Kami sedang bekerja untuk memulihkan aplikasi Unionpedia di Google Play Store
🌟Kami menyederhanakan desain kami untuk navigasi yang lebih baik!
Instagram Facebook X LinkedIn

Senozoikum dan Skala waktu geologi

Pintas untuk: Perbedaan, Kesamaan, Jaccard Kesamaan Koefisien, Referensi.

Perbedaan antara Senozoikum dan Skala waktu geologi

Senozoikum vs. Skala waktu geologi

Kerangka dari zaman Oligosen, Kenozoikum. Senozoikum, Kenozoikum, atau Neozoikum (bahasa Yunani: καινός, kainos, "baru", dan ζωή, zoe, "kehidupan", atau berarti "kehidupan baru") adalah era terakhir dari tiga era klasik geologi. Waktu geologi dalam bentuk diagram, yang dikenal sebagai jam geologi, menunjukkan usia Bumi dalam miliar hingga jutaan tahun dan peristiwa-peristiwa besar yang terjadi serta zaman yang berlangsung. Diagram skala waktu geologi. Skala waktu geologi digunakan oleh para ahli geologi dan ilmuwan untuk menjelaskan waktu dan hubungan antar peristiwa yang terjadi sepanjang sejarah Bumi.

Kemiripan antara Senozoikum dan Skala waktu geologi

Senozoikum dan Skala waktu geologi memiliki 19 kesamaan (dalam Unionpedia): Dinosaurus, Eosen, Geologi, Holosen, Kala (geologi), Kapur (zaman), Kuarter, Masa (geologi), Mesozoikum, Miosen, Neogen, Oligosen, Paleogen, Paleosen, Peristiwa kepunahan Kapur–Paleogen, Pleistosen, Pliosen, Tersier, Zaman (geologi).

Dinosaurus

Dinosaurus adalah kelompok binatang purba atau reptil dari klad Dinosauria.

Dinosaurus dan Senozoikum · Dinosaurus dan Skala waktu geologi · Lihat lebih »

Eosen

''Mesonyx'', ungulata karnivor yang berkembang pada kala Eosen. Eosen adalah suatu kala pada skala waktu geologi yang berlangsung 55,8 ± 0,2 hingga 33,9 ± 0,1 juta tahun yang lalu yang merupakan kala kedua pada periode Paleogen di era Kenozoikum.

Eosen dan Senozoikum · Eosen dan Skala waktu geologi · Lihat lebih »

Geologi

Geologi adalah salah satu cabang ilmu kebumian yang mempelajari tentang Bumi dan segala isi di dalamnya.

Geologi dan Senozoikum · Geologi dan Skala waktu geologi · Lihat lebih »

Holosen

Holosen adalah kala dalam skala waktu geologi yang berlangsung mulai sekitar 10.000 tahun radiokarbon, atau kurang lebih 11.430 ± 130 tahun kalender yang lalu (antara 9560 hingga 9300 SM).

Holosen dan Senozoikum · Holosen dan Skala waktu geologi · Lihat lebih »

Kala (geologi)

Dalam geologi, kala (Bahasa Inggris: epoch) adalah skala waktu geologi yang menyusun suatu periode.

Kala (geologi) dan Senozoikum · Kala (geologi) dan Skala waktu geologi · Lihat lebih »

Kapur (zaman)

Fosil ikan dari periode Kapur. Zaman Kapur atau Periode Kapur (Cretaceous) adalah salah satu periode pada skala waktu geologi yang bermula pada akhir periode Jura dan berlangsung hingga awal Paleosen atau sekitar 145.5 ± 4.0 hingga 65.5 ± 0.3 juta tahun yang lalu, dari peristiwa kepunahan kecil yang menutup Periode Jura hingga peristiwa kepunahan Kapur-Paleogen.

Kapur (zaman) dan Senozoikum · Kapur (zaman) dan Skala waktu geologi · Lihat lebih »

Kuarter

Periode Kuarter merupakan periode terakhir dari ketiga periode di era Kenozoikum dalam skala waktu geologi.

Kuarter dan Senozoikum · Kuarter dan Skala waktu geologi · Lihat lebih »

Masa (geologi)

Dalam geologi, masa adalah subdivisi waktu geologi yang membagi kurun menjadi bagian yang lebih kecil.

Masa (geologi) dan Senozoikum · Masa (geologi) dan Skala waktu geologi · Lihat lebih »

Mesozoikum

Fosil peninggalan zaman Mesozoikum. Mesozoikum berasal dari bahasa Yunani meso (μεσο ”di antara”) dan zōon (ζῷον ”hewan”, ”makhluk hidup”) sehingga mesozoikum berarti ”kehidupan pertengahan”.

Mesozoikum dan Senozoikum · Mesozoikum dan Skala waktu geologi · Lihat lebih »

Miosen

Suatu diorama dari kala Miosen di ''Royal Ontario Museum'', Toronto Miosen adalah suatu kala pada skala waktu geologi yang berlangsung antara 23,03 hingga 5,332 juta tahun yang lalu.

Miosen dan Senozoikum · Miosen dan Skala waktu geologi · Lihat lebih »

Neogen

Neogen adalah suatu periode bagian dari era Kenozoikum pada skala waktu geologi yang dimulai sejak 23.03 ± 0.05 juta tahun yang lalu, melanjutkan periode Paleogen.

Neogen dan Senozoikum · Neogen dan Skala waktu geologi · Lihat lebih »

Oligosen

''Mesohippus'', suatu jenis mamalia yang hidup pada kala Oligosen. Oligosen adalah suatu kala pada skala waktu geologi yang berlangsung dari sekitar 34 hingga 23 juta tahun yang lalu.

Oligosen dan Senozoikum · Oligosen dan Skala waktu geologi · Lihat lebih »

Paleogen

Paleogen adalah periode dalam skala waktu geologi yang merupakan bagian pertama dari era Senozoikum dan berlangsung selama 42 juta tahun antara 65,5 ± 0,3 hingga 23,03 ± 0,05 juta tahun yang lalu.

Paleogen dan Senozoikum · Paleogen dan Skala waktu geologi · Lihat lebih »

Paleosen

Platipus, salah satu jenis hewan modern yang mulai muncul pada kala Paleosen. Paleosen, "awal fajar masa kini", adalah kala yang berlangsung antara 65,5 ± 0,3 hingga 55,8 ± 0,2 juta tahun yang lalu.

Paleosen dan Senozoikum · Paleosen dan Skala waktu geologi · Lihat lebih »

Peristiwa kepunahan Kapur–Paleogen

Ilustrasi seniman yang menggambarkan sebuah asteroid yang bertabrakan dengan Bumi. Peristiwa seperti ini dapat melepaskan energi yang setara dengan jutaan senjata nuklir yang meledak bersamaan. K – Pg tersingkap. Peristiwa kepunahan Kapur-Paleogen (K-Pg), juga dikenal sebagai peristiwa kepunahan Kapur-Tersier (K-T), adalah sebuah peristiwa kepunahan massal mendadak dari tiga perempat spesies tumbuhan dan hewan di Bumi, sekitar 66 juta tahun yang lalu.

Peristiwa kepunahan Kapur–Paleogen dan Senozoikum · Peristiwa kepunahan Kapur–Paleogen dan Skala waktu geologi · Lihat lebih »

Pleistosen

Keadaan lapisan es di kutub utara Pleistosen adalah suatu kala dalam skala waktu geologi yang berlangsung antara 2.588.000 hingga 11.500 tahun yang lalu.

Pleistosen dan Senozoikum · Pleistosen dan Skala waktu geologi · Lihat lebih »

Pliosen

Pliosen adalah suatu kala dalam skala waktu geologi yang berlangsung 5,332 hingga 1,806 juta tahun yang lalu.

Pliosen dan Senozoikum · Pliosen dan Skala waktu geologi · Lihat lebih »

Tersier

Tersier adalah istilah sebelumnya untuk periode geologi dari 66 juta hingga 2,58 juta tahun yang lalu, rentang waktu yang terjadi antara periode Sekunder dan Kuarter yang digantikan.

Senozoikum dan Tersier · Skala waktu geologi dan Tersier · Lihat lebih »

Zaman (geologi)

Dalam geologi, zaman adalah subdivisi waktu geologi yang membagi masa menjadi rentang waktu yang lebih kecil.

Senozoikum dan Zaman (geologi) · Skala waktu geologi dan Zaman (geologi) · Lihat lebih »

Daftar di atas menjawab pertanyaan-pertanyaan berikut

Perbandingan antara Senozoikum dan Skala waktu geologi

Senozoikum memiliki 22 hubungan, sementara Skala waktu geologi memiliki 216. Ketika mereka memiliki kesamaan 19, indeks Jaccard adalah 7.98% = 19 / (22 + 216).

Referensi

Artikel ini menunjukkan hubungan antara Senozoikum dan Skala waktu geologi. Untuk mengakses setiap artikel dari mana informasi itu diambil, silakan kunjungi: