Kami sedang bekerja untuk memulihkan aplikasi Unionpedia di Google Play Store
KeluarMasuk
🌟Kami menyederhanakan desain kami untuk navigasi yang lebih baik!
Instagram Facebook X LinkedIn

Pemangsaan

Indeks Pemangsaan

anjing laut berjanggut yang telah dibunuh. tonggeret yang jauh lebih besar daripada dirinya. Pemangsaan atau predasi adalah interaksi biologis ketika organisme pemangsa membunuh dan memakan organisme yang lain yang merupakan mangsanya.

Daftar Isi

  1. 154 hubungan: Adaptasi, Adaptasi antipredator, Albatros alis-hitam, Anjing liar afrika, Aposematisme, Asam amino, Australian Broadcasting Corporation, Bakteri, Balin, Belalang padi, Beruang cokelat, Bintang laut, Bisa, Bison, Bola umpan, Burung hantu, Burung pemangsa, Burung perandai, Cakar, Canidae, Capung, Celurut, Ciliata, Cnidaria, Copepoda, Ctenophora, Cumi-cumi, Dinding sel, Dinophyta, Dolar pasir, Drosera, Echinodermata, Elang tiram, Erignathus barbatus, Eukariota, Evolusi, Felidae, Fitoplankton, Flagellata, Frugivor, Gigi taring, Gurita, Harimau, Herbivor, Hewan, Hiena, Ictaluridae, Ikan kodok, Ikan Napoleon, Ikan sumpit, ... Memperluas indeks (104 lebih) »

Adaptasi

Adaptasi adalah cara organisme dalam mengatasi tekanan lingkungan sekitarnya untuk bertahan hidup.

Lihat Pemangsaan dan Adaptasi

Adaptasi antipredator

Adaptasi antipredator adalah mekanisme yang dikembangkan melalui evolusi yang membantu mangsa dalam pertahanan terhadap predator.

Lihat Pemangsaan dan Adaptasi antipredator

Albatros alis-hitam

Warna burung remaja menjelang dewasa Albatros alis-hitam (Thalassarche melanophrys) merupakan spesies burung laut berukuran besar dari keluarga albatros.

Lihat Pemangsaan dan Albatros alis-hitam

Anjing liar afrika

Anjing liar afrika (Lycaon pictus) adalah anjing liar yang penyebarannya hanya terdapat di negara-negara di benua Afrika.

Lihat Pemangsaan dan Anjing liar afrika

Aposematisme

Warna terang dari katak beracun menandakan tanda bahaya bagi pemangsa. Aposematisme (ἀπό berarti "menjauh", dan σ̑ημα berarti "tanda") adalah istilah yang dicetuskan oleh Edward Bagnall Poulton untuk ide Wallace mengenai warna peringatan.

Lihat Pemangsaan dan Aposematisme

Asam amino

Asam amino adalah senyawa organik yang memiliki gugus fungsi karboksil (–COOH) dan amina (biasanya –NH2), serta rantai samping (gugus R) yang spesifik untuk setiap jenis asam amino.

Lihat Pemangsaan dan Asam amino

Australian Broadcasting Corporation

Logo 1975-2002 Logo 2002-2018 Australian Broadcasting Corporation (ABC) adalah penyiar umum nasional nonkomersial Australia.

Lihat Pemangsaan dan Australian Broadcasting Corporation

Bakteri

Bakteri (nama ilmiah: Bacteria) adalah kelompok mikroorganisme bersel satu yang diklasifikasikan pada tingkat domain.

Lihat Pemangsaan dan Bakteri

Balin

Plat balin. Balin atau tulang saring adalah sistem penyaring makanan di dalam mulut paus balin.

Lihat Pemangsaan dan Balin

Belalang padi

Belalang padi adalah sebuah kelompok serangga yang masuk suborder Caelifera.

Lihat Pemangsaan dan Belalang padi

Beruang cokelat

Beruang cokelat (Ursus arctos) adalah salah satu jenis beruang.

Lihat Pemangsaan dan Beruang cokelat

Bintang laut

Bintang laut di Pantai Carita Bintang laut, merupakan binatang yang bekembangbiakan secara ovovivipar walaupun dalam bahasa Inggris ia dikenal dengan sebutan starfish (ikan bintang), hewan ini sangat jauh hubungannya dengan ikan.

Lihat Pemangsaan dan Bintang laut

Bisa

Sengat lebah dengan butiran bisa di ujungnya Bisa, atau zootoksin (secara harfiah "racun hewan") adalah semua jenis toksin yang digunakan oleh beberapa kelompok spesies hewan, untuk keperluan pertahanan dan berburu mangsa.

Lihat Pemangsaan dan Bisa

Bison

Bison adalah kelompok mamalia berkuku genap.

Lihat Pemangsaan dan Bison

Bola umpan

Sekelompok bluefin trevally mendatangi sekelompok anchovies yang membentuk bola impan jika mereka merasa terancam Bola umpan terjadi saat sekawanan ikan kecil membentuk formasi bundar.

Lihat Pemangsaan dan Bola umpan

Burung hantu

Burung hantu adalah kelompok burung yang merupakan anggota ordo Strigiformes.

Lihat Pemangsaan dan Burung hantu

Burung pemangsa

Seekor elang Brontok, yang merupakan spesies burung pemangsa Burung pemangsa adalah burung yang mencari makan dengan cara berburu, yakni dengan terbang, menggunakan indra tajam mereka, terutama penglihatan.

Lihat Pemangsaan dan Burung pemangsa

Burung perandai

Burung perandai, atau biasa disebut dengan istilah yang kurang tepat burung merandai (merandai.

Lihat Pemangsaan dan Burung perandai

Cakar

Gambaran kuku yang dapat ditarik kembali dari seekor kucing Cakar adalah anggota tambahan badan yang terlindung dari ujung kaki.

Lihat Pemangsaan dan Cakar

Canidae

Canidae adalah sebuah famili dalam ordo Carnivora.

Lihat Pemangsaan dan Canidae

Capung

Capung atau sibar-sibar adalah kelompok serangga yang tergolong ke dalam bangsa Odonata.

Lihat Pemangsaan dan Capung

Celurut

Celurut atau Curut adalah hewan pemakan serangga bertubuh kecil yang berpenampilan mirip mencit/tikus dalam famili Soricidae.

Lihat Pemangsaan dan Celurut

Ciliata

Ciliata (latin, cilia.

Lihat Pemangsaan dan Ciliata

Cnidaria

Cnidaria adalah sebuah filum yang terdiri dari lebih dari 10.000 spesies hewan sederhana yang hanya ditemukan di perairan, kebanyakan lingkungan laut.

Lihat Pemangsaan dan Cnidaria

Copepoda

Copepoda adalah grup crustacea kecil yang dapat ditemui di laut dan hampir di semua habitat air tawar dan mereka membentuk sumber terbesar protein di samudra.

Lihat Pemangsaan dan Copepoda

Ctenophora

Ctenophora atau ubur-ubur sisir adalah filum hewan tak bertulang belakang yang hidup di perairan laut di seluruh dunia.

Lihat Pemangsaan dan Ctenophora

Cumi-cumi

Cumi-cumi karang karibia Cumi-cumi adalah kelompok hewan sefalopoda besar atau jenis moluska yang hidup di laut.

Lihat Pemangsaan dan Cumi-cumi

Dinding sel

Struktur molekuler dinding sel Tumbuhan Sel tumbuhan dipisahkan oleh dinding sel yang transparan. Dinding sel adalah matriks ekstraseluler yang menyelubungi tiap sel sebagai pelindung dan pembentuk sel.

Lihat Pemangsaan dan Dinding sel

Dinophyta

Dinophyta mencakup semua dinoflagellata, suatu kelompok besar fitoplankton perairan berflagella.

Lihat Pemangsaan dan Dinophyta

Dolar pasir

Dolar pasir adalah kelompok bulu babi pipih dan penggali yang termasuk dalam ordo Clypeasteroida.

Lihat Pemangsaan dan Dolar pasir

Drosera

Drosera, umumnya dikenal sebagai tanaman embun matahari, adalah salah satu genera yang terbesar dari tanaman karnivora, dengan setidaknya 194 spesies.

Lihat Pemangsaan dan Drosera

Echinodermata

Filum Echinodermata (dari bahasa Yunani untuk kulit berduri) adalah sebuah filum hewan laut yang mencakup bintang laut, teripang, dan beberapa kerabatnya.

Lihat Pemangsaan dan Echinodermata

Elang tiram

''Pandion haliaetus'' Elang tiram atau Elang ikan, yang dalam nama ilmiahnya Pandion haliaetus adalah salah satu-satunya spesies dalam suku Pandionidae dan genus Pandion.

Lihat Pemangsaan dan Elang tiram

Erignathus barbatus

Erignathus barbatus adalah anjing laut berukuran sedang yang ditemukan di dan dekat Samudra Arktik.

Lihat Pemangsaan dan Erignathus barbatus

Eukariota

Eukariota adalah organisme dengan sel yang memiliki nukleus dan organel bermembran lainnya.

Lihat Pemangsaan dan Eukariota

Evolusi

Evolusi (dalam kajian biologi) berarti perubahan pada sifat-sifat terwariskan suatu populasi organisme dari satu generasi ke generasi berikutnya.

Lihat Pemangsaan dan Evolusi

Felidae

Felidae adalah familia mamalia dalam ordo Carnivora, dalam bahasa sehari-hari sering disebut kucing, dan merupakan sebuah klad.

Lihat Pemangsaan dan Felidae

Fitoplankton

Fitoplankton adalah komponen autotrof plankton.

Lihat Pemangsaan dan Fitoplankton

Flagellata

"Flagellata" dari Ernst Haeckel's ''Kunstformen der Natur'', 1904 ''Giardia lamblia'' Alga hijau (''Chlamydomonas'') Flagellata atau Mastigophora dalam taksonomi kuno merupakan salah satu kelas dalam filum protozoa atau protista yang mirip hewan, tetapi dalam taksonomi modern menjadi superkelas yang dibagi menjadi dua kelas: Phytomastigophorea dan Zoomastigophorea.

Lihat Pemangsaan dan Flagellata

Frugivor

Frugivor, frugivora, atau pemakan buah adalah binatang yang banyak tumbuh subur pada buah-buahan mentah, buah seperti sayur-sayuran seperti buah sukulen, akar, tunas, kacang-kacangan, dan biji-bijian.

Lihat Pemangsaan dan Frugivor

Gigi taring

gigi pada manusia Gigi taring (dari bahasa latin canine) adalah gigi yang berguna untuk merobek-robek makanan serta mengoyak makanan.

Lihat Pemangsaan dan Gigi taring

Gurita

Gurita (Octopoda) adalah hewan moluska dari kelas Cephalopoda (kaki hewan terletak di kepala), dengan terumbu karang di samudra sebagai habitat utama.

Lihat Pemangsaan dan Gurita

Harimau

Harimau (Panthera tigris) adalah spesies kucing terbesar yang masih hidup dari genus Panthera.

Lihat Pemangsaan dan Harimau

Herbivor

Sapi termasuk lataboga Herbivor, pemakan tumbuhan, atau lataboga dalam zoologi adalah hewan yang hanya makan tumbuhan dan tidak memakan daging.

Lihat Pemangsaan dan Herbivor

Hewan

Hewan adalah organisme eukariotik multiseluler yang membentuk kerajaan biologi Animalia.

Lihat Pemangsaan dan Hewan

Hiena

Hiena adalah hewan karnivora asli Afrika, Arab, Asia, dan subbenua India.

Lihat Pemangsaan dan Hiena

Ictaluridae

Ictaluridae adalah keluarga ikan berkumis asli Amerika Utara, di mana mereka merupakan sumber makanan penting dan terkadang dipancing untuk olah raga.

Lihat Pemangsaan dan Ictaluridae

Ikan kodok

Ikan kodok, famili Antennariidae, adalah spesies pada ordo Lophiiformes.

Lihat Pemangsaan dan Ikan kodok

Ikan Napoleon

Ikan Napoleon atau biasanya disebut Napoleon Wrasse, atau Humphead Wrasse (Cheilinus undulatus) merupakan ikan karang berukuran besar dari familia Labridae.

Lihat Pemangsaan dan Ikan Napoleon

Ikan sumpit

Ikan Sumpit, Ikan Pemintal, atau Ikan Pemanah merupakan kelompok ikan yang membentuk famili monotipe, yakni Toxotidae.

Lihat Pemangsaan dan Ikan sumpit

Inang

Inang, dalam biologi, adalah organisme yang menampung virus, parasit, partner mutualisme, atau partner komensalisme, umumnya dengan menyediakan makanan dan tempat berlindung.

Lihat Pemangsaan dan Inang

Insektivor

Insektivora atau pemakan serangga (dari bahasa Latinin sectum "serangga" dan vorare "makan") adalah sebutan untuk organisme yang makanannya adalah serangga dan hewan kecil lainnya.

Lihat Pemangsaan dan Insektivor

Interaksi biologis

Interaksi biologis adalah efek suatu organisme dalam komunitas pada yang lain.

Lihat Pemangsaan dan Interaksi biologis

Invertebrata

Serangga adalah salah satu contoh invertebrata. Invertebrata atau avertebrata adalah hewan yang tidak memiliki tulang punggung antar ruas-ruas tulang belakang.

Lihat Pemangsaan dan Invertebrata

Jakal

Jakal adalah mamalia omnivora kecil yang berasal dari genus Canis, genus yang anggotanya juga meliputi serigala dan anjing.

Lihat Pemangsaan dan Jakal

Kalajengking

Kalajengking adalah sekelompok hewan beruas dengan delapan kaki (oktopoda) dalam ordo Scorpiones, kelas Arachnida.

Lihat Pemangsaan dan Kalajengking

Kambrium

Bumi pada masa pertengahan Kambrium. Kambrium (Cambrian) adalah periode pada skala waktu geologi yang dimulai pada sekitar 542 ± 1,0 jtl (juta tahun lalu) di akhir eon Proterozoikum dan berakhir pada sekitar 488,3 ± 1,7 jtl dengan dimulainya periode Ordovisium.

Lihat Pemangsaan dan Kambrium

Kamuflase

Anolis caroliensis'' memperlihatkan kamuflase dengan menyamarkan warnanya dengan lingkungannya. Seekor flounder menghilang di tengah lingkungannya Seekor kadal hijau lebih sulit dilihat di antara rerumputan Kamuflase tim penembak jitu. Kamuflase adalah suatu metode yang memungkinkan sebuah organisme atau benda yang biasanya mudah terlihat menjadi tersamar atau sulit dibedakan dari lingkungan sekitarnya.

Lihat Pemangsaan dan Kamuflase

Kamuflase disruptif

Kamuflase disruptif adalah jenis kamuflase yang menghilangkan garis bentuk suatu organisme dengan pola yang sangat kontras.

Lihat Pemangsaan dan Kamuflase disruptif

Kelelawar

Kelelawar adalah satu-satunya mamalia yang dapat terbang, dengan kedua kaki depan yang berkembang menjadi sayap.

Lihat Pemangsaan dan Kelelawar

Kelelesa

(kameleons) atau kameleon adalah familia kadal yang terkenal mampu mengubah-ubah warna atau pola warna pada kulit tubuhnya.

Lihat Pemangsaan dan Kelelesa

Kepiting

Kepiting adalah binatang anggota krustasea berkaki sepuluh dari upabangsa (infraordo) Brachyura, yang dikenal mempunyai "ekor" yang sangat pendek (bahasa Yunani: brachy.

Lihat Pemangsaan dan Kepiting

Kerapu

Kerapu adalah ikan anggota dari subfamili Epinephelinae, famili Serranidae dalam ordo Perciformes.

Lihat Pemangsaan dan Kerapu

Kerapu sunuk

Kerapu sunuk atau kerapu merah (Plectropomus leopardus) adalah sejenis ikan dari keluarga Serranidae yang ditemukan di Samoa Amerika, Australia, Brunei, Kepulauan Cocos, Fiji, Hong Kong, Indonesia, Jepang, Malaysia, Mikronesia, Kaledonia Baru, Kepulauan Mariana Utara, Pulau Palau, Papua Niugini, Filipina, Samoa, Singapura, Kepulauan Solomon Taiwan, Thailand dan Vietnam.

Lihat Pemangsaan dan Kerapu sunuk

Kerbau afrika

Kerbau afrika (Syncerus caffer) adalah hewan endemik Afrika sebagaimana ia dinamakan.

Lihat Pemangsaan dan Kerbau afrika

Kestrel

Nama kestrel atau Alap-alap (dari kata Prancis crécerelle) diberikan kepada beberapa anggota yang berbeda dari genus falkon.

Lihat Pemangsaan dan Kestrel

Kolubrid

Kolubrid atau Colubridae (dari bahasa latin, coluber.

Lihat Pemangsaan dan Kolubrid

Koyote

Koyote atau serigala prairi (Latin: Canis latrans yang artinya "anjing yang menggonggong") adalah anggota dari keluarga Canidae dan kerabat dekat dari Serigala abu-abu.

Lihat Pemangsaan dan Koyote

Kril

Kril adalah crustacea seperti udang yang dapat ditemui di semua samudera dunia.

Lihat Pemangsaan dan Kril

Krustasea

Krustasea atau Udang-udangan adalah suatu kelompok besar dari artropoda, terdiri dari kurang lebih 52.000 spesies yang terdeskripsikan, dan biasanya dianggap sebagai suatu subfilum.

Lihat Pemangsaan dan Krustasea

Kucing bakau

Kucing bakau (Prionailurus viverrinus) adalah kucing liar berukuran sedang di Asia Selatan dan Asia Tenggara.

Lihat Pemangsaan dan Kucing bakau

Kucing besar

Singa, salah satu jenis kucing besar. Kucing besar adalah istilah yang digunakan untuk spesies dari kelompok kucing yang memiliki kemampuan untuk mengaum.

Lihat Pemangsaan dan Kucing besar

Kumbang koksi

Kumbang koksi (juga disebut kumbang kepik) adalah kumbang kecil yang membentuk famili Coccinellidae.

Lihat Pemangsaan dan Kumbang koksi

Kunang-kunang

Kunang-kunang adalah sejenis serangga yang dapat mengeluarkan cahaya yang jelas terlihat saat malam hari.

Lihat Pemangsaan dan Kunang-kunang

Kuntul

Kuntul adalah sebutan untuk burung dari suku Ardeidae.

Lihat Pemangsaan dan Kuntul

Kutu air

Kutu air adalah sebutan awam bagi sejumlah krustasea kecil penghuni air.

Lihat Pemangsaan dan Kutu air

Kutu daun

adalah spesies serangga kecil pemakan getah tanaman.

Lihat Pemangsaan dan Kutu daun

Laba-laba

Laba-laba adalah sejenis hewan berbuku-buku (arthropoda) dengan dua segmen tubuh, empat pasang kaki, tak bersayap, dan tak memiliki kaki pengunyah.

Lihat Pemangsaan dan Laba-laba

Laba-laba peloncat

Salticidae atau laba-laba peloncat adalah famili laba-laba yang terdiri atas lebih dari 5.000 spesies dalam 530 genera atau sekitar 13% dari seluruh spesies laba-laba yang menjadikan Salticidae sebagai famili laba-laba terbesar.

Lihat Pemangsaan dan Laba-laba peloncat

Ladakh

Ladakh Ladakh, yang terletak di bagian timur pemerintahan Jammu dan Kashmir adalah salah satu daerah tempat tinggal tertinggi di muka bumi.

Lihat Pemangsaan dan Ladakh

Landak laut

Landak laut atau disebut juga bulu babi (Kelas Echinoidea) merupakan hewan laut yang berbentuk bundar dan memiliki duri pada kulitnya yang dapat digerakkan. Binatang ini terbagi menjadi sekitar 950 spesies dan dapat ditemukan mulai dari daerah pasang surut sampai di kedalaman 5.000 meter.

Lihat Pemangsaan dan Landak laut

Lipan

adalah kelas dari binatang berbisa bertubuh pipih, bersegmen seperti cacing, berkaki banyak, bersendi, bagian depannya beracun; lipan merupakan anggota hewan tak bertulang belakang yang termasuk dalam filum Arthropoda, subfilum Myriapoda dan terdiri dari berbagai jenis kelabang atau lipan.

Lihat Pemangsaan dan Lipan

Lobster

Jaring lobster Lobster bercapit membentuk sebuah keluarga (Nephropidae, kadang kala juga Homaridae) dari krustasea besar laut.

Lihat Pemangsaan dan Lobster

Macan tutul

Seekor macan tutul jawa melintas di Taman Nasional Baluran. Macan tutul (Panthera pardus) atau Harimau Bintang adalah salah satu dari empat kucing besar.

Lihat Pemangsaan dan Macan tutul

Macan tutul salju

Macan tutul salju (Panthera uncia syn. Uncia uncia) adalah sejenis kucing berukuran besar, dengan panjang tubuh mencapai 130 cm, dan panjang ekor sekitar 100 cm.

Lihat Pemangsaan dan Macan tutul salju

Mata

Mata adalah organ penglihatan.

Lihat Pemangsaan dan Mata

Mata majemuk

udang geragau, dilihat dengan mikroskop elektron Mata majemuk pada artropoda terdiri dari ribuan omatidia, yaitu reseptor penglihatan yang terpisah.

Lihat Pemangsaan dan Mata majemuk

Mecoptera

Mecoptera adalah ordo/suku dari serangga yang penamaannya berasal dari bahasa Yunani.

Lihat Pemangsaan dan Mecoptera

Mikroorganisme

Cawan agar yang ditumbuhi mikroorganisme yang diisolasi dari perairan dalam. Mikroorganisme (mikroba) atau jasad renik adalah organisme yang berukuran sangat kecil sehingga untuk mengamatinya diperlukan alat bantuan.

Lihat Pemangsaan dan Mikroorganisme

Mimikri

Lalat kerbau eropa, ''Vespa crabro'' Lalat (''Episyrphus balteatus'') yang senang menyerupai lalat kerbau Dalam biologi evolusioner, mimikri adalah proses evolusi yang terjadi pada spesies untuk menjadi sama dengan spesies lainnya.

Lihat Pemangsaan dan Mimikri

Mimikri agresif

Ikan dari ordo ''Lophiiformes'' menggunakan "antena" yang bercahaya sebagai "pancingan" untuk menangkap mangsanya. Mimikri agresif adalah jenis mimikri yang terjadi ketika suatu predator, parasit atau parasitoid memiliki sinyal yang mirip dengan mangsa atau inangnya dengan tujuan agar mereka tidak dikira sebagai predator atau parasit oleh mangsa atau inangnya.

Lihat Pemangsaan dan Mimikri agresif

Molidae

Molidae atau Keluarga Ikan Mola adalah famili ikan yang memiliki bentuk tubuh yang berakhir tepat di belakang sirip punggung dan dubur, sehingga tampilannya terlihat seperti setengah badan.

Lihat Pemangsaan dan Molidae

Mutasi

Mutasi adalah perubahan yang terjadi pada bahan genetik baik pada taraf tingkatan gen maupun pada tingkat kromosom.

Lihat Pemangsaan dan Mutasi

Nematoda

Nematoda merupakan kelompok cacing yang berada dalam filum Nematoda (terkadang juga disebut Nemathelminthes).

Lihat Pemangsaan dan Nematoda

Neuroptera

Neuroptera (bahasa Yunani: Neuro berarti otot, pteron berarti sayap) adalah salah satu ordo serangga tertua yang bermetamorfosis sempurna.

Lihat Pemangsaan dan Neuroptera

Nukleotida

gula berkarbon lima yaitu deoksiribosa (di tengah), sebuah nukleobasa yaitu adenina (kanan atas), dan sebuah gugus fosfat (kiri). Gula deoksiribosa bergabung dengan nukleobasa membentuk sebuah deoksiribonukleosida yang disebut deoksadenosina, sedangkan keseluruhan struktur termasuk gugus fosfat adalah sebuah nukleotida dengan nama deoksiadenosina monofosfat.

Lihat Pemangsaan dan Nukleotida

Nyamuk

Nyamuk adalah hewan golongan serangga yang termasuk dalam ordo Diptera (lalat), dan tergolong dalam famili Culicidae; genus yang berada dalam kelompok ini mencakup Anopheles, Culex, Psorophora, Ochlerotatus, Aedes, Sabethes, Wyeomyia, Culiseta, dan Haemagoggus untuk jumlah keseluruhan sekitar 35 negara yang merangkum 2700 spesies.

Lihat Pemangsaan dan Nyamuk

Orca

Foto seekor seguni Seguni, paus pembunuh (killer whale), atau disebut juga orca (Orcinus orca) adalah spesies mamalia air bergigi dari keluarga lumba-lumba dan merupakan anggota terbesar dalam kelompok lumba-lumba.

Lihat Pemangsaan dan Orca

Orchidaceae

Anggrek atau Orchidaceae merupakan satu suku tumbuhan berbunga dengan anggota jenis terbanyak.

Lihat Pemangsaan dan Orchidaceae

Oselot

Ocelot (/ ɒsəlɒt /; Leopardus pardalis), juga dikenal sebagai macan tutul kurcaci, adalah kucing liar tersebar secara luas di seluruh Amerika Selatan termasuk kepulauan Trinidad dan Margaretha, Amerika Tengah, dan Meksiko.

Lihat Pemangsaan dan Oselot

Parasitisme

Sebuah parasit ikan, isopoda ''Cymothoa exigua'', menggantikan lidah dari seekor ''Lithognathus'' Dalam biologi evolusioner, parasitisme adalah hubungan antar spesies, di mana satu organisme, parasit, hidup pada atau dalam organisme lain.

Lihat Pemangsaan dan Parasitisme

Parasitoid

SEM atas silia endoparasitoid dari genus ''Collinia'', yang bisa menyebabkan kematian massal pada populasi krill yang terjangkit. Parasitoid ialah organisme yang menghabiskan sebagian besar riwayat hidupnya dengan bergantung pada atas di organisme inang tunggal yang akhirnya membunuh (dan sering mengambil makanan) dalam proses itu.

Lihat Pemangsaan dan Parasitoid

Pari listrik

Pari listrik adalah sekelompok ikan pari dengan sirip dada yang membesar yang membentuk ordo Torpediniformes.

Lihat Pemangsaan dan Pari listrik

Paus balin

Paus balin, juga disebut paus besar, membentuk Mysticeti, satu dari dua parvordo Cetacea (paus, lumba-lumba dan pesut).

Lihat Pemangsaan dan Paus balin

Paus bungkuk

Paus bungkuk (Megaptera novaeangliae) adalah paus balin, salah satu spesies rorqual terbesar, panjang paus bungkuk dewasa sebesar 12–16 meter dan memiliki berat 36.000 kilogram.

Lihat Pemangsaan dan Paus bungkuk

Pebangkai

''Sarcophaga nodosa'', suatu spesies dari lalat daging mendapat makanan dari daging yang membusuk Pebangkai adalah perilaku makan karnivora dan herbivora dengan si pebangkai mendapatkan makanan dari yang telah mati dan benda-benda membusuk yang ada di habitatnya.

Lihat Pemangsaan dan Pebangkai

Pecuk

Pecuk, atau kadang-kadang disebut kormoran (dari bahasa Inggris: cormorant), adalah sebutan untuk sekelompok burung anggota suku Phalacrocoracidae.

Lihat Pemangsaan dan Pecuk

Pemamahan

Kambing yang digembalakan secara jelajah bebas di Filipina Seorang penggembala dari suku Masaai menggembalakan sapinya di Kawah Ngorongoro Pemamahan (grazing) atau penggembalaan umumnya dijelaskan sebagai sebuah tipe pemberian makan kepada herbivora (umumnya hewan memamah biak) berupa tumbuhan (seperti rumput) dan alga.

Lihat Pemangsaan dan Pemamahan

Pemburu-pengumpul

Pemburu-pengumpul di Botswana. Pemburu-pengumpul adalah suatu masyarakat yang metode bertahan hidup utamanya adalah dengan cara berjelajah mencari hewan buruan dan mengumpulkan serangga ataupun tumbuh-tumbuhan liar yang dapat dimakan, tanpa adanya usaha-usaha yang nyata untuk membudidayakannya (domestikasi) terlebih dahulu.

Lihat Pemangsaan dan Pemburu-pengumpul

Penciuman

Penciuman atau penghiduan (olfaction) adalah penangkapan atau perasaan bau.

Lihat Pemangsaan dan Penciuman

Pendengaran

Pendengaran adalah kemampuan untuk mengenali suara.

Lihat Pemangsaan dan Pendengaran

Penglihatan binokular

Sepasang mata Elang. Penglihatan binokular adalah penglihatan di mana kedua mata digunakan bersama-sama.

Lihat Pemangsaan dan Penglihatan binokular

Peptidoglikan

Struktur molekul peptidoglikan, unit penyusunnya berupa asam N-asetilmuramat (kiri) dan asam-N-asetil glukosamin (kanan) yang dihubungkan oleh ikatan β-1,4. Peptidoglikan (murein) adalah polisakarida yang terdiri dari dua gula turunan yaitu asam-N-asetil glukosamin serta asam N-asetilmuramat yang dihubungkan ikatan β-1,4, dan sebuah rantai peptida pendek yang contohnya terdiri dari asam amino l-alanin, d-alanin, d-asam glutamat, dan baik l-lisin atau asam diaminopimelik (DAP)-asam amino langka yang hanya ditemukan pada dinding sel prokariot.

Lihat Pemangsaan dan Peptidoglikan

Perangkap lalat Venus

Perangkap lalat Venus (Dionaea muscipula) adalah sebuah tanaman karnivora yang berasal dari tanah basah subtropis di Pantai Timur Amerika Serikat di Carolina Utara dan Carolina Selatan.

Lihat Pemangsaan dan Perangkap lalat Venus

Perlombaan senjata evolusioner

Dalam biologi evolusioner, perlombaan senjata evolusioner adalah persaingan evolusioner antara sekumpulan gen yang saling mengembangkan adaptasi terhadap satu sama lain, sehingga tampak seperti perlombaan senjata.

Lihat Pemangsaan dan Perlombaan senjata evolusioner

Pinjal

Pinjal adalah serangga yang termasuk ordo Siphonaptera.

Lihat Pemangsaan dan Pinjal

Planaria

Planaria termasuk dalam Filum Platyhelminthes yang memiliki bentuk tubuh pipih dan simetri bilateral.

Lihat Pemangsaan dan Planaria

Plankton

Fotomontag organisme plankton Plankton adalah salah satu organisme hanyut apapun yang hidup dalam zona pelagik (bagian atas) samudra, laut, dan badan air tawar.

Lihat Pemangsaan dan Plankton

Platyhelminthes

Platyhelminthes adalah filum dalam Kerajaan Animalia (hewan).

Lihat Pemangsaan dan Platyhelminthes

Prokariota

Struktur sel dari sebuah bakteri, yang merupakan salah satu dari dua domain prokariota. Prokariota adalah makhluk hidup yang tidak memiliki membran inti sel (.

Lihat Pemangsaan dan Prokariota

Protein

α-heliks (diberi warna toska). Mioglobin adalah protein pertama yang strukturnya berhasil diketahui melalui kristalografi sinar-X. Di bagian kanan-tengah, di antara berbagai lilitan, terdapat sebuah gugus prostetik yang disebut heme (diberi warna abu-abu) dan sebuah molekul oksigen (merah) yang diikatnya.

Lihat Pemangsaan dan Protein

Protozoa

Protozoa Protozoa (pertama dan hewan) adalah kelompok polifili eukariota bersel satu.

Lihat Pemangsaan dan Protozoa

Pulau Penyengat

Pulau Penyengat (atau Pulau Penyengat Inderasakti dalam sebutan sumber-sumber sejarah) adalah sebuah pulau kecil di Kota Tanjungpinang, Kepulauan Riau, yang berjarak kurang lebih 2 km dari pusat kota.

Lihat Pemangsaan dan Pulau Penyengat

Puma

Puma (Puma concolor) atau cougar atau singa gunung adalah spesies mamalia yang tergolong dalam kelompok kucing besar.

Lihat Pemangsaan dan Puma

Rahang

Rahang bawah manusia Rahang adalah kedua bagian tulang atas dan bawah yang terletak pada rongga mulut sekaligus sebagai tempat gigi untuk tumbuh.

Lihat Pemangsaan dan Rahang

Rotifera

Rotifera atau rotifer (biasa disebut hewan roda) membuat sebuah filum dari hewan pseudoselomata mikroskopis dan dekat mikroskopis.

Lihat Pemangsaan dan Rotifera

Rusa tutul

Rusa tutul atau Rusa totol, dalam bahasa Hindi disebut Chital (nama ilmiah Axis axis), dalam bahasa Inggris dinamakan Spotted deer, Chital deer, atau Axis deer, adalah spesies rusa yang berasal dari anak benua India.

Lihat Pemangsaan dan Rusa tutul

Sanca India

Python molurus atau Ajgar dalam Bahasa Hindi adalah spesies ular sanca yang ditemukan di area tropis dan subtropis di Asia Selatan.

Lihat Pemangsaan dan Sanca India

Sefalopoda

Sefalopoda adalah kelas dalam filum moluska.

Lihat Pemangsaan dan Sefalopoda

Seleksi alam

Seleksi alam adalah perbedaan kemampuan untuk hidup dan reproduksi dari suatu individu yang diakibatkan oleh perbedaan kecocokan fenotipe yang dimiliki organisme tersebut dengan lingkungan.

Lihat Pemangsaan dan Seleksi alam

Semut

Semut adalah semua serangga anggota famili Formicidae, ordo Hymenoptera.

Lihat Pemangsaan dan Semut

Serigala

Serigala atau Serigala putih Abu-abu (nama ilmiah: Canis lupus) adalah binatang mamalia karnivora.

Lihat Pemangsaan dan Serigala

Siluriformes

Bangsa (ordo) Siluriformes mencakup semua kelompok ikan yang secara bebas disebut sebagai ikan berkumis (meskipun tidak semua anggotanya punya "kumis") atau lazim disebut lele atau patin.

Lihat Pemangsaan dan Siluriformes

Simpanse

Simpanse (nama ilmiah: Pan troglodytes), adalah spesies kera besar yang berasal dari hutan dan sabana di Afrika tropis.

Lihat Pemangsaan dan Simpanse

Singa

Singa (Siṃha, atau nama ilmiahnya Panthera leo) adalah spesies hewan dari keluarga felidae atau keluarga kucing.

Lihat Pemangsaan dan Singa

Siput

Siput adalah nama umum yang diberikan untuk anggota kelas moluska Gastropoda (hewan berkaki perut).

Lihat Pemangsaan dan Siput

Sirip ikan

Pada ikan, sirip merupakan organ yang menonjol dari tubuh yang ditutupi dan dihubungkan oleh selaput kulit.

Lihat Pemangsaan dan Sirip ikan

Sotong

Sotong atau ikan nus (ordo Sepiida) adalah binatang yang hidup di perairan, khususnya sungai maupun laut atau danau.

Lihat Pemangsaan dan Sotong

Tekanan evolusi

Tekanan evolusi, tekanan selektif, atau tekanan seleksi adalah suatu faktor yang mengurangi keberhasilan reproduksi di dalam suatu populasi.

Lihat Pemangsaan dan Tekanan evolusi

Teripang

Teripang, trepang, timun laut, atau gamat adalah istilah yang diberikan untuk hewan invertebrata Holothuroidea yang dapat dimakan.

Lihat Pemangsaan dan Teripang

Teritip

Teritip adalah artropoda anggota subkelas Cirripedia di dalam subfilum Crustacea, sehingga berkerabat dengan kepiting dan udang.

Lihat Pemangsaan dan Teritip

Terumbu karang

Simbiosis mutualisme alga dengan terumbu karang di pulau Endenbury. Terumbu Karang di Kepulauan Seribu Terumbu karang adalah sekumpulan hewan karang yang bersimbiosis dengan sejenis tumbuhan alga yang disebut zooxanthellae.

Lihat Pemangsaan dan Terumbu karang

Tumbuhan karnivora

year.

Lihat Pemangsaan dan Tumbuhan karnivora

Tumbuhan pemakan serangga

Tumbuhan pemakan serangga ''Nepenthes distillatoria''. Tumbuhan pemakan serangga adalah beberapa tumbuhan karnivora berbeda yang memodifikasi daun-daunnya menjadi jebakan serangga—sebuah alat jebakan yang diisi dengan cairan mematikan.

Lihat Pemangsaan dan Tumbuhan pemakan serangga

Tungau

Tungau adalah sekelompok hewan kecil bertungkai delapan yang, bersama-sama dengan caplak, menjadi anggota superordo Acarina.

Lihat Pemangsaan dan Tungau

Ubur-ubur

Anatomi ubur-ubur Ubur-ubur adalah sejenis binatang laut tak bertulang belakang yang termasuk dalam filum Cnidaria, ubur-ubur yang dimaksud di sini adalah hewan dari kelas Schypozoa, sehingga sering disebut ubur-ubur sejati agar tidak dibingungkan dengan hewan lain yang juga disebut ubur-ubur seperti: Ctenophora (ubur-ubur sisir) dan Cubozoa (ubur-ubur kotak).

Lihat Pemangsaan dan Ubur-ubur

Ubur-ubur kotak

Ubur-ubur kotak (kelas Cubozoa; cubo artinya kotak, zoon artinya hewan) adalah hewan invertebrata dari filum Cnidaria yang memiliki medusa yang berbentuk kubus.

Lihat Pemangsaan dan Ubur-ubur kotak

Udang

Larva nauplius udang. Udang adalah binatang yang hidup di perairan, khususnya sungai, laut, atau danau.

Lihat Pemangsaan dan Udang

Udang sentadu

Udang sentadu atau Udang mantis adalah sekelompok Crustacea laut dalam ordo Stomatopoda.

Lihat Pemangsaan dan Udang sentadu

Ular

Ular adalah kelompok reptilia tidak berkaki dan bertubuh panjang yang tersebar luas di dunia.

Lihat Pemangsaan dan Ular

Ular derik

Ular derik merupakan kelompok ular mura berbisa dari anak suku Crotalinae.

Lihat Pemangsaan dan Ular derik

Ungulata

Ungulata (artinya kurang lebih "hewan berkuku" atau "hewan berkikil") adalah beberapa kelompok mamalia yang menggunakan ujung kuku mereka untuk menahan berat badannya sewaktu bergerak.

Lihat Pemangsaan dan Ungulata

Vertebrata

Vertebrata adalah subfilum dari Chordata, mencakup semua hewan yang memiliki tulang belakang yang tersusun dari vertebra.

Lihat Pemangsaan dan Vertebrata

Zooplankton

Copepoda (''Calanoida'' sp.) Zooplankton adalah plankton heterotrofik (kadang-kadang detritivorous).

Lihat Pemangsaan dan Zooplankton

Juga dikenal sebagai Mangsa, Predasi, Predator, Predator (biologi).

, Inang, Insektivor, Interaksi biologis, Invertebrata, Jakal, Kalajengking, Kambrium, Kamuflase, Kamuflase disruptif, Kelelawar, Kelelesa, Kepiting, Kerapu, Kerapu sunuk, Kerbau afrika, Kestrel, Kolubrid, Koyote, Kril, Krustasea, Kucing bakau, Kucing besar, Kumbang koksi, Kunang-kunang, Kuntul, Kutu air, Kutu daun, Laba-laba, Laba-laba peloncat, Ladakh, Landak laut, Lipan, Lobster, Macan tutul, Macan tutul salju, Mata, Mata majemuk, Mecoptera, Mikroorganisme, Mimikri, Mimikri agresif, Molidae, Mutasi, Nematoda, Neuroptera, Nukleotida, Nyamuk, Orca, Orchidaceae, Oselot, Parasitisme, Parasitoid, Pari listrik, Paus balin, Paus bungkuk, Pebangkai, Pecuk, Pemamahan, Pemburu-pengumpul, Penciuman, Pendengaran, Penglihatan binokular, Peptidoglikan, Perangkap lalat Venus, Perlombaan senjata evolusioner, Pinjal, Planaria, Plankton, Platyhelminthes, Prokariota, Protein, Protozoa, Pulau Penyengat, Puma, Rahang, Rotifera, Rusa tutul, Sanca India, Sefalopoda, Seleksi alam, Semut, Serigala, Siluriformes, Simpanse, Singa, Siput, Sirip ikan, Sotong, Tekanan evolusi, Teripang, Teritip, Terumbu karang, Tumbuhan karnivora, Tumbuhan pemakan serangga, Tungau, Ubur-ubur, Ubur-ubur kotak, Udang, Udang sentadu, Ular, Ular derik, Ungulata, Vertebrata, Zooplankton.