Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Ambil
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

A-6 Intruder

Indeks A-6 Intruder

A-6E Intruder meluncurkan Walleye II. Grumman A-6 Intruder merupakan sebuah pesawat serang darat bermesin ganda (twinjet) berbagai cuaca yang beroperasi dari kapal pengangkut pesawat.

16 hubungan: AGM-45 Shrike, AGM-65 Maverick, B61, Boeing F/A-18E/F Super Hornet, F-4 Phantom II, Grumman, Hawker Siddeley Harrier, Highway of Death, Kapal induk kelas Nimitz, Lockheed F-117 Nighthawk, Lockheed Martin F-35 Lightning II, McDonnell Douglas F/A-18 Hornet, Northrop Grumman EA-6B Prowler, Peluru kendali anti-radiasi, Pratt & Whitney, Pratt & Whitney J52.

AGM-45 Shrike

AGM-45 Shrike adalah rudal anti-radiasi Amerika yang dirancang untuk radar anti-pesawat.

Baru!!: A-6 Intruder dan AGM-45 Shrike · Lihat lebih »

AGM-65 Maverick

300px 300px AGM-65 Maverick adalah sebuah peluru kendali udara ke darat yang dirancang untuk keperluan dukungan udara.

Baru!!: A-6 Intruder dan AGM-65 Maverick · Lihat lebih »

B61

Nurizathi adalah salah satu utama senjata termonuklir (bom nuklir) di U.S. Enduring Stockpile setelah berakhirnya Perang Dingin.

Baru!!: A-6 Intruder dan B61 · Lihat lebih »

Boeing F/A-18E/F Super Hornet

300px 300px Boeing F/A-18E dan F/A-18F Super Hornet adalah pesawat tempur militer bermesin ganda berbasis carrier varian tempur multirole berdasarkan McDonnell Douglas F/A-18 Hornet.

Baru!!: A-6 Intruder dan Boeing F/A-18E/F Super Hornet · Lihat lebih »

F-4 Phantom II

300px F-4 menjatuhkan GBU-15 F-4 Phantom II menjatuhkan Mark 82 F-4 Phantom II pada ILA Airshow 2002. ka F-4 Phantom II pada ILA Airshow 2006. F-4 Phantom II adalah pesawat tempur pengebom supersonik pengintai (reconnaissance aircraft) buatan Amerika Serikat.

Baru!!: A-6 Intruder dan F-4 Phantom II · Lihat lebih »

Grumman

Grumman Aircraft Engineering Corporation, kemudian Grumman Aerospace Corporation adalah perusahaan terkemuka dalam bidang pembuatan pesawat komersial dan militer di Amerika Serikat pada abad ke-20.

Baru!!: A-6 Intruder dan Grumman · Lihat lebih »

Hawker Siddeley Harrier

Hawker Siddeley Harrier dan AV-8A Harrier adalah sebuah pesawat tempur generasi pertama seri Harrier, pesawat serang darat sayap tinggi (high wing) dukungan jarak dekat dan pesawat tempur pengintaian V/STOL.

Baru!!: A-6 Intruder dan Hawker Siddeley Harrier · Lihat lebih »

Highway of Death

Highway of Death atau Jalan Raya Kematian (ṭarīq al-mawt) adalah jalan raya enam jalur antara Kuwait dan Irak, yang secara resmi dikenal sebagai Jalan Raya 80.

Baru!!: A-6 Intruder dan Highway of Death · Lihat lebih »

Kapal induk kelas Nimitz

Kapal induk kelas Nimitz adalah kelas sepuluh kapal induk bertenaga nuklir dalam pelayanan Angkatan Laut Amerika Serikat (US Navy).

Baru!!: A-6 Intruder dan Kapal induk kelas Nimitz · Lihat lebih »

Lockheed F-117 Nighthawk

F-117A Nighthawk adalah pesawat serang darat siluman yang hanya dimiliki oleh Angkatan Udara Amerika Serikat.

Baru!!: A-6 Intruder dan Lockheed F-117 Nighthawk · Lihat lebih »

Lockheed Martin F-35 Lightning II

Lockheed Martin F-35 Lightning II adalah keluarga pesawat tempur multiperan siluman berkursi tunggal, bermesin tunggal, segala cuaca buatan Amerika Serikat yang dimaksudkan untuk melakukan misi superioritas udara dan serangan. F-35 juga mampu memberikan kemampuan peperangan elektronik dan intelijen, pengawasan, dan pengintaian. Lockheed Martin adalah kontraktor utama F-35, dengan mitra utama Northrop Grumman dan BAE Systems. Pesawat ini memiliki tiga varian utama: lepas landas dan pendaratan konvensional untuk F-35A (CTOL), lepas landas pendek dan pendaratan vertikal untuk F-35B (STOVL), dan F-35C berbasis kapal induk (CV/CATOBAR). Pesawat ini diturunkan dari Lockheed Martin X-35, yang pada tahun 2001 mengalahkan Boeing X-32 untuk memenangkan program Joint Strike Fighter (JSF). Pembangunannya pada prinsipnya didanai oleh Amerika Serikat, dengan dana tambahan dari negara-negara mitra program dari NATO dan sekutu dekat AS, termasuk Inggris, Australia, Kanada, Italia, Norwegia, Denmark, Belanda, dan Turki (sebelum dikeluarkan). Beberapa negara lain telah memesan, atau sedang mempertimbangkan untuk memesan, pesawat tersebut. Program ini telah menarik banyak perhatian dan kritik karena ukuran program yang belum pernah terjadi sebelumnya, kerumitan, biaya yang membengkak, dan pengiriman yang sangat tertunda, dengan banyak kekurangan teknis yang masih diperbaiki. Strategi akuisisi untuk produksi bersamaan pesawat saat masih dalam pengembangan dan pengujian menyebabkan perubahan desain dan retrofit yang mahal. F-35B mulai beroperasi dengan Korps Marinir AS pada Juli 2015, diikuti oleh F-35A Angkatan Udara AS pada Agustus 2016 dan F-35C Angkatan Laut AS pada Februari 2019. F-35 pertama kali digunakan dalam pertempuran pada 2018 oleh Angkatan Udara Israel. AS berencana untuk membeli 2.456 unit F-35 hingga 2044, yang akan mewakili sebagian besar kekuatan udara taktis berawak Angkatan Udara, Angkatan Laut, dan Korps Marinir AS selama beberapa dekade. Pesawat ini diproyeksikan akan beroperasi hingga tahun 2070.

Baru!!: A-6 Intruder dan Lockheed Martin F-35 Lightning II · Lihat lebih »

McDonnell Douglas F/A-18 Hornet

F-18 pada Farnborough Airshow 2008 F/A-18 Hornet buatan McDonnell Douglas (kini menyatu ke dalam Boeing) adalah pesawat tempur supersonik serbaguna yang dapat dioperasikan dari dan ke kapal induk di segala cuaca, dirancang untuk dapat bertempur di udara dan menyerang sasaran di darat (F/A adalah inisial untuk fighter (tempur) dan attack (serang)).

Baru!!: A-6 Intruder dan McDonnell Douglas F/A-18 Hornet · Lihat lebih »

Northrop Grumman EA-6B Prowler

Northrop Grumman (sebelumnya Grumman) EA-6B Prowler adalah pesawat bermesin ganda, sayap pertengahan dan peperangan elektronik berasal dari dasar badan pesawat A-6 Intruder.

Baru!!: A-6 Intruder dan Northrop Grumman EA-6B Prowler · Lihat lebih »

Peluru kendali anti-radiasi

ALARM dibawa oleh sebuah Panavia Tornado Peluru kendali anti-radiasi (anti-radiation missile) adalah rudal yang dirancang untuk mendeteksi dan mengarah pada sumber emisi radio musuh.

Baru!!: A-6 Intruder dan Peluru kendali anti-radiasi · Lihat lebih »

Pratt & Whitney

Pratt & Whitney adalah produsen mesin pesawat berbasis di Amerika Serikat yang produknya digunakan luas dalam pesawat militer dan sipil.

Baru!!: A-6 Intruder dan Pratt & Whitney · Lihat lebih »

Pratt & Whitney J52

USS ''Kitty Hawk'''s Pratt & Whitney J52 (nama teknis dari perusahaannya adalahJT8A) sebuah mesin pesawat pancar gas dengan aliran aksial dan dual-spool yang awal dibuat untuk keperluan dari Angkatan Laut Amerika Serikat, yang termasuk dalam kelas the 40 kN (9,000 lbf).

Baru!!: A-6 Intruder dan Pratt & Whitney J52 · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

A-6 intruder, Grumman A-6 Intruder.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »