Kemiripan antara Frater dan Monastisisme
Frater dan Monastisisme memiliki 11 kesamaan (dalam Unionpedia): Agustinian, Asketisme, Biara (tempat tinggal), Biksu, Bruder, Darwis, Dominikan, Fransiskan, Karmelit, Perjanjian Baru, Rahib.
Agustinian
Agustinian, dari nama Santo Agustinus dari Hippo (354–430), termasuk salah satu ordo mendikan beranggotakan para biarawan / biarawati yang menjalani kehidupan keagamaan berupa pencampuran perenungan dan ministry kerasulan serta mengikuti Aturan Santo Agustinus, yaitu dokumen pendek yang berisi garis-garis besar tata cara hidup dalam komunitas keagamaan.
Agustinian dan Frater · Agustinian dan Monastisisme ·
Asketisme
Asketisme (dari ἄσκησις áskesis, "olahraga" atau "latihan") atau pertarakan adalah gaya hidup yang bercirikan laku berpantang kenikmatan indria demi mewujudkan maksud-maksud rohani.
Asketisme dan Frater · Asketisme dan Monastisisme ·
Biara (tempat tinggal)
Ordo Santo Heronimus di Segovia, Spanyol Biara Santo Nilus di Pulau Stolbnyi, di Danau Seliger dekat Ostashkov, Rusia, ca. 1910 Wihara Tengboche, biara agama Buddha di Nepal Biara Rumtek, Gangtok, Sikkim, India Biara Kerajaan di San Lorenzo de El Escorial, Spanyol. Dipangun 1563–1584. Biara Sumela, sebelah selatan Trabzon di Turki Timur. Dibangun pada abad ke-4 (diperkirakan pada 386 M). Biara adalah bangunan atau gugus bangunan yang digunakan sebagai tempat tinggal sekaligus tempat kerja para ahli zuhud, yakni biarawan atau biarawati, baik yang hidup berguyub maupun yang hidup berkhalwat.
Biara (tempat tinggal) dan Frater · Biara (tempat tinggal) dan Monastisisme ·
Biksu
Para bhikkhu sedang berdoa di Candi Borobudur. Biksu (bahasa Sanskerta: भिक्षु, Bhikṣu), atau bhikkhu (Pali: भिक्खु) dalam mazhab Theravada (yang dieja dengan bahasa Pali) atau bhikshu (biksuni atau bhikkhuni untuk wanita) merupakan kata terapan yang diberikan kepada seorang pria yang telah ditahbiskan dalam lingkungan biara Buddhis.
Biksu dan Frater · Biksu dan Monastisisme ·
Bruder
Bruder (dari bahasa Belanda broeder yang berarti 'saudara laki-laki') adalah sebutan bagi seorang Katolik awam yang tidak ditahbiskan menjadi seorang rohaniwan (diakon, imam, atau uskup) yang menjalani kaul kemiskinan, selibat dan ketaatan.
Bruder dan Frater · Bruder dan Monastisisme ·
Darwis
Darwis dengan singa dan harimau, dalam sebuah lukisan Mughal, circa 1650 Darwis (dari درویش, Darvīsh melalui Turki, Daraawiish, درويش.) adalah orang yang memandu asketis Muslim Sufi ke sebuah susunan atau "tarekat", yang dikenal karena austeritas dan kesederhanaan mereka.
Darwis dan Frater · Darwis dan Monastisisme ·
Dominikan
Ordo Penyiar Injil (Ordo Praedicatorum), atau lebih dikenal sebagai Ordo Dominikan adalah sebuah ordo keagamaan Katolik Roma.
Dominikan dan Frater · Dominikan dan Monastisisme ·
Fransiskan
Santo Fransiskus dari Asisi. Lukisan oleh El Greco Fransiskan adalah sebuah kelompok yang terkait ordo keagamaan mendikan dalam Gereja Katolik, didirikan pada 1209 oleh Fransiskus dari Assisi.
Fransiskan dan Frater · Fransiskan dan Monastisisme ·
Karmelit
Ordo Saudara-Saudara Santa Perawan Maria dari Gunung Karmel atau Karmelit (biasa disingkat Ordo Karmel; Ordo Fratrum Beatissimæ Virginis Mariæ de Monte Carmelo) adalah salah satu ordo keagamaan Katolik dari Katolik Roma yang didirikan pada abad ke-12 oleh para rohaniwan di Gunung Karmel.
Frater dan Karmelit · Karmelit dan Monastisisme ·
Perjanjian Baru
Perjanjian Baru (bahasa Yunani Koine: Ἡ Καινὴ Διαθήκη, Hē Kainḕ Diathḗkē), atau biasa disingkat PB, merupakan bagian utama kedua kanon Alkitab Kristen, yang bagian pertamanya adalah Perjanjian Lama (PL) yang utamanya didasarkan pada Alkitab Ibrani.
Frater dan Perjanjian Baru · Monastisisme dan Perjanjian Baru ·
Rahib
St. Antonius Agung dari Mesir, dipandang sebagai Bapa Monastisisme Kristen. Rahib atau biarawan adalah anggota tarekat atau ordo keagamaan yang mengikatkan diri dengan kaul pada hidup monastik kontemplatif dan berkarya di sebuah biara dengan klausura ketat yang disebut pertapaan.
Daftar di atas menjawab pertanyaan-pertanyaan berikut
- Dalam apa yang tampaknya Frater dan Monastisisme
- Apa yang mereka miliki di Frater dan Monastisisme
- Kemiripan antara Frater dan Monastisisme
Perbandingan antara Frater dan Monastisisme
Frater memiliki 57 hubungan, sementara Monastisisme memiliki 94. Ketika mereka memiliki kesamaan 11, indeks Jaccard adalah 7.28% = 11 / (57 + 94).
Referensi
Artikel ini menunjukkan hubungan antara Frater dan Monastisisme. Untuk mengakses setiap artikel dari mana informasi itu diambil, silakan kunjungi: