Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Gencatan senjata Yam-Zapolsky

Indeks Gencatan senjata Yam-Zapolsky

Gencatan senjata Yam-Zapolsky. Wilayah yang diperoleh kembali oleh Persemakmuran Polandia-Lituania ditandai dengan warna jingga. Gencatan senjata Yam-Zapolsky (Ям-Запольский) disepakati pada tanggal 15 Januari 1582 oleh Persemakmuran Polandia-Lituania dan Ketsaran Rusia.

9 hubungan: Gencatan senjata, Kampanye militer István Báthory di Livonia, Ketsaran Rusia, Livonia, Pengepungan Pskov, Perang Livonia, Persemakmuran Polandia-Lituania, Polotsk, 1605.

Gencatan senjata

Gencatan senjata adalah penghentian perang atau konflik bersenjata apa pun untuk sementara di mana kedua belah pihak yang terlibat setuju untuk menghentikan tindakan agresif masing-masing.

Baru!!: Gencatan senjata Yam-Zapolsky dan Gencatan senjata · Lihat lebih »

Kampanye militer István Báthory di Livonia

Kampanye militer István Báthory di Livonia (juga disebut "Perang Rusia-Polandia" oleh sejarawan Polandia) berlangsung pada tahap akhir Perang Livonia dari tahun 1577 hingga 1582.

Baru!!: Gencatan senjata Yam-Zapolsky dan Kampanye militer István Báthory di Livonia · Lihat lebih »

Ketsaran Rusia

Ketsaran Rusia (Царство Русcкое, Tsarstvo Russkoye) adalah nama resmi Rusia antara era kekuasaan Ivan IV sebagai tsar pada tahun 1547 sampai didirikannya Kekaisaran Rusia oleh Peter yang Agung pada tahun 1721.

Baru!!: Gencatan senjata Yam-Zapolsky dan Ketsaran Rusia · Lihat lebih »

Livonia

Livonia pada tahun 1534. Livonia (Līvõmō, Liivimaa, Jerman dan bahasa-bahasa Skandinavia: Livland, Latvia dan Livonija, Inflanty, bahasa Inggris kuno Livland, Liwlandia; -ruЛифляндия / Liflyandiya), adalah wilayah historis di pesisir timur Laut Baltik yang pernah menjadi tempat tinggal suku Livonia.

Baru!!: Gencatan senjata Yam-Zapolsky dan Livonia · Lihat lebih »

Pengepungan Pskov

Pengepungan Pskov (dikenal dengan nama "Pertahanan Pskov" di Rusia (оборона Пскова) berlangsung dari Agustus 1581 hingga Februari 1582. Selama peristiwa ini, pasukan Raja István Báthory dari Persemakmuran Polandia-Lituania mengepung kota Pskov pada tahap akhir Perang Livonia 1558-1583. Detasemen pertama pasukan Polandia-Lituania (yang telah merebut kota Polotsk pada tahun 1579 dan Velikiye Luki pada tahun 1580) muncul di luar tembok kota Pskov pada tanggal 18 Agustus 1581. Tindakan ini memutus akses pasukan Rusia ke wilayah Livonia. Pasukan utama yang melancarkan serangan (31.000 orang yang terdiri dari pasukan Polandia, Lituania, Hungaria, Bohemia, Wallachia dan Jerman) mengepung kota ini pada tanggal 24-26 Agustus. Pangeran Vasili Skopin-Shuisky ditugaskan memimpin pertahanan kota, tetapi Pangeran Ivan Shuisky-lah yang sebenarnya mengimplementasikan rencana pertahanan. Pasukan pertahanan Rusia terdiri dari 4.000 dvoryane, streltsy dan Cossack, ditambah dengan sekitar 12.000 pasukan bersenjata di Pskov dan wilayah sekitarnya. Pasukan Polandia menyerang untuk pertama kalinya pada tanggal 8 September, tetapi Rusia berhasil mematahkan serangan tersebut dan menimbulkan korban jiwa yang besar di pihak Polandia. Upaya untuk menghancurkan perbentengan pada tanggal 2 November juga tidak membuahkan hasil. Pada bulan November, beberapa pasukan Polandia mencoba menyerang Biara Pskovo-Pechorsky, tetapi mereka mengalami kegagalan. Raja István Báthory lalu memerintahkan pengepungan secara pasif dan pertempuran ini berubah menjadi sebuah blokade. Pada tanggal 1 Desember, sang raja meninggalkan medan tempur bersama dengan sebagian besar pasukan Lituania, Jerman, Hungaria dan Rumania. Komando pasukan yang tersisa diserahkan kepada Jan Zamojski. Pada saat yang sama, selama pengepungan pada tahun 1581, kavaleri Polandia menghancurkan wilayah-wilayah Rusia lainnya dan berhasil mencapai Sungai Volga dan Danau Ladoga. Pengepungan ini terus berlanjut tanpa membuahkan hasil. Pada akhirnya Raja István Báthory dan Tsar Ivan IV menandatangani Perdamaian Jam Zapolski pada tanggal 15 Januari; Rusia mencabut klaimnya atas wilayah Livonia dan Polotsk, dan sebagai gantinya Polandia-Lituania akan mengembalikan wilayah Rusia yang telah direbut. Pada tanggal 4 Februari 1582, detasemen terakhir Polandia-Lituania meninggalkan daerah sekitaran kota Pskov.

Baru!!: Gencatan senjata Yam-Zapolsky dan Pengepungan Pskov · Lihat lebih »

Perang Livonia

Pengepungan Narva oleh tentara Rusia tahun 1558. Lukisan dibuat oleh Boris Chorikov tahun 1836. Perang Livonia tahun 1558–1599 adalah konflik militer berkepanjangan antara Ketsaran Rusia dan koalisi Denmark, Kadipaten Agung Lituania, Kerajaan Polandia (nantinya Persemakmuran Polandia-Lituania), dan Swedia untuk menguasai Livonia Raya (wilayah Estonia dan Latvia modern).

Baru!!: Gencatan senjata Yam-Zapolsky dan Perang Livonia · Lihat lebih »

Persemakmuran Polandia-Lituania

Persemakmuran Polandia-Lituania, Republik Dua Bangsa (Polandia: Rzeczpospolita Obojga Narodów, Lituania: Žečpospolita atau Abiejų tautų respublika, Belarus: Рэч Паспалітая or Рэч Паспалітая АбодвухНародаў, Latin: Regnum Serenissima Poloniae) adalah sebuah monarki federal yang dibentuk oleh Kerajaan Polandia dan Kadipaten Agung Lituania pada 1569, dan bertahan sampai tahun 1795.

Baru!!: Gencatan senjata Yam-Zapolsky dan Persemakmuran Polandia-Lituania · Lihat lebih »

Polotsk

Polotsk (Polatsk, По́лацк, По́лоцк, Połock) adalah sebuah kota bersejarah di Belarus, terletak di tepian Sungai Dvina.

Baru!!: Gencatan senjata Yam-Zapolsky dan Polotsk · Lihat lebih »

1605

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Gencatan senjata Yam-Zapolsky dan 1605 · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Gencatan Senjata Jam Zapolski, Gencatan senjata yam-zapolsky, Perdamaian Jam Zapolski, Perjanjian Yam-Zapolsky.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »