Daftar Isi
8 hubungan: Devarim (parsyah), Friedrich Albert Lange, Gershom Scholem, Hans Kelsen, Infinitesimal, Neo Kantianisme, Tujuh Hukum Nuh, Universitas Philipp Marburg.
Devarim (parsyah)
Musa berkotbah kepada Israel (engravir abad ke-19 karya Henri Félix Emmanuel Philippoteaux) Devarim, D'varim, atau Debarim (— Ibrani untuk "hal" atau "firman", kata kedua, dan kata distinsif pertama, dalam parsyah) adalah Bacaan Taurat Mingguan (parsyah) ke-44 dalam siklus bacaan Taurat Yahudi dan pertama dalam Kitab Ulangan.
Lihat Hermann Cohen dan Devarim (parsyah)
Friedrich Albert Lange
Friedrich Albert Lange adalah seorang filsuf dan sosiolog asal Jerman.
Lihat Hermann Cohen dan Friedrich Albert Lange
Gershom Scholem
Gerhard Scholem yang setelah berimigrasi dari Jerman ke Israel, berganti nama menjadi Gershom Scholem, adalah seorang filsafat dan sejarawan Israel kelahiran Jerman.
Lihat Hermann Cohen dan Gershom Scholem
Hans Kelsen
Hans Kelsen (11 Oktober 1881 – 19 April 1973) adalah seorang ahli hukum dan filsuf Austria.
Lihat Hermann Cohen dan Hans Kelsen
Infinitesimal
Infinitesimal (ε) dan tak terbatas (ω) di garis bilangan surealis (ε.
Lihat Hermann Cohen dan Infinitesimal
Neo Kantianisme
200px Neo Kantianisme adalah aliran filsafat idealisme yang muncul di Jerman pada tahun 1860an atau abad 19.
Lihat Hermann Cohen dan Neo Kantianisme
Tujuh Hukum Nuh
Tujuh Hukum Nuh ((שבע מצוות בני נח Sheva mitzvot B'nei Noach, Seven Laws of Noah atau Noahide Laws, Noachide Laws) adalah sekumpulan perintah yang menurut Talmud, diberikan oleh Allah sebagai hukum yang mengikat bagi "anak-anak Nuh" – yaitu, seluruh umat manusia. Dengan demikian, semua orang bukan-Yahudi yang menuruti hukum ini karena diberikan oleh Musa dianggap sebagai ''ger toshav'' ("orang asing yang saleh"; "''righteous gentile''"), dan dipastikan mendapat tempat dalam akhirat atau "dunia mendatang" (עולם הבא Olam Haba), hadiah terakhir orang saleh.
Lihat Hermann Cohen dan Tujuh Hukum Nuh
Universitas Philipp Marburg
Universitas Marburg - Jurusan Ilmu-ilmu Sosial dan perpustakaan Universitas Universitas Philipp Marburg, nama resminya adalah Philipps-Universität Marburg sesuai dengan nama pendirinya, Landgraf (Tuan Tanah) Philipp I dari Hessen (biasanya disebut "Sang Pemurah"), didirikan pada 1527 dan merupakan universitas Protestan pertama dan tertua di dunia.