Daftar Isi
9 hubungan: Airlangga, Arjuna, Bidadari, Daftar tokoh wayang, Kakawin Arjunawiwāha, Kerajaan Kahuripan, Mustakaweni, Pasupati, Supraba.
Airlangga
Airlangga (Bali, 990 – Petirtaan Belahan, 1049) sering ditulis dengan Erlangga adalah pendiri kerajaan Medang Kahuripan, Panjalu dan Janggala di Jawa Timur yang memerintah pada sekitar tahun (1019-1043).
Lihat Niwatakawaca dan Airlangga
Arjuna
Arjuna adalah nama seorang tokoh protagonis dalam wiracarita Mahabharata.
Lihat Niwatakawaca dan Arjuna
Bidadari
Patung bidadari atau apsari dari suatu kuil di Bangalore, Karnataka, India. Bidadari menurut kepercayaan Hindu, adalah makhluk gaib berwujud manusia berjenis kelamin wanita yang tinggal di kahyangan (surga) dan menjadi istri para gandarwa.
Lihat Niwatakawaca dan Bidadari
Daftar tokoh wayang
Daftar tokoh wayang menampilkan nama tokoh-tokoh yang muncul dalam wiracarita Ramayana dan Mahabharata yang sering dipentaskan dalam pertunjukan wayang.
Lihat Niwatakawaca dan Daftar tokoh wayang
Kakawin Arjunawiwāha
Kakawin Arjunawiwāha (aksara Bali:; Jawa) adalah kakawin pertama yang berasal dari Jawa Timur.
Lihat Niwatakawaca dan Kakawin Arjunawiwāha
Kerajaan Kahuripan
Kerajaan Kahuripan atau dikenal dengan nama Medang Kahuripan, adalah nama yang lazim dipakai untuk sebuah kerajaan di Jawa Timur yang didirikan oleh Airlangga pada tahun 1019 M. Kerajaan ini dibangun sebagai kelanjutan kerajaan Medang yang runtuh tahun 1016 M. Pada tahun 1042 M, wilayah kerajaan dibagi dua oleh Airlangga untuk kedua putranya menjadi kerajaan Panjalu dan kerajaan Janggala.
Lihat Niwatakawaca dan Kerajaan Kahuripan
Mustakaweni
Dewi Mustakaweni adalah putri Prabu Niwatakawaca, raja negara Manikmantaka dengan permaisuri Dewi Sanjiwati.
Lihat Niwatakawaca dan Mustakaweni
Pasupati
Dewa Siwa menganugerahkan Pasupati kepada Arjuna Pasupati dalam kisah Mahabharata adalah panah sakti yang oleh Dewa Siwa dianugerahkan kepada Arjuna setelah berhasil dalam laku tapanya di Indrakila yang terjadi saat Pandawa menjalani hukuman buang selama dua belas tahun dalam hutan.
Lihat Niwatakawaca dan Pasupati
Supraba
Supraba adalah tokoh dalam kisah pewayangan dan kakawin karya pujangga Jawa.
Lihat Niwatakawaca dan Supraba
Juga dikenal sebagai Prabu Niwatakawaca.