Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Pasang
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Humor

Indeks Humor

Pasangan yang sedang bercanda di sawah padi. Humor (humour, atau humor) adalah sikap yang cenderung dilakukan untuk membangkitkan rasa gembira dan memicu tawa gembira Istilah ini berasal dari istilah medis Latin kuno, yang mengajari bahwa keseimbangan cairan dalam tubuh manusia, yang dikenal sebagai humor (humor, "cairan tubuh"), yang diatur oleh kesehatan dan emosi manusia.

88 hubungan: A Connecticut Yankee in King Arthur's Court, Abraham Maslow, Alkitab dan humor, Anders Fogh Rasmussen, Anekdot, Annida, Anti-pepatah, Bimbo, Bro Code, Captain Underpants and the Invasion of the Incredibly Naughty Cafeteria Ladies from Outer Space (and the Subsequent Assault of the Equally Evil Lunchroom Zombie Nerds), Dampak pandemi Covid-19 di media sosial, Dunia Kafka, Eugene Field, Fiksi penggemar, Film komedi, Film musikal, Fredrik Backman, Fujio Akatsuka, Gangguan listrik akibat bajing, Garis Lucu, Genre fiksi, Gil Seong-joon, Gombalan, Heinz Ruhmann, Hitohira, Humor Islam, I.Y. Yunioshi, Jipeng, John Scalzi, Joko Pinurbo, Jugemu, Kariage Kun, Karikatur, Kartu ucapan, Kartun, Kentut ketiak, Kevin Anggara, Kitab Tobit, Komedi observasional, Kozma Prutkov, Kuil Setan, Kyōgen, Lelucon, Lelucon bapak-bapak, Lelucon kasar, Lelucon matematika, Lelucon visual, Lolcat, Mark Winkler, Meraih Mimpi, ..., Mitologi Mesir, Molière, Motu Patlu, Museum Pendet, Nikolai Gogol, Nirsensor Tiongkok, Pantun Betawi, Paronomasia, Patch Adams (film), Pelawak, Pengembara Udara, Penyalaan kentut, Perang editor, Permainan kata, Pocari Sweat, Pragmatik, R.L. Stine, Rakugo, Rara Mendut: Sebuah Trilogi, Reog dongkol, Rita Lee, Sarugaku, Si Juki, Stres psikologis, Tahilalats, Tak Gendong, Tari umbul, The Annoying Orange, The New Yorker, Thomas R. Marshall, Tjalie Robinson, Top Gear, Tri Agus Susanto, Uncyclopedia, Wacana gombal, Weekly World News, Wicara publik, Widodo Noor Slamet. Memperluas indeks (38 lebih) »

A Connecticut Yankee in King Arthur's Court

A Connecticut Yankee in King Arthur's Court adalah novel yang ditulis oleh Mark Twain.

Baru!!: Humor dan A Connecticut Yankee in King Arthur's Court · Lihat lebih »

Abraham Maslow

Abraham Maslow adalah teoretikus yang banyak memberi inspirasi dalam teori kepribadian.

Baru!!: Humor dan Abraham Maslow · Lihat lebih »

Alkitab dan humor

Sarah pada saat berusia 90 tahun mendengar bahwa ia akan melahirkan anak, dan menanggapinya dengan tertawa. James Tissot, sekitar tahun 1900 Alkitab dan humor adalah sebuah topik kritik Alkitab terkait dengan pembahasan bagian-bagian Alkitab tertentu yang dianggap menampilkan humor atau dengan gaya yang lucu.

Baru!!: Humor dan Alkitab dan humor · Lihat lebih »

Anders Fogh Rasmussen

Anders Fogh Rasmussen (dilafalkan atau) adalah Perdana Menteri Denmark (dalam bahasa Denmark disebut Statsminister atau Menteri Negara) dari 27 November 2001 hingga 5 April 2009.

Baru!!: Humor dan Anders Fogh Rasmussen · Lihat lebih »

Anekdot

Anekdot adalah sebuah cerita singkat dan lucu atau menarik, yang mungkin menggambarkan kejadian atau orang sebenarnya.

Baru!!: Humor dan Anekdot · Lihat lebih »

Annida

Annida adalah majalah dwi-mingguan bertema Islam berbahasa Indonesia yang pernah terbit dari Mei 1991 hingga Juni 2009.

Baru!!: Humor dan Annida · Lihat lebih »

Anti-pepatah

Anti-pepatah atau anti-peribahasa adalah transformasi dari pepatah standar untuk menghasilkan efek jenaka/humor.

Baru!!: Humor dan Anti-pepatah · Lihat lebih »

Bimbo

Bimbo Bimbo adalah sebuah grup musik asal Bandung Indonesia yang didirikan sekitar tahun 1966.

Baru!!: Humor dan Bimbo · Lihat lebih »

Bro Code

Dalam budaya masyarakat, Bro Code merujuk pada etiket yang perlu diikuti kaum pria.

Baru!!: Humor dan Bro Code · Lihat lebih »

Captain Underpants and the Invasion of the Incredibly Naughty Cafeteria Ladies from Outer Space (and the Subsequent Assault of the Equally Evil Lunchroom Zombie Nerds)

Captain Underpants and the Invasion of the Incredibly Naughty Cafeteria Ladies from Outer Space (and the Subsequent Assault of the Equally Evil Lunchroom Zombie Nerds) adalah buku ketiga dalam seri Captain Underpants karya Dav Pilkey.

Baru!!: Humor dan Captain Underpants and the Invasion of the Incredibly Naughty Cafeteria Ladies from Outer Space (and the Subsequent Assault of the Equally Evil Lunchroom Zombie Nerds) · Lihat lebih »

Dampak pandemi Covid-19 di media sosial

Dampak pandemi COVID-19 di media sosial (bahasa Inggris: Impact of the COVID-19 pandemic on social media) khususnya selama diberlakukan penutupan kawasan atau wilayah tertentu dan penerapan pembatasan sosial di banyak negara pada tahun 2020, penduduk dunia beralih ke media sosial sebagai tempat untuk tetap bisa saling berinteraksi.

Baru!!: Humor dan Dampak pandemi Covid-19 di media sosial · Lihat lebih »

Dunia Kafka

Dunia Kafka (海辺のカフカ, Umibe no Kafuka, secara harfiah berarti Kafka di Tepi Pantai) adalah novel karangan Haruki Murakami.

Baru!!: Humor dan Dunia Kafka · Lihat lebih »

Eugene Field

Eugene Field adalah seorang penulis Amerika yang dikenal dengan ciri khas tulisannya yang berunsur humor.

Baru!!: Humor dan Eugene Field · Lihat lebih »

Fiksi penggemar

Fiksi penggemar (lebih dikenal dengan sebutan Fanfiction, FF, atau Fanfic) merupakan sebutan yang dikenal untuk karya-karya yang dibuat penggemar yang berhubungan dengan cerita tokoh fiksi atau latar yang dibuat oleh penggemar dari sebuah karya asli, alih-alih sang pembuat karya tersebut.

Baru!!: Humor dan Fiksi penggemar · Lihat lebih »

Film komedi

Film komedi adalah genre film di mana penekanan utama adalah pada kelucuan.

Baru!!: Humor dan Film komedi · Lihat lebih »

Film musikal

Poster film Top Hat pada tahun 1935. Film musikal adalah genre film di mana didalamnya lagu dinyanyikan oleh para karakter terjalin ke dalam narasi, kadang-kadang disertai dengan menari.

Baru!!: Humor dan Film musikal · Lihat lebih »

Fredrik Backman

Fredrik Backman adalah kolumnis, blogger, dan penulis Swedia Dia adalah penulis A Man Called Ove (2012), My Grandmother Asked Me to Tell You She's Sorry (2013), Britt-Marie Had Here (2014), Beartown (2017), dan Us Against You (2018).

Baru!!: Humor dan Fredrik Backman · Lihat lebih »

Fujio Akatsuka

Fujio Akatsuka (赤塚不二夫 Akatsuka Fujio) adalah mangaka Jepang yang karyanya banyak bertemakan humor.

Baru!!: Humor dan Fujio Akatsuka · Lihat lebih »

Gangguan listrik akibat bajing

Bajing lari di atas kabel listrik Gardu induk kecil di Spanyol Gangguan listrik akibat bajing sering terjadi di berbagai tempat dan dapat mengganggu jaringan listrik.

Baru!!: Humor dan Gangguan listrik akibat bajing · Lihat lebih »

Garis Lucu

Garis Lucu adalah sebutan untuk fenomena atau gerakan keagamaan di Indonesia yang mengusung humor dalam membicarakan isu-isu agama khususnya melalui media sosial.

Baru!!: Humor dan Garis Lucu · Lihat lebih »

Genre fiksi

Kategori fiksi pada rak buku Genre fiksi sering disebut juga dengan fiksi populer.

Baru!!: Humor dan Genre fiksi · Lihat lebih »

Gil Seong-joon

Gil Seong-joon (Hangeul: 길성준, Hanja: 吉成俊; lahir 24 Desember 1977 di Seoul, Korea Selatan) atau lebih dikenal sebagai Gil adalah seorang penyanyi, pelawak, rapper dan produser rekaman dari Korea Selatan.

Baru!!: Humor dan Gil Seong-joon · Lihat lebih »

Gombalan

''The Flirtation'' oleh Eugene de Blaas. Gombalan atau kata pikat adalah pembuka percakapan dengan tujuan menarik minat seseorang untuk terlibat dalam aktivitas percintaan atau kencan.

Baru!!: Humor dan Gombalan · Lihat lebih »

Heinz Ruhmann

Heinz Ruhmann (Lahir, 7 Maret 1902 di Essen, Jerman - meninggal, 4 Oktober 1994 di Berg, dekat Starnberg, Jerman) adalah seroang aktor Jerman yang terkenal memiliki karier gerak-gambar yang membentang lebih dari 60 tahun dan 100 film pernah Ia mainkan dan merupakan salah satunya bintang negara.

Baru!!: Humor dan Heinz Ruhmann · Lihat lebih »

Hitohira

adalah sebuah serial manga Jepang yang ditulis dan diilustrasikan oleh Izumi Kirihara.

Baru!!: Humor dan Hitohira · Lihat lebih »

Humor Islam

Humor Islam adalah tradisi humor dalam Islam.

Baru!!: Humor dan Humor Islam · Lihat lebih »

I.Y. Yunioshi

I.Y. Yunioshi adalah karakter fiksi dalam film komedi romantis Amerika Blake Edwards 1961 berjudul Breakfast at Tiffany's, yang merupakan adatapsi oleh George Axelrod berdasarkan novella 1958 Truman Capote dengan judul yang sama.

Baru!!: Humor dan I.Y. Yunioshi · Lihat lebih »

Jipeng

Jipeng merupakan salah satu kesenian tradisional di Indonesia.

Baru!!: Humor dan Jipeng · Lihat lebih »

John Scalzi

John Michael Scalzi II adalah seorang pengarang fiksi ilmiah Amerika dan mantan presiden Science Fiction and Fantasy Writers of America.

Baru!!: Humor dan John Scalzi · Lihat lebih »

Joko Pinurbo

Joko Pinurbo, dikenal juga dengan Jokpin, adalah salah seorang penyair terkemuka Indonesia yang karya-karyanya telah menorehkan gaya dan warna tersendiri dalam dunia puisi Indonesia.

Baru!!: Humor dan Joko Pinurbo · Lihat lebih »

Jugemu

Jugemu adalah cerita humor klasik Jepang berbentuk susunan kata pembelit lidah yang sulit untuk diucapkan dalam bahasa Jepang.

Baru!!: Humor dan Jugemu · Lihat lebih »

Kariage Kun

Potongan manga Kariage Kun berbahasa Indonesia yang diterbitkan PT Elex Media Komputindo Kariage Kun adalah manga karya Masashi Ueda yang diterbitkan oleh Futabasha.

Baru!!: Humor dan Kariage Kun · Lihat lebih »

Karikatur

Karikatur disandingkan dengan orang yang digambarkannya. Karikatur adalah gambar atau penggambaran suatu objek konkret dengan cara melebih-lebihkan ciri khas objek tersebut.

Baru!!: Humor dan Karikatur · Lihat lebih »

Kartu ucapan

Kartu ucapan di toko Kartu ucapan selamat ulang tahun Pilihan kartu ucapan untuk berbagai kesempatan Kartu ucapan secara konvensional berupa selembar kartu dalam berbagai macam ukuran, dibuat dari kertas tebal atau karton dan memiliki gambar sesuai tema kartu.

Baru!!: Humor dan Kartu ucapan · Lihat lebih »

Kartun

Contoh sebuah kartun buatan kartunis Australia Kartun adalah jenis seni rupa yang biasanya digambar, sering kali animasi, dalam gaya tidak realistis atau semi-realistis.

Baru!!: Humor dan Kartun · Lihat lebih »

Kentut ketiak

Kentut ketiak adalah tiruan suara kentut yang dibuat dengan membuat kantong udara di antara ketiak dan lengan yang terangkat sebagian dan menutupnya dengan telapak tangan.

Baru!!: Humor dan Kentut ketiak · Lihat lebih »

Kevin Anggara

Kevin Anggara adalah seorang aktor, blogger, penulis, selebriti internet dan YouTuber berkebangsaan Indonesia, yang juga dikenal dengan nama pengguna Kevinchocs.

Baru!!: Humor dan Kevin Anggara · Lihat lebih »

Kitab Tobit

''Tobia Mengucapkan Selamat Tinggal kepada Ayahnya''. Lukisan karya William-Adolphe Bouguereau (1860) Kitab Tobit (disingkat Tobit; akronim Tob.) merupakan salah satu kitab yang termasuk dalam kelompok kitab-kitab sejarah dan menjadi bagian dari golongan Deuterokanonika pada Perjanjian Lama bagi kanon Kitab Suci Katolik.

Baru!!: Humor dan Kitab Tobit · Lihat lebih »

Komedi observasional

Komedi observasional adalah sebuah gaya melawak dengan membuat ucapan tentang aspek kehidupan sehari-hari.

Baru!!: Humor dan Komedi observasional · Lihat lebih »

Kozma Prutkov

Kozma Petrovich Prutkov (Козьма́ Петро́вич Прутко́в) adalah seorang penulis fiksi yang diciptakan oleh Aleksey Konstantinovich Tolstoy dan para sepupunya, tiga Zhemchuzhnikov bersaudara, Alexei, Vladimir dan Alexander, pada paruh akhir masa kekuasaan Nikolas I dari Rusia.

Baru!!: Humor dan Kozma Prutkov · Lihat lebih »

Kuil Setan

Kuil Setan (bahasa Inggris: The Satanic Temple) adalah bangunan kuil gerakan agama baru dan hak asasi manusia nonteistik yang berbasis di Amerika Serikat, dengan cabang tambahan di Kanada, Australia, dan Britania Raya.

Baru!!: Humor dan Kuil Setan · Lihat lebih »

Kyōgen

bisa berarti.

Baru!!: Humor dan Kyōgen · Lihat lebih »

Lelucon

Lelucon biasanya merupakan cerita pendek atau susunan perkataan yang bersifat lucu.

Baru!!: Humor dan Lelucon · Lihat lebih »

Lelucon bapak-bapak

Seorang bapak-bapak sedang tertawa. Lelucon bapak-bapak (bahasa Inggris: dad joke) adalah bentuk lelucon pendek biasanya berupa pelesetan atau tanya-jawab.

Baru!!: Humor dan Lelucon bapak-bapak · Lihat lebih »

Lelucon kasar

Lelucon kasar atau Slapstick merupakan gaya humor yang melibatkan aktivitas fisik berlebihan yang melampaui batas komedi fisik normal.

Baru!!: Humor dan Lelucon kasar · Lihat lebih »

Lelucon matematika

access-date.

Baru!!: Humor dan Lelucon matematika · Lihat lebih »

Lelucon visual

Dua bocah di pantai. Yang satu dikubur di pasir dan yang lainnya membungkuk menghadap belakang sambil memegang kepala bocah yang dikubur. Secara sekilas, gambar ini tampak seperti satu bocah yang memegang kepalanya sendiri. Gambar ini menampilkan lelucon tanpa pemakaian kata. Dalam komedi, lelucon visual atau lelucon penglihatan adalah hal apapun yang menampilkan humor secara visual, sering kali tanpa memakai kata-kata.

Baru!!: Humor dan Lelucon visual · Lihat lebih »

Lolcat

200px "The Photographer", sebuah kartu dari seri 'The Brighton Cats', difoto oleh Harry Pointer. Sebuah lolcat (diucapkan) adalah gambar yang menggabungkan foto kucing dengan teks yang bertujuan menciptakan humor.

Baru!!: Humor dan Lolcat · Lihat lebih »

Mark Winkler

Mark Winkler (lahir tanggal 29 Januari 1966) adalah seorang penulis fiksi sastra dan novelis dari Afrika Selatan.

Baru!!: Humor dan Mark Winkler · Lihat lebih »

Meraih Mimpi

Meraih Mimpi adalah film animasi 3-D musikal pertama dari studio animasi di Indonesia dan merupakan versi lokalisasi Indonesia dari film versi bahasa Inggrisnya, Sing to the Dawn yang pertama kali dirilis tahun 2008 di Singapura.

Baru!!: Humor dan Meraih Mimpi · Lihat lebih »

Mitologi Mesir

al.

Baru!!: Humor dan Mitologi Mesir · Lihat lebih »

Molière

Jean-Baptiste Poquelin, juga dikenal dengan nama panggung Molière,() adalah seorang dramawan dan aktor Prancis yang dianggap sebagai salah satu empu komedi dalam kesusastraan Barat.

Baru!!: Humor dan Molière · Lihat lebih »

Motu Patlu

Motu Patlu adalah sebuah serial televisi animasi CGI komedi yang ditayangkan di Nickelodeon.

Baru!!: Humor dan Motu Patlu · Lihat lebih »

Museum Pendet

Museum Pendet adalah museum khusus yang memamerkan seni pahat dengan nilai humor yang tinggi sesuai gaya tari Pendet.

Baru!!: Humor dan Museum Pendet · Lihat lebih »

Nikolai Gogol

Nikolai Vasilevich Gogol (bahasa Rusia Никола́й Васи́льевич Го́голь) adalah seorang sastrawan Rusia kelahiran Ukraina.

Baru!!: Humor dan Nikolai Gogol · Lihat lebih »

Nirsensor Tiongkok

Nirsensor Tiongkok (Inggris: China Uncensored) adalah program berita satir daring yang berfokus pada isu politik sensitif di Republik Rakyat Tiongkok dengan unsur humor.

Baru!!: Humor dan Nirsensor Tiongkok · Lihat lebih »

Pantun Betawi

Pantun Betawi adalah pantun yang berasal dari tradisi lisan masyarakat Betawi dengan larik tanpa susunan tertentu.

Baru!!: Humor dan Pantun Betawi · Lihat lebih »

Paronomasia

Paronomasia (pun), atau juga disebut sebagai plesetan, adalah sebuah bentuk permainan kata yang berupa pemunculan lebih dari satu makna sebuah kata atau frasa untuk tujuan humor.

Baru!!: Humor dan Paronomasia · Lihat lebih »

Patch Adams (film)

Patch Adams adalah film komedi semi-biografis 1998 yang dibintangi Robin Williams, Monica Potter, Philip Seymour Hoffman, dan Bob Gunton.

Baru!!: Humor dan Patch Adams (film) · Lihat lebih »

Pelawak

The Champion'', 1915 Pelawak atau komedian adalah orang yang menghibur penonton, terutama dalam membuat mereka tertawa, dengan cara melawak, yaitu suatu usaha untuk membuat orang lain tertawa, atau sekadar membuat orang lain gembira.

Baru!!: Humor dan Pelawak · Lihat lebih »

Pengembara Udara

Pintu Ruangan Suci di Kuil Udara. Avatar'' yang menampilkan ruang dalam Kuil Udara Timur. Pengembara Udara adalah suatu istilah yang merujuk kepada bangsa pengendali udara dalam dunia fiktif dari serial animasi Nickelodeon, Avatar: The Legend of Aang.

Baru!!: Humor dan Pengembara Udara · Lihat lebih »

Penyalaan kentut

Menyalakan kentut Penyalaan kentut, juga dikenal sebagai piroflatulensi (pyroflatulence) atau flatus ignition, adalah tindakan menyalakan gas yang dihasilkan oleh flatulensi manusia, sering kali menghasilkan nyala warna biru.

Baru!!: Humor dan Penyalaan kentut · Lihat lebih »

Perang editor

Perang editor adalah debat dalam komunitas pemrograman komputer tentang editor teks mana yang paling baik untuk kegunaan umum, hal ini biasa terjadi dalam budaya peretas.

Baru!!: Humor dan Perang editor · Lihat lebih »

Permainan kata

krisis dan ekspor kokain Permainan kata adalah sebuah teknik kesusastraan dan bentuk humor cerdas yang memakai kata-kata sebagai subjek utama sebuah karya, terutama untuk tujuan hiburan.

Baru!!: Humor dan Permainan kata · Lihat lebih »

Pocari Sweat

Orang yang sedang meminum sebotol Pocari Sweat Pabrik Pocari Sweat di Sukabumi merupakan salah satu minuman ringan dan minuman olahraga terpopuler di Jepang, diproduksi oleh Otsuka Pharmaceutical Co, Ltd. Minuman ini pertama kali dijual pada tahun 1980 di Jepang dan sekarang juga dijual di kawasan Asia Timur, Asia Tenggara, Timur Tengah dan Australia.

Baru!!: Humor dan Pocari Sweat · Lihat lebih »

Pragmatik

Pragmatik adalah cabang linguistik yang mempelajari hubungan antara konteks luar bahasa dan maksud tuturan melalui penafsiran terhadap situasi penuturannya.

Baru!!: Humor dan Pragmatik · Lihat lebih »

R.L. Stine

Robert Lawrence Stine, dikenal juga sebagai R. L. Stine dan Jovial Bob Stine, adalah penulis dan produser Amerika Serikat.

Baru!!: Humor dan R.L. Stine · Lihat lebih »

Rakugo

adalah seni bercerita tradisional Jepang yang mengisahkan cerita humor yang dibangun dari dialog dengan klimaks cerita yang tidak terduga.

Baru!!: Humor dan Rakugo · Lihat lebih »

Rara Mendut: Sebuah Trilogi

Rara Mendut: Sebuah Trilogi adalah sebuah novel antologi sejarah berbahasa Indonesia karya Y.B. Mangunwijaya (atau "Rama Mangun") yang diterbitkan tahun 2008 oleh Gramedia Pustaka Utama.

Baru!!: Humor dan Rara Mendut: Sebuah Trilogi · Lihat lebih »

Reog dongkol

Reog dongkol adalah salah satu kesenian khas yang berasal dari Kota Banjar, Jawa Barat.

Baru!!: Humor dan Reog dongkol · Lihat lebih »

Rita Lee

Rita Lee Jones adalah seorang penyanyi, pemain musik, dan komponis musik rock berkebangsaan Brasil.

Baru!!: Humor dan Rita Lee · Lihat lebih »

Sarugaku

adalah seni pertunjukan tradisional Jepang yang antara lain mempertontonkan akrobat, sulap, dan pantomim yang disampaikan secara humor.

Baru!!: Humor dan Sarugaku · Lihat lebih »

Si Juki

Si Juki adalah karakter komik karya Faza Ibnu Ubaidillah yang lebih dikenal dengan nama terkenal Faza Meonk.

Baru!!: Humor dan Si Juki · Lihat lebih »

Stres psikologis

Dalam psikologi, stres atau cekaman adalah perasaan ketegangan dan tekanan emosional.

Baru!!: Humor dan Stres psikologis · Lihat lebih »

Tahilalats

Tahilalats, atau juga dikenal sebagai Mind Blowon, merupakan sebuah komik daring berbahasa Indonesia yang dibuat, ditulis, dan diilustrasikan oleh Nurfadli Mursyid.

Baru!!: Humor dan Tahilalats · Lihat lebih »

Tak Gendong

Tak Gendong (dari bahasa Jawa, artinya Saya Gendong) adalah album musik pop dan reggae karya penyanyi Indonesia Mbah Surip, yang dirilis pada tahun 2003.

Baru!!: Humor dan Tak Gendong · Lihat lebih »

Tari umbul

Tari umbul adalah salah satu tari tradisional yang berasal dari Desa Situraja, Kabupaten Sumedang, Provinsi Jawa Barat.

Baru!!: Humor dan Tari umbul · Lihat lebih »

The Annoying Orange

The Annoying Orange (yang berarti Jeruk Menyebalkan) adalah sebuah serial komedi Amerika Serikat yang dibuat oleh Dane Boedigheimer pada tahun 2009.

Baru!!: Humor dan The Annoying Orange · Lihat lebih »

The New Yorker

The New Yorker adalah majalah Amerika Serikat yang memuat konten-konten seperti reportase, komentar, kritik, esai, fiksi, satire, kartun, dan puisi.

Baru!!: Humor dan The New Yorker · Lihat lebih »

Thomas R. Marshall

Thomas Riley Marshall lahir di North Manchester, Indiana pada tanggal 14 Maret 1854.

Baru!!: Humor dan Thomas R. Marshall · Lihat lebih »

Tjalie Robinson

Tjalie Robinson alias Vincent Mahieu adalah nama samaran dari Jan Johannes Theodorus Boon, seorang tokoh intelektual dan penulis Eropa-Indonesia di Belanda.

Baru!!: Humor dan Tjalie Robinson · Lihat lebih »

Top Gear

Top Gear adalah serial televisi Inggris tentang kendaraan bermotor, terutama mobil, dan merupakan acara televisi otomotif paling banyak ditonton di dunia.

Baru!!: Humor dan Top Gear · Lihat lebih »

Tri Agus Susanto

Tri Agus Susanto, S.Pd, M.Si. adalah akademikus berkebangsaan Indonesia.

Baru!!: Humor dan Tri Agus Susanto · Lihat lebih »

Uncyclopedia

Uncyclopedia adalah ensiklopedia bebas dan terbuka yang merupakan parodi dari Wikipedia.

Baru!!: Humor dan Uncyclopedia · Lihat lebih »

Wacana gombal

Wacana gombal adalah bentuk komunikasi verbal yang membutuhkan kreativitas melalui permainan bahasa.

Baru!!: Humor dan Wacana gombal · Lihat lebih »

Weekly World News

Weekly World News adalah sebuah tabloid berita fiksi yang terbit di Amerika Serikat dari 1979 sampai 2007.

Baru!!: Humor dan Weekly World News · Lihat lebih »

Wicara publik

Contoh berbicara di depan umum Berbicara di depan umum atau Wicara publik adalah salah satu teknik atau seni berbicara yang harus dimiliki oleh pembicara untuk mampu menarik perhatian audiens.

Baru!!: Humor dan Wicara publik · Lihat lebih »

Widodo Noor Slamet

Widodo Noor Slamet yang populer dengan nama Wid NS) adalah pencipta tokoh komik Godam. Komik Godam diciptakan oleh Wid NS dalam kurun waktu 1969-1980 sebanyak 15 judul komik Godam. Komik Godam terakhir yang seharusnya menjadi komik ke 16 yang berjudul "Ujian Buat Awang" belum terselesaikan karena kesehatan yang terganggu sampai dia meninggal tahun pada tahun 2003. Selain mencipta Godam, Wid NS juga menciptakan tokoh komik Aquanus pada tahun 1968. Karakter komik lain yang diciptakannya adalah Kapten Dahana.

Baru!!: Humor dan Widodo Noor Slamet · Lihat lebih »

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »