Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Ambil
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Transmisi (telekomunikasi)

Indeks Transmisi (telekomunikasi)

Transmisi atau pemancaran (transmission) adalah sebuah pemancar telekomunikasi yang bertujuan untuk memancarkan sinyal Radio Frequency (RF) yang membawa sinyal informasi berupa gambar (Video) dan suara (Audio), sehingga dapat diterima oleh pesawat penerima (Receiver) TV di daerah yang tercakup oleh pemancar TV tersebut.

3 hubungan: Guglielmo Marconi, Portable Document Format, Telekomunikasi.

Guglielmo Marconi

Guglielmo Marconi adalah seorang insinyur listrik Italia dan peraih hadiah Nobel, terkenal setelah mengembangkan suatu sistem telegrafi tanpa kabel yang dikenal sebagai "radio".

Baru!!: Transmisi (telekomunikasi) dan Guglielmo Marconi · Lihat lebih »

Portable Document Format

Portable Document Format (disingkat PDF) adalah sebuah format berkas yang dibuat oleh Adobe Systems pada tahun 1993 untuk keperluan pertukaran dokumen digital.

Baru!!: Transmisi (telekomunikasi) dan Portable Document Format · Lihat lebih »

Telekomunikasi

Alat telekomunikasi jenis French Gower di museum Musée des Arts et Métiers, '''Paris''' Telekomunikasi adalah teknik pengiriman atau penyampaian informasi jarak jauh dari suatu tempat ke tempat lain.

Baru!!: Transmisi (telekomunikasi) dan Telekomunikasi · Lihat lebih »

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »