Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Ambil
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

9 Februari

Indeks 9 Februari

9 Februari adalah hari ke-40 dalam kalender Gregorian.

241 hubungan: Abdul Karim Qasim, Academy Awards ke-80, Aceh, Adam Air Penerbangan 574, Aeroflot, Ai (penyanyi), Alexander Saununu, Alkitab Terjemahan Baru, Alkitab Terjemahan Lama, Alliritengae, Turikale, Maros, American-British-Dutch-Australian Command, Ami Suzuki, Anne-Marie, Apolonia dari Aleksandria, Ary Barroso, August Schleicher, Bandar Udara Banyuwangi, Bandar Udara Nagasaki, Banjir Jakarta 2007, Banjir Jakarta 2015, Banjir Malaysia 2006–2007, Batalyon kavaleri, Batalyon Kavaleri 5, Bataviasche Nouvelles en Politique Raisonnementes, Bila (film), Bilangan prima Mersenne, Boven Digoel (film), British Airways Penerbangan 38, Bursa Efek Taiwan, Chungha, Cinta dan Kesetiaan, Connie Britton, Cornelis Pijnacker Hordijk, Daftar aksi Front Pembela Islam, Daftar Bupati Mappi, Daftar hari besar Imlek, Daftar hari penting di Indonesia, Daftar Menteri Dalam Negeri Italia, Daftar Menteri Dalam Negeri Prancis, Daftar Menteri Kehakiman Prancis, Daftar Menteri Pertahanan Prancis, Daftar musibah dan bencana di Kepulauan Riau, Daftar Penguasa Madagaskar, Daftar Perdana Menteri Guinea, Daftar Perdana Menteri New South Wales, Daftar Perdana Menteri Portugal, Daftar Perdana Menteri Prancis, Daftar Perdana Menteri Republik Demokratik Kongo, Daftar Perdana Menteri Rumania, Daftar Perdana Menteri Spanyol, ..., Daftar Perdana Menteri Yordania, Daftar Presiden Ekuador, Daftar Presiden El Salvador, Daftar Presiden Paraguay, Daftar Presiden Suriah, Dallas County, Alabama, Dean Rusk, Dewa Mappaconga Mustafa, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kota Balikpapan, Dinasti Babilonia Pertama, Dionysios Solomos, Direktur CIA, Djoko Susanto, DreamWorks, DuoDivaa (grup musik), Elizabeth Warren, Ellen DeGeneres, Estafeta Carga Aerea, Face Value, Fakultas Hukum Universitas Indonesia, Februari 2005, Februari 2007, Februari 2008, Februari 2009, Februari 2010, Final Fantasy Crystal Chronicles, Flanella (album), Fox Crime, Franz Ferdinand (grup musik), From London to Bali, Gareng Rakasiwi, Gempa bumi Jayapura 2023, Georgy Zhukov, Gerakan Mahasiswa Kristen Indonesia, Giant Otters of the Amazon, Goal! 2: Living the Dream..., Good bye, Lenin!, Google Buzz, Grand Prix F1 Abu Dhabi 2021, Gundaker, Guus Hiddink, Hari Asyura, Hari Bahasa Yunani, Haruka Nakagawa, Henri François d'Aguesseau, Hollywood Walk of Fame, Howard Martin Temin, Idols (Belanda), Idulfitri, Indonesia dalam tahun 1967, Indonesia dalam tahun 1979, Indonesia dalam tahun 1997, Indonesia dalam tahun 2005, Indonesia dalam tahun 2021, Indonesia dalam tahun 2023, Jaksa Agung Amerika Serikat, Jamalul Kiram III, Jan Carel Willem Ricus Theodore Baud, Jangan Bobo Dulu, Java Jive 2, JKT48 Festival Greatest Hits, Johann Friedrich I dari Sachsen, Jules-Auguste Béclard, Julia Roberts, Jumat Hitam (1945), Kamen Rider, Kamen Rider V3, Kanon Ptolemaeus, Kasus dugaan korupsi Soeharto, Köchel-Verzeichnis, Kepala Kolonial Jibuti (Somalia Perancis), Kepala Staf Gabungan Amerika Serikat, Kepulauan Bangka Belitung, Keshogunan Muromachi, Komando Operasi Udara Nasional, Komando Pasukan Khusus, Kompi Kavaleri 8, Konfrontasi Cicak dan Buaya, Konstantinus XI Palaiologos, Kualifikasi Piala Negara OFC 2004, Kumi Koda, Laurent Grimod de La Reynière, Loud, Ludwig Forrer, Luis de Madrazo, Luiz Felipe Scolari, Lunlun, Lushun, Majelis Permusyawaratan Rakyat Sementara, Makassar City F.C. (2019), Malaikat Tanpa Sayap, Maria Vittoria dari Savoia, Masjid Hakimiyah, Mathieu II dari Lorraine, Mencoba Sukses Kembali, Mighty Magiswords, Mighty Morphin Power Rangers, Minamoto no Yoritomo, Mizengo Pinda, Monumen Pers Nasional, Morihei Ueshiba, Murad IV, Music and Lyrics, Ninpuu Sentai Hurricaneger, Normandie, Olimpiade Musim Dingin 1964, Operasi Grog, Oricon, Osamu Tezuka, Partai Buruh (Belanda), Partai Indonesia Raya, Pasar terapung, Paus Gregorius XV, Pendudukan Jepang di wilayah Hindia Belanda, Penghargaan Guldbagge ke-33, Perang Rusia-Jepang, Persekat Tegal, Pertaruhan, Pertempuran Port Arthur, Pertempuran Teluk Chemulpo, Pierre Dac, PlayStation 4, Pop Idol, Power Rangers, Power Rangers: Wild Force, Presiden Warsawa, Program korvet nasional Indonesia, Pusat Kesenjataan Kavaleri, Pusat Pendidikan Kesehatan, Q&A, Rabah Bitat, Rabu Abu, Ramadan, Raymond Westerling, Remioromen, René Préval, Republik Otonom Nakhchivan, Reza Artamevia, Rinus Michels, Road to Peace, Saban Entertainment, Satuan kavaleri Tentara Nasional Indonesia, Satuan Radar, Sejarah Indonesia (1965–1966), Sekolah Tinggi Teknologi Wastukancana, Seputar Indonesia, Seri Super Sentai, Slamet Suradio, SMA Katolik Kolese Santo Yusup Malang, Stadion State Farm, Starstruck (film 2010), Sukorejo, Kendal, Surga yang Tak Dirindukan 2, Svalbard, Tabrakan kereta api Bintaro 1987, Tahun Baru Imlek, Takako Matsu, Team Batista no Eikou, Thaksin Shinawatra, The Lou Ruvo Brain Institute, The Other Side of Me, Thierry Fortineau, Tiger in the Rain, Tu Bishvat, Tumenggung Jalil, UB40, Universitas Raja Fahd untuk Perminyakan dan Mineral, Vstrecha na Elbe, William Henry Harrison, Yuri Andropov, Zeno (kaisar), Zyuden Sentai Kyoryuger, 10 Februari, 1606, 1900, 1947, 1961, 1969, 1977, 1979, 1984, 1986, 1987, 1992, 1995, 1997, 2005, 2015, 2018, 2024, 8 Februari. Memperluas indeks (191 lebih) »

Abdul Karim Qasim

'Abdul Karim Qasim bersama Abd as-Salam Arif 'Abdul Karīm Qāsim (Baghdad, 1914 - idem 9 Februari 1963) ialah seorang politikus dan tokoh militer Irak.

Baru!!: 9 Februari dan Abdul Karim Qasim · Lihat lebih »

Academy Awards ke-80

Perhelatan Academy Award ke-80 untuk menghargai pencapaian luar biasa dunia perfilman pada tahun 2007 diselenggarakan pada hari Minggu, 24 Februari 2008, di Kodak Theatre, Hollywood, California, yang menjadi kali ketujuh buat Kodak Theatre menuanrumahi upacara itu sejak pembangunannya, dan ke-33 kalinya seremoni itu disiarkan melalui TV di Amerika Serikat oleh ABC, yang dikontrak hingga 2014.

Baru!!: 9 Februari dan Academy Awards ke-80 · Lihat lebih »

Aceh

Aceh (Jawi: اچيه دارالسلام) adalah sebuah provinsi di Indonesia yang ibu kotanya berada di Banda Aceh.

Baru!!: 9 Februari dan Aceh · Lihat lebih »

Adam Air Penerbangan 574

Adam Air Penerbangan 574 (KI 574, DHI 574) adalah sebuah penerbangan domestik terjadwal Adam Air jurusan Jakarta-Surabaya-Manado yang hilang dalam penerbangan setelah transit di Surabaya pada 1 Januari 2007.

Baru!!: 9 Februari dan Adam Air Penerbangan 574 · Lihat lebih »

Aeroflot

PJSC Aeroflot – Russian Airlines (bahasa Rusia: ПАО Аэрофло́т – Росси́йские авиали́нии, PAO Aeroflot — Rossiyskiye avialinii), biasa dikenal sebagai Aeroflot (Аэрофло́т), adalah maskapai penerbangan nasional Rusia dan yang terbesar di Rusia.

Baru!!: 9 Februari dan Aeroflot · Lihat lebih »

Ai (penyanyi)

Ai, kadang kala ditulis dengan AI, bernama asli adalah penyanyi asal Jepang.

Baru!!: 9 Februari dan Ai (penyanyi) · Lihat lebih »

Alexander Saununu

Alexander Saununu adalah pemain nasional sepak bola Indonesia.

Baru!!: 9 Februari dan Alexander Saununu · Lihat lebih »

Alkitab Terjemahan Baru

Alkitab Terjemahan Baru (disingkat TB) adalah sebuah versi terjemahan Alkitab dalam Bahasa Indonesia oleh Lembaga Alkitab Indonesia (LAI) yang diselesaikan pada tahun 1974.

Baru!!: 9 Februari dan Alkitab Terjemahan Baru · Lihat lebih »

Alkitab Terjemahan Lama

Alkitab Terjemahan Lama (TL) adalah sebuah versi terjemahan Alkitab dalam bahasa Indonesia yang diterbitkan pada tahun 1958 oleh Lembaga Alkitab Indonesia (LAI).

Baru!!: 9 Februari dan Alkitab Terjemahan Lama · Lihat lebih »

Alliritengae, Turikale, Maros

Alliritengae (Bénténgtangngayya) adalah nama sebuah kelurahan yang berada di wilayah Kecamatan Turikale, Kabupaten Maros, Provinsi Sulawesi Selatan, Indonesia.

Baru!!: 9 Februari dan Alliritengae, Turikale, Maros · Lihat lebih »

American-British-Dutch-Australian Command

Wilayah Operasi ABDAcom American-British-Dutch-Australian (ABDA) Command, nama kode ABDACOM, adalah komando tinggi berumur pendek untuk semua angkatan Sekutu di Asia Tenggara, pada awal tahun 1942, selama Perang Pasifik dalam Perang Dunia II.

Baru!!: 9 Februari dan American-British-Dutch-Australian Command · Lihat lebih »

Ami Suzuki

adalah wanita penyanyi dan pencipta lagu berkebangsaan Jepang.

Baru!!: 9 Februari dan Ami Suzuki · Lihat lebih »

Anne-Marie

Anne-Marie Rose Nicholson, yang dikenal secara profesional sebagai Anne-Marie, adalah seorang penyanyi dan penulis lagu berkebangsaan Inggris.

Baru!!: 9 Februari dan Anne-Marie · Lihat lebih »

Apolonia dari Aleksandria

Santa Apolonia (meninggal sekitar tahun 249) adalah seorang martir dan dihormati sebagai santa pelindung dokter gigi.

Baru!!: 9 Februari dan Apolonia dari Aleksandria · Lihat lebih »

Ary Barroso

Ary Barroso adalah seorang penulis lagu, pianis, penyiar dan presenter berkebangsaan Brasil.

Baru!!: 9 Februari dan Ary Barroso · Lihat lebih »

August Schleicher

Model bagan pohon Schleicher tentang klasifikasi bahasa. August Schleicher (Meiningen, 9 Februari 1821 – Jena, 6 Desember 1868) adalah seorang ahli bahasa dari Jerman.

Baru!!: 9 Februari dan August Schleicher · Lihat lebih »

Bandar Udara Banyuwangi

Bandar Udara Banyuwangi (Banyuwangi Airport) (kode sebelumnya: WARB) dan juga diketahui sebelumnya sebagai Bandar Udara Blimbingsari, terletak di Desa Blimbingsari, Kecamatan Blimbingsari, Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur.

Baru!!: 9 Februari dan Bandar Udara Banyuwangi · Lihat lebih »

Bandar Udara Nagasaki

merupakan sebuah bandar udara (bandara) yang terletak 4 km di sebelah barat stasiun kereta api di kota Ōmura; dan 18 km sebelah barat laut Stasiun Kereta Api Nagasaki, di kota Nagasaki, Prefektur Nagasaki, Jepang.

Baru!!: 9 Februari dan Bandar Udara Nagasaki · Lihat lebih »

Banjir Jakarta 2007

Banjir Jakarta 2007 adalah bencana banjir yang menghantam Jakarta dan sekitarnya sejak 1 Februari 2007 malam hari.

Baru!!: 9 Februari dan Banjir Jakarta 2007 · Lihat lebih »

Banjir Jakarta 2015

Banjir Jakarta 2015 adalah bencana banjir yang melanda Daerah Khusus Ibukota Jakarta sejak 9 Februari 2015, penyebab banjir tersebut berasal dari kiriman air sungai yang berhulu di daerah Jonggol, Bogor dan Puncak, Bogor sebagai daerah sumber air terbesar se-Jabodetabek.

Baru!!: 9 Februari dan Banjir Jakarta 2015 · Lihat lebih »

Banjir Malaysia 2006–2007

Kota Tinggi. Banjir Malaysia 2006—2007 adalah bencana banjir yang menimpa Malaysia.

Baru!!: 9 Februari dan Banjir Malaysia 2006–2007 · Lihat lebih »

Batalyon kavaleri

Batalyon Kavaleri (Yonkav) adalah batalyon pasukan kavaleri Tentara Nasional Indonesia (TNI).

Baru!!: 9 Februari dan Batalyon kavaleri · Lihat lebih »

Batalyon Kavaleri 5

Batalyon Kavaleri 5/Dwipangga Ceta atau Yon Kav 5/Serbu merupakan satuan bantuan tempur (satbanpur) pasukan Kavaleri dibawah Komando Kodam II/Sriwijaya yang dibentuk pada 9 Februari 1950 dan bermarkas di Gelumbang, Muara Enim, Sumatera Selatan Dan sejak kelahirannya pada tanggal 9 Februari 1950 sampai saat ini satuan ini melaksanakan pengabdiannya kepada Bangsa dan Negara.

Baru!!: 9 Februari dan Batalyon Kavaleri 5 · Lihat lebih »

Bataviasche Nouvelles en Politique Raisonnementes

Bataviasche Nouvelles en Politique Raisonnemente atau sering disingkat sebagai Bataviasche Nouvelles adalah surat kabar modern pertama yang terbit di Hindia Belanda (sekarang Indonesia).

Baru!!: 9 Februari dan Bataviasche Nouvelles en Politique Raisonnementes · Lihat lebih »

Bila (film)

Bila adalah film drama Indonesia yang dirilis pada 9 Februari 2012 yang disutradarai oleh Chiska Doppert serta dibintangi oleh Shalvynne dan Stefan William.

Baru!!: 9 Februari dan Bila (film) · Lihat lebih »

Bilangan prima Mersenne

Bilangan prima Mersenne adalah sebuah bilangan prima dengan rumus: Di antara semua bilangan prima Mersenne yang sudah ditemukan, sepuluh bilangan terbesarnya ditemukan dengan menggunakan GIMPS.

Baru!!: 9 Februari dan Bilangan prima Mersenne · Lihat lebih »

Boven Digoel (film)

Boven Digoel adalah film dokudrama Indonesia yang dirilis pada 9 Februari 2017 di kota Jakarta dan Jayapura, yang disutradarai oleh FX Purnomo.

Baru!!: 9 Februari dan Boven Digoel (film) · Lihat lebih »

British Airways Penerbangan 38

British Airways Penerbangan 38 (IATA: BA38; ICAO: BAW38; call sign:Speedbird 38) adalah sebuah penerbangan internasional terjadwal yang dioperasikan oleh maskapai British Airways, melayani rute Bandar Udara Internasional Beijing (IATA: PEK; ICAO: ZBAA) menuju Bandar Udara Internasional London Heathrow (IATA: LHR; ICAO: EGLL).

Baru!!: 9 Februari dan British Airways Penerbangan 38 · Lihat lebih »

Bursa Efek Taiwan

Taiwan Stock Exchange Corporation (TSEC) adalah sebuah institusi finansial yang terletak di Taipei, Taiwan, Republik Tiongkok.

Baru!!: 9 Februari dan Bursa Efek Taiwan · Lihat lebih »

Chungha

Kim Chung-ha (lahir dengan nama Kim Chan-mi pada tanggal 9 Februari 1996), lebih dikenal secara mononim dengan nama Chungha, adalah seorang penyanyi asal Korea Selatan.

Baru!!: 9 Februari dan Chungha · Lihat lebih »

Cinta dan Kesetiaan

Cinta dan Kesetiaan adalah sinetron Indonesia produksi Mega Kreasi Films yang ditayangkan perdana 9 Januari 2017 pukul 21.00 WIB di SCTV.

Baru!!: 9 Februari dan Cinta dan Kesetiaan · Lihat lebih »

Connie Britton

Constance Elaine Britton (née Womack) adalah seorang aktris, penyanyi dan produser asal Amerika Serikat.

Baru!!: 9 Februari dan Connie Britton · Lihat lebih »

Cornelis Pijnacker Hordijk

Cornelis Pijnacker Hordijk Mr. Cornelis Pijnacker Hordijk adalah Gubernur-Jenderal Hindia Belanda ke-58.

Baru!!: 9 Februari dan Cornelis Pijnacker Hordijk · Lihat lebih »

Daftar aksi Front Pembela Islam

Berikut ini adalah daftar aksi yang dilakukan oleh Front Pembela Islam sejak pendiriannya pada 17 Agustus 1998.

Baru!!: 9 Februari dan Daftar aksi Front Pembela Islam · Lihat lebih »

Daftar Bupati Mappi

Berikut ini adalah Daftar Bupati Mappi dari masa ke masa.

Baru!!: 9 Februari dan Daftar Bupati Mappi · Lihat lebih »

Daftar hari besar Imlek

adalah daftar tanggal jatuhnya hari besar Imlek dalam Kalender Masehi.

Baru!!: 9 Februari dan Daftar hari besar Imlek · Lihat lebih »

Daftar hari penting di Indonesia

Berikut adalah daftar hari penting di Indonesia.

Baru!!: 9 Februari dan Daftar hari penting di Indonesia · Lihat lebih »

Daftar Menteri Dalam Negeri Italia

sejak tahun 1861.

Baru!!: 9 Februari dan Daftar Menteri Dalam Negeri Italia · Lihat lebih »

Daftar Menteri Dalam Negeri Prancis

(nama lengkapnya ministère de l’Intérieur et de l’Aménagement du territoire). François Baroin adalah menteri yang menggantikan Nicolas Sarkozy sejak 26 Maret 2007.

Baru!!: 9 Februari dan Daftar Menteri Dalam Negeri Prancis · Lihat lebih »

Daftar Menteri Kehakiman Prancis

Inilah daftar Menteri Kehakiman di Prancis.

Baru!!: 9 Februari dan Daftar Menteri Kehakiman Prancis · Lihat lebih »

Daftar Menteri Pertahanan Prancis

Sekretaris Negara untuk Perang adalah salah satu dari 4 sekretaris khusus yang didirikan di Prancis pada 1589.

Baru!!: 9 Februari dan Daftar Menteri Pertahanan Prancis · Lihat lebih »

Daftar musibah dan bencana di Kepulauan Riau

Berikut ini merupakan Daftar musibah dan bencana yang terjadi di Kepulauan Riau, Indonesia.

Baru!!: 9 Februari dan Daftar musibah dan bencana di Kepulauan Riau · Lihat lebih »

Daftar Penguasa Madagaskar

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 9 Februari dan Daftar Penguasa Madagaskar · Lihat lebih »

Daftar Perdana Menteri Guinea

Peranan Kepala Pemerintahan Guinea dilaksanakan oleh Perdana Menteri, yang ditunjuk oleh Presiden.

Baru!!: 9 Februari dan Daftar Perdana Menteri Guinea · Lihat lebih »

Daftar Perdana Menteri New South Wales

150px.

Baru!!: 9 Februari dan Daftar Perdana Menteri New South Wales · Lihat lebih »

Daftar Perdana Menteri Portugal

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 9 Februari dan Daftar Perdana Menteri Portugal · Lihat lebih »

Daftar Perdana Menteri Prancis

Halaman ini memuat daftar Perdana Menteri Prancis sejak masa Republik Ketiga.

Baru!!: 9 Februari dan Daftar Perdana Menteri Prancis · Lihat lebih »

Daftar Perdana Menteri Republik Demokratik Kongo

Halaman ini memuat daftar Kepala Pemerintahan Republik Demokratik Kongo (sebelumnya Zaïre) sejak kemerdekaannya.

Baru!!: 9 Februari dan Daftar Perdana Menteri Republik Demokratik Kongo · Lihat lebih »

Daftar Perdana Menteri Rumania

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 9 Februari dan Daftar Perdana Menteri Rumania · Lihat lebih »

Daftar Perdana Menteri Spanyol

Presiden Pemerintahan (bahasa Spanyol: Presidente del Gobierno) atau perdana menteri Spanyol adalah pemegang tampuk pimpinan pemerintahan Spanyol, tetapi bukan kepala negara Spanyol, yang dipegang oleh Raja.

Baru!!: 9 Februari dan Daftar Perdana Menteri Spanyol · Lihat lebih »

Daftar Perdana Menteri Yordania

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 9 Februari dan Daftar Perdana Menteri Yordania · Lihat lebih »

Daftar Presiden Ekuador

Bendera Presiden Ekuador. (Tanggal dalam tulisan miring menandakan kelanjutan pemerintahan secara 'de facto').

Baru!!: 9 Februari dan Daftar Presiden Ekuador · Lihat lebih »

Daftar Presiden El Salvador

200px Halaman ini memuat daftar Presiden El Salvador.

Baru!!: 9 Februari dan Daftar Presiden El Salvador · Lihat lebih »

Daftar Presiden Paraguay

Inilah susunan Presiden-Presiden Paraguay.

Baru!!: 9 Februari dan Daftar Presiden Paraguay · Lihat lebih »

Daftar Presiden Suriah

Halaman ini memuat daftar Presiden dan Kepala Negara Suriah.

Baru!!: 9 Februari dan Daftar Presiden Suriah · Lihat lebih »

Dallas County, Alabama

Dallas County, Alabama adalah yang terletak di negara bagian Alabama, Amerika Serikat.

Baru!!: 9 Februari dan Dallas County, Alabama · Lihat lebih »

Dean Rusk

Dean Rusk Dean Rusk dengan Presiden Johnson dan Robert McNamara David Dean Rusk (9 Februari 1909 – 20 Desember 1994) adalah Sekretaris Negara Amerika Serikat dari tahun 1961 sampai tahun 1969 ketika Presiden John F. Kennedy dan Lyndon B. Johnson berkuasa.

Baru!!: 9 Februari dan Dean Rusk · Lihat lebih »

Dewa Mappaconga Mustafa

Dewa Mas Mappaconga Mustafa Datu Taliwang (bin Jalaluddin Dewa Mas Muhammad Datu Gunung Setia) adalah Riwabatang (pemangku) Sultan Sumbawa (m. 1765–1775).

Baru!!: 9 Februari dan Dewa Mappaconga Mustafa · Lihat lebih »

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kota Balikpapan

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kota Balikpapan (disingkat DPRD Kota Balikpapan) adalah lembaga legislatif unikameral yang menjadi mitra kerja Pemerintah Kota Balikpapan.

Baru!!: 9 Februari dan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kota Balikpapan · Lihat lebih »

Dinasti Babilonia Pertama

Kronologi dinasti Babilonia pertama diperdebatkan karena ada Daftar Raja Babilonia A dan Daftar Raja Babilonia B. Dalam kronologi ini, masa pemerintahan pada Daftar A digunakan karena penggunaannya yang lebih luas.

Baru!!: 9 Februari dan Dinasti Babilonia Pertama · Lihat lebih »

Dionysios Solomos

Dionysios Solomos (Yunani: Διονύσιος Σολωμός) (8 April 1798 - 9 Februari 1857) adalah penyair Yunani dari Zakynthos.

Baru!!: 9 Februari dan Dionysios Solomos · Lihat lebih »

Direktur CIA

Jabatan Direktur Central Intelligence (DCI) Amerika Serikat dibentuk oleh Presiden Amerika Serikat Harry Truman pada 23 Januari 1946 dengan Laksamana Sidney Souers yang menduduki jabatan itu.

Baru!!: 9 Februari dan Direktur CIA · Lihat lebih »

Djoko Susanto

Djoko Susanto (lahir Kwok Kwie Fo, 9 Februari 1950, Jakarta, Indonesia) adalah seorang pengusaha asal Indonesia.

Baru!!: 9 Februari dan Djoko Susanto · Lihat lebih »

DreamWorks

DreamWorks Pictures (dikenal juga sebagai DreamWorks SKG atau DreamWorks Studios, sering disebut sebagai DreamWorks, perdagangan sebagaiStoryteller Distribution Co., LLC) adalah perusahaan pembuat film utama di Amerika Serikat, yang membuat, menghasilkan dan memasarkan film-film, video permainan dan program-program televisi.

Baru!!: 9 Februari dan DreamWorks · Lihat lebih »

DuoDivaa (grup musik)

TEA atau sekarang lebih dikenal dengan nama DuoDivaa adalah grup musik Indonesia yang pada awalnya bernama Tita&Ellis, Tita&Ellis terbentuk tanggal 11 November 2008 di Yogyakarta.

Baru!!: 9 Februari dan DuoDivaa (grup musik) · Lihat lebih »

Elizabeth Warren

Elizabeth Ann Warren (née Herring) adalah seorang akademisi dan politikus asal Amerika Serikat.

Baru!!: 9 Februari dan Elizabeth Warren · Lihat lebih »

Ellen DeGeneres

Ellen Lee DeGeneres merupakan seorang aktris berkebangsaan Amerika Serikat yang memenangkan nominasi Emmy Award sebagai komedian terbaik.

Baru!!: 9 Februari dan Ellen DeGeneres · Lihat lebih »

Estafeta Carga Aerea

Estafeta Carga Aerea merupakan sebuah maskapai penerbangan kargo yang berbasis di Mexico City, Meksiko.

Baru!!: 9 Februari dan Estafeta Carga Aerea · Lihat lebih »

Face Value

Face Value adalah album solo perdana Phil Collins, diterbitkan pada 9 Februari 1981.

Baru!!: 9 Februari dan Face Value · Lihat lebih »

Fakultas Hukum Universitas Indonesia

Fakultas Hukum Universitas Indonesia atau dikenal dengan FH UI merupakan fakultas yang masuk ke dalam kelompok Rumpun Ilmu Sosial dan Humaniora Universitas Indonesia.

Baru!!: 9 Februari dan Fakultas Hukum Universitas Indonesia · Lihat lebih »

Februari 2005

28 - Pemerintah Lebanon pimpinan Omar Karami yang pro-Suriah mengundurkan diri.

Baru!!: 9 Februari dan Februari 2005 · Lihat lebih »

Februari 2007

28 - Sekitar 300 warga di Kecamatan Banggai, Kabupaten Banggai Kepulauan, Sulawesi Tengah, bentrok dengan aparat polisi setempat, menewaskan satu orang dan melukai delapan warga lainnya.

Baru!!: 9 Februari dan Februari 2007 · Lihat lebih »

Februari 2008

28 Februari - Presiden Kenya, Mwai Kibaki dan pemimpin oposisi Raila Odinga setuju untuk membentuk pemerintahan koalisi untuk menyelesaikan krisis politik di Kenya.

Baru!!: 9 Februari dan Februari 2008 · Lihat lebih »

Februari 2009

20 - Perdana Menteri Latvia Ivars Godmanis mengundurkan diri beserta kabinetnya akibat gagal menangani krisis keuangan.

Baru!!: 9 Februari dan Februari 2009 · Lihat lebih »

Februari 2010

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 9 Februari dan Februari 2010 · Lihat lebih »

Final Fantasy Crystal Chronicles

Final Fantasy Crystal Chronicles adalah sebuah permainan video untuk Nintendo GameCube.

Baru!!: 9 Februari dan Final Fantasy Crystal Chronicles · Lihat lebih »

Flanella (album)

Flanella adalah album pertama dari Flanella yang dirilis tahun 2003.Single dari album ini yaitu C.A.Y.T. (Cinta Abadi Yang Terluka), Anjellie dan Bila Engkau.

Baru!!: 9 Februari dan Flanella (album) · Lihat lebih »

Fox Crime

Fox Crime adalah saluran khusus yang berhubungan dengan kriminalitas.

Baru!!: 9 Februari dan Fox Crime · Lihat lebih »

Franz Ferdinand (grup musik)

Franz Ferdinand adalah grup musik rock Skotlandia yang dibentuk di Glasgow, Skotlandia.

Baru!!: 9 Februari dan Franz Ferdinand (grup musik) · Lihat lebih »

From London to Bali

From London To Bali adalah film Indonesia bergenre komedi romantis persembahan Starvision Plus yang akan dirilis pada 9 Februari 2017.

Baru!!: 9 Februari dan From London to Bali · Lihat lebih »

Gareng Rakasiwi

Dwiyanto atau yang dikenal dengan nama Gareng Rakasiwi adalah seorang pelawak serta pelawak tunggal Indonesia.

Baru!!: 9 Februari dan Gareng Rakasiwi · Lihat lebih »

Gempa bumi Jayapura 2023

Gempa bumi Jayapura 2023 adalah gempa bumi berkekuatan 5.4 Mw dengan kedalaman 10 km yang terjadi di Jayapura, Papua, Indonesia pada 9 Februari 2023 pukul 13:59 WIT.

Baru!!: 9 Februari dan Gempa bumi Jayapura 2023 · Lihat lebih »

Georgy Zhukov

Georgy Konstantinovich Zhukov (Kiril: Гео́ргий Константи́нович Жу́ков), adalah komandan militer Uni Soviet dan juga seorang politikus, dan merupakan salah seorang jenderal yang terkenal lewat jasanya yang besar di Perang Dunia II.

Baru!!: 9 Februari dan Georgy Zhukov · Lihat lebih »

Gerakan Mahasiswa Kristen Indonesia

261x261px Partitur Mars GMKI Gerakan Mahasiswa Kristen Indonesia adalah organisasi kemahasiswaan yang didirikan pada tanggal 9 Februari 1950.

Baru!!: 9 Februari dan Gerakan Mahasiswa Kristen Indonesia · Lihat lebih »

Giant Otters of the Amazon

Giant Otters of the Amazon adalah serial televisi dokumenter alam Britania Raya produksi BBC dan disutradarai oleh Adam Woodward bersama dengan produser Chris Cole.

Baru!!: 9 Februari dan Giant Otters of the Amazon · Lihat lebih »

Goal! 2: Living the Dream...

Goal! 2: Living The Dream merupakan sebuah film Britania Raya yang dirilis pada tahun 2007.

Baru!!: 9 Februari dan Goal! 2: Living the Dream... · Lihat lebih »

Good bye, Lenin!

Good bye, Lenin! adalah film tragikomedi Jerman yang dirilis tahun 2003.

Baru!!: 9 Februari dan Good bye, Lenin! · Lihat lebih »

Google Buzz

Google Buzz adalah alat intregasi jejaring sosial dan alat komunikasi yang dibuat oleh Google, didesain dan diintregasi ke salah satu layanan Google yaitu Gmail.

Baru!!: 9 Februari dan Google Buzz · Lihat lebih »

Grand Prix F1 Abu Dhabi 2021

Grand Prix Abu Dhabi 2021 (secara resmi bernama Formula 1 Etihad Airways Abu Dhabi Grand Prix 2021) adalah sebuah balapan Formula Satu yang diselenggarakan pada tanggal 12 Desember 2021 di Sirkuit Yas Marina, Abu Dhabi, Uni Emirat Arab.

Baru!!: 9 Februari dan Grand Prix F1 Abu Dhabi 2021 · Lihat lebih »

Gundaker

Gundakar dari Liechtenstein (30 Januari 1580 – 5 Agustus 1658) (Pangeran dari 1623) adalah anggota Wangsa Liechtenstein dan dengan demikian pemilik wilayah yang luas.

Baru!!: 9 Februari dan Gundaker · Lihat lebih »

Guus Hiddink

Guus Hiddink (lahir 8 November 1946) adalah seorang mantan pelatih sepak bola asal Belanda.

Baru!!: 9 Februari dan Guus Hiddink · Lihat lebih »

Hari Asyura

Hari Asyura adalah hari ke-10 pada bulan Muharram dalam Kalender Hijriah.

Baru!!: 9 Februari dan Hari Asyura · Lihat lebih »

Hari Bahasa Yunani

Hari Bahasa Yunani (Hari Bahasa Yunani Sedunia) adalah hari perayaan bahasa Yunani pada tanggal 9 Februari, berdasarkan hari wafatnya Dionysios Solomos, seorang pujangga berkebangsaan Yunani yang berasal dari Zakynthos.

Baru!!: 9 Februari dan Hari Bahasa Yunani · Lihat lebih »

Haruka Nakagawa

yang biasa akrab dipanggil dengan nama Haruka atau Harugon (sebelumnya dikenal sebagai Haruka JKT48 selama menjadi anggota JKT48 dan sebagai Harugon AKB48 selama menjadi anggota AKB48) adalah seorang idola Jepang yang merupakan mantan anggota dari grup idola Indonesia JKT48 yang merupakan anggota transfer dari AKB48 generasi ketiga dan mantan anggota dari sub-unit 4 Gulali.

Baru!!: 9 Februari dan Haruka Nakagawa · Lihat lebih »

Henri François d'Aguesseau

Litograf d'Aguesseau abad ke-19 Henri François d'Aguesseau, seigneur de Fresnes, merupakan seorang magistrat dan parlemen Prancis, dan dinyatakan oleh Voltaire sebagai "hakim terpelajar yang pernah dimiliki Prancis", lahir 27 November 1668 di Limoges dan meninggal 9 Februari 1751 di Paris.

Baru!!: 9 Februari dan Henri François d'Aguesseau · Lihat lebih »

Hollywood Walk of Fame

# 123lol seeeeethanSebuah bintang di Hollywood Walk of Fame bagi aktris Carole Lombard. The Hollywood Walk of Fame adalah sebuah trotoar sepanjang 15 blok Hollywood Boulevard dan 3 blok Vine Street di Hollywood, Los Angeles, California, Amerika Serikat yang menampilkan lebih dari 2.400 keramik teras bergambar bintang dan bertuliskan nama artis dan karakter fiksi sebagai bentuk penghargaan dari Kamar Dagang Hollywood terhadap sumbangsih mereka bagi industri hiburan.

Baru!!: 9 Februari dan Hollywood Walk of Fame · Lihat lebih »

Howard Martin Temin

Howard Martin Temin lahir pada 10 Desember 1934 di Philadelphia, Pennsylvania.

Baru!!: 9 Februari dan Howard Martin Temin · Lihat lebih »

Idols (Belanda)

Idols adalah acara televisi Belanda yang diadaptasi dari acara Pop Idol dari Inggris.

Baru!!: 9 Februari dan Idols (Belanda) · Lihat lebih »

Idulfitri

Idulfitri (translit) atau Lebaran (istilah di Indonesia) adalah hari raya umat Islam yang jatuh pada tanggal 1 Syawal pada penanggalan kalender Hijriah.

Baru!!: 9 Februari dan Idulfitri · Lihat lebih »

Indonesia dalam tahun 1967

menyajikan serangkaian peristiwa yang terjadi di Indonesia sepanjang tahun 1967.

Baru!!: 9 Februari dan Indonesia dalam tahun 1967 · Lihat lebih »

Indonesia dalam tahun 1979

menyajikan serangkaian peristiwa yang terjadi di Indonesia sepanjang tahun 1979.

Baru!!: 9 Februari dan Indonesia dalam tahun 1979 · Lihat lebih »

Indonesia dalam tahun 1997

menyajikan serangkaian peristiwa yang terjadi di Indonesia sepanjang tahun 1997.

Baru!!: 9 Februari dan Indonesia dalam tahun 1997 · Lihat lebih »

Indonesia dalam tahun 2005

Berikut merupakan serangkaian peristiwa yang terjadi di.

Baru!!: 9 Februari dan Indonesia dalam tahun 2005 · Lihat lebih »

Indonesia dalam tahun 2021

menyajikan serangkaian peristiwa yang terjadi di Indonesia sepanjang tahun 2021.

Baru!!: 9 Februari dan Indonesia dalam tahun 2021 · Lihat lebih »

Indonesia dalam tahun 2023

menyajikan serangkaian peristiwa yang terjadi di Indonesia sepanjang tahun 2023.

Baru!!: 9 Februari dan Indonesia dalam tahun 2023 · Lihat lebih »

Jaksa Agung Amerika Serikat

Jaksa Agung Amerika Serikat adalah kepala Departemen Kehakiman Amerika Serikat yang berurusan dengan masalah-masalah hukum dan pejabat penegak hukum utama dalam pemerintah Amerika Serikat.

Baru!!: 9 Februari dan Jaksa Agung Amerika Serikat · Lihat lebih »

Jamalul Kiram III

Jamalul D. Kiram III (memerintah 1974 - 1981, 2012 - 2013) adalah salah seorang pengklaim Sultan Sulu di Sulu, di selatan Filipina selama era Marcos.

Baru!!: 9 Februari dan Jamalul Kiram III · Lihat lebih »

Jan Carel Willem Ricus Theodore Baud

Jan Carel Willem Ricus Theodore Baud adalah letnan satu artileri Belanda yang berdinas di Koninklijk Nederlandsch-Indisch Leger.

Baru!!: 9 Februari dan Jan Carel Willem Ricus Theodore Baud · Lihat lebih »

Jangan Bobo Dulu

Jangan Bobo Dulu adalah sebuah acara gelar wicara yang ditayangkan di GTV yang mulai tayang pada tanggal 9 Februari 2020.

Baru!!: 9 Februari dan Jangan Bobo Dulu · Lihat lebih »

Java Jive 2

Java Jive 2 merupakan sebuah album musik kedua karya Java Jive.

Baru!!: 9 Februari dan Java Jive 2 · Lihat lebih »

JKT48 Festival Greatest Hits

JKT48 Festival Greatest Hits merupakan sebuah album kompilasi Festival pertama dari grup idola JKT48.

Baru!!: 9 Februari dan JKT48 Festival Greatest Hits · Lihat lebih »

Johann Friedrich I dari Sachsen

Johann Friedrich I, atau lebih dikenal dengan Johann sang Pemurah Hati (Bahasa Inggris: John the Magnanimous) adalah Elektor Sachsen dan Ketua Federasi Protestan Jerman (Liga Schmalkalden).

Baru!!: 9 Februari dan Johann Friedrich I dari Sachsen · Lihat lebih »

Jules-Auguste Béclard

Jules–Auguste Béclard (17 Desember 1817 – 9 Februari 1887) merupakan seorang fisiolog Prancis yang lahir di Paris.

Baru!!: 9 Februari dan Jules-Auguste Béclard · Lihat lebih »

Julia Roberts

Julia Fiona Roberts adalah seorang aktris Amerika Serikat pemenang Academy Award yang juga mantan fashion model, Dia mulai dikenal sebagai bintang besar Hollywood setelah berperan dalam film komedi romantis, Pretty Woman, bersama Richard Gere.

Baru!!: 9 Februari dan Julia Roberts · Lihat lebih »

Jumat Hitam (1945)

Jumat Hitam adalah pertempuran udara terbesar di Norwegia pada Perang Dunia II ketika pesawat terbang Inggris melancarkan perang terhadap kapal dan pesawat Jerman.

Baru!!: 9 Februari dan Jumat Hitam (1945) · Lihat lebih »

Kamen Rider

Serial Kamen Rider atau dalam bahasa Jepang aslinya —sempat diterjemahkan menjadi "Ksatria Baja" ketika ditayangkan di Indonesia— adalah sebuah Waralaba media untuk Manga dan program drama Televisi dan film tokusatsu, yang diciptakan oleh seorang mangaka, Shotaro Ishinomori.

Baru!!: 9 Februari dan Kamen Rider · Lihat lebih »

Kamen Rider V3

(bahasa Inggris: Masked Rider V3 atau Masked Rider Version 3) adalah program acara serial televisi karangan Shotaro Ishinomori yang dibuat oleh Toei.

Baru!!: 9 Februari dan Kamen Rider V3 · Lihat lebih »

Kanon Ptolemaeus

Kanon Ptolemaeus (Ptolemy's Canon atau Canon of Kings) adalah daftar nama dan tahun pemerintahan raja-raja besar pada zaman kuno (747 SM - 160 M) yang dilestarikan oleh Claudius Ptolemaeus (atau Ptolemaios), sarjana Mesir yang hidup pada abad ke-2 M. Daftar itu sudah ada dan dipakai oleh ahli perbintangan kuno untuk menandai waktu terjadi fenomena astronomik, misalnya gerhana.

Baru!!: 9 Februari dan Kanon Ptolemaeus · Lihat lebih »

Kasus dugaan korupsi Soeharto

Ibu Tien (kiri) sedang menghitung uang pada acara pengumpulan dana "Gotong Royong" untuk bantuan kemanusiaan disaksikan oleh Mbak Tutut (tengah) dan Presiden Soeharto (kanan) (1986) Hasil penyidikan kasus tujuh yayasan Soeharto menghasilkan berkas setebal 2.000-an halaman.

Baru!!: 9 Februari dan Kasus dugaan korupsi Soeharto · Lihat lebih »

Köchel-Verzeichnis

Gambar katalog Kochel - Verzeichnis Mozart Köchel - Verzeichnis adalah katalog kronologis dari komposisi Wolfgang Amadeus Mozart yang diciptakan oleh Ludwig von Köchel.

Baru!!: 9 Februari dan Köchel-Verzeichnis · Lihat lebih »

Kepala Kolonial Jibuti (Somalia Perancis)

(Somalia Prancis).

Baru!!: 9 Februari dan Kepala Kolonial Jibuti (Somalia Perancis) · Lihat lebih »

Kepala Staf Gabungan Amerika Serikat

Lambang dari Kepala Staf Gabungan Amerika SerikatKepala Staf Gabungan dan beberapa komandan saat berkumpul di Pentagon pada 1 Juli 1983. Kepala Staf Gabungan (The Joint Chiefs of Staff) atau biasa disingkat JCS adalah badan pimpinan perwira militer senior di Departemen Pertahanan Amerika Serikat yang menjadi penasihat Menteri Pertahanan, Dewan Keamanan Dalam Negeri, Dewan Keamanan Nasional dan Presiden Amerika Serikat pada masalah-masalah militer.

Baru!!: 9 Februari dan Kepala Staf Gabungan Amerika Serikat · Lihat lebih »

Kepulauan Bangka Belitung

Kepulauan Bangka Belitung adalah sebuah provinsi di Indonesia yang terdiri dari dua pulau utama yaitu Pulau Bangka dan Pulau Belitung serta ratusan pulau-pulau kecil, total pulau yang telah bernama berjumlah 470 pulau dan yang berpenghuni hanya 50 pulau.

Baru!!: 9 Februari dan Kepulauan Bangka Belitung · Lihat lebih »

Keshogunan Muromachi

atau Keshogunan Ashikaga (1336—1573) adalah pemerintahan militer oleh samurai yang didirikan Ashikaga Takauji sebagai kelanjutan dari Keshogunan Kamakura.

Baru!!: 9 Februari dan Keshogunan Muromachi · Lihat lebih »

Komando Operasi Udara Nasional

Komando Operasi Udara Nasional (atau disingkat Koopsudnas) merupakan komando utama terpenting dalam kekuatan TNI Angkatan Udara.

Baru!!: 9 Februari dan Komando Operasi Udara Nasional · Lihat lebih »

Komando Pasukan Khusus

Komando Pasukan Khusus yang biasa disingkat menjadi Kopassus merupakan bagian dari Komando Utama Tempur yang dimiliki oleh TNI Angkatan Darat yang dipimpin oleh Jenderal Bintang 2 ☆☆ (Mayjen) yang biasa disebut Danjen Kopassus.

Baru!!: 9 Februari dan Komando Pasukan Khusus · Lihat lebih »

Kompi Kavaleri 8

Kompi Kavaleri 8/Kala Setia Cakti atau Kikav 8/KSC/2 Kostrad merupakan satuan militer dari kecabangan kavaleri organik Divisi Infanteri 2/Kostrad.

Baru!!: 9 Februari dan Kompi Kavaleri 8 · Lihat lebih »

Konfrontasi Cicak dan Buaya

Logo yang sering dimuat di media. Konfrontasi Cicak dan Buaya merupakan timbunan rasa ketidakpuasan serta rasa ketidakpercayaan terhadap bagian administrasi publik lembaga penegakan hukum di Indonesia yakni Kejaksaan dan Kepolisian yang dipersonifikasi sebagai buaya sedangkan pihak yang berlawanan menyebut dirinya sebagai cicak.

Baru!!: 9 Februari dan Konfrontasi Cicak dan Buaya · Lihat lebih »

Konstantinus XI Palaiologos

Konstantinus XI Palaiologos Dragaš (9 Februari 1404–29 Mei 1453) ialah kaisar terakhir Bizantium.

Baru!!: 9 Februari dan Konstantinus XI Palaiologos · Lihat lebih »

Kualifikasi Piala Negara OFC 2004

Berikut merupakan Kualifikasi Piala Oseania 2004 yang diselenggarakan di Kepulauan Solomon dan Samoa.

Baru!!: 9 Februari dan Kualifikasi Piala Negara OFC 2004 · Lihat lebih »

Kumi Koda

adalah penyanyi wanita beraliran pop dan R&B asal Jepang.

Baru!!: 9 Februari dan Kumi Koda · Lihat lebih »

Laurent Grimod de La Reynière

Laurent Grimod de La Reynière (11 Februari 1734 – 26 Desember 1793) merupakan seorang ahli keuangan Prancis dan fermier général.

Baru!!: 9 Februari dan Laurent Grimod de La Reynière · Lihat lebih »

Loud

"Loud" adalah album studio kelima oleh artis rekaman asal Barbados yaitu Rihanna, pertama kali dirilis pada tanggal 12 November 2010 oleh Def Jam Recordings. Album ini direkam antara bulan Februari dan Agustus 2010, terutama selama konser turnya yang bertajuk Last Girl on Earth Tour (2010-2011) dan film pertamanya yaitu Battleship (2012). Rihanna adalah eksekutif produser di album ini dan bekerja dengan produser rekaman, termasuk Stargate, The Runner, Polow da Don, Tricky Stewart, dan Alex da Kid. Album ini menampilkan beberapa vokalis untuk berkolaborasi, termasuk Drake, Nicki Minaj dan Eminem, yang merupakan artis pilihan dalam lagu "Love the Way You Lie" dan "Love the Way You Lie (Part II)". Britney Spears juga tampil dalam versi remix dari lagu "S&M", meskipun dia tidak pada versi album. Album ini berbeda dari album yang telah dirilis sebelumnya oleh Rihanna yaitu Rated R (2009), yang menampilkan nada mencolok, firasat marah dengan tema gelap dan memasukkan unsur hip hop, rock, dan genre dubstep musik. Fitur Loud adalah up-tempo dan genre pop, mulai dari dance-pop ke electro-R&B, dan ditandai dengan kembali ke arah dancehall-nya, yang menonjol di album sebelumnyanya yaitu Music of the Sun (2005) dan A Girl like Me (2006). Album ini juga menggabungkan rock balada dalam lagu "California King Bed" dan lagu reggae dalam lagu "Man Down" yang terinspirasi dari musik Karibia. Loud menerima ulasan umumnya positif dari kritikus musik, yang memuji materi optimis dan pertunjukan vokal Rihanna, dengan beberapa kritikus menyebutnya "... cemerlang centil dan penuh semangat pada waktu" dan memuji "... rasa halus India Barat." Namun, beberapa kritikus menemukan album menjadi "sembrono" dan "... berbagai macam fokus miskin-untuk-padat lagu dari satu set bersatu." Album debut di nomor tiga di tangga album US ''Billboard'' 200, dengan penjualan minggu pertama sampai 207.000 keping, penjualan minggu pertama tertinggi dalam kariernya sampai saat ini. Album tersebut debut di nomor satu di tangga album Canadian Albums Chart dan Swiss Albums Charts. Di Inggris, album ini mencapai nomor satu dalam tangga album UK Albums Chart dan adalah album terlaris keempat tahun 2010, meskipun dirilis pada akhir November tahun itu. Loud adalah album sukses komersial internasional, dan memuncak di nomor satu di Kanada, Irlandia, Jepang, Norwegia, Skotlandia dan Swiss, dan mencapai 5 Besar di Australia, Denmark, Prancis dan Jerman. Album ini menghasilkan tujuh single, termasuk hits single internasional yaitu "Only Girl (In the World)", "What's My Name?", dan "S&M". Semua tiga single mencapai nomor satu di US Billboard Hot 100. "S&M" adalah single kesepuluh Rihanna yang mencapai nomor satu di Amerika Serikat, membuat Rihanna sebagai artis rekaman termuda untuk mengumpulkan sepuluh lagu nomor satu dalam waktu singkat, melampaui rekor Mariah Carey. Di Inggris "Only Girl (In the World)" dan "What's My Name?" memuncak di nomor satu, sedangkan "S&M" memuncak di nomor tiga. "Only Girl (dIn the World)" memenangkan ajang penghargaan Grammy Award untuk Rekaman Dansa Terbaik pada bulan Februari 2011. Untuk mendukung album, Rihanna memulai konser tur ketiganya di seluruh dunia, yang bertajuk Loud Tour.

Baru!!: 9 Februari dan Loud · Lihat lebih »

Ludwig Forrer

Ludwig Forrer (9 Februari 1845 - 28 September 1921) adalah politikus Swiss dan Anggota Dewan Federal Swiss (1902-1917).

Baru!!: 9 Februari dan Ludwig Forrer · Lihat lebih »

Luis de Madrazo

Luis de Madrazo Luis de Madrazo y Kuntz (27 Februari 1825 – 9 Februari 1897) merupakan pelukis potret dan adegan religius Spanyol, dia berasal dari keluarga terkenal yang termasuk ayahandanya José (seorang pelukis), dan saudara-saudaranya Federico (juga seorang pelukis), Pedro (seorang kritikus seni) dan Juan (seorang arsitek).

Baru!!: 9 Februari dan Luis de Madrazo · Lihat lebih »

Luiz Felipe Scolari

Luiz Felipe Scolari, dikenal sebagai Felipão ("Big Phil"), adalah seorang pelatih sepak bola asal Brasil.

Baru!!: 9 Februari dan Luiz Felipe Scolari · Lihat lebih »

Lunlun

Hana no Ko Lunlun (bahasa Jepang: 花の子ルンルン) adalah serial anime Jepang produksi studio Toei yang mengambil tema mengenai berbagai macam bunga dan makna yang terkandung di dalamnya.

Baru!!: 9 Februari dan Lunlun · Lihat lebih »

Lushun

Lushun atau Lüshunkou (bahasa Tionghoa: 旅顺口; Hanzi tradisional: 旅順口; hanyu pinyin: Lǚshùnkǒu) adalah sebuah kota pelabuhan di Tiongkok, dahulu dikenal dengan nama Port-Arthur (Порт Артур) pada masa pemerintahan Rusia dan Ryojun (旅順) pada masa pemerintahan Jepang.

Baru!!: 9 Februari dan Lushun · Lihat lebih »

Majelis Permusyawaratan Rakyat Sementara

Majelis Permusyawaratan Rakyat Sementara Republik Indonesia (MPRS) merupakan lembaga tertinggi dalam pemerintahan Indonesia antara tahun 1959 hingga 1971, dimana MPRS digantikan dengan Majelis Permusyawaratan Rakyat.

Baru!!: 9 Februari dan Majelis Permusyawaratan Rakyat Sementara · Lihat lebih »

Makassar City F.C. (2019)

Makassar City FC (singkatan dari Makassar City Football Club) adalah sebuah klub sepak bola Indonesia yang bersekretariat di Jl.

Baru!!: 9 Februari dan Makassar City F.C. (2019) · Lihat lebih »

Malaikat Tanpa Sayap

Malaikat Tanpa Sayap adalah sebuah film drama Indonesia tahun 2012 yang disutradarai oleh Rako Prijanto serta dibintangi oleh Adipati Dolken dan Maudy Ayunda.

Baru!!: 9 Februari dan Malaikat Tanpa Sayap · Lihat lebih »

Maria Vittoria dari Savoia

Maria Vittoria dari Savoia (Maria Vittoria Francesca; 9 Februari 1690 – 8 Juli 1766) merupakan putri tidak sah Vittorio Amedeo II dari Sardinia, raja pertama Wangsa Savoia.

Baru!!: 9 Februari dan Maria Vittoria dari Savoia · Lihat lebih »

Masjid Hakimiyah

Masjid Katedral Hakimiyah (bahasa Rusia: Хакимия соборная ме́че́ть), (bahasa Bashkir: Хәкимиә йәмиғ мәсе́те́) atau lebih dikenal dengan Masjid Hakimiyah (bahasa Bashkir: Хәкимиә мәсе́те́) adalah sebuah kompleks masjid bersejarah yang berada di kota Ufa, Republik Bashkortostan, Rusia.

Baru!!: 9 Februari dan Masjid Hakimiyah · Lihat lebih »

Mathieu II dari Lorraine

Mathieu II dari Lorraine Mathieu II, lahir skt.

Baru!!: 9 Februari dan Mathieu II dari Lorraine · Lihat lebih »

Mencoba Sukses Kembali

Mencoba Sukses Kembali adalah album musik kedua karya The Changcuters.

Baru!!: 9 Februari dan Mencoba Sukses Kembali · Lihat lebih »

Mighty Magiswords

Mighty Magiswords adalah serial televisi fantasi-komedi Amerika Serikat dengan animasi kilat yang dibuat oleh Kyle A. Carrozza secara khusus untuk Cartoon Network Video, menjadi sebagai serial orisinal daring pertama di jaringan tersebut.

Baru!!: 9 Februari dan Mighty Magiswords · Lihat lebih »

Mighty Morphin Power Rangers

Mighty Morphin Power Rangers (MMPR) adalah serial televisi produksi Saban Entertainment.

Baru!!: 9 Februari dan Mighty Morphin Power Rangers · Lihat lebih »

Minamoto no Yoritomo

adalah pendiri sekaligus shogun pertama Keshogunan Kamakura.

Baru!!: 9 Februari dan Minamoto no Yoritomo · Lihat lebih »

Mizengo Pinda

Mizengo Kayanza Peter Pinda (African Press Agency, February 8, 2008.) adalah seorang politikus Tanzania yang menjadi Perdana Menteri Tanzania sejak Februari 2008.

Baru!!: 9 Februari dan Mizengo Pinda · Lihat lebih »

Monumen Pers Nasional

Monumen Pers Nasional adalah museum khusus pers nasional Indonesia yang terletak di Surakarta, Jawa Tengah.

Baru!!: 9 Februari dan Monumen Pers Nasional · Lihat lebih »

Morihei Ueshiba

adalah pendiri seni bela diri Jepang Aikido.

Baru!!: 9 Februari dan Morihei Ueshiba · Lihat lebih »

Murad IV

Murad oğlu Ahmed atau Murad IV (Bahasa Turki Utsmani: مراد رابع Murad-ı Rabi') (27 Juli 1612 – 9 Februari 1640) adalah Sultan Turki Utsmani antara 10 September 1623-9 Februari 1640, terkenal karena perbaikan otoritas negara dan kebrutalan metodenya.

Baru!!: 9 Februari dan Murad IV · Lihat lebih »

Music and Lyrics

Music and Lyrics adalah sebuah film komedi romantis yang dirilis oleh Warner Bros. pada 9 Februari 2007 di Inggris.

Baru!!: 9 Februari dan Music and Lyrics · Lihat lebih »

Ninpuu Sentai Hurricaneger

(bahasa Inggris: Stealth Wind Squadron Hurricanger / Ninja Arts Squadron Hurricanger) adalah serial tokusatsu produksi Toei.

Baru!!: 9 Februari dan Ninpuu Sentai Hurricaneger · Lihat lebih »

Normandie

Kapal Normandie Normandie adalah kapal penumpang pertama yang panjangnya melampaui 1.000 kaki (330 meter) dan sekaligus trans-Atlantik terbesar dan tercepat di pertengahan tahun 1930-an.

Baru!!: 9 Februari dan Normandie · Lihat lebih »

Olimpiade Musim Dingin 1964

Olimpiade Musim Dingin ke-9 diadakan di Innsbruck, Austria.

Baru!!: 9 Februari dan Olimpiade Musim Dingin 1964 · Lihat lebih »

Operasi Grog

Malaya, in the nave of Genoa Cathedral Operasi Grog adalah nama yang diberikan untuk pengeboman udara dan laut yang dilakukan oleh Inggris di Genoa dan La Spezia pada tanggal 9 Februari 1941, dengan armada kapal yang terdiri dari,, dan.

Baru!!: 9 Februari dan Operasi Grog · Lihat lebih »

Oricon

adalah grup perusahaan Jepang yang bergerak di bidang layanan informasi musik, termasuk tangga lagu dan tangga album.

Baru!!: 9 Februari dan Oricon · Lihat lebih »

Osamu Tezuka

Dr.

Baru!!: 9 Februari dan Osamu Tezuka · Lihat lebih »

Partai Buruh (Belanda)

Partij van de Arbeid (PvdA), atau "Partai Buruh, adalah sebuah partai politik sosial-demokrat di Belanda.

Baru!!: 9 Februari dan Partai Buruh (Belanda) · Lihat lebih »

Partai Indonesia Raya

Foto para anggota Parindra sekitar tahun 1930-an Partai Indonesia Raya atau Parindra adalah adalah nama yang digunakan oleh dua partai politik Indonesia.

Baru!!: 9 Februari dan Partai Indonesia Raya · Lihat lebih »

Pasar terapung

Suasana di Pasar Terapung. Lukisan Pasar Terapung menurut seorang pelukis. Pasar Terapung adalah sebutan untuk sarana jual beli yang terletak di atas perairan, misalnya sungai atau danau.

Baru!!: 9 Februari dan Pasar terapung · Lihat lebih »

Paus Gregorius XV

Kategori:Pemimpin agama Katolik Kategori:Paus.

Baru!!: 9 Februari dan Paus Gregorius XV · Lihat lebih »

Pendudukan Jepang di wilayah Hindia Belanda

Film propaganda ''Barisan Pekerdja'' yang diproduksi oleh Jepang selama menjajah Indonesia. Masa pendudukan Jepang di Nusantara yang saat itu masih bernama Hindia Belanda dimulai pada tahun 1942 dan berakhir pada tanggal 17 Agustus 1945 seiring dengan Proklamasi Kemerdekaan Indonesia oleh Soekarno dan M. Hatta.

Baru!!: 9 Februari dan Pendudukan Jepang di wilayah Hindia Belanda · Lihat lebih »

Penghargaan Guldbagge ke-33

Acara Penghargaan Guldbagge ke-33, yang dipersembahkan oleh Institut Film Swedia, menghargai film-film Swedia terbaik dari tahun 1997, dan diadakan pada 9 Februari 1998.

Baru!!: 9 Februari dan Penghargaan Guldbagge ke-33 · Lihat lebih »

Perang Rusia-Jepang

Perang Rusia-Jepang (日露戦争, 10 Februari 1904 – 5 September 1905) adalah konflik yang sangat berdarah yang tumbuh dari persaingan antara ambisi imperialis Rusia dan Jepang di Manchuria dan Korea. Peperangan ini utamanya terjadi karena perebutan kota Port Arthur dan Jazirah Liaodong, ditambah dengan jalur rel dari pelabuhan tersebut ke Harbin.

Baru!!: 9 Februari dan Perang Rusia-Jepang · Lihat lebih »

Persekat Tegal

Persekat Tegal (Persatuan Sepakbola Kabupaten Tegal) adalah sebuah klub sepak bola Indonesia yang berbasis di Kabupaten Tegal, Jawa Tengah.

Baru!!: 9 Februari dan Persekat Tegal · Lihat lebih »

Pertaruhan

Pertaruhan merupakan film laga Indonesia yang dirilis pada 9 Februari 2017 yang diproduksi oleh IFI Sinema, disutradarai oleh Krishto Damar Alam serta dibintangi oleh Adipati Dolken, Aliando Syarief, Tio Pakusadewo, Jefri Nichol dan lainnya.

Baru!!: 9 Februari dan Pertaruhan · Lihat lebih »

Pertempuran Port Arthur

Pertempuran Laut Port Arthur (Bahasa Jepang: 旅順攻囲戦, Ryojunkou Isen, 8–9 Februari 1904) adalah pertempuran pembuka Perang Rusia-Jepang.

Baru!!: 9 Februari dan Pertempuran Port Arthur · Lihat lebih »

Pertempuran Teluk Chemulpo

Pertempuran Teluk Chemulpo (仁川沖海戦 Jinsen'oki kaisen Бой в заливе Чемульпо) adalah pertempuran laut pada Perang Rusia-Jepang (1904-1905), yang terjadi pada tanggal 9 Februari 1904 di pantai Incheon, Korea.

Baru!!: 9 Februari dan Pertempuran Teluk Chemulpo · Lihat lebih »

Pierre Dac

Pierre Dac pada 1947 André Isaac (15 Agustus 1893 di Châlons-sur-Marne, Prancis – 9 Februari 1975 di Paris, Prancis), lebih dikenal sebagai Pierre Dac, merupakan seorang humoris Prancis.

Baru!!: 9 Februari dan Pierre Dac · Lihat lebih »

PlayStation 4

PlayStation 4 atau PS4 adalah konsol permainan video buatan Sony Computer Entertainment.

Baru!!: 9 Februari dan PlayStation 4 · Lihat lebih »

Pop Idol

Pop Idol adalah acara televisi Inggris yang pertama kali mengudara pada tanggal 5 Oktober 2001 dan merupakan pelopor idol-idol di seluruh negara.

Baru!!: 9 Februari dan Pop Idol · Lihat lebih »

Power Rangers

Power Rangers adalah waralaba hiburan dan dagang Amerika Serikat yang dibuat seputar serial televisi pahlawan super aksi langsung, berdasarkan waralaba tokusatsu Jepang Super Sentai.

Baru!!: 9 Februari dan Power Rangers · Lihat lebih »

Power Rangers: Wild Force

Power Rangers: Wild Force (PRWF) adalah serial televisi produksi BVS Entertainment.

Baru!!: 9 Februari dan Power Rangers: Wild Force · Lihat lebih »

Presiden Warsawa

Presiden Warsawa adalah pimpinan ibu kota Polandia.

Baru!!: 9 Februari dan Presiden Warsawa · Lihat lebih »

Program korvet nasional Indonesia

Program Korvet Nasional atau biasa disingkat kornas, adalah sebuah program pengadaan kapal perang berjenis korvet secara mandiri.

Baru!!: 9 Februari dan Program korvet nasional Indonesia · Lihat lebih »

Pusat Kesenjataan Kavaleri

Pusat Kesenjataan Kavaleri atau Pussenkav adalah Badan pelaksana pusat TNI Angkatan Darat yang berkedudukan langsung di bawah Kasad di bidang pembinaan kesenjataan dan pengembangan Kuda Militer serta Kendaraan Tempur.

Baru!!: 9 Februari dan Pusat Kesenjataan Kavaleri · Lihat lebih »

Pusat Pendidikan Kesehatan

Pusat Pendidikan Kesehatan Puskesad, disingkat (Pusdikkes Puskesad) merupakan Badan pelaksana yang berkedudukan langsung dibawah Puskesad, dengan tugas pokok membina serta melaksanakan pendidikan kecabangan kesehatan yang meliputi pendidikan pembentukan, pendidikan pengembangan umum, pendidikan pengembangan spesialisasi, pendidikan peralihan dan pendidikan – pendidikan lain yang di tentukan oleh satuan atas serta melaksanakan penelitian, pengembangan pendidikan dan pengajaran kesehatan.

Baru!!: 9 Februari dan Pusat Pendidikan Kesehatan · Lihat lebih »

Q&A

Q&A (akronim dari Question&Answer) adalah sebuah acara gelar wicara yang ditayangkan oleh stasiun televisi Metro TV sejak 22 November 2017.

Baru!!: 9 Februari dan Q&A · Lihat lebih »

Rabah Bitat

Rabah Bitat (Arab: رابح بيطاط) lahir; 19 Desember 1925 - wafat; 9 April/10 April 2000) adalah pejabat Presiden Aljazair 27 Desember 1978-9 Februari 1979. Ia menjadi presiden setelah meninggalnya Houari Boumédiènne dan usainya Chadli Bendjedid. Ia berasal dari Front de Libération Nationale.

Baru!!: 9 Februari dan Rabah Bitat · Lihat lebih »

Rabu Abu

Rabu Abu adalah sebuah hari raya Kekristenan untuk beribadah dan berpuasa, meskipun bukan merupakan suatu hari raya wajib, sebagai tanda perkabungan, pertobatan, dan merendahkan diri menuju kemenangan kebangkitan Kristus.

Baru!!: 9 Februari dan Rabu Abu · Lihat lebih »

Ramadan

Patung bulan sabit dihiasi dengan warna-warni dan indah diterangi pada bulan Ramadan di Yordania. Ramadan (رَمَضَانُ|Ramaḍān) adalah bulan kesembilan dalam kalender Hijriah.

Baru!!: 9 Februari dan Ramadan · Lihat lebih »

Raymond Westerling

Raymond Pierre Paul Westerling adalah komandan pasukan Belanda yang terkenal karena memimpin Pembantaian Westerling (1946–1947) di Sulawesi Selatan dan percobaan kudeta APRA di Bandung, Jawa Barat.

Baru!!: 9 Februari dan Raymond Westerling · Lihat lebih »

Remioromen

adalah grup musik asal Jepang yang terdiri dari 3 personel dan dibentuk bulan Desember 2000. Melalui situs web resmi mereka, Remioromen mengumumkan bahwa mereka ingin beristirahat dari segala kegiatan sejak 1 Februari 2012. Pada awalnya, grup ini dibentuk dengan konsep power trio gitar-bass-drum. Namun di kemudian hari, mereka tidak lagi mengandalkan gitar-bass-drum, dan sudah dibantu pemain alat gesek, kibor, dan piano. Ketika konser, mereka dibantu musisi pendukung pada kibor dan gitar.

Baru!!: 9 Februari dan Remioromen · Lihat lebih »

René Préval

René Garcia Préval adalah seorang politikus dan agronomis asal Haiti yang dua kali menjabat sebagai Presiden Haiti, dari 7 Februari 1996 hingga 7 Februari 2001, dan sekali lagi pada 14 Mei 2006 sampai 14 Mei 2011.

Baru!!: 9 Februari dan René Préval · Lihat lebih »

Republik Otonom Nakhchivan

Nakhchivan (Naxçıvan), secara resmi bernama Republik Otonom Nakhchivan (Naxçıvan Muxtar Respublikası), adalah sebuah eksklave yang merupakan bagian dari Azerbaijan.

Baru!!: 9 Februari dan Republik Otonom Nakhchivan · Lihat lebih »

Reza Artamevia

Reza Artamevia Adriana Eka Suci, S.E. adalah seorang pemeran, penyanyi dan politikus Indonesia keturunan Jawa dan Sunda.

Baru!!: 9 Februari dan Reza Artamevia · Lihat lebih »

Rinus Michels

Marinus ("Rinus") Jacobus Hendricus Michels (9 Februari 1928-3 Maret 2005) merupakan seorang pemain dan pelatih sepak bola berkebangsaan Belanda.

Baru!!: 9 Februari dan Rinus Michels · Lihat lebih »

Road to Peace

Road to Peace adalah album musik utama karya Slank.

Baru!!: 9 Februari dan Road to Peace · Lihat lebih »

Saban Entertainment

Saban Entertainment (dan Saban Internasional di luar Amerika Serikat) adalah sebuah perusahaan produksi televisi Amerika Serikat bersifat mandiri yang dibentuk pada tahun 1988 oleh produser musik dan televisi Haim Saban dan Shuki Levy sebagai "Saban Productions", subsidiari dari "Saban International Paris".

Baru!!: 9 Februari dan Saban Entertainment · Lihat lebih »

Satuan kavaleri Tentara Nasional Indonesia

Di TNI-AD dan Korps Marinir, istilah kavaleri adalah semua hal yang menyangkut semua kendaraan berlapis baja, roda ban atau roda rantai baik yang bersenjata kanon ataupun tidak (misal kendaraan angkut personel).

Baru!!: 9 Februari dan Satuan kavaleri Tentara Nasional Indonesia · Lihat lebih »

Satuan Radar

KORPS RADAR Tentara Nasional Indonesia Angkatan Udara adalah kesatuan yang berada di bawah Komando Operasi Udara Nasional (Koopsudnas) berada dalam WING 200 KOOPSUDNAS.

Baru!!: 9 Februari dan Satuan Radar · Lihat lebih »

Sejarah Indonesia (1965–1966)

Sejarah Indonesia (1965–1966) adalah masa Transisi ke Orde Baru, masa di mana pergolakan politik terjadi di Indonesia di pertengahan 1960-an, digulingkannya presiden pertama Indonesia, Soekarno setelah 21 tahun menjabat.

Baru!!: 9 Februari dan Sejarah Indonesia (1965–1966) · Lihat lebih »

Sekolah Tinggi Teknologi Wastukancana

STT Wastukancana Purwakarta berdiri pada tanggal 19 Mei 2000, berdasarkan SK Mendiknas No.

Baru!!: 9 Februari dan Sekolah Tinggi Teknologi Wastukancana · Lihat lebih »

Seputar Indonesia

Seputar Indonesia (juga disingkat sebagai Sindo) adalah program berita pertama yang diproduksi oleh RCTI sejak 25 Agustus 1989 hingga 31 Oktober 2017.

Baru!!: 9 Februari dan Seputar Indonesia · Lihat lebih »

Seri Super Sentai

(Super Sentai Series) adalah judul kolektif untuk semua serial tokusatsu produksi Toei Company Ltd., TV Asahi dan Bandai yang memunculkan berbagai jenis sentai.

Baru!!: 9 Februari dan Seri Super Sentai · Lihat lebih »

Slamet Suradio

Slamet Suradio adalah mantan masinis kereta api di Indonesia.

Baru!!: 9 Februari dan Slamet Suradio · Lihat lebih »

SMA Katolik Kolese Santo Yusup Malang

SMAK Kolese Santo Yusup atau yang dulu dikenal dengan SMA Hua-Ind adalah salah satu Sekolah Menegah Atas Katolik favorit di Kota Malang.

Baru!!: 9 Februari dan SMA Katolik Kolese Santo Yusup Malang · Lihat lebih »

Stadion State Farm

Stadion Universitas Phoenix adalah sebuah stadion serbaguna yang berlokasi di Glendale, Arizona, Amerika Serikat.

Baru!!: 9 Februari dan Stadion State Farm · Lihat lebih »

Starstruck (film 2010)

Starstruck adalah film tahun 2010 Disney Channel Original Movie dan pemainnya adalah Sterling Knight, dan Danielle Campbell.

Baru!!: 9 Februari dan Starstruck (film 2010) · Lihat lebih »

Sukorejo, Kendal

Bringinsari Sukorejo (Sukareja) adalah salah satu kecamatan di Kabupaten Kendal, Jawa Tengah, Indonesia.

Baru!!: 9 Februari dan Sukorejo, Kendal · Lihat lebih »

Surga yang Tak Dirindukan 2

Surga yang Tak Dirindukan 2 adalah sebuah film drama religi yang merupakan sekuel dari box office Indonesia tahun 2015 Surga yang Tak Dirindukan.

Baru!!: 9 Februari dan Surga yang Tak Dirindukan 2 · Lihat lebih »

Svalbard

Kepulauan Svalbard (dahulu disebut Spitsbergen atau Spitzbergen) adalah wilayah paling utara dari Norwegia yang terletak di Samudra Arktik, sebelah utara Daratan Eropa.

Baru!!: 9 Februari dan Svalbard · Lihat lebih »

Tabrakan kereta api Bintaro 1987

Tabrakan kereta api Bintaro 1987 atau yang dikenal dengan nama "Tragedi Bintaro I" adalah peristiwa kecelakaan tragis yang melibatkan dua buah kereta api di daerah Pondok Betung, Bintaro, Jakarta Selatan, pada tanggal 19 Oktober 1987 yang merupakan musibah terburuk dalam sejarah perkeretaapian di Indonesia.

Baru!!: 9 Februari dan Tabrakan kereta api Bintaro 1987 · Lihat lebih »

Tahun Baru Imlek

Tahun Baru Imlek merupakan perayaan terpenting orang Tionghoa. Perayaan tahun baru imlek dimulai pada hari pertama bulan pertama (正月; pinyin: zhēng yuè) di penanggalan Tionghoa dan berakhir dengan Cap Go Meh (十五暝 元宵節) pada tanggal ke-15 (pada saat bulan purnama). Malam tahun baru imlek dikenal sebagai Chúxī (除夕) yang berarti "malam pergantian tahun". Di Tiongkok, adat dan tradisi wilayah yang berkaitan dengan perayaan tahun baru Imlek sangat beragam. Namun, kesemuanya banyak berbagi tema umum seperti perjamuan makan malam pada malam tahun baru, serta penyulutan kembang api. Meskipun penanggalan Imlek secara tradisional tidak menggunakan nomor tahun malar, penanggalan Tionghoa di luar Tiongkok sering kali dinomori dari pemerintahan Huangdi. Setidaknya sekarang ada tiga tahun berangka 1 yang digunakan oleh berbagai ahli, sehingga pada tahun 2017 Masehi, "Tahun Tionghoa" dapat jadi tahun 4715, 4714, atau 4654. Dirayakan di daerah dengan populasi suku Tionghoa, Tahun Baru Imlek dianggap sebagai hari libur besar untuk orang Tionghoa dan memiliki pengaruh pada perayaan tahun baru di tetangga geografis Tiongkok, serta budaya yang dengannya orang Tionghoa berinteraksi meluas. Ini termasuk Korea, Mongolia, Nepal, Bhutan, Vietnam, dan Jepang (sebelum 1873). Di Daratan Tiongkok, Hong Kong, Makau, Taiwan, Singapura, Indonesia, Malaysia, Filipina, Thailand, dan negara-negara lain atau daerah dengan populasi suku Han yang signifikan, Tahun Baru Imlek juga dirayakan, dan telah menjadi bagian dari budaya tradisional dari negara-negara tersebut.

Baru!!: 9 Februari dan Tahun Baru Imlek · Lihat lebih »

Takako Matsu

adalah seorang aktris dan penyanyi Jepang yang lahir 10 Juni 1977 di Tokyo.

Baru!!: 9 Februari dan Takako Matsu · Lihat lebih »

Team Batista no Eikou

adalah sebuah drama televisi dan film misteri asal Jepang yang diadaptasi dari novel laris dengan judul yang sama oleh Takeru Kaido.

Baru!!: 9 Februari dan Team Batista no Eikou · Lihat lebih »

Thaksin Shinawatra

Thaksin Shinawatra (bahasa Thai: ทักษิณ ชินวัตร, IPA.

Baru!!: 9 Februari dan Thaksin Shinawatra · Lihat lebih »

The Lou Ruvo Brain Institute

The Lou Ruvo Brain Institute merupakan sebuah pusat penelitian yang sedang dibangun di Las Vegas, Nevada.

Baru!!: 9 Februari dan The Lou Ruvo Brain Institute · Lihat lebih »

The Other Side of Me

The Other Side Of Me adalah album solo kedua dari Ussy Sulistiawaty yang dirilis pada tahun 2009.

Baru!!: 9 Februari dan The Other Side of Me · Lihat lebih »

Thierry Fortineau

Thierry Fortineau, lahir 9 Februari 1953 di Nantes dan meninggal 8 Februari 2006 di Paris, merupakan seorang pelawak Prancis.

Baru!!: 9 Februari dan Thierry Fortineau · Lihat lebih »

Tiger in the Rain

Tiger in the Rain adalah album studio penyanyi jazz yang berasal dari Amerika Serikat, yaitu Michael Franks.

Baru!!: 9 Februari dan Tiger in the Rain · Lihat lebih »

Tu Bishvat

Tu Bishvat (atau Tu B'Shvat) (Bahasa Ibrani: ט״ו בשבט) adalah hari libur Yahudi pada bulan Syebat (Shvat), biasanya dilakukan pada akhir Januari atau awal Februari, yang menandai "Tahun Baru Pohon" (Bahasa Ibrani: ראש השנה לאילנות, Rosh HaShanah La'Ilanot).

Baru!!: 9 Februari dan Tu Bishvat · Lihat lebih »

Tumenggung Jalil

Abdul Jalil (Tumenggung), kemudian bergelar Tumenggung Macan Negara, kemudian bergelar Kiai Adipati Anom Dinding Radin (lahir di Kampung Palimbangan, Hulu Sungai Utara tahun 1840 – meninggal di Benteng Tundakan, Balangan tanggal 24 September 1861 pada umur 21 tahun) adalah panglima perang dalam Perang Banjar dengan basis pertahanan di Banua Lima, pedalaman Kalimantan Selatan.

Baru!!: 9 Februari dan Tumenggung Jalil · Lihat lebih »

UB40

UB40 adalah kelompok reggae yang dibentuk pada 1978 di Birmingham.

Baru!!: 9 Februari dan UB40 · Lihat lebih »

Universitas Raja Fahd untuk Perminyakan dan Mineral

Universitas Raja Fahd untuk Minyak Bumi dan Mineral dalam bahasa Inggris King Fahd University of Petroleum and Minerals (KFUPM atau UPM) (جامعة الملك فهد للبترول و المعادن, – short: جامعة البترول) adalah sebuah perguruan tinggi negeri di Dhahran, Arab Saudi yang berdiri pada 8 Syawwal 1384 H / 9 Februari 1965 dan merupakan salah satu perguruan tinggi yang pertama didirikan di Arab Saudi.

Baru!!: 9 Februari dan Universitas Raja Fahd untuk Perminyakan dan Mineral · Lihat lebih »

Vstrecha na Elbe

Vstrecha na Elbe (Встреча на Эльбе, Pertemuan di Elbe), juga dikenal sebagai Encounter at the Elbe dalam judul berbahasa Inggris, adalah sebuah film perang Uni Soviet dirilis pada tahun 1949.

Baru!!: 9 Februari dan Vstrecha na Elbe · Lihat lebih »

William Henry Harrison

William Henry Harrison adalah pimpinan militer Amerika, politikus, dan Presiden Amerika Serikat yang ke-9.

Baru!!: 9 Februari dan William Henry Harrison · Lihat lebih »

Yuri Andropov

Yuri Vladimirovich Andropov (bahasa Rusia: Ю́рий Влади́мирович Андро́пов, Yǘriĭ Vladímirovich Andrópov; –9 Februari 1984) adalah seorang politikus berkebangsaan Uni Soviet.

Baru!!: 9 Februari dan Yuri Andropov · Lihat lebih »

Zeno (kaisar)

Zeno dalam koin. Flavius Zeno (425–491), nama asli Tarasicodissa atau Trascalissaeus, Kaisar Romawi Timur (9 Februari 474 - 9 April 491) adalah seorang kaisar Bizantium.

Baru!!: 9 Februari dan Zeno (kaisar) · Lihat lebih »

Zyuden Sentai Kyoryuger

(bahasa Indonesia: Skuadron Listrik Binatang Kyoryuger) adalah serial tokusatsu tahun 2013 asal Jepang.

Baru!!: 9 Februari dan Zyuden Sentai Kyoryuger · Lihat lebih »

10 Februari

10 Februari adalah hari ke-41 dalam kalender Gregorian.

Baru!!: 9 Februari dan 10 Februari · Lihat lebih »

1606

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 9 Februari dan 1606 · Lihat lebih »

1900

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 9 Februari dan 1900 · Lihat lebih »

1947

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 9 Februari dan 1947 · Lihat lebih »

1961

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 9 Februari dan 1961 · Lihat lebih »

1969

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 9 Februari dan 1969 · Lihat lebih »

1977

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 9 Februari dan 1977 · Lihat lebih »

1979

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 9 Februari dan 1979 · Lihat lebih »

1984

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 9 Februari dan 1984 · Lihat lebih »

1986

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 9 Februari dan 1986 · Lihat lebih »

1987

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 9 Februari dan 1987 · Lihat lebih »

1992

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 9 Februari dan 1992 · Lihat lebih »

1995

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 9 Februari dan 1995 · Lihat lebih »

1997

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 9 Februari dan 1997 · Lihat lebih »

2005

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 9 Februari dan 2005 · Lihat lebih »

2015

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 9 Februari dan 2015 · Lihat lebih »

2018

koran gala media.

Baru!!: 9 Februari dan 2018 · Lihat lebih »

2024

Berikut ini adalah peristiwa yang akan terjadi pada 2024.

Baru!!: 9 Februari dan 2024 · Lihat lebih »

8 Februari

8 Februari adalah hari ke-39 dalam kalender Gregorian.

Baru!!: 9 Februari dan 8 Februari · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

09 Februari, 9 Pebruari, 9 februari.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »