis von Österreich) merupakan salah satu seri balapan mobil yang sempat masuk ke dalam kalender Kejuaraan Dunia FIA Formula 1.

Lihat Formula Satu dan Grand Prix Austria

Grand Prix Britania

Grand Prix Britania (sering juga disebut sebagai Grand Prix Inggris) merupakan salah satu balapan di dalam seri kejuaraan dunia Formula 1.

Lihat Formula Satu dan Grand Prix Britania

Grand Prix Eropa

Grand Prix Eropa 2010. Grand Prix Eropa (dengan nama asli: European Grand Prix, juga dikenal sebagai Grand Prix of Europe) merupakan salah satu balapan dalam Kejuaraan Dunia FIA Formula Satu.

Lihat Formula Satu dan Grand Prix Eropa

Grand Prix F1 Amerika Serikat 2005

Grand Prix Amerika Serikat 2005 (dengan nama resmi perlombaan: XXXIV Foster's United States Grand Prix) merupakan sebuah acara lomba balap mobil Formula Satu yang diselenggarakan pada tanggal 19 Juni 2005 di Indianapolis Motor Speedway, Indianapolis, Amerika Serikat, dan merupakan lomba kesembilan dari rangkaian sembilan belas seri lomba dalam kalender balap Formula Satu musim 2005.

Lihat Formula Satu dan Grand Prix F1 Amerika Serikat 2005

Grand Prix F1 Australia 2002

Grand Prix F1 Australia 2002 merupakan balapan Formula 1 pada 3 Maret 2002 di Melbourne Grand Prix Circuit.

Lihat Formula Satu dan Grand Prix F1 Australia 2002

Grand Prix F1 Austria 2003

Grand Prix F1 Austria 2003 merupakan balapan Formula 1 pada 18 Mei 2003 di A1-Ring, Austria.

Lihat Formula Satu dan Grand Prix F1 Austria 2003

Grand Prix F1 Belgia 2018

Grand Prix Belgia 2018 merupakan sebuah lomba balapan mobil Formula Satu yang diselenggarakan di Spa-Francorchamps pada tanggal 26 Agustus 2018.

Lihat Formula Satu dan Grand Prix F1 Belgia 2018

Grand Prix F1 Brasil 2005

Grand Prix F1 Brasil 2005 merupakan balapan Formula Satu, pada 25 September 2005 di Autodromo Jose Carlos Pace di Sao Paulo, Brasil.

Lihat Formula Satu dan Grand Prix F1 Brasil 2005

Grand Prix F1 Inggris 2015

Grand Prix F1 Inggris 2015 merupakan balapan Formula Satu yang berlangsung tanggal 5 Juli 2015 di Sirkuit Silverstone.

Lihat Formula Satu dan Grand Prix F1 Inggris 2015

Grand Prix F1 Italia 2008

Grand Prix Italia 2008 (secara resmi bernama Formula 1 Gran Premio Santander D'Italia 2008) merupakan sebuah balapan Formula Satu yang berlangsung pada 14 September 2008 di Autodromo Nazionale Monza, Monza, Italia.

Lihat Formula Satu dan Grand Prix F1 Italia 2008

Grand Prix F1 Jepang 2014

Grand Prix F1 Jepang 2014 (2014 Formula 1 Japanese Grand Prix) adalah balapan Formula Satu yang berlangsung pada tanggal 5 Oktober 2014 di Sirkuit Suzuka di Suzuka, Mie.

Lihat Formula Satu dan Grand Prix F1 Jepang 2014

Grand Prix F1 Monako 2015

Grand Prix F1 Monako 2015 merupakan balapan Formula Satu yang berlangsung tanggal 24 Mei 2015 di Sirkuit Jalan Raya Monako.

Lihat Formula Satu dan Grand Prix F1 Monako 2015

Grand Prix F1 Prancis 2002

Grand Prix Prancis 2002 (secara resmi disebut LXXXVIII Mobil 1 Grand Prix de France) adalah sebuah acara perlombaan balap mobil Formula Satu.

Lihat Formula Satu dan Grand Prix F1 Prancis 2002

Grand Prix F1 San Marino 1994

Grand Prix F1 San Marino 1994 merupakan seri ketiga lomba musim 1994 yang digelar di Sirkuit Imola tanggal 1 Mei 1994.

Lihat Formula Satu dan Grand Prix F1 San Marino 1994

Grand Prix F1 Spanyol 2016

Grand Prix F1 Spanyol 2016 (dengan nama resmi Formula 1 Gran Premio de España Pirelli 2016) adalah acara balapan Formula Satu yang dilaksanakan pada tanggal 15 Mei 2016, bertempat di Circuit de Barcelona-Catalunya di Montmeló, Spanyol.

Lihat Formula Satu dan Grand Prix F1 Spanyol 2016

Grand Prix Italia

Suasana di Grand Prix Italia pada tahun 2010. Grand Prix Italia (dalam Gran Premio d'Italia) merupakan salah satu balapan rutin seri kejuaraan dunia Formula Satu, yang sekaligus juga merupakan salah satu balapan yang paling tua di dalam sejarah balap F1 modern (selain Grand Prix Inggris).

Lihat Formula Satu dan Grand Prix Italia

Grand Prix Meksiko

Grand Prix Meksiko (dalam bahasa Spanyol: Gran Premio de México), atau sejak edisi musim 2021 dikenal dengan nama Grand Prix Kota Meksiko (dalam bahasa Spanyol: Gran Premio de la Ciudad de México), merupakan salah satu lomba balapan mobil yang menjadi bagian di dalam kalender Formula Satu.

Lihat Formula Satu dan Grand Prix Meksiko

Grand Prix Mobil

Grand Prix Mobil (bahasa Inggris: Grand Prix motor racing), suatu bentuk kompetisi olahraga otomotif yang berakar pada balap mobil terorganisir yang dimulai di Prancis pada awal tahun 1894.

Lihat Formula Satu dan Grand Prix Mobil

Grand Prix Monako

Grand Prix Monako (dalam bahasa Grand Prix de Monaco) adalah sebuah acara balapan mobil Formula Satu yang diadakan setiap tahun di Circuit de Monaco, pada akhir bulan Mei atau awal bulan Juni.

Lihat Formula Satu dan Grand Prix Monako

Grand Prix Prancis

Suasana Grand Prix Prancis pada tahun 1912. Grand Prix Prancis (nama resmi balapan: Grand Prix de l'ACF (Automobile Club de France), atau dalam bahasa Perancis: Grand Prix de France) merupakan salah satu balapan yang termasuk dalam seri balapan Formula Satu.

Lihat Formula Satu dan Grand Prix Prancis

Grand Prix Rusia

Grand Prix Rusia (dalam bahasa Rusia: Гран-при России, diromanisasi: Gran-Pri Rossii, dan secara resmi dikenal sebagai Formula 1 VTB Bank Russian Grand Prix) merupakan salah satu lomba balap mobil yang jadi bagian dalam kalender Formula Satu.

Lihat Formula Satu dan Grand Prix Rusia

Grand Prix San Marino

Grand Prix San Marino (dalam bahasa Italia: Gran Premio di San Marino) adalah sebuah seri kejuaraan dunia balapan mobil Formula Satu, yang dilangsungkan di Autodromo Enzo e Dino Ferrari di dekat Bologna, Italia, di kota Imola, dekat pegunungan Apennine di Italia, antara tahun dan.

Lihat Formula Satu dan Grand Prix San Marino

Grand Prix Turki

Pemandangan udara Istanbul Park. Grand Prix Turki (Türkiye Grand Prix) merupakan sebuah event balapan reguler dalam Kejuaraan Dunia Formula Satu, yang dimulai sejak musim sampai dengan musim, dan dari musim hingga musim, dua yang terakhir disebabkan oleh pandemi COVID-19.

Lihat Formula Satu dan Grand Prix Turki

Halo (perangkat keselamatan)

Halo di Ferrari SF71H yang dikemudikan Kimi Räikkönen saat tes pramusim pada Februari 2018. Sistem Halo di Spark SRT05e. Halo untuk mobil Gen2 terdiri dari lampu LED yang menunjukkan tingkat mode daya mobil (biru untuk Mode Serang dan magenta untuk Fanboost). Halo merupakan sistem pelindung pembalap dari kecelakaan yang digunakan oleh seri balap mobil roda terbuka yang terdiri dari bar melengkung untuk melindungi kepala pengemudi.

Lihat Formula Satu dan Halo (perangkat keselamatan)

Hart Racing Engines

Brian Hart Ltd., yang juga dikenal sebagai Hart atau Hart Racing Engines, adalah sebuah produsen mesin balap mobil, yang berpartisipasi dalam 157 lomba Grand Prix Formula Satu, yang menghasilkan total sebanyak 368 keikutsertaan.

Lihat Formula Satu dan Hart Racing Engines

Honda

adalah sebuah konglomerat multinasional publik asal Jepang yang memproduksi mobil, sepeda motor, dan peralatan daya.

Lihat Formula Satu dan Honda

Honda dalam Formula Satu

Pabrikan mobil Jepang Honda telah berpartisipasi dalam ajang balap mobil Formula Satu, sebagai pabrikan mesin dan pemilik tim, untuk berbagai periode sejak.

Lihat Formula Satu dan Honda dalam Formula Satu

Indianapolis

Indianapolis merupakan ibu kota negara bagian Indiana, Amerika Serikat.

Lihat Formula Satu dan Indianapolis

Indianapolis 500

Indianapolis 500 logo Indianapolis Motor Speedway Indianapolis 500 adalah acara balapan yang diadakan di Indianapolis, Indiana sejak tahun 1909.

Lihat Formula Satu dan Indianapolis 500

Indianapolis Motor Speedway

Foto Indianapolis Motor Speedway Indianapolis Motor Speedway merupakan salah satu sirkuit balap yang terletak di Indianapolis, negara bagian Indiana, Amerika Serikat.

Lihat Formula Satu dan Indianapolis Motor Speedway

INDYCAR

INDYCAR, LLC (Dulunya adalah Indy Racing League) merupakan organisasi penyelenggara balap mobil terbesar di Amerika Serikat dan Kanada.

Lihat Formula Satu dan INDYCAR

Intercity İstanbul Park

Sirkuit Istanbul Park Intercity İstanbul Park merupakan salah satu sirkuit yang terletak di pinggiran Istanbul, Turki.

Lihat Formula Satu dan Intercity İstanbul Park

Italia

Italia, resminya Republik Italia (Repubblica Italiana), adalah sebuah negara kesatuan republik parlementer di EropaSemenanjung Italia secara geografis terletak di Eropa Selatan, sedangkan Italia Utara dapat ditempatkan sebagian atau seluruhnya di Eropa Tengah.

Lihat Formula Satu dan Italia

Jack Brabham

John Arthur "Jack" Brabham, OBE adalah seorang mantan pembalap mobil profesional asal Australia.

Lihat Formula Satu dan Jack Brabham

Jackie Stewart

John Young Stewart adalah seorang mantan pembalap F1 berkebangsaan Inggris yang sudah 3 kali merebut gelar juara dunia.

Lihat Formula Satu dan Jackie Stewart

Jaguar Racing

Jaguar Racing dulunya adalah sebuah perusahaan konstruktor Formula Satu yang ikut berlaga dari musim 2000 sampai dengan musim 2004.

Lihat Formula Satu dan Jaguar Racing

Jepang

Jepang (bahasa Jepang: 日本国, Nihonkoku atau Nipponkoku) adalah sebuah negara kesatuan yang bersistem parlementer dengan berbentuk monarki konstitusional dan juga negara kepulauan di Asia Timur.

Lihat Formula Satu dan Jepang

Jerman

Jerman (Deutschland), secara resmi disebut sebagai Republik Federal Jerman (Bundesrepublik Deutschland) adalah negara berbentuk federasi di Eropa.

Lihat Formula Satu dan Jerman

Jim Clark

James Clark Jr.

Lihat Formula Satu dan Jim Clark

Jim Hall

James Stanley Hall adapah seorang gitaris jazz juga sebagai komposer dan arranger.

Lihat Formula Satu dan Jim Hall

Jordan Grand Prix

Jordan Grand Prix adalah sebuah tim dan konstruktor mobil balap Formula Satu (F1), yang pernah berpartisipasi dalam ajang ini dari musim sampai dengan memakai identitas negara Republik Irlandia.

Lihat Formula Satu dan Jordan Grand Prix

Juan Manuel Fangio

Juan Manuel Fangio (Bahasa Spanyol-Amerika:,; 24 Juni 1911 – 17 Juli 1995), dijuluki El Chueco ("yang berkaki bengkok" atau "berkaki bengkok") atau El Maestro ("Tuan" atau "Sang Guru"), adalah seorang pembalap mobil profesional Argentina.

Lihat Formula Satu dan Juan Manuel Fangio

Juan Pablo Montoya

Juan Pablo Montoya Roldán (alias JPM) adalah seorang pembalap mobil professional asal Kolombia.

Lihat Formula Satu dan Juan Pablo Montoya

Judd (mesin)

Judd adalah merek mesin yang diproduksi oleh Engine Developments Ltd., sebuah perusahaan yang didirikan pada tahun 1971 oleh John Judd dan Jack Brabham di Rugby, Warwickshire, Inggris.

Lihat Formula Satu dan Judd (mesin)

Jules Bianchi

Jules Lucien André Bianchi adalah seorang pembalap mobil profesional dari Prancis.

Lihat Formula Satu dan Jules Bianchi

Kejuaraan Formula 2

Charles Leclerc, juara perdana FIA Formula 2 musim 2017. Kejuaraan Formula 2 (atau bernama resmi FIA Formula 2 Championship) merupakan sebuah ajang balap mobil formula yang merupakan perubahan nama dari Seri GP2 di musim 2017.

Lihat Formula Satu dan Kejuaraan Formula 2

Kemudi daya

Power steering atau kemudi daya adalah sebuah sistem dalam mobil yang membantu pengemudi mengemudikan mobil dengan meningkatkan tenaga yang diberikan kepada roda kemudi saat digerakkan, sehingga memudahkan mobil untuk berbelok (turn around) atau berolah gerak (maneuver).

Lihat Formula Satu dan Kemudi daya

Kimi Räikkönen

Kimi Matias Räikkönen (ejaan Finlandia), sering dijuluki sebagai The Iceman, adalah seorang pembalap mobil profesional asal Finlandia yang pernah membalap di dalam ajang Formula Satu dalam dua kesempatan yang berbeda.

Lihat Formula Satu dan Kimi Räikkönen

Lewis Hamilton

Sir Lewis Carl Davidson Hamilton adalah seorang pembalap mobil profesional dari Britania Raya, yang pada saat ini membalap untuk tim Mercedes di dalam ajang Formula Satu.

Lihat Formula Satu dan Lewis Hamilton

Maroko

Kerajaan Maroko (Bahasa Berber: ⵜⴰⴳⵍⴷⵉⵜ ⵏ ⵎⵓⵔⴰⴽⵓⵛ Tageldit-N-Murakusy; Bahasa Arab: المملكة المغربية Al-Mamlakatu-L-Maghribiya) adalah sebuah negara yang memiliki garis pantai yang sangat panjang di Samudera Atlantik.

Lihat Formula Satu dan Maroko

Max Verstappen

Max Emilian Verstappen (pengucapan Belanda) adalah seorang pembalap mobil profesional Belgia-Belanda, yang pada saat ini bersaing di bawah bendera Belanda di dalam ajang balap Formula Satu bersama dengan tim Red Bull Racing.

Lihat Formula Satu dan Max Verstappen

McLaren

McLaren Racing Limited merupakan sebuah tim balap mobil yang berkantor pusat di McLaren Technology Centre di Woking, Surrey, Inggris.

Lihat Formula Satu dan McLaren

Mercedes AMG High Performance Powertrains

Mercedes AMG High Performance Powertrains (sebelumnya dikenal dengan nama Ilmor Engineering, lalu Mercedes-Benz High Performance Engines) adalah sebuah perusahaan mesin balap mobil yang bermarkas di Inggris yang dimiliki oleh sebuah perusahaan mobil asal Jerman, yaitu Mercedes-Benz.

Lihat Formula Satu dan Mercedes AMG High Performance Powertrains

Mercedes-AMG

Mercedes-AMG GmbH, atau biasa dikenal sebagai AMG, adalah anak usaha performa tinggi dari Mercedes-Benz AG.

Lihat Formula Satu dan Mercedes-AMG

Mesin V8

Mesin pesawat Liberty V8 menunjukan konfigurasi mesin V8 dengan jelas Blok mesin V8 dari pabrikan American Motors yang menunjukkan 4 silinder tiap sisinya. Mesin V8 adalah sebuah Mesin V dengan delapan silindernya dipasang di bak mesin dengan 2 cabang dan masing-masing cabangnya terdiri dari 4 silinder.

Lihat Formula Satu dan Mesin V8

Miami International Autodrome

Miami International Autodrome adalah sebuah sirkuit yang terletak di sebuah stadion Hard Rock di Miami, Florida, Amerika Serikat.

Lihat Formula Satu dan Miami International Autodrome

Michael Schumacher

Michael Schumacher, akrab disapa Schumi, adalah seorang mantan pembalap mobil profesional dari Jerman yang pernah berkarier dalam ajang Formula Satu pada musim sampai musim dan dari musim sampai musim.

Lihat Formula Satu dan Michael Schumacher

Michelin

Michelin (nama lengkap: SCA) adalah sebuah produsen ban multinasional yang berkantor pusat di Clermont-Ferrand, Auvergne-Rhône-Alpes, Prancis.

Lihat Formula Satu dan Michelin

Midland F1 Racing

Midland F1 Racing, atau disingkat MF1 Racing, adalah tim konstruktor di kompetisi balap mobil Formula 1.

Lihat Formula Satu dan Midland F1 Racing

Mike Hawthorn

John Michael Hawthorn adalah seorang pembalap mobil professional yang lahir di Mexborough, Yorkshire, Inggris.

Lihat Formula Satu dan Mike Hawthorn

Minardi

Minardi F1 Team adalah sebuah tim balap Formula 1 asal Italia yang sempat turun di ajang balapan ini dari tahun 1985 hingga 2005.

Lihat Formula Satu dan Minardi

Mobil Formula Satu

Mobil Formula Satu atau mobil F1 adalah mobil balap formula berkursi tunggal, kokpit terbuka, roda terbuka dengan sayap depan dan belakang yang besar, dan mesin yang ditempatkan di belakang pengemudi, dimaksudkan untuk digunakan dalam kompetisi di ajang balap Formula Satu.

Lihat Formula Satu dan Mobil Formula Satu

Mobil keselamatan

Dalam olahraga otomotif, mobil keselamatan adalah mobil yang membatasi kecepatan mobil yang bersaing di arena pacuan kuda dalam hal periode peringatan seperti penghalang di lintasan atau cuaca buruk.

Lihat Formula Satu dan Mobil keselamatan

Mobil roda terbuka

Mobil roda terbuka (disebut open-wheel car dalam bahasa Inggris-Amerika atau formula car dan single-seater car dalam bahasa Inggris-Britania) merupakan sebuah mobil dengan roda yang terbuka, dalam artian tidak tertutup bodi mobil.

Lihat Formula Satu dan Mobil roda terbuka

Moskwa

Moskwa (a) adalah ibu kota Rusia sekaligus pusat politik, ekonomi, budaya, dan sains utama di negara tersebut.

Lihat Formula Satu dan Moskwa

MotoGP

Kejuaraan Dunia MotoGP atau kerap disebut sebagai MotoGP saja atau nama resminya FIM MotoGP World Championship adalah kelas utama dari seri balapan Grand Prix Sepeda Motor.

Lihat Formula Satu dan MotoGP

NASCAR

National Association for Stock Car Auto Racing (dalam Asosiasi Nasional Balap Mobil Stok), atau biasa disingkat dengan akronim NASCAR, adalah perusahaan keluarga yang menyelenggarakan berbagai macam acara balapan.

Lihat Formula Satu dan NASCAR

Nelson Piquet

Nelson Piquet merupakan mantan pembalap F1 yang sudah 3 kali merebut gelar juara dunia.

Lihat Formula Satu dan Nelson Piquet

Oseania

250x250px Oseania adalah istilah yang mengacu kepada suatu wilayah geografis atau geopolitis yang terdiri dari sejumlah kepulauan yang terletak di Samudra Pasifik dan sekitarnya.

Lihat Formula Satu dan Oseania

Paul Stoddart

Paul Stoddart adalah seorang pengusaha kelahiran Australia dan mantan bos tim F1 Minardi dari tahun 2001 hingga 2005.

Lihat Formula Satu dan Paul Stoddart

Pembalap penguji

Di dunia balap mobil, umumnya terdapat satu atau lebih pembalap penguji yang bekerja sama dengan mekanik untuk membantu mengembangkan kendaraan dengan menguji sistem-sistem baru di lintasan sirkuit.

Lihat Formula Satu dan Pembalap penguji

Perang Dunia II

Perang Dunia II atau Perang Dunia Kedua (biasa disingkat menjadi PDII atau PD2) adalah sebuah perang global yang berlangsung mulai tahun 1939 sampai 1945.

Lihat Formula Satu dan Perang Dunia II

Perjanjian Concorde

Concorde Agreement atau Perjanjian Concorde adalah kontrak antara Fédération Internationale de l'Automobile (FIA), tim Formula Satu dan Formula One Group yang menentukan persyaratan dimana tim bersaing dalam balapan dan bagaimana pendapatan televisi dan hadiah uang dibagi.

Lihat Formula Satu dan Perjanjian Concorde

Pirelli

Pirelli & C. S.p.A. adalah sebuah perusahaan multinasional asal Milan, Italia, yang melantai di Bursa Saham Milan sejak tahun 1922, setelah sempat menjalani periode privatisasi sementara oleh konsorsium yang dipimpin oleh BUMN Tiongkok, ChemChina.

Lihat Formula Satu dan Pirelli

Pit stop

Pit stop di NASCAR. Dalam olahraga bermotor atau olahraga otomotif, pit stop adalah tempat kendaraan balap berhenti di pit saat balapan untuk pengisian bahan bakar, penggantian ban baru, perbaikan, penyesuaian mekanis, perubahan pembalap, menjalani hukuman, atau kombinasi di atas.

Lihat Formula Satu dan Pit stop

Prancis

Prancis (France), secara resmi disebut sebagai Republik Prancis (République française), adalah sebuah negara yang teritori metropolitannya terletak di Eropa Barat dan juga memiliki berbagai pulau dan teritori seberang laut yang terletak di benua lain.

Lihat Formula Satu dan Prancis

Red Bull

Red Bull adalah sebuah merek minuman energi milik Red Bull GmbH asal Austria.

Lihat Formula Satu dan Red Bull

Red Bull Powertrains

Red Bull Powertrains adalah sebuah perusahaan pembuat mesin Formula Satu di bawah Red Bull GmbH.

Lihat Formula Satu dan Red Bull Powertrains

Red Bull Racing

Red Bull Racing, juga diketahui sebagai Red Bull atau RBR, berkompetisi sebagai Oracle Red Bull Racing, adalah sebuah tim Formula Satu yang berkompetisi dengan izin Austria, dan berbasis di Britania Raya.

Lihat Formula Satu dan Red Bull Racing

Renault

Renault S.A. adalah sebuah produsen kendaraan Prancis yang didirikan pada tahun 1899.

Lihat Formula Satu dan Renault

Renault dalam Formula Satu

Pabrikan mobil asal Prancis, Renault, turun di dalam ajang Formula Satu sebagai tim pabrikan penuh dalam tiga kesempatan yang terpisah.

Lihat Formula Satu dan Renault dalam Formula Satu

Renault Sport F1

Renault Sport F1 merupakan sebuah perusahaan yang saat ini menjadi rekanan pemasok mesin untuk beberapa tim balap Formula Satu.

Lihat Formula Satu dan Renault Sport F1

Roland Ratzenberger

Roland Walter Ratzenberger merupakan seorang pembalap Formula Satu asal Austria.

Lihat Formula Satu dan Roland Ratzenberger

Rubens Barrichello

Rubens Goncalves Barrichello (panggilannya Rubinho atau Rubino) adalah seorang mantan pembalap F1 asal Brasil.

Lihat Formula Satu dan Rubens Barrichello

Sankt-Peterburg

Sankt-Peterburg (Санкт-Петербу́рг) adalah kota di Rusia.

Lihat Formula Satu dan Sankt-Peterburg

Sauber Motorsport

Sauber Formula One Engineering (selanjutnya biasa disebut sebagai Sauber atau Team Sauber F1) adalah salah satu tim dan konstruktor Formula 1 asal Swiss.

Lihat Formula Satu dan Sauber Motorsport

Scuderia Ferrari

Scuderia Ferrari S.p.A. merupakan nama untuk Gestione Sportiva, salah satu divisi dari pabrikan mobil Ferrari yang bergerak di bidang balap mobil, khususnya Formula Satu.

Lihat Formula Satu dan Scuderia Ferrari

Sebastian Vettel

Sebastian Vettel adalah seorang pembalap Formula Satu asal Jerman.

Lihat Formula Satu dan Sebastian Vettel

Seri Esports Formula Satu

Seri Esports Formula Satu adalah program esports profesional yang dipromosikan oleh Formula Satu.

Lihat Formula Satu dan Seri Esports Formula Satu

Seri GP2

Seri GP2, GP2 kependekannya, adalah bentuk balap mobil roda terbuka yang diperkenalkan pada tahun 2005, setelah terjadinya penghentian seri tambahan Formula Satu, yaitu Formula 3000.

Lihat Formula Satu dan Seri GP2

Seroja

Seroja (Nelumbo nucifera Gaertn.) adalah spesies tumbuhan air tahunan dari genus Nelumbo yang berasal dari India.

Lihat Formula Satu dan Seroja

Sirkuit Albert Park

Sirkuit Albert Park (atau Albert Park Circuit) adalah sirkuit semi permanen yang berada di sekitar Danau Albert Park, hanya tiga kilometer selatan dari pusat kota Melbourne.

Lihat Formula Satu dan Sirkuit Albert Park

Sirkuit Corniche Jeddah

Sirkuit Corniche Jeddah (حلبة شارع جدة) atau Jeddah Corniche Circuit dalam bahasa Inggris, adalah sirkuit yang rencananya dibangun di Jeddah, di Arab Saudi.

Lihat Formula Satu dan Sirkuit Corniche Jeddah

Sirkuit Internasional Suzuka

Suzuka International Racing Course (id: Sirkuit Internasional Suzuka, Jepang: 鈴鹿国際レーシングコース, Suzuka Kokusai Rēsing Kōsu) merupakan sebuah sirkuit balap yang terletak di Prefektur Mie, Suzuka, Jepang.

Lihat Formula Satu dan Sirkuit Internasional Suzuka

Sirkuit Jalan Raya Marina Bay

Sirkuit Jalan Raya Singapura Sirkuit Jalan Raya Marina Bay merupakan salah satu sirkuit yang terletak di jalan raya kota Singapura.

Lihat Formula Satu dan Sirkuit Jalan Raya Marina Bay

Sirkuit Kota Baku

2016. Sirkuit Kota Baku (Bakı Şəhər Halqası) adalah sebuah sirkuit jalan raya untuk balap mobil di pusat kota Baku, Azerbaijan.

Lihat Formula Satu dan Sirkuit Kota Baku

Sirkuit Monako

Circuit de Monaco adalah nama dari sirkut balap mobil yang berada di jalanan kota Monte Carlo dan La Condamine di sekitar pelabuhan Monako.

Lihat Formula Satu dan Sirkuit Monako

Sirkuit Silverstone

Sirkuit Silverstone merupakan sebuah sirkuit balap yang terletak di Silverstone, Inggris, dekat Pedesaan Northamptonshire.

Lihat Formula Satu dan Sirkuit Silverstone

Sistem kontrol traksi

Sistem kontrol traksi umumnya merupakan fungsi kedua dari anti-lock braking system (ABS) pada kendaraan bermotor yang tujuannya untuk mencegah hilangnya traksi pada roda kendaraan.

Lihat Formula Satu dan Sistem kontrol traksi

Sistem transmisi

Tuas pemindah kecepatan (5 kecepatan) pada Mazda Protege. Typical layout of transverse engine with manual transmission / transaxle and front wheel drive Alfa Romeo rear transaxle Sistem transmisi, dalam otomotif, adalah sistem yang berfungsi untuk konversi torsi dan kecepatan (putaran) dari mesin menjadi torsi dan kecepatan yang berbeda-beda untuk diteruskan ke.

Lihat Formula Satu dan Sistem transmisi

Super Aguri F1

Super Aguri F1 adalah sebuah tim balap dan konstruktor Formula Satu (F1) asal Jepang, yang pernah berkompetisi dalam ajang tersebut dari musim sampai.

Lihat Formula Satu dan Super Aguri F1

Superleague Formula

Superleague Formula (SLF) adalah sebuah balapan kelas formula, yang memulai balapan musim pertamanya pada tanggal 30 Agustus 2008 di sirkuit Donington Park, Inggris.

Lihat Formula Satu dan Superleague Formula

Supertec

musim 1999. musim 1999. Supertec, atau nama resminya Super Performance Competition Engineering BV, adalah pemasok mesin Formula Satu pada tahun dan.

Lihat Formula Satu dan Supertec

Takuma Sato

adalah seorang mantan pembalap Formula 1 yang berasal dari Jepang.

Lihat Formula Satu dan Takuma Sato

Tembakau

Perkebunan tembakau Tembakau adalah kelompok tumbuhan dari genus Nicotiana yang daunnya biasa digunakan sebagai bahan baku dalam kegiatan merokok.

Lihat Formula Satu dan Tembakau

Toto Wolff

Torger Christian "Toto" Wolff (lahir tanggal 12 Januari 1972) adalah seorang eksekutif miliarder olahraga bermotor, investor, dan mantan pembalap mobil asal Austria.

Lihat Formula Satu dan Toto Wolff

Toyota

,, LSE), adalah sebuah pabrikan mobil yang berasal dari Jepang, yang berpusat di Toyota, Aichi. Saat ini, Toyota merupakan pabrikan penghasil mobil terbesar di dunia. Di samping memproduksi mobil, Toyota juga memberikan pelayanan finansial, dan juga membuat robot. TMC merupakan anggota dari Grup Toyota, dan memproduksi mobil dengan merek Toyota, Lexus, Daihatsu dan Hino.

Lihat Formula Satu dan Toyota

Transmisi otomatis

Potongan transmisi otomatis Gigi planetari pada transmisi otomatis. Transmisi otomatis adalah transmisi yang melakukan perpindahan gigi percepatan secara otomatis.

Lihat Formula Satu dan Transmisi otomatis

Turbulensi

Dalam dinamika fluida, turbulensi atau aliran turbulen adalah gerakan fluida yang ditandai dengan perubahan kekacauan dalam tekanan dan kecepatan aliran.

Lihat Formula Satu dan Turbulensi

Tyrrell Racing

Tyrrell Racing Organisation adalah tim balap mobil dan konstruktor Formula Satu yang didirikan oleh Ken Tyrrell yang memulai balap pada tahun 1958 dan mulai membangun mobil sendiri pada tahun 1970.

Lihat Formula Satu dan Tyrrell Racing

Uni Eropa

Uni Eropa (disingkat UE) adalah organisasi antarpemerintahan dan supranasional yang beranggotakan negara-negara Eropa.

Lihat Formula Satu dan Uni Eropa

Williams Grand Prix Engineering

Williams Grand Prix Engineering Limited, saat ini turun dengan nama dagang Williams Racing, adalah sebuah tim dan konstruktor balap Formula Satu asal Inggris.

Lihat Formula Satu dan Williams Grand Prix Engineering

13 (angka)

Artikel ini membahas tentang angka tigabelas.

Lihat Formula Satu dan 13 (angka)

1950

25 Juni: Perang Korea dimulai.

Lihat Formula Satu dan 1950

1960-an

Kategori:Abad ke-20.

Lihat Formula Satu dan 1960-an

1980-an

Kategori:Abad ke-20.

Lihat Formula Satu dan 1980-an

1990-an

Sejumlah negara (khususnya pecahan Uni Soviet) mendeklarasikan kemerdekaan dan merayakan hari kemerdekaannya pada tahun 1990-an.

Lihat Formula Satu dan 1990-an

2 Juli

2 Juli adalah hari ke-183 (hari ke-184 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorius.

Lihat Formula Satu dan 2 Juli

2001

Serangan 11 September.

Lihat Formula Satu dan 2001

24 Oktober

24 Oktober adalah hari ke-297 (hari ke-298 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.

Lihat Formula Satu dan 24 Oktober

25 September

25 September adalah hari ke-268 (hari ke-269 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.

Lihat Formula Satu dan 25 September

31 Juli

31 Juli adalah hari ke-212 (hari ke-213 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.

Lihat Formula Satu dan 31 Juli

5 Mei

5 Mei adalah hari ke-125 (hari ke-126 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.

Lihat Formula Satu dan 5 Mei

Lihat juga

Seri balap formula

Juga dikenal sebagai FIA Formula One World Championship, Formula 1, Formula One, Formula Satu musim 2025, Formula Satu musim 2026, Formula1.com, Grand Prix Formula Satu, Kejuaraan Dunia Formula Satu.

, Gaya turun, Giuseppe Farina, Graham Hill, Grand Prix A1, Grand Prix Amerika Serikat, Grand Prix Austria, Grand Prix Britania, Grand Prix Eropa, Grand Prix F1 Amerika Serikat 2005, Grand Prix F1 Australia 2002, Grand Prix F1 Austria 2003, Grand Prix F1 Belgia 2018, Grand Prix F1 Brasil 2005, Grand Prix F1 Inggris 2015, Grand Prix F1 Italia 2008, Grand Prix F1 Jepang 2014, Grand Prix F1 Monako 2015, Grand Prix F1 Prancis 2002, Grand Prix F1 San Marino 1994, Grand Prix F1 Spanyol 2016, Grand Prix Italia, Grand Prix Meksiko, Grand Prix Mobil, Grand Prix Monako, Grand Prix Prancis, Grand Prix Rusia, Grand Prix San Marino, Grand Prix Turki, Halo (perangkat keselamatan), Hart Racing Engines, Honda, Honda dalam Formula Satu, Indianapolis, Indianapolis 500, Indianapolis Motor Speedway, INDYCAR, Intercity İstanbul Park, Italia, Jack Brabham, Jackie Stewart, Jaguar Racing, Jepang, Jerman, Jim Clark, Jim Hall, Jordan Grand Prix, Juan Manuel Fangio, Juan Pablo Montoya, Judd (mesin), Jules Bianchi, Kejuaraan Formula 2, Kemudi daya, Kimi Räikkönen, Lewis Hamilton, Maroko, Max Verstappen, McLaren, Mercedes AMG High Performance Powertrains, Mercedes-AMG, Mesin V8, Miami International Autodrome, Michael Schumacher, Michelin, Midland F1 Racing, Mike Hawthorn, Minardi, Mobil Formula Satu, Mobil keselamatan, Mobil roda terbuka, Moskwa, MotoGP, NASCAR, Nelson Piquet, Oseania, Paul Stoddart, Pembalap penguji, Perang Dunia II, Perjanjian Concorde, Pirelli, Pit stop, Prancis, Red Bull, Red Bull Powertrains, Red Bull Racing, Renault, Renault dalam Formula Satu, Renault Sport F1, Roland Ratzenberger, Rubens Barrichello, Sankt-Peterburg, Sauber Motorsport, Scuderia Ferrari, Sebastian Vettel, Seri Esports Formula Satu, Seri GP2, Seroja, Sirkuit Albert Park, Sirkuit Corniche Jeddah, Sirkuit Internasional Suzuka, Sirkuit Jalan Raya Marina Bay, Sirkuit Kota Baku, Sirkuit Monako, Sirkuit Silverstone, Sistem kontrol traksi, Sistem transmisi, Super Aguri F1, Superleague Formula, Supertec, Takuma Sato, Tembakau, Toto Wolff, Toyota, Transmisi otomatis, Turbulensi, Tyrrell Racing, Uni Eropa, Williams Grand Prix Engineering, 13 (angka), 1950, 1960-an, 1980-an, 1990-an, 2 Juli, 2001, 24 Oktober, 25 September, 31 Juli, 5 Mei.