Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Ambil
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Kitin

Indeks Kitin

Struktur molekul Kitin Kitin adalah polisakarida struktural yang digunakan untuk menyusun eksoskleton dari artropoda (serangga, laba-laba, krustasea, dan hewan-hewan lain sejenis).

42 hubungan: Alga, Amerika Utara, Artropoda, Bakteri, Biologi, Eksoskeleton, Enzim, Eukariota, Farmasi, Filogeni, Fungi, Glukosa, India, Italia, Jamur, Jepang, Kalsium karbonat, Kedokteran, Kepah, Khamir, Krustasea, Kutikula, Laba-laba, Ligase, Membran sel, Moluska, Nitrogen, Norwegia, Pangan, Pertanian, Polandia, Polimer, Polisakarida, Protista, Rusia, Saccharomyces cerevisiae, Selulosa, Serangga, Tekstil, Udang, Vertebrata, Virus.

Alga

Alga adalah sekumpulan organisme autotrof maupun heterotrof (mixotrof) yang tidak memiliki organ dengan perbedaan fungsi yang nyata.

Baru!!: Kitin dan Alga · Lihat lebih »

Amerika Utara

Gambar satelit Amerika Utara. Amerika Utara adalah benua di belahan bumi utara.

Baru!!: Kitin dan Amerika Utara · Lihat lebih »

Artropoda

Artropoda adalah filum yang paling besar dalam dunia hewan dan mencakup serangga, laba-laba, udang, lipan, dan hewan sejenis lainnya.

Baru!!: Kitin dan Artropoda · Lihat lebih »

Bakteri

Bakteri (nama ilmiah: Bacteria) adalah kelompok mikroorganisme bersel satu yang diklasifikasikan pada tingkat domain.

Baru!!: Kitin dan Bakteri · Lihat lebih »

Biologi

Biologi (serapan dari biologie) atau ilmu hayat (serapan dari علمالحياة) adalah kajian tentang kehidupan, dan organisme hidup, termasuk struktur, fungsi, pertumbuhan, evolusi, persebaran, dan taksonominya.

Baru!!: Kitin dan Biologi · Lihat lebih »

Eksoskeleton

nymph Exoskeleton of cicada attached to Tridax procumbens Eksoskeleton (dari bahasa Yunani έξω, éxō "luar" dan σκελετός, skeletos "kerangka"), disebut juga rangka luar atau kerangka luar, adalah kerangka eksternal yang mendukung dan melindungi tubuh hewan, berbeda dengan kerangka internal (endoskeleton), misalnya, manusia.

Baru!!: Kitin dan Eksoskeleton · Lihat lebih »

Enzim

Model komputer enzim purin nukleosida fosforilase (PNPase) Diagram energi potensial reaksi kimia organik yang menunjukkan efek katalis pada suatu reaksi eksotermik hipotetis X + Y.

Baru!!: Kitin dan Enzim · Lihat lebih »

Eukariota

Eukariota adalah organisme dengan sel yang memiliki nukleus dan organel bermembran lainnya.

Baru!!: Kitin dan Eukariota · Lihat lebih »

Farmasi

al.

Baru!!: Kitin dan Farmasi · Lihat lebih »

Filogeni

Dalam biologi, filogeni atau filogenesis adalah kajian mengenai hubungan di antara kelompok-kelompok organisme yang dikaitkan dengan proses evolusi yang dianggap mendasarinya.

Baru!!: Kitin dan Filogeni · Lihat lebih »

Fungi

Fungi atau Kulat adalah kerajaan dari sekelompok besar makhluk hidup eukariotik heterotrof yang mencerna makanannya di luar tubuh lalu menyerap molekul nutrisi ke dalam sel-selnya.

Baru!!: Kitin dan Fungi · Lihat lebih »

Glukosa

''Model pengisi ruang molekul glukosa'' Glukosa, suatu gula monosakarida, adalah salah satu karbohidrat terpenting yang digunakan sebagai sumber tenaga bagi hewan dan tumbuhan.

Baru!!: Kitin dan Glukosa · Lihat lebih »

India

India, dengan nama resmi Republik India, adalah sebuah negara federal yang bersistem parlementer dengan berbentuk republik konstitusional di Asia Selatan dengan garis pantai sepanjang 7.000 km, dan bagian dari Anak Benua India.

Baru!!: Kitin dan India · Lihat lebih »

Italia

Italia, resminya Republik Italia (Repubblica Italiana), adalah sebuah negara kesatuan republik parlementer di EropaSemenanjung Italia secara geografis terletak di Eropa Selatan, sedangkan Italia Utara dapat ditempatkan sebagian atau seluruhnya di Eropa Tengah.

Baru!!: Kitin dan Italia · Lihat lebih »

Jamur

Jamur kancing (''champignon'') adalah jamur pangan yang paling populer di dunia.Jamur atau cendawan adalah organisme yang termasuk ke dalam kingdom Fungi dan tidak mempunyai klorofil sehingga bersifat heterotrof.

Baru!!: Kitin dan Jamur · Lihat lebih »

Jepang

Jepang (bahasa Jepang: 日本国, Nihonkoku atau Nipponkoku) adalah sebuah negara kesatuan yang bersistem parlementer dengan berbentuk monarki konstitusional dan juga negara kepulauan di Asia Timur.

Baru!!: Kitin dan Jepang · Lihat lebih »

Kalsium karbonat

Struktur kristal kalsit. Kalsium karbonat ialah senyawa kimia dengan formula CaCO3.

Baru!!: Kitin dan Kalsium karbonat · Lihat lebih »

Kedokteran

Kedokteran adalah ilmu dan praktik dalam melakukan diagnosis, terapi, dan pencegahan penyakit.

Baru!!: Kitin dan Kedokteran · Lihat lebih »

Kepah

Kepah adalah sejenis kerang (bivalvia) yang termasuk hewan bertubuh lunak (moluska).Kata ini sering diterapkan hanya pada hewan yang dapat dimakan dan hidup sebagai infauna, menghabiskan sebagian besar hidupnya setengah terkubur di pasir dasar laut atau dasar sungai.

Baru!!: Kitin dan Kepah · Lihat lebih »

Khamir

Diagram sel khamir Khamir adalah mikroorganisme eukariot yang diklasifikasikan dalam kingdom Fungi, dengan 1.500 species yang telah dapat dideskripsikan (diperkirakan 1% dari seluruh spesies fungi).

Baru!!: Kitin dan Khamir · Lihat lebih »

Krustasea

Krustasea atau Udang-udangan adalah suatu kelompok besar dari artropoda, terdiri dari kurang lebih 52.000 spesies yang terdeskripsikan, dan biasanya dianggap sebagai suatu subfilum.

Baru!!: Kitin dan Krustasea · Lihat lebih »

Kutikula

Kutikula merujuk kepada berbagai jenis lapisan penutup luar organisme yang tangguh namun fleksibel, yang memberi perlindungan untuk organ dalam organisme tersebut.

Baru!!: Kitin dan Kutikula · Lihat lebih »

Laba-laba

Laba-laba adalah sejenis hewan berbuku-buku (arthropoda) dengan dua segmen tubuh, empat pasang kaki, tak bersayap, dan tak memiliki kaki pengunyah.

Baru!!: Kitin dan Laba-laba · Lihat lebih »

Ligase

Ligase (ligase, synthase, synthetase, carboxylase) merupakan golongan enzim yang berfungsi melepaskan molekul asam pirofosfat dari molekul induknya berupa isomer asam trifosfat (termasuk ATP), sehingga molekul induknya terbelah menjadi dua.

Baru!!: Kitin dan Ligase · Lihat lebih »

Membran sel

Ilustrasi sebuah membran sel organisme eukariota Perbandingan eukariota dan prokariota Membran sel (cell membrane, plasma membrane, plasmalemma) adalah membran semipermeabel pada sebuah sel yang mengelilingi dan membungkus isi sitoplasma dan nukleoplasma.

Baru!!: Kitin dan Membran sel · Lihat lebih »

Moluska

Moluska (Mollusca, dari bahasa Latin: molluscus.

Baru!!: Kitin dan Moluska · Lihat lebih »

Nitrogen

Unsur yang juga disebut sebagai zat lemas ini pertama kali ditemukan dan diisolasi oleh dokter berkebangsaan Skotlandia Daniel Rutherford pada tahun 1772.

Baru!!: Kitin dan Nitrogen · Lihat lebih »

Norwegia

Norwegia (secara resmi: Kerajaan Norwegia, Kongeriket Norge (Noreg)), adalah sebuah negara Nordik di Semenanjung Skandinavia, di bagian ujung barat yang berbatasan dengan Swedia, Finlandia, Rusia, Britania Raya di barat daya, dan 1.000 kilometer dari Islandia di arah barat.

Baru!!: Kitin dan Norwegia · Lihat lebih »

Pangan

Pangan adalah segala jenis makanan yang dapat dimakan oleh manusia.

Baru!!: Kitin dan Pangan · Lihat lebih »

Pertanian

Gambaran klasik pertanian di Indonesia Pertanian adalah kegiatan pemanfaatan sumber daya hayati yang dilakukan manusia untuk menghasilkan bahan pangan, bahan baku industri, atau sumber energi, serta untuk mengelola lingkungan hidupnya.

Baru!!: Kitin dan Pertanian · Lihat lebih »

Polandia

Polandia (Polska) (secara resmi: Republik Polandia, (Rzeczpospolita Polska adalah sebuah negara republik di Eropa Tengah. Negara ini dibagi menjadi 16 provinsi administratif yang disebut voivodat, dengan luas wilayah sekitar. Polandia memiliki populasi 38 juta jiwa dan merupakan negara anggota Uni Eropa dengan jumlah penduduk terpadat kelima. Warsawa adalah ibu kota negara sekaligus kota metropolitan terbesar. Kota-kota besar lainnya termasuk Kraków, Gdańsk, Wrocław, Katowice, Łódź, Poznań, Szczecin, dan Lublin. Polandia memiliki iklim peralihan sedang dan wilayahnya melintasi Dataran Eropa Tengah, membentang dari Laut Baltik di utara hingga Sudeten dan Pegunungan Karpatia di selatan. Sungai terpanjang di Polandia adalah Vistula, dan titik tertinggi Polandia adalah Gunung Rysy, yang terletak di pegunungan Tatra di Carpathians. Negara ini berbatasan dengan Lituania dan Rusia di timur laut, Belarus dan Ukraina di timur, Slowakia dan Republik Ceko di selatan, dan Jerman di barat. Negara ini juga berbagi batas maritim dengan Denmark dan Swedia. Sejarah aktivitas manusia di tanah Polandia dimulai sejak tahun. Beragam budaya sepanjang akhir zaman kuno, wilayah ini dihuni oleh suku bangsa Polandia yang memberi nama Polandia pada awal abad pertengahan. Pendirian negara pada tahun 966 bertepatan dengan seorang penguasa pagan dari suku Polandia yang memeluk agama Kristen di bawah naungan Gereja Katolik Roma. Kerajaan Polandia muncul pada tahun 1025 dan pada tahun 1569 mengukuhkan hubungannya yang telah berlangsung lama dengan Lituania, sehingga membentuk Persemakmuran Polandia-Lituania. Negara ini merupakan salah satu kekuatan besar di Eropa pada saat itu, dengan sistem politik liberal yang unik yang mengadopsi konstitusi modern pertama di Eropa pada tahun 1791. Dengan berlalunya Masa Keemasan Polandia yang makmur, negara ini dipecah belah oleh negara-negara tetangga pada akhir abad ke-18 dan memperoleh kembali kemerdekaannya pada tahun 1918 sebagai Republik Kedua Polandia. Pada bulan September 1939, Penyerbuan Polandia oleh Jerman dan Uni Soviet menandai dimulainya Perang Dunia II, yang mengakibatkan Holocaust dan jutaan orang Polandia menjadi korban. Sebagai anggota Blok Timur dalam Perang Dingin global, Republik Rakyat Polandia adalah penandatangan pendiri Pakta Warsawa. Melalui kemunculan dan kontribusi gerakan Solidaritas, pemerintah komunis dibubarkan dan Polandia kembali menjadi negara Demokrasi pada tahun 1989. Polandia adalah republik parlementer, dengan badan legislatif bikameral yang terdiri dari Sejm dan Senat. Polandia adalah pasar yang maju dan ekonomi berpenghasilan tinggi. Dianggap sebagai kekuatan menengah, Polandia memiliki ekonomi terbesar keenam di Uni Eropa berdasarkan PDB (nominal) dan terbesar kelima berdasarkan PDB (KKB). Negara ini memberikan standar hidup yang sangat tinggi, keamanan dan kebebasan ekonomi, serta pendidikan universitas gratis dan sistem perawatan kesehatan universal. Negara ini memiliki 17 Situs Warisan Dunia UNESCO, 15 di antaranya adalah situs budaya. Polandia adalah negara anggota pendiri Perserikatan Bangsa-Bangsa, serta anggota Organisasi Perdagangan Dunia, NATO, dan Uni Eropa (termasuk Kawasan Schengen).

Baru!!: Kitin dan Polandia · Lihat lebih »

Polimer

PMID https://pubmed.ncbi.nlm.nih.gov/16277495/ 16277495Polimer adalah rantai berulang dari atom yang panjang, terbentuk dari pengikat yang berupa molekul identik yang disebut monomer.

Baru!!: Kitin dan Polimer · Lihat lebih »

Polisakarida

tepung kentang adalah contoh pati Polisakarida adalah karbohidrat yang memiliki polimer yang panjang dan tersusun dari ratusan hingga ribuan monosakarida.

Baru!!: Kitin dan Polisakarida · Lihat lebih »

Protista

Protista adalah mikroorganisme eukariota yang bukan hewan, tumbuhan, atau jamur.

Baru!!: Kitin dan Protista · Lihat lebih »

Rusia

Rusia, dengan nama resmi disebut sebagai Federasi Rusia, adalah sebuah negara federasi yang bersistem semi-presidensial dengan berbentuk republik konstitusional di Eropa Timur dan Asia Utara atau Eurasia bagian utara yang dari barat laut sampai ke tenggara.

Baru!!: Kitin dan Rusia · Lihat lebih »

Saccharomyces cerevisiae

Saccharomyces cerevisiae merupakan spesies khamir (mikroorganisme jamur bersel tunggal).

Baru!!: Kitin dan Saccharomyces cerevisiae · Lihat lebih »

Selulosa

Selulosa merupakan senyawa organik dengan rumus (C6H10O5)n, sebuah polisakarida yang terdiri dari rantai linier dari beberapa ratus hingga lebih dari sepuluh ribu ikatan β(1→4) unit D-glukosa.

Baru!!: Kitin dan Selulosa · Lihat lebih »

Serangga

Serangga merupakan hewan yang membentuk kelas Insekta (berasal dari bahasa Latin: insectum, sebuah kata serapan dari bahasa Yunani ἔντομον, yang artinya "terpotong menjadi beberapa bagian") adalah invertebrata dalam filum Artropoda dan subfilum Heksapoda yang memiliki eksoskeleton berkitin.

Baru!!: Kitin dan Serangga · Lihat lebih »

Tekstil

Penjualan tekstil di Karachi, Pakistan. Tekstil adalah material fleksibel yang terbuat dari tenunan benang.

Baru!!: Kitin dan Tekstil · Lihat lebih »

Udang

Larva nauplius udang. Udang adalah binatang yang hidup di perairan, khususnya sungai, laut, atau danau.

Baru!!: Kitin dan Udang · Lihat lebih »

Vertebrata

Vertebrata adalah subfilum dari Chordata, mencakup semua hewan yang memiliki tulang belakang yang tersusun dari vertebra.

Baru!!: Kitin dan Vertebrata · Lihat lebih »

Virus

Virus adalah mikroorganisme patogen yang hanya dapat bereplikasi di dalam sel karena mereka tidak memiliki perlengkapan seluler untuk bereproduksi sendiri.

Baru!!: Kitin dan Virus · Lihat lebih »

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »