Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Bentonit

Indeks Bentonit

Bentonit (lapis putih) di Petrified Forest National Park, Arizona, Amerika Serikat Bentonit dalam ilmu mineralogi tergolong ke dalam kelompok besar tanah lempung.

29 hubungan: Abu vulkanik, Adsorpsi, Alkena, Aromatisitas, Benzena, Bijih besi, Detergen, Felspar, Fosfolipid, Hidrat, Ion, Kalsit, Kalsium, Kaolin, Karotena, Katalisis, Kekentalan, Klorofil, Konduktivitas, Kuarsa, Lignin, Mineral, Mineralogi, Natrium, Pengecoran, Silikat, Sistem koloid, Tanah liat, Toluena.

Abu vulkanik

Abu vulkanik dari letusan Gunung Agung, Bali, pada November 2017. Abu vulkanik, sering disebut juga pasir vulkanik atau jatuhan piroklastik adalah bahan material vulkanik jatuhan yang disemburkan ke udara saat terjadi suatu letusan.

Baru!!: Bentonit dan Abu vulkanik · Lihat lebih »

Adsorpsi

Adsorpsi atau penjerapan adalah suatu proses yang terjadi ketika suatu zat alir, cairan maupun gas, terikat kepada suatu padatan atau cairan (zat penjerap, adsorben) dan akhirnya membentuk suatu lapisan tipis atau film (zat terjerap, adsorbat) pada permukaannya.

Baru!!: Bentonit dan Adsorpsi · Lihat lebih »

Alkena

Model 3D dari etilena, alkena yang paling sederhana. Alkena atau olefin dalam kimia organik adalah hidrokarbon tak jenuh dengan sebuah ikatan rangkap dua antara atom karbon.

Baru!!: Bentonit dan Alkena · Lihat lebih »

Aromatisitas

Benzene resonance Di dalam bidang kimia organik, struktur dari beberapa rangkaian atom berbentuk cincin kadang-kadang memiliki stabilitas lebih besar dari yang diduga.

Baru!!: Bentonit dan Aromatisitas · Lihat lebih »

Benzena

Molekul benzena tersusun atas enam atom karbon yang berikatan dalam suatu cincin, dengan satu atom hidrogen yang terikat pada masing-masing atom karbon.

Baru!!: Bentonit dan Benzena · Lihat lebih »

Bijih besi

Timbunan butiran bijih besi Pelet Taconite Magnetit Hematit Limonit Bijih besi adalah cebakan yang digunakan untuk membuat besi gubal.

Baru!!: Bentonit dan Bijih besi · Lihat lebih »

Detergen

Contoh Produk Detergen Detergen adalah campuran berbagai bahan, yang digunakan untuk membantu pembersihan dan terbuat dari bahan-bahan turunan minyak bumi.

Baru!!: Bentonit dan Detergen · Lihat lebih »

Felspar

Felspar (KAlSi3O8 – NaAlSi3O8 – CaAl2Si2O8) adalah kelompok mineral tektosilikat pembentuk batuan yang membentuk 41% kerak Bumi.

Baru!!: Bentonit dan Felspar · Lihat lebih »

Fosfolipid

Fosfolipid Kelompok molekul polar, di perlihatkan dengan warna merah.br '''U''' dindikasi mengandung bagian molekul hidrofobik, di perlihatkan dengan warna biru. Fosfatidil kolin adalah komponen utama lesitid, yang juga merupakan sumber kolin dalam sintesis asetilkolin dalam kolinergik neuron Fosfolipid merupakan golongan senyawa lipid yang mengandung gugus ester fosfat dan merupakan bagian dari membran sel makhluk hidup, bersama dengan protein, glikolipid dan kolesterol.

Baru!!: Bentonit dan Fosfolipid · Lihat lebih »

Hidrat

Dalam kimia, hidrat adalah zat yang mengandung air atau unsur penyusunnya.

Baru!!: Bentonit dan Hidrat · Lihat lebih »

Ion

Ion adalah suatu atom atau molekul yang memiliki muatan listrik total tidak nol (jumlah total elektron tidak sama dengan jumlah total proton).

Baru!!: Bentonit dan Ion · Lihat lebih »

Kalsit

Kalsit adalah sebuah mineral karbonat dan polimorf kalsium karbonat (CaCO3) paling stabil.

Baru!!: Bentonit dan Kalsit · Lihat lebih »

Kalsium

Kalsium atau zat kapur adalah sebuah unsur kimia dengan lambang Ca dan nomor atom 20.

Baru!!: Bentonit dan Kalsium · Lihat lebih »

Kaolin

Kaolin Kaolin atau tanah liat cina adalah semacam tanah liat yang efektif untuk mengobati diare dan juga peradangan kulit tertentu.

Baru!!: Bentonit dan Kaolin · Lihat lebih »

Karotena

'''Karotena''' memberikan warna oranye pada wortel dan berbagai buah-buahan serta sayuran lain. Karotena adalah sekelompok senyawa yang sejenis yang memiliki rumus kimia C40H56.Karotena adalah pigmen berwarna jingga.

Baru!!: Bentonit dan Karotena · Lihat lebih »

Katalisis

Berbagai katalis industri dalam bentuk pelet Sebuah penyaring udara udara yang menggunakan katalis oksidasi suhu rendah untuk mengubah karbon monoksida menjadi karbon dioksida yang kurang beracun pada suhu kamar. Penyaring ini juga dapat menghilangkan formaldehida dari udara. Katalisis adalah proses peningkatan laju reaksi kimia dengan menambahkan zat yang dikenal sebagai katalis.

Baru!!: Bentonit dan Katalisis · Lihat lebih »

Kekentalan

Kekentalan atau viskositas merupakan pengukuran dari ketahanan zat alir (fluid) yang diubah baik dengan tekanan maupun tegangan.

Baru!!: Bentonit dan Kekentalan · Lihat lebih »

Klorofil

Klorofil (dari bahasa Inggris, chlorophyll) atau zat hijau daun (terjemah langsung dari bahasa Belanda, bladgroen) adalah pigmen yang dimiliki oleh berbagai organisme dan menjadi salah satu molekul berperan utama dalam fotosintesis.

Baru!!: Bentonit dan Klorofil · Lihat lebih »

Konduktivitas

* Konduktivitas listrik, ukuran kemampuan bahan untuk mengalirkan arus listrik.

Baru!!: Bentonit dan Konduktivitas · Lihat lebih »

Kuarsa

Contoh Kuarsa Kuarsa atau kinyang adalah salah satu mineral yang umum ditemukan di kerak kontinen bumi.

Baru!!: Bentonit dan Kuarsa · Lihat lebih »

Lignin

Lignin atau zat kayu adalah salah satu zat komponen penyusun tumbuhan.

Baru!!: Bentonit dan Lignin · Lihat lebih »

Mineral

Mineral adalah padatan senyawa kimia homogen, non-organik, yang memiliki bentuk teratur (sistem kristal) dan terbentuk secara alami.

Baru!!: Bentonit dan Mineral · Lihat lebih »

Mineralogi

Mineralogi merupakan ilmu bumi yang berfokus pada sifat kimia, struktur kristal, dan fisika (termasuk optik) dari mineral.

Baru!!: Bentonit dan Mineralogi · Lihat lebih »

Natrium

Ini adalah logam lunak, putih keperakan, dan sangat reaktif.

Baru!!: Bentonit dan Natrium · Lihat lebih »

Pengecoran

Pengecoran logam adalah suatu proses manufaktur yang menggunakan logam cair dan cetakan untuk menghasilkan bentuk yang mendekati bentuk geometri akhir produk jadi.

Baru!!: Bentonit dan Pengecoran · Lihat lebih »

Silikat

Silikat, dalam ilmu kimia, adalah suatu senyawa yang mengandung satu anion dengan satu atau lebih atom silikon pusat yang dikelilingi oleh ligan elektronegatif.

Baru!!: Bentonit dan Silikat · Lihat lebih »

Sistem koloid

Susu adalah koloid teremulsi dari lemak susu dalam air Sistem koloid (selanjutnya disingkat "koloid" saja) merupakan suatu bentuk campuran (sistem dispersi) dua atau lebih zat yang bersifat heterogen namun memiliki ukuran partikel terdispersi yang cukup besar (1 - 10000 nm), sehingga mengalami Efek Tyndall.

Baru!!: Bentonit dan Sistem koloid · Lihat lebih »

Tanah liat

Tanah liat atau lempung adalah partikel mineral berkerangka dasar silikat yang berdiameter kurang dari 5 mikrometer.

Baru!!: Bentonit dan Tanah liat · Lihat lebih »

Toluena

Toluena, dikenal juga sebagai metilbenzena ataupun fenilmetana, adalah cairan bening tak berwarna yang tak larut dalam air dengan aroma seperti pengencer cat dan berbau harum seperti benzena.

Baru!!: Bentonit dan Toluena · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Bentonite.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »