Kami sedang bekerja untuk memulihkan aplikasi Unionpedia di Google Play Store
KeluarMasuk
🌟Kami menyederhanakan desain kami untuk navigasi yang lebih baik!
Instagram Facebook X LinkedIn

Nolidae

Indeks Nolidae

Nolidae adalah famili ngengat dengan sekitar 1.700 spesies yang dideskripsikan di seluruh dunia.

Daftar Isi

  1. 3 hubungan: Noctuoidea, Nola lucidalis, Westermannia.

Noctuoidea

Noctuoidea adalah superfamili dari noctuid (Latin "burung hantu malam") atau ulat "burung hantu", dengan lebih dari 70.000 spesies, menjadikannya jumlah terbesar superfamili Lepidoptera dibandingkan dengan jenis manapun, akan tetapi klasifikasinya belum mencapai kondisi memuaskan atau stabil.

Lihat Nolidae dan Noctuoidea

Nola lucidalis

Nola lucidalis adalah sebuah spesies ngengat dari keluarga Nolidae yang pertama kali dideskripsikan oleh Francis Walker pada tahun 1864.

Lihat Nolidae dan Nola lucidalis

Westermannia

Westermannia adalah genus ngengat dari subfamili monotipe Westermanniinae dari famili Nolidae.

Lihat Nolidae dan Westermannia