Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Loh Batu

Indeks Loh Batu

Musa menerima kedua loh hukum Allah, loh batu yang ditulisi oleh jari Allah. Loh Batu, Loh Assyahadat, atau Lempeng Batu (לוחות הברית. Luchot HaBrit - "loh/lempeng perjanjian") atau Tablet Batu (Tablets of Stone) di dalam Alkitab, merupakan dua batu istimewa yang ditulisi dengan Sepuluh perintah Allah ketika Nabi Musa menaiki Gunung Sinai seperti tertulis di dalam merujuk kepada loh-loh ini sebagai "Loh Assyahadat" karena loh-loh ini menunjukkan sifat Tuhan.

15 hubungan: Beerot Bene-Yaakan, Daftar istilah agama Kristen, El Tor, Mesir, Istana Nestor, Jangan membuat bagimu patung yang menyerupai apa pun, João Zeferino da Costa, Keluaran 30, Kitab Keluaran, Kitab Ulangan, Loh Idalion, Sepuluh Perintah Allah, Sinagoge Dura-Europos, Tabut Perjanjian, Taurat Samaria, Yamim Noraim.

Beerot Bene-Yaakan

Beerot Bene-Yaakan (Be'eroth B'nei Ya'akan; Be'eroth Bene-Jaakan; juga dikenal sebagai Beerot (Be'eroth), Bene Yaakan atau Bene-Yaakan) adalah salah satu tempat persinggahan orang-orang Israel dalam perjalanan keluar dari Mesir menuju ke tanah Kanaan di bawah pimpinan Musa, yang tercatat dalam Alkitab Ibrani atau Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Loh Batu dan Beerot Bene-Yaakan · Lihat lebih »

Daftar istilah agama Kristen

Di halaman ini, artikel-artikel yang berhubungan dengan agama Kristen dari semua aliran dan mazhab didaftar.

Baru!!: Loh Batu dan Daftar istilah agama Kristen · Lihat lebih »

El Tor, Mesir

Thur atau El Tor (aṭ-Ṭūr / et-Ṭūr) adalah ibu kota dari Kegubernuran Janub Sina', Mesir yang terletak 265 kilometer dari pesisir Teluk Suez.

Baru!!: Loh Batu dan El Tor, Mesir · Lihat lebih »

Istana Nestor

Tempat pemandian di Istana Nestor Istana Nestor (Ανάκτορο τουΝέστορα (Dhimotiki); Ἀνάκτορον Νέστορος (Katharevousa)) adalah sebuah pusat penting pada zaman Peradaban Mikenai, yang tercatat di dua wiracarita Homeros berjudul Odisseia dan Ilias sebagai kerajaan "berpasir Pylos" yang dimiliki oleh Nestor.

Baru!!: Loh Batu dan Istana Nestor · Lihat lebih »

Jangan membuat bagimu patung yang menyerupai apa pun

"Jangan membuat bagimu patung yang menyerupai apa pun" adalah suatu bentuk singkatan dari salah satu Sepuluh Perintah Allah yang, menurut Kitab Ulangan, diberitahukan oleh Allah sebagai satu-satunya Tuhan kepada bangsa Israel dan kemudian ditulis pada kedua loh batu dengan Jari Allah.

Baru!!: Loh Batu dan Jangan membuat bagimu patung yang menyerupai apa pun · Lihat lebih »

João Zeferino da Costa

Musa diberikan Loh Batu João Zeferino da Costa (25 Agustus 1840 – 24 Agustus 1916) adalah seorang artis dan pelukis Brasil.

Baru!!: Loh Batu dan João Zeferino da Costa · Lihat lebih »

Keluaran 30

Keluaran 30 (disingkat Kel 30) adalah bagian dari Kitab Keluaran dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Loh Batu dan Keluaran 30 · Lihat lebih »

Kitab Keluaran

Kitab Keluaran (disingkat Keluaran; akronim Kel.) merupakan kitab kedua dan bagian dari kelompok kitab Taurat (atau Pentateukh) pada Perjanjian Lama Alkitab Kristen dan Tanakh (atau Alkitab Ibrani).

Baru!!: Loh Batu dan Kitab Keluaran · Lihat lebih »

Kitab Ulangan

Kitab Ulangan (disingkat Ulangan; akronim Ul.) merupakan kitab kelima dan bagian dari kelompok kitab Taurat (atau Pentateukh) pada Perjanjian Lama Alkitab Kristen dan Tanakh (atau Alkitab Ibrani).

Baru!!: Loh Batu dan Kitab Ulangan · Lihat lebih »

Loh Idalion

Loh Idalion yang ditulis pada abad ke-5 SM. Loh Idalion adalah loh perunggu yang ditulis pada abad ke-5 SM yang ditemukan di Idalion (Ιδάλιον), Siprus.

Baru!!: Loh Batu dan Loh Idalion · Lihat lebih »

Sepuluh Perintah Allah

1768: The Ten Commandments, copied in Amsterdam Jekuthiel Sofer Sepuluh Perintah Tuhan, dikenal pula dengan istilah Sepuluh Firman Tuhan, Dasa Firman, Dasa Titah, atau Dekalog (δέκα λόγοι), adalah satu kumpulan prinsip biblika terkait etika dan ibadah, yang memegang suatu peranan penting dalam Yudaisme dan Kekristenan.

Baru!!: Loh Batu dan Sepuluh Perintah Allah · Lihat lebih »

Sinagoge Dura-Europos

Sinagoge Dura-Europos (Dura-Europos synagogue atau "Dura Europas", "Dura Europos" dll.) adalah sebuah sinagoge kuno yang ditemukan di Dura-Europos, Suriah, pada tahun 1932.

Baru!!: Loh Batu dan Sinagoge Dura-Europos · Lihat lebih »

Tabut Perjanjian

Lukisan dari tahun 1728 yang menggambarkan Tabut Perjanjian, beserta perkakas-perkakas lain, pada waktu pendirian Kemah Suci pertama kalinya, sebagaimana dicatat dalam Keluaran 40:17-19 Tabut Perjanjian (אָרוֹן הָבְרִית Ārōn Hāb’rīt; تابوت العهد Tābūt Al-ʿahd; Ark of the Covenant atau Ark of Testimony; juga disebut Tabut Hukum Allah atau Tabut Allah (Ark of God)) adalah wadah yang digambarkan dalam Alkitab berisi Loh-Loh Batu di mana tertulis Sepuluh perintah Allah, Tongkat Harun, dan roti manna.

Baru!!: Loh Batu dan Tabut Perjanjian · Lihat lebih »

Taurat Samaria

Imam Besar Samaria dan Taurat Samaria tua, 1905 Taurat Samaria (Pentateukh Samaria; Samaritan Pentateuch atau Samaritan Torah; תורה שומרונית, torah shomroniyt) adalah suatu naskah berisi kelima kitab pertama dalam Alkitab Ibrani, ditulis dengan Abjad Samaria dan dipandang sebagai kitab suci oleh orang Samaria.

Baru!!: Loh Batu dan Taurat Samaria · Lihat lebih »

Yamim Noraim

Yamim Noraim (ימים נוראים) atau Hari-Hari Dahsyat adalah hari-hari besar utama agama Yahudi.

Baru!!: Loh Batu dan Yamim Noraim · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Loh batu.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »