Kami sedang bekerja untuk memulihkan aplikasi Unionpedia di Google Play Store
KeluarMasuk
🌟Kami menyederhanakan desain kami untuk navigasi yang lebih baik!
Instagram Facebook X LinkedIn

Guy dari Lusignan

Indeks Guy dari Lusignan

Lukisan rekaan dari Guy of Lusignan oleh François-Edouard Picot, c. 1843. ''Salles des Croisades'', Versailles. Guy dari Lusignan (1150 M. – 1194 M.) adalah seorang kesatria dari Prancis yang akhirnya berhak menjadi Raja Yerusalem karena menikahi adik raja Yerusalem, dan dialah yang memimpin pasukan salib dalam pertempuran Hattin pada tahun 1187 yang akhirnya dihancurkan oleh Shalahuddin Al-Ayyubi.

Daftar Isi

  1. 24 hubungan: Agnès de Courtenay, Baudouin IV dari Yerusalem, Dinasti Ayyubiyah, Gelar kebangsawanan Eropa, Guy, Isabella dari Jerusalem, Kastel Kyrenia, Kingdom of Heaven, Lusignan, Vienne, Maria Komneni, Marton Csokas, Negara-negara Tentara Salib, Pengepungan Akko (1189–91), Pengepungan Yerusalem (1187), Perang agama, Perang Salib Ketiga, Pertempuran Al-Fulah, Pertempuran Arsuf, Pertempuran Hittin, Raja Tawanan, Raja Yerusalem, Salahuddin Ayyubi, Yanus dari Siprus, 4 Juli.

Agnès de Courtenay

Agnes dari Courtenay (skt. 1136 – skt. 1184) merupakan putri Joscelin II dari Edessa oleh istrinya Beatrice (janda Guillaume, Lord Saône), dan ibunda raja Baudouin II dari Yerusalem dan ratu Sibylla dari Yerusalem.

Lihat Guy dari Lusignan dan Agnès de Courtenay

Baudouin IV dari Yerusalem

Baudouin IV (Baudouin; Balduinus; 1161 – 16 Maret 1185), dijuluki si Lepra, atau Raja Kusta yang bertakhta sebagai Raja Yerusalem dari tahun 1174 hingga kematiannya.

Lihat Guy dari Lusignan dan Baudouin IV dari Yerusalem

Dinasti Ayyubiyah

Dinasti Ayyubiyah atau Bani Ayyubiyah (الأيوبيون; خانەدانی ئەیووبیان) adalah sebuah dinasti Muslim Sunni beretnis Kurdi yang didirikan oleh Salahuddin Ayyubi dan berpusat di Mesir.

Lihat Guy dari Lusignan dan Dinasti Ayyubiyah

Gelar kebangsawanan Eropa

House of Lords Inggris (kamar lama, terbakar pada 1834) dilukis oleh Augustus Pugin dan Thomas Rowlandson (1808-11). Peringkat kebangsawanan di kalangan masyarakat Eropa telah mengakar sejak Abad Kuno Akhir dan Abad Pertengahan.

Lihat Guy dari Lusignan dan Gelar kebangsawanan Eropa

Guy

* Guy dari Lusignan.

Lihat Guy dari Lusignan dan Guy

Isabella dari Jerusalem

Isabella I (1172 – 5 April 1205) merupakan seorang maharani Yerusalem dari tahun 1190 hingga kematiannya.

Lihat Guy dari Lusignan dan Isabella dari Jerusalem

Kastel Kyrenia

Kastil Kyrenia (Κάστρο της Κερύνειας Girne Kalesi) adalah sebuah kastel yang terletak di ujung timur pelabuhan lama kota Kyrenia.

Lihat Guy dari Lusignan dan Kastel Kyrenia

Kingdom of Heaven

Kingdom of Heaven adalah film yang ditulis oleh William Monahan dan disutradarai oleh Ridley Scott.

Lihat Guy dari Lusignan dan Kingdom of Heaven

Lusignan, Vienne

Lusignan adalah sebuah komune yang terletak di departemen Vienne di wilayah Nouvelle-Aquitaine, Prancis barat.

Lihat Guy dari Lusignan dan Lusignan, Vienne

Maria Komneni

Maria Komneni atau Comnena (bahasa Yunani: Μαρία Κομνηνή, skt. 1154 – 1208/1217) merupakan istri kedua Raja Amaury I dari Yerusalem dan ibunda Ratu Isabella dari Yerusalem.

Lihat Guy dari Lusignan dan Maria Komneni

Marton Csokas

Marton Csokas adalah aktor Selandia Baru yang telah muncul di film dan televisi.

Lihat Guy dari Lusignan dan Marton Csokas

Negara-negara Tentara Salib

Negara-negara Tentara Salib, yang juga dikenal dengan sebutan Outremer, adalah empat negara Kristen Katolik di Timur Tengah yang berdiri dari tahun 1098 sampai 1291.

Lihat Guy dari Lusignan dan Negara-negara Tentara Salib

Pengepungan Akko (1189–91)

Pengepungan Akko adalah serangan balasan besar pertama yang dilancarkan oleh Raja Guy dari Yerusalem terhadap pasukan Muslim dari Suriah dan Mesir yang dipimpin oleh Salahuddin Ayyubi.

Lihat Guy dari Lusignan dan Pengepungan Akko (1189–91)

Pengepungan Yerusalem (1187)

Pengepungan Yerusalem berlangsung dari 20 September hingga 2 Oktober 1187, ketika Balian dari Ibelin menyerahkan kota itu kepada Salahuddin Ayyubi (Saladin).

Lihat Guy dari Lusignan dan Pengepungan Yerusalem (1187)

Perang agama

Saladin dan Guy dari Lusignan setelah Pertempuran Hattin pada tahun 1187. Perang agama atau perang suci (bellum sacrum) adalah sebuah perang yang utamanya disebabkan atau dibenarkan oleh perbedaan dalam agama.

Lihat Guy dari Lusignan dan Perang agama

Perang Salib Ketiga

Perang Salib Ketiga (1189–1192), juga dikenal sebagai Perang Salib Para Raja, merupakan suatu upaya para pemimpin Eropa untuk merebut kembali Tanah Suci dari Saladin (Salahuddin Al-Ayyubi).

Lihat Guy dari Lusignan dan Perang Salib Ketiga

Pertempuran Al-Fulah

Dalam kampanye dan Pertempuran Al-Fule (dalam istilah Salibis La Fève, Latin Castrum Fabe), sebuah pasukan Salibis pimpinan Guy dari Lusignan bertempur dengan pasukan Ayyubiyah pimpinan Saladin selama lebih dari sepekan pada September dan Oktober 1183.

Lihat Guy dari Lusignan dan Pertempuran Al-Fulah

Pertempuran Arsuf

Pertempuran Arsuf adalah pertempuran selama Perang Salib Ketiga yang terjadi pada tanggal 7 September 1191.

Lihat Guy dari Lusignan dan Pertempuran Arsuf

Pertempuran Hittin

Pertempuran Hittin berlangsung pada tanggal 4 Juli 1187, antara Kerajaan Yerusalem para Tentara Salib dan kekuatan Sultan Salahuddin Ayyubi—di Barat dikenal dengan nama Saladin—dari Dinasti Ayyubiyyah Kurdi.

Lihat Guy dari Lusignan dan Pertempuran Hittin

Raja Tawanan

Raja Tawanan (The Captive King) adalah sketsa karya Joseph Wright diselesaikan tahun 1772 atau 1773.

Lihat Guy dari Lusignan dan Raja Tawanan

Raja Yerusalem

Raja Yerusalem adalah pemimpin tertinggi Kerajaan Yerusalem, negara yang didirikan para panglima Tentara Salib Katolik Latin di Yerusalem, sesudah berhasil merebut kota itu pada tahun 1099 dalam Perang Salib I. Godefridus bangsawan Bouillon, kepala negara Kerajaan Yerusalem yang pertama, menampik gelar raja dan hanya bersedia menyandang gelar Advocatus Sancti Sepulchri, Pembela Makam Kudus.

Lihat Guy dari Lusignan dan Raja Yerusalem

Salahuddin Ayyubi

An-Nashir Salahuddin Yusuf Ibn Ayyub (Selahedînê Eyûbî; an-Nāṣir Ṣalāḥ ad-Dīn Yūsuf ibn Ayyūb; (c. 1138 - 4 Maret 1193) adalah seorang panglima perang dan pejuang muslim Kurdi dari Tikrit (daerah utara Irak saat ini). Ia mendirikan Dinasti Ayyubiyyah di Mesir, Suriah, sebagian Yaman, Irak, Mekkah-Medinah Hejaz dan Diyar Bakr Oman Palestina Dia lebih dikenal dengan nama julukannya yaitu, 'Salah Aladin al-Ayyubi/Saladin/Salah ad-Din' (Bahasa Arab: صلاح الدين الأيوبي, Kurdistan: صلاح الدین ایوبی).

Lihat Guy dari Lusignan dan Salahuddin Ayyubi

Yanus dari Siprus

Yanus dari Siprus (1375 – 29 Juni 1432) merupakan seorang Raja dari Siprus dan tituler Raja Armenia Kilikia dan Yerusalem dari tahun 1398 sampai 1432.

Lihat Guy dari Lusignan dan Yanus dari Siprus

4 Juli

4 Juli adalah hari ke-185 (hari ke-186 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.

Lihat Guy dari Lusignan dan 4 Juli

Juga dikenal sebagai Guy de Lusignan, Guy of Lusignan.