Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Louis Philippe I

Indeks Louis Philippe I

Louis Philippe I adalah Raja Prancis yang berkuasa dari tahun 1830 hingga 1848.

36 hubungan: Adolphe Thiers, Édouard Mortier, Adipati Trévise, Bathilde d'Orléans, Charles X dari Prancis, Daftar Paus Gereja Katolik, Daftar Permaisuri Prancis, Daftar Raja Prancis, Daftar tokoh yang namanya tertulis di bawah Arc de Triomphe, Gustaf Wappers, Hubungan internasional (1814–1919), Jean Maximilien Lamarque, Kartun, Legiun Asing Prancis, Liselotte dari Pfalz, Louis Antoine, Louis Aucoc, Louise Marie Adélaïde de Bourbon, Maria Amalia dari Napoli dan Sisilia, Mercedes dari Orléans, Monarki Belgia, Monarki Juli, Napoleon III, Orléanistes, Pemberontakan Juni, Perang Roti, Pertempuran Mons-en-Pévèle, Philippe d'Orléans (1640-1701), Philippe d'Orléans (1838-1894), Presiden Prancis, Putri Clémentine dari Orléans, Putri Maria Amélia dari Brasil, Revolusi Juli, Saint-Gobain, Sultan Mansur Syah, Victoria (seri televisi Britania Raya), Wangsa Bourbon.

Adolphe Thiers

Marie Joseph Louis Adolphe Thiers (bahasa Prancis:,15 April 1797 – 3 September 1877) adalah seorang politikus dan sejarawan dari Prancis.

Baru!!: Louis Philippe I dan Adolphe Thiers · Lihat lebih »

Édouard Mortier, Adipati Trévise

Adolphe Édouard Casimir Joseph Mortier, Adipati Trévise ke-1 adalah seorang panglima militer dan Marsekal Kekaisaran Prancis di bawah kepemimpinan Napoleon I, yang bertugas saat Perang Revolusioner Prancis dan Perang era Napoleon.

Baru!!: Louis Philippe I dan Édouard Mortier, Adipati Trévise · Lihat lebih »

Bathilde d'Orléans

Bathilde d'Orléans (Louise Marie Thérèse Bathilde) adalah putri Prancis dari Wangsa Orléans.

Baru!!: Louis Philippe I dan Bathilde d'Orléans · Lihat lebih »

Charles X dari Prancis

Charles X (Charles Philippe) adalah raja Prancis yang berkuasa dari 16 September 1824 hingga 2 Agustus 1830.

Baru!!: Louis Philippe I dan Charles X dari Prancis · Lihat lebih »

Daftar Paus Gereja Katolik

Daftar paus yang dimakamkan di Basilika Santo Petrus. Berikut ini berisi daftar untuk Paus dalam Gereja Katolik Roma yang disusun menurut urutan kronologis.

Baru!!: Louis Philippe I dan Daftar Paus Gereja Katolik · Lihat lebih »

Daftar Permaisuri Prancis

Eugenia de Montijo, Permaisuri terakhir Prancis Marie Antoinette, Ratu Louis XVI dari Prancis yang dihukum penggal di dalam Revolusi Prancis Berikut ini merupakan daftar wanita yang menjadi Permaisuri atau kaisar wanita di Kerajaan Prancis.

Baru!!: Louis Philippe I dan Daftar Permaisuri Prancis · Lihat lebih »

Daftar Raja Prancis

Pembagian Negeri Franka pada Perjanjian Verdun tahun 843 Penguasa Kerajaan Prancis telah berkuasa sejak pendirian Kerajaan Francia Barat pada tahun 843 hingga keruntuhan Kekaisaran Kedua Prancis pada tahun 1847, dengan beberapa interupsi.

Baru!!: Louis Philippe I dan Daftar Raja Prancis · Lihat lebih »

Daftar tokoh yang namanya tertulis di bawah Arc de Triomphe

Berikut merupakan daftar nama 660 orang yang namanya tertulis pada Arc de Triomphe, di Paris.

Baru!!: Louis Philippe I dan Daftar tokoh yang namanya tertulis di bawah Arc de Triomphe · Lihat lebih »

Gustaf Wappers

Belgia Revolusi 1830 (1834)'', Museum Seni Kuno, Brussel. Egide Charles Gustave, Baron Wappers adalah seorang pelukis Belgia.

Baru!!: Louis Philippe I dan Gustaf Wappers · Lihat lebih »

Hubungan internasional (1814–1919)

Hubungan Internasional (1814–1919), mencakup diplomasi dan interaksi dunia, khususnya hubungan internasional Kekuatan Besar dari tahun 1815-1919.

Baru!!: Louis Philippe I dan Hubungan internasional (1814–1919) · Lihat lebih »

Jean Maximilien Lamarque

Jean Maximilien Lamarque (1770–1832) adalah seorang komandan Prancis selama peperangan era Napoleon yang kemudian menjadi anggota Parlemen Prancis dari tahun 1828 hingga 1832.

Baru!!: Louis Philippe I dan Jean Maximilien Lamarque · Lihat lebih »

Kartun

Contoh sebuah kartun buatan kartunis Australia Kartun adalah jenis seni rupa yang biasanya digambar, sering kali animasi, dalam gaya tidak realistis atau semi-realistis.

Baru!!: Louis Philippe I dan Kartun · Lihat lebih »

Legiun Asing Prancis

Legiun Asing Prancis (bahasa Prancis: Légion étrangère) adalah sebuah unit khusus yang unik dalam komando Angkatan Darat Prancis.

Baru!!: Louis Philippe I dan Legiun Asing Prancis · Lihat lebih »

Liselotte dari Pfalz

Putri Elisabeth Charlotte dari Pfalz (Prinzessin Elisabeth Charlotte von der Pfalz; dikenal sebagai Liselotte von der Pfalz, 27 Mei 1652 – 8 Desember 1722) adalah anggota Wangsa Wittelsbach Jerman dan, sebagai Madame (Adipatni Orléans), istri kedua Philippe d'Orléans (adik laki-laki Louis XIV dari Prancis), dan ibunda Philippe II, Adipati Orléans, penguasa Prancis selama Régence.

Baru!!: Louis Philippe I dan Liselotte dari Pfalz · Lihat lebih »

Louis Antoine

Louis Antoine of France, Adipati Angoulême adalah putra tertua dari Charles X dari Prancis dan Dauphin Prancis terakhir dari tahun 1824 hingga tahun 1830.

Baru!!: Louis Philippe I dan Louis Antoine · Lihat lebih »

Louis Aucoc

Louis Aucoc Louis Aucoc (Paris, 21 September 1850 – Paris, 10 Desember 1932), adalah seorang ahli perhiasan dan pandai emas Art Nouveau, yang bekerja dengan ayahanda dan saudaranya André.

Baru!!: Louis Philippe I dan Louis Aucoc · Lihat lebih »

Louise Marie Adélaïde de Bourbon

Louise Marie Adélaïde de Bourbon, adalah putri dari Louis Jean Marie de Bourbon, Adipati Penthièvre dan Putri Maria Teresa d'Este.

Baru!!: Louis Philippe I dan Louise Marie Adélaïde de Bourbon · Lihat lebih »

Maria Amalia dari Napoli dan Sisilia

Maria Amalia dari Napoli dan Sisilia adalah seorang Permaisuri Prancis hasil dari pernikahannya dengan Louis Philippe I, yang menjabat sebagai Raja Prancis.

Baru!!: Louis Philippe I dan Maria Amalia dari Napoli dan Sisilia · Lihat lebih »

Mercedes dari Orléans

Maria de las Mercedes of Orléans adalah Permaisuri Raja Spanyol sebagai istri pertama Raja Alfonso XII.

Baru!!: Louis Philippe I dan Mercedes dari Orléans · Lihat lebih »

Monarki Belgia

Belgia adalah negara monarki konstitusional.

Baru!!: Louis Philippe I dan Monarki Belgia · Lihat lebih »

Monarki Juli

Monarki Juli, secara resmi Kerajaan Prancis, adalah monarki konstitusional liberal di Prancis di bawah, dimulai pada 26 Juli 1830, dengan Revolusi Juli 1830, dan berakhir pada 23 Februari 1848, dengan Revolusi 1848.

Baru!!: Louis Philippe I dan Monarki Juli · Lihat lebih »

Napoleon III

Napoleon III dari Prancis Napoléon III, terlahir Charles Louis-Napoléon Bonaparte, juga dikenal dengan Louis-Napoléon Bonaparte, adalah Presiden Republik Prancis pertama (10 Desember 1848-2 Desember 1851), kemudian kembali menjabat pada 2 Desember 1851-2 Desember 1852.

Baru!!: Louis Philippe I dan Napoleon III · Lihat lebih »

Orléanistes

Orléanistes adalah faksi berhaluan kanan di Prancis yang muncul sebagai gerakan perlawanan terhadap kelompok Légitimistes.

Baru!!: Louis Philippe I dan Orléanistes · Lihat lebih »

Pemberontakan Juni

Pemberontakan Juni atau Pemberontakan Paris 1832 (bahasa Prancis: Insurrection républicaine à Paris en juin 1832) adalah pemberontakan yang dilancarkan oleh kelompok republikan yang menentang sistem monarki di kota Paris pada tanggal 5 dan 6 Juni 1832.

Baru!!: Louis Philippe I dan Pemberontakan Juni · Lihat lebih »

Perang Roti

Perang Roti merupakan perang yang terjadi di antara Prancis dan Meksiko yang terjadi antara bulan November 1838 hingga Maret 1839.

Baru!!: Louis Philippe I dan Perang Roti · Lihat lebih »

Pertempuran Mons-en-Pévèle

Pertempuran Mons-en-Pévèle Pertempuran Mons-en-Pévèle merupakan sebuah konflik yang berlangsung antara pasukan Philippe IV dari Prancis melawan pasukan Flandria pada 18 Agustus 1304 dan dimenangkan oleh Philippe IV.

Baru!!: Louis Philippe I dan Pertempuran Mons-en-Pévèle · Lihat lebih »

Philippe d'Orléans (1640-1701)

Potret oleh Pierre Mignard Monsieur Philippe I, Adipati Orléans (21 September 1640 – 9 Juni 1701) merupakan putra yang lebih muda Raja Louis XIII dari Prancis dan istrinya, Ana dari Austria.

Baru!!: Louis Philippe I dan Philippe d'Orléans (1640-1701) · Lihat lebih »

Philippe d'Orléans (1838-1894)

Philippe d'Orléans Pangeran Philippe dari Orléans (Louis Philippe Albert), Raja Prancis yang disengketakan dari 24 hingga 26 Februari 1848 sebagai Philippe VII, meskipun dia tidak pernah secara resmi diumumkan seperti itu.

Baru!!: Louis Philippe I dan Philippe d'Orléans (1838-1894) · Lihat lebih »

Presiden Prancis

Presiden Republik Prancis (Président de la République française) adalah kepala negara Prancis dan Panglima Tertinggi Angkatan Bersenjata Prancis.

Baru!!: Louis Philippe I dan Presiden Prancis · Lihat lebih »

Putri Clémentine dari Orléans

Putri Clémentine dari Orléans (Bahasa Prancis: Marie Clémentine Léopoldine Caroline Clotilde d'Orléans) (3 Juni 1817 – 16 Februari 1907), putri Saxe-Coburg dan Gotha dan adipatni di Saxony, adalah anak keenam dan putri bungsu dari Louis Philippe I, Raja Prancis dan istrinya Maria Amalia dari Two-Sicilies.

Baru!!: Louis Philippe I dan Putri Clémentine dari Orléans · Lihat lebih »

Putri Maria Amélia dari Brasil

Dona Maria Amélia adalah putri dari Kekaisaran Brasil dan anggota dari Dinasti Braganza cabang Brasil.

Baru!!: Louis Philippe I dan Putri Maria Amélia dari Brasil · Lihat lebih »

Revolusi Juli

Revolusi Prancis 1830, yang juga dikenal dengan nama Revolusi Juli, Revolusi Prancis Kedua atau Trois Glorieuses dalam bahasa Prancis, adalah pelengseran Raja Charles X, penguasa Bourbon Prancis, dan kenaikan tahta sepupunya Louis-Philippe, Adipati Orléans, yang dirinya sendiri turun tahta setelah 18 tahun naik tahta.

Baru!!: Louis Philippe I dan Revolusi Juli · Lihat lebih »

Saint-Gobain

Compagnie de Saint-Gobain S.A. adalah sebuah perusahaan multinasional yang didirikan pada tahun 1665 di Paris.

Baru!!: Louis Philippe I dan Saint-Gobain · Lihat lebih »

Sultan Mansur Syah

Sultan Mansur Syah, juga dikenal Alauddin Ibrahim Mansur Syah (meninggal 1870) adalah penguasa ketiga puluh Kesultanan Aceh.

Baru!!: Louis Philippe I dan Sultan Mansur Syah · Lihat lebih »

Victoria (seri televisi Britania Raya)

Victoria adalah serial drama televisi Britania Raya yang dibuat dan ditulis oleh Daisy Goodwin, dibintangi oleh Jenna Coleman sebagai Ratu Victoria.

Baru!!: Louis Philippe I dan Victoria (seri televisi Britania Raya) · Lihat lebih »

Wangsa Bourbon

Wangsa Bourbon (Maison de Bourbon, "Rumah/keluarga Bourbon") berawal setidaknya sejak dimulainya abad ke-13.

Baru!!: Louis Philippe I dan Wangsa Bourbon · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Louis philippe i, Louis-Philippe dari Perancis.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »