Daftar Isi
17 hubungan: Arombai, Bago (perahu), Benawa, Chialoup, Daftar penemuan dan penciptaan Indonesia, Garay, Hubungan nelayan Makassar dengan Australia, Kontak Jawa dengan Australia, Lambo (perahu), Layar tanja, Malangbang, Palari (perahu), Patorani, Penangkapan teripang, Pencalang, Perahu toop, Pinisi.
Arombai
Seram. Oktober 1940. Arombai atau orembai adalah sebuah jenis perahu papan dari kepulauan Maluku, Indonesia timur.
Lihat Padewakang dan Arombai
Bago (perahu)
Sebuah model dari bago. Bago adalah perahu tradisional suku Mandar dari Sulawesi, Indonesia.
Lihat Padewakang dan Bago (perahu)
Benawa
270x270px Benawa atau banawa adalah suatu jenis kapal dari Gowa, sebuah kerajaan tua di sudut barat daya Sulawesi, Indonesia.
Lihat Padewakang dan Benawa
Chialoup
Cirebon, 1775. Chialoup (atau chaloup) adalah sejenis selup yang digunakan di Hindia Timur.
Lihat Padewakang dan Chialoup
Daftar penemuan dan penciptaan Indonesia
Bangsa Indonesia telah mengembangkan tradisi panjang teknik fermentasi, di antaranya adalah tempe, oncom, tuak, brem, dan tapai. Layar tanja, sebuah penemuan Indonesia yang berpengaruh global, karena memungkinkan kapal untuk berlayar melawan angin. Daftar penemuan dan penciptaan Indonesia ini memerinci kesenian dan teknik pribumi, kreasi budaya, penemuan ilmiah, produk-produk karya anak bangsa, dan sumbangsih rakyat di kepulauan Indonesia — baik negara kuno dan modern Indonesia.
Lihat Padewakang dan Daftar penemuan dan penciptaan Indonesia
Garay
Kapal garay suku Banguingui oleh Rafael Monleón (1890) Garay, juga dikenal sebagai panco atau penjajap, adalah kapal perang tradisional asli masyarakat Banguingui.
Lihat Padewakang dan Garay
Hubungan nelayan Makassar dengan Australia
Titik kuning tunggal: Arnhem Land Suku Makassar dari wilayah Sulawesi Selatan mulai mengunjungi pantai utara Australia sekitar tahun 1640-an, pertama di wilayah Kimberley, dan beberapa dekade kemudian di Arnhem Land.
Lihat Padewakang dan Hubungan nelayan Makassar dengan Australia
Kontak Jawa dengan Australia
Jave la Grande (Pulau Jawa Besar), dari atlas laut manuskrip Nicholas Vallard (1547). Orang-orang itu dipersenjatai tombak dan pedang pendek dengan gagang melengkung, ciri khas senjata Indonesia (golok?). Pria yang menunggang kuda tampaknya adalah seorang pemimpin atau bangsawan. Pelayan di belakangnya membawa payung.
Lihat Padewakang dan Kontak Jawa dengan Australia
Lambo (perahu)
Gambar 2 dimensi dari Hati Dahalia, lambo Buton dari Jinato. Ia dibangun pada tahun 1990, menggunakan lambung lambo Buton dan sistem layar lambo Sulawesi Barat (layar ''nade''). Gambar ini adalah jiplakan dari foto yang diambil oleh Nick Burningham, yang bertemu dengan perahu ini pada tahun 1990.Istilah lambo atau lamba merujuk kepada dua jenis perahu tradisional dari Indonesia.
Lihat Padewakang dan Lambo (perahu)
Layar tanja
Sebuah lanong orang Lanun dengan layar tanja. Layar tanja adalah jenis layar yang biasa digunakan oleh suku bangsa Austronesia lainnya, khususnya di Indonesia, Malaysia, dan Filipina.
Lihat Padewakang dan Layar tanja
Malangbang
Kapal-kapal Jawa pada pengepungan Batavia tahun 1628. Bandingkan ukurannya dengan kapal Belanda yang sedang berlabuh. Malangbang atau melambang adalah sebuah jenis kapal layar abad pertengahan dari Indonesia.
Lihat Padewakang dan Malangbang
Palari (perahu)
Palari adalah salah satu jenis kapal layar Indonesia dari Sulawesi Selatan.
Lihat Padewakang dan Palari (perahu)
Patorani
Perahu yang digunakan orang Makassar untuk mencari teripang. Perahu Patorani adalah perahu nelayan tradisional Makassar, Indonesia.
Lihat Padewakang dan Patorani
Penangkapan teripang
Sebuah perahu layar kayu Makassar atau ''prau'' dari para penangkap teripang yang dipakai selama berabad-abad Penangkapan teripang adalah tindakan pengumpulan atau pengambilan teripang.
Lihat Padewakang dan Penangkapan teripang
Pencalang
Pencalang (di salah labelkan sebagai mayang) dengan layar penuh, Jawa, 1841. Pencalang adalah kapal dagang tradisional dari Nusantara.
Lihat Padewakang dan Pencalang
Perahu toop
Dua kapal pesisir Melayu di Jawa, dengan layar dan sistem layar toop. Perahu Toop (juga disebut prauw toop, toup, atau toop) adalah tipe 'perahu-kapal' yang diproduksi di Hindia Belanda.
Lihat Padewakang dan Perahu toop
Pinisi
Pinisi di pelabuhan Paotere, Makassar Gambar Pinisi dengan lambung tipe Lamba Pinisi Lamba bermesin. Istilah pinisi, pinisiq, pinisi', atau phinisi mengacu pada jenis sistem layar (rig), tiang-tiang, layar, dan konfigurasi tali dari suatu jenis kapal layar Indonesia.
Lihat Padewakang dan Pinisi