Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Pan European Game Information

Indeks Pan European Game Information

Logo resmi PEGI. PEGI (singkatan dari Pan European Game Information atau Informasi Permainan Eropa Panci) adalah sebuah sistem rating permainan video yang berlaku di sejumlah negara di benua Eropa.

65 hubungan: Arma II, Battlefield 2, Call of Duty 4: Modern Warfare, Call of Duty: Black Ops, Call of Duty: Black Ops II, Call of Duty: Infinite Warfare, Castlevania (permainan video), Civilization III, Civilization IV, Crash Nitro Kart, Crisis Zone, Diablo (permainan video), Diablo II, Diablo II: Lord of Destruction, Doom, Empire Earth, Final Fantasy Crystal Chronicles, Final Fantasy I & II: Dawn of Souls, Final Fantasy Tactics Advance, Final Fantasy VII, Final Fantasy X-2, Final Fantasy XI, Formula One 2003, Guitar Hero III: Legends of Rock, Hearts of Iron II, Hearts of Iron II: Doomsday, Kingdom Hearts II, Lemony Snicket's A Series of Unfortunate Events (permainan video), Medieval II: Total War, Microsoft Train Simulator, Monopoly Streets, Myst, Ninety-Nine Nights, Nintendo, Penilaian konten, PlayStation Classic, Prisoners of the Sun, Pro Evolution Soccer 5, Pro Evolution Soccer 6, Rise of Nations, RollerCoaster Tycoon 3, Rome: Total War, SimCity 4, Star Ocean: Till the End of Time, StarCraft, StarCraft: Brood War, Stronghold Legends, Suikoden IV, Suikoden V, Supreme Ruler 2010, ..., The Sims, The Sims 2, The Sims 2: Holiday Edition, The Sims: House Party, The Sims: Makin' Magic, The Sims: Superstar, The Sims: Unleashed, The Sims: Vacation, Time Crisis 3, Tycoon City New York, Undang-undang federal anti-propaganda homoseksual Rusia 2013, Victoria II, World of Warcraft, World of Warcraft: The Burning Crusade, WRC: Rally Evolved. Memperluas indeks (15 lebih) »

Arma II

Arma II (Atau lebih di kenal dengan nama Armed Assault 2) adalah game yang di Kembangkan oleh Bohemian Interactive Studio,ARMA II di rilis Juni dan July 2009 Dan Ekspansi Arma II:Operation Arrowhead di rilis tahun 2010 pada Juni 2011 Bohemian Interactive Studio Mengeluarkan Versi "Free 2 Play".

Baru!!: Pan European Game Information dan Arma II · Lihat lebih »

Battlefield 2

Battlefield 2 (disingkat 'BF2) adalah Permainan Video yang dikembangkan oleh Digital Illusions CE.

Baru!!: Pan European Game Information dan Battlefield 2 · Lihat lebih »

Call of Duty 4: Modern Warfare

Call of Duty 4: Modern Warfare adalah permainan video tembak menembak orang pertama yang dikembangkan oleh Infinity Ward dan diterbitkan oleh Activision untuk PC, Wii, Nintendo DS, Playstation 3 dan Xbox 360.

Baru!!: Pan European Game Information dan Call of Duty 4: Modern Warfare · Lihat lebih »

Call of Duty: Black Ops

Call of Duty: Black Ops adalah permainan tembak-menembak orang-pertama dari Seri Call of Duty.

Baru!!: Pan European Game Information dan Call of Duty: Black Ops · Lihat lebih »

Call of Duty: Black Ops II

Call of Duty: Black Ops II adalah permainan tembak-menembak orang-pertama (First-person shooter) yang dikembangkan oleh Treyarch dan diterbitkan oleh Activision (Square Enix untuk Jepang), dirilis pada tanggal 13 November 2012 untuk Microsoft Windows, PlayStation 3 dan Xbox 360.

Baru!!: Pan European Game Information dan Call of Duty: Black Ops II · Lihat lebih »

Call of Duty: Infinite Warfare

Call of Duty: Infinite Warfare adalah permainan first-person shooter yang dikembangkan oleh Infinity Ward dan dipublikasikan oleh Activision untuk PC, Xbox dan PlayStation 4.

Baru!!: Pan European Game Information dan Call of Duty: Infinite Warfare · Lihat lebih »

Castlevania (permainan video)

Castlevania, atau dikenal di Jepang dengan judul, adalah sebuah permainan video konsol yang dikembangkan dan diterbitkan oleh Konami untuk Famicom Disk System (FDS) di Jepang pada bulan September 1986. Setahun kemudian, pada bulan Mei 1987 permainan ini diporting ke dalam format kartrid dan dirilis di Amerika Utara untuk Nintendo Entertainment System (NES) yang diikuti oleh rilis di Eropa pada tahun 1988. Permainan video ini kembali dirilis untuk Family Computer / FC (versi Jepang untuk Nintendo Entertainment System / NES) dalam format kartrid di Jepang pada tahun 1993. Permainan ini adalah seri pertama dalam serial permainan video Castlevania. Dalam permainan ini, pemain mengendalikan Simon Belmont pada tahun 1691, yang harus mengalahkan Drakula sang vampir. Sebuah sekuel, Simon's Quest, dirilis untuk NES beberapa tahun kemudian.

Baru!!: Pan European Game Information dan Castlevania (permainan video) · Lihat lebih »

Civilization III

Sid Meier's Civilization III adalah permainan komputer turn-based strategy yang dibuat oleh Firaxis Games, penerus dari Sid Meier's Civilization II dan diikuti oleh Civilization IV.

Baru!!: Pan European Game Information dan Civilization III · Lihat lebih »

Civilization IV

Sid Meier's Civilization IV (Civilization IV atau Civ4) adalah permainan komputer yang berbasis pada giliran yang dirilis tahun 2005 dan dikembangkan oleh Soren Johnson dibawah arahan Sid Meier dan studio Firaxis Games.

Baru!!: Pan European Game Information dan Civilization IV · Lihat lebih »

Crash Nitro Kart

Crash Nitro Kart, dirilis di Jepang sebagai adalah permainan PlayStation 2, GameCube dan Xbox yang dirilis pada tahun 2003.

Baru!!: Pan European Game Information dan Crash Nitro Kart · Lihat lebih »

Crisis Zone

Crisis Zone (クライシスゾーン, sering disingkat CZ) adalah nama permainan video rail shooter yang dikembangkan dan dipublikasikan oleh Namco.

Baru!!: Pan European Game Information dan Crisis Zone · Lihat lebih »

Diablo (permainan video)

Diablo adalah permainan aksi bergenre hack and slash yang dikembangkan oleh Blizzard North dan dirilis oleh Blizzard Entertainment pada tanggal 31 Desember 1996.

Baru!!: Pan European Game Information dan Diablo (permainan video) · Lihat lebih »

Diablo II

Diablo II, adalah sekuel permainan populer Diablo, dengan tema kegelapan.

Baru!!: Pan European Game Information dan Diablo II · Lihat lebih »

Diablo II: Lord of Destruction

Diablo II: Lord of Destruction berbeda dengan Diablo, Diablo: Hellfire, adalah produk resmi dari Blizzard North.

Baru!!: Pan European Game Information dan Diablo II: Lord of Destruction · Lihat lebih »

Doom

Doom (ditulis DOOM pada dokumen resmi dan kadang ditulis DooM oleh beberapa penggemar) adalah sebuah permainan video yang biasanya dianggap sebagai salah satu pelopor jenis permainan tembak-menembak orang-pertama yang menampilkan grafik 3D yang dalam, permainan multi-pemain jaringan pada komputer pribadi.

Baru!!: Pan European Game Information dan Doom · Lihat lebih »

Empire Earth

Empire Earth, juga dikenal sebagai EE, adalah permainan komputer siasat langsung yang dikembangkan oleh Stainless Steel Studios dan dirilis pada 23 November 2001.

Baru!!: Pan European Game Information dan Empire Earth · Lihat lebih »

Final Fantasy Crystal Chronicles

Final Fantasy Crystal Chronicles adalah sebuah permainan video untuk Nintendo GameCube.

Baru!!: Pan European Game Information dan Final Fantasy Crystal Chronicles · Lihat lebih »

Final Fantasy I & II: Dawn of Souls

Final Fantasy I & II: Dawn of Souls adalah kompilasi dari dua permainan pertama dalam seri Final Fantasy.

Baru!!: Pan European Game Information dan Final Fantasy I & II: Dawn of Souls · Lihat lebih »

Final Fantasy Tactics Advance

Final Fantasy Tactics Advance adalah sebuah permainan video strategi yang diproduksi oleh Square Enix untuk Nintendo Game Boy Advance.

Baru!!: Pan European Game Information dan Final Fantasy Tactics Advance · Lihat lebih »

Final Fantasy VII

adalah sebuah permainan peran konsol yang dirilis oleh Square Co., Ltd. (sekarang Square Enix) pada tahun 1997 dan disutradarai oleh Yoshinori Kitase.

Baru!!: Pan European Game Information dan Final Fantasy VII · Lihat lebih »

Final Fantasy X-2

adalah sebuah permainan RPG dalam seri permainan Final Fantasy, dan merupakan sequel langsung untuk permainan laris Final Fantasy X, sekaligus sequel langsung pertama yang dibuat untuk sebuah permainan Final Fantasy.

Baru!!: Pan European Game Information dan Final Fantasy X-2 · Lihat lebih »

Final Fantasy XI

adalah permainan Massively Multiplayer Online Role-Playing Game (MMORPG) pertama yang dirilis dalam seri permainan Final Fantasy.

Baru!!: Pan European Game Information dan Final Fantasy XI · Lihat lebih »

Formula One 2003

Formula One 2003 merupakan permainan video yang berbasis dari seri balap mobil Formula Satu musim 2003.

Baru!!: Pan European Game Information dan Formula One 2003 · Lihat lebih »

Guitar Hero III: Legends of Rock

Guitar Hero III: Legends of Rock adalah permainan video seri ketiga dari Guitar Hero.

Baru!!: Pan European Game Information dan Guitar Hero III: Legends of Rock · Lihat lebih »

Hearts of Iron II

Hearts of Iron II adalah permainan komputer strategi berdasarkan permainan Hearts of Iron.

Baru!!: Pan European Game Information dan Hearts of Iron II · Lihat lebih »

Hearts of Iron II: Doomsday

Hearts of Iron II: Doomsday adalah stand-alone expansion untuk permainan komputer strategi yang berseting Perang Dunia II, Hearts of Iron II.

Baru!!: Pan European Game Information dan Hearts of Iron II: Doomsday · Lihat lebih »

Kingdom Hearts II

adalah sebuah game RPG yang dikembangkan oleh Square Enix dan didistribusikan oleh Buena Vista Games, disutradai oleh Tetsuya Nomura, designer karakter-karakter game terkenal seperti Final Fantasy VII.

Baru!!: Pan European Game Information dan Kingdom Hearts II · Lihat lebih »

Lemony Snicket's A Series of Unfortunate Events (permainan video)

Lemony Snicket's A Series of Unfortunate Events ialah sebuah permainan video 2004 berdasarkan serial buku Lemony Snicket dan film.

Baru!!: Pan European Game Information dan Lemony Snicket's A Series of Unfortunate Events (permainan video) · Lihat lebih »

Medieval II: Total War

Medieval II: Total War, sekuel tidak langsung dari Medieval: Total War dan merupakan seri ke-4 dari Total War yang dikembangkan oleh The Creative Assembly, adalah permainan komputer turn-based strategy dan real-time tactics, dimana pemain bertempur dalam pertempuran historis dan fiksional yang bersetting dari tahun 1080 sampai 1530.

Baru!!: Pan European Game Information dan Medieval II: Total War · Lihat lebih »

Microsoft Train Simulator

Microsoft Train Simulator (biasanya disingkat MSTS) adalah simulator kereta api untuk Microsoft Windows yang dikembangkan oleh Kuju Entertainment.

Baru!!: Pan European Game Information dan Microsoft Train Simulator · Lihat lebih »

Monopoly Streets

Monopoly Streets adalah permainan dari Serial game Monopoly yang terbaru dan di luncurkan pada tanggal 25 Oktober 2010,Monopoly Streets adalah pertama kalinya dari serial Monopoly yang disiapkan untuk konsol generasi mendatang.Keterangan lebih lanjut tentang versi PC masih dalam spekulasi dan bisa diberitahukan pada waktu yang akan datang.Monopoly Streets dibuat dengan rangka menyambut ulang tahun Permainan Monopoli ke-75.

Baru!!: Pan European Game Information dan Monopoly Streets · Lihat lebih »

Myst

Myst adalah permainan video berjenis petualangan yang didesain dan diprogram oleh Robyn dan Rand Miller, dan dibuat oleh Cyan Worlds, dan diterbitkan dan didistribusikan oleh Brøderbund.

Baru!!: Pan European Game Information dan Myst · Lihat lebih »

Ninety-Nine Nights

N3: Ninety-Nine Nights, (Korea:나인티-나인 나이츠, Jepang: ナインティ ナイン ナイツ), atau hanya Ninety-Nine Nights, adalah permainan video hack and slash yang dikembangkan untuk Xbox 360 oleh Q Entertainment dan Phantagram.

Baru!!: Pan European Game Information dan Ninety-Nine Nights · Lihat lebih »

Nintendo

() adalah konsumer elektronik multinasional dan perusahaan permainan video yang berkantor pusat di Kyoto.

Baru!!: Pan European Game Information dan Nintendo · Lihat lebih »

Penilaian konten

Penilaian konten (juga dikenal sebagai penilaian kedewasaan) digunakan untuk menilai kecocokan sebuah tayangan TV, film, buku komik, atau permainan video terhadap pemirsanya.

Baru!!: Pan European Game Information dan Penilaian konten · Lihat lebih »

PlayStation Classic

PlayStation Classic adalah konsol permainan video terdedikasi oleh Sony Interactive Entertainment yang mengemulasikan permainan yang awalnya dirilis pada konsol PlayStation 1994.

Baru!!: Pan European Game Information dan PlayStation Classic · Lihat lebih »

Prisoners of the Sun

Prisoners of the Sun atau Tawanan Dewa Matahari adalah sebuah video game, yang dibuat berdasarkan cerita Di Kuil Matahari dan 7 Bola Kristal yang merupakan serial komik legendaris buah karya Hergé, Petualangan Tintin.

Baru!!: Pan European Game Information dan Prisoners of the Sun · Lihat lebih »

Pro Evolution Soccer 5

Menu utama ''Pro Evolution Soccer 5''. Pro Evolution Soccer 5 (singkatannya PES 5 juga dikenal sebagai World Soccer: Winning Eleven 9 di Amerika Utara dan Jepang) adalah seri kelima dari serial Pro Evolution Soccer buatan Konami.

Baru!!: Pan European Game Information dan Pro Evolution Soccer 5 · Lihat lebih »

Pro Evolution Soccer 6

Menu utama ''Pro Evolution Soccer 6''. Pro Evolution Soccer 6 (singkatannya PES 6, dikenal sebagai World Soccer: Winning Eleven 10 dan World Soccer: Winning Eleven X (Xbox 360) di Jepang dan Korea, juga Winning Eleven: Pro Evolution Soccer 2007 di Amerika Utara) adalah sebuah permainan berjenis olahraga yang dibuat dan diluncurkan oleh Konami, meneruskan serial Pro Evolution Soccer sebelumnya.

Baru!!: Pan European Game Information dan Pro Evolution Soccer 6 · Lihat lebih »

Rise of Nations

Rise of Nations adalah sebuah Propaganda bergenre strategi waktu nyata yang dikembangkan oleh Big Huge Games dan diterbitkan oleh Microsoft pada 20 Mei 2003.

Baru!!: Pan European Game Information dan Rise of Nations · Lihat lebih »

RollerCoaster Tycoon 3

RollerCoaster Tycoon 3 adalah permainan video simulasi dan strategi yang mensimulasikan manajemen taman bermain.

Baru!!: Pan European Game Information dan RollerCoaster Tycoon 3 · Lihat lebih »

Rome: Total War

Rome: Total War (sering disingkat RTW atau Rome) adalah permainan komputer turn-based strategy dan real-time tactics, di mana pemain bertempur dalam pertempuran historis dan fiksional yang bersetting selama akhir Republik Romawi dan awal Kekaisaran Romawi (270 SM - 14 M).

Baru!!: Pan European Game Information dan Rome: Total War · Lihat lebih »

SimCity 4

SimCity 4 (SC4) adalah permainan simulasi pembangunan kota yang diproduksi oleh Maxis, anak perusahaan Electronic Arts.

Baru!!: Pan European Game Information dan SimCity 4 · Lihat lebih »

Star Ocean: Till the End of Time

Star Ocean: Till the End of Time adalah seri permainan ketiga dari seri permainan Star Ocean.

Baru!!: Pan European Game Information dan Star Ocean: Till the End of Time · Lihat lebih »

StarCraft

StarCraft adalah sebuah permainan strategi dengan waktu nyata yang dibuat oleh Blizzard Entertainment dan merupakan produk pertama dari serial StarCraft.

Baru!!: Pan European Game Information dan StarCraft · Lihat lebih »

StarCraft: Brood War

StarCraft: Brood War adalah versi ekspansi dari permainan video real-time strategy StarCraft yang dirilis pada tahun 1998.

Baru!!: Pan European Game Information dan StarCraft: Brood War · Lihat lebih »

Stronghold Legends

Stronghold Legends adalah permainan real-time strategy berdasarkan istana buatan Firefly Studios.

Baru!!: Pan European Game Information dan Stronghold Legends · Lihat lebih »

Suikoden IV

adalah permainan yang dikembangkan dan diterbitkan oleh Konami untuk Sony PlayStation 2.

Baru!!: Pan European Game Information dan Suikoden IV · Lihat lebih »

Suikoden V

adalah permainan yang dikembangkan dan dipublikasikan oleh Konami untuk Sony PlayStation 2 dan serial permainan video Suikoden.

Baru!!: Pan European Game Information dan Suikoden V · Lihat lebih »

Supreme Ruler 2010

Supreme Ruler 2010 adalah permainan komputer dimana pemain menguasai semua aspek pemerintahan untuk menyatukan dunia yang terpecah dalam negara-negara.

Baru!!: Pan European Game Information dan Supreme Ruler 2010 · Lihat lebih »

The Sims

The Sims adalah permainan komputer simulasi strategik yang dibuat oleh desainer permainan Will Wright, dipublikasi oleh Maxis, dan didistribusikan oleh Electronic Arts.

Baru!!: Pan European Game Information dan The Sims · Lihat lebih »

The Sims 2

The Sims 2 adalah permainan komputer strategik simulasi yang dikembangkan oleh Maxis dan dipublikasi oleh Electronic Arts.

Baru!!: Pan European Game Information dan The Sims 2 · Lihat lebih »

The Sims 2: Holiday Edition

The Sims 2: Holiday Edition adalah sebuah permainan komputer strategi/simulasi yang dikembangkan oleh Maxis dan dipublikasikan oleh Electronic Arts.

Baru!!: Pan European Game Information dan The Sims 2: Holiday Edition · Lihat lebih »

The Sims: House Party

The Sims: House Party adalah paket ekspansi kedua untuk permainan simulasi kehidupan, The Sims.

Baru!!: Pan European Game Information dan The Sims: House Party · Lihat lebih »

The Sims: Makin' Magic

The Sims: Makin' Magic adalah paket ekspansi ketujuh dan terakhir yang dirilis untuk permainan komputer strategi/simulasi The Sims.

Baru!!: Pan European Game Information dan The Sims: Makin' Magic · Lihat lebih »

The Sims: Superstar

The Sims: Superstar adalah paket ekspansi keenam dari tujuh paket ekspansi yang dirilis untuk permainan komputer strategi/simulasi The Sims.

Baru!!: Pan European Game Information dan The Sims: Superstar · Lihat lebih »

The Sims: Unleashed

The Sims: Unleashed adalah paket ekspansi kelima yang dikembangkan dan dipublikasikan oleh Maxis/EA untuk permainan komputer strategi/simulasi The Sims.

Baru!!: Pan European Game Information dan The Sims: Unleashed · Lihat lebih »

The Sims: Vacation

The Sims: Vacation (disebut The Sims: On Holiday di Irlandia, Inggris dan Tiongkok) adalah paket ekspansi keempat yang dirilis untuk permainan video simulasi sosial The Sims.

Baru!!: Pan European Game Information dan The Sims: Vacation · Lihat lebih »

Time Crisis 3

Time Crisis 3 (タイムクライシス3, sering disingkat TC3) adalah nama permainan video rail shooter yang dikembangkan oleh Nex Entertainment (Nextech) dan dipublikasikan oleh Namco.

Baru!!: Pan European Game Information dan Time Crisis 3 · Lihat lebih »

Tycoon City New York

Tycoon City New York adalah permainan (game) yang diproduksi pada tahun 2006 oleh Atari (pembuat yang sama dengan Roller Coaster Tycoon 2 Time Twister dan Roller Coaster Tycoon 3).

Baru!!: Pan European Game Information dan Tycoon City New York · Lihat lebih »

Undang-undang federal anti-propaganda homoseksual Rusia 2013

Undang-Undang Federal tentang Perubahan terhadap Pasal 5 Undang-Undang Perlindungan Anak dari Informasi Berbahaya dan Peraturan Perundang-undangan Lain Federasi Rusia Dengan Maksud Untuk Melindungi Anak-anak dari Persebaran Informasi yang Bertentangan dengan Nilai-nilai Keluarga Tradisional (Федеральный закон от 29 июня 2013 г.) adalah sebuah undang-undang perubahan tingkat federal Rusia yang disahkan oleh Duma pada tanggal 11 Juni 2013 dan ditandatangani oleh Presiden Vladimir Putin pada tanggal 30 Juni 2013.

Baru!!: Pan European Game Information dan Undang-undang federal anti-propaganda homoseksual Rusia 2013 · Lihat lebih »

Victoria II

Victoria II adalah permainan strategi yang dikembangkan oleh Paradox Development Studio dan diterbitkan oleh Paradox Interactive.

Baru!!: Pan European Game Information dan Victoria II · Lihat lebih »

World of Warcraft

World of Warcraft (umumnya disebut WoW) adalah permainan peran daring multipemain masif yang dirilis pada tahun 2004 oleh Blizzard Entertainment.

Baru!!: Pan European Game Information dan World of Warcraft · Lihat lebih »

World of Warcraft: The Burning Crusade

World of Warcraft: The Burning Crusade adalah versi ekspansi pertama untuk MMORPG populer, World of Warcraft.

Baru!!: Pan European Game Information dan World of Warcraft: The Burning Crusade · Lihat lebih »

WRC: Rally Evolved

WRC: Rally Evolved (juga diketahui sebagai World Rally Championship 5: Rally Evolved atau WRC 5) adalah sebuah permainan video WRC untuk PlayStation 2 dan pertama dirilis di Eropa pada 21 Oktober 2005.

Baru!!: Pan European Game Information dan WRC: Rally Evolved · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

PEGI, Pegi.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »