Kami sedang bekerja untuk memulihkan aplikasi Unionpedia di Google Play Store
KeluarMasuk
🌟Kami menyederhanakan desain kami untuk navigasi yang lebih baik!
Instagram Facebook X LinkedIn

Pura

Indeks Pura

Pura Besakih, pura terbesar di pulau Bali. Pura adalah istilah untuk tempat ibadah agama Hindu di Indonesia.

Daftar Isi

  1. 183 hubungan: Abianbase, Mengwi, Badung, Agama Hindu, Ambarawa, Semarang, Arkeologi Klasik, Arsitektur Indonesia, Bale kulkul, Bandar Khalipah, Serdang Bedagai, Barong Bali, Budaya Indonesia, Bukakak, Bulusari, Kalipuro, Banyuwangi, Canang sari, Candi, Candi bentar, Candi Penataran, Candi Prambanan, Candi Simping, Cepoko, Sumberlawang, Sragen, Daerah Istimewa Yogyakarta, Daftar kode pos di Swiss, Daftar penemuan dan penciptaan Indonesia, Danau Bratan, Danau Tamblingan, Depeha, Kubutambahan, Buleleng, Desa Penglipuran, Etiket di Indonesia, Gamelan, Ganesa, Gapura, Garbhagriha, Gedung Sate, Gempa bumi Bali 1979, Gereja Maria Bunda Segala Bangsa, Nusa Dua, Glenmore, Banyuwangi, Hampang, Kotabaru, Hindu di Indonesia, Hinduisme di Jawa, Hubungan Belgia dengan Indonesia, I Nyoman Harry Yudha Saka, Indonesia, Institut Pemerintahan Dalam Negeri, Istana, Kabupaten Banyuwangi, Kabupaten Barito Timur, Kabupaten Bombana, Kabupaten Buton, Kabupaten Karangasem, Kabupaten Mamasa, Kabupaten Muna, Kabupaten Pulang Pisau, ... Memperluas indeks (133 lebih) »

Abianbase, Mengwi, Badung

Abianbase adalah sebuah desa yang berada di dalam kelurahan Abianbase di kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung, Bali, Indonesia.

Lihat Pura dan Abianbase, Mengwi, Badung

Agama Hindu

Sungai Indus di Pakistan, yang merupakan asal dari kata ''Hindu''. Hinduisme merupakan kepercayaan dominan di Asia Selatan, terutama di India dan Nepal, yang mengandung beraneka ragam tradisi.

Lihat Pura dan Agama Hindu

Ambarawa, Semarang

Ambarawa (Ambarawa) adalah sebuah kota kecamatan yang terletak di Kabupaten Semarang, Jawa Tengah, Indonesia.

Lihat Pura dan Ambarawa, Semarang

Arkeologi Klasik

Arkeologi Klasik merupakan salah satu bidang kajian dalam ilmu arkeologi di Indonesia.

Lihat Pura dan Arkeologi Klasik

Arsitektur Indonesia

Masjid Agung Yogyakarta memperlihatkan arsitektur Jawa dan mengambil warisan Hindu yaitu atap Meru. Arsitektur Indonesia dipengaruhi oleh keanekaragaman budaya, sejarah dan geografi di Indonesia.

Lihat Pura dan Arsitektur Indonesia

Bale kulkul

Kecamatan Mengwi, Bali. Bale kulkul atau bale kul-kul ("paviliun drum" dalam bahasa Bali) sebuah paviliun Bali yang sesuai dengan namanya, merupakan bale atau bangunan untuk penempatan kulkul atau kentungan.

Lihat Pura dan Bale kulkul

Bandar Khalipah, Serdang Bedagai

Bandar Khalipah adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Serdang Bedagai, Sumatera Utara, Indonesia.

Lihat Pura dan Bandar Khalipah, Serdang Bedagai

Barong Bali

Barong Bali adalah satu di antara begitu banyak ragam seni pertunjukan Bali.

Lihat Pura dan Barong Bali

Budaya Indonesia

Budaya Indonesia adalah seluruh kebudayaan nasional, kebudayaan lokal, maupun kebudayaan asal asing yang telah ada di Indonesia sebelum Indonesia merdeka pada tahun 1945.

Lihat Pura dan Budaya Indonesia

Bukakak

Bukakak adalah upacara yang bermakna permohonan kepada Sang Pencipta (Dewi Kesuburan) untuk memberikan kesuburan bagi tanah pertanian yang diolah, dan juga berharap mendapatkan hasil panen yang baik.

Lihat Pura dan Bukakak

Bulusari, Kalipuro, Banyuwangi

Bulusari adalah desa di kecamatan Kalipuro, Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur, Indonesia.

Lihat Pura dan Bulusari, Kalipuro, Banyuwangi

Canang sari

''Canang sari'' di pantai Kuta Canang sari adalah upakāra (perlengkapan) keagamaan umat Hindu di Bali untuk persembahan tiap harinya.

Lihat Pura dan Canang sari

Candi

Kompleks candi Prambanan, candi Hindu terbesar di Indonesia. Candi adalah istilah dalam Bahasa Indonesia (serapan dari bahasa Jawa Kuno) yang merujuk kepada sebuah bangunan keagamaan tempat ibadah peninggalan purbakala yang berasal dari peradaban Hindu-Buddha.

Lihat Pura dan Candi

Candi bentar

Gerbang Wringin Lawang di Trowulan, salah satu candi bentar tertua di Indonesia, peninggalan Majapahit. Candi bentar (terbelah) adalah sebutan bagi bangunan gapura berbentuk dua bangunan serupa dan sebangun tetapi merupakan simetri cermin yang membatasi sisi kiri dan kanan pintu masuk.

Lihat Pura dan Candi bentar

Candi Penataran

Candi Penataran atau nama aslinya adalah Candi Palah adalah sebuah gugusan candi bersifat keagamaan Hindu Siwaitis yang terletak di Desa Penataran, Kecamatan Nglegok, Kabupaten Blitar, Jawa Timur.

Lihat Pura dan Candi Penataran

Candi Prambanan

Candi Prambanan (Caṇḍi Prambanan) adalah bangunan candi bercorak agama Hindu terbesar di Indonesia yang dibangun pada abad ke-9 Masehi. Candi yang juga disebut sebagai Rara Jonggrang ini dipersembahkan untuk Trimurti, tiga dewa utama Hindu yaitu dewa Brahma sebagai dewa pencipta, dewa Wisnu sebagai dewa pemelihara, dan dewa Siwa sebagai dewa pemusnah.

Lihat Pura dan Candi Prambanan

Candi Simping

Candi Simping saat ini Candi Simping atau Candi Sumberjati adalah sebuah candi yang terletak di Dusun Krajan, Desa Sumberjati, Kecamatan Kademangan, Kabupaten Blitar, Provinsi Jawa Timur Indonesia.

Lihat Pura dan Candi Simping

Cepoko, Sumberlawang, Sragen

Cepoko adalah desa di kecamatan Sumberlawang, Sragen, Jawa Tengah, Indonesia.

Lihat Pura dan Cepoko, Sumberlawang, Sragen

Daerah Istimewa Yogyakarta

Daerah Istimewa Yogyakarta (disingkat DIY, ꦝꦌꦫꦃꦆꦱ꧀ꦠꦶꦩꦺꦮꦪꦺꦴꦒꦾꦏꦂꦠ,, pelafalan tidak resmi: Jogja/Jogjakarta) adalah Daerah Istimewa setingkat provinsi di Indonesia yang merupakan peleburan dari Negara Kesultanan Yogyakarta dan Negara Kadipaten Paku Alaman.

Lihat Pura dan Daerah Istimewa Yogyakarta

Daftar kode pos di Swiss

Berikut merupakan daftar kodepos di Swiss Lihat daftar kodepos di Swiss dan Liechtenstein sebagai pengenalan.

Lihat Pura dan Daftar kode pos di Swiss

Daftar penemuan dan penciptaan Indonesia

Bangsa Indonesia telah mengembangkan tradisi panjang teknik fermentasi, di antaranya adalah tempe, oncom, tuak, brem, dan tapai. Layar tanja, sebuah penemuan Indonesia yang berpengaruh global, karena memungkinkan kapal untuk berlayar melawan angin. Daftar penemuan dan penciptaan Indonesia ini memerinci kesenian dan teknik pribumi, kreasi budaya, penemuan ilmiah, produk-produk karya anak bangsa, dan sumbangsih rakyat di kepulauan Indonesia — baik negara kuno dan modern Indonesia.

Lihat Pura dan Daftar penemuan dan penciptaan Indonesia

Danau Bratan

Danau Bratan (aksara Bali: ᬤᬦᬸᬩ᭄ᬭᬢᬦ᭄) adalah sebuah danau yang terletak di kawasan Bedugul, Desa Candikuning, Kecamatan Baturiti, Kabupaten Tabanan, Bali.

Lihat Pura dan Danau Bratan

Danau Tamblingan

Danau Tamblingan Danau Tamblingan (Aksara Bali: ᬤᬦᬸᬢᬫ᭄ᬩᭂᬮᬶᬗᬦ᭄) adalah sebuah danau yang terletak di lereng sebelah utara Gunung Lesung, kawasan Desa Munduk, Kecamatan Banjar, Kabupaten Buleleng, Bali.

Lihat Pura dan Danau Tamblingan

Depeha, Kubutambahan, Buleleng

Depeha adalah desa yang berada di kecamatan Kubutambahan, Kabupaten Buleleng, Bali, Indonesia.

Lihat Pura dan Depeha, Kubutambahan, Buleleng

Desa Penglipuran

Seorang anak kecil sedang belajar menari di Desa Penglipuran. Penglipuran adalah salah satu desa adat dari Kabupaten Bangli, Provinsi Bali, Indonesia.

Lihat Pura dan Desa Penglipuran

Etiket di Indonesia

Ragam kode etik dan etiket di Indonesia mengatur tata krama dalam perilaku sosial dan karena itu dinilai sangat penting.

Lihat Pura dan Etiket di Indonesia

Gamelan

Gamelan adalah musik ansambel tradisional di Indonesia yang memiliki tangga nada pentatonis dalam sistem tangga nada (laras) slendro dan pelog.

Lihat Pura dan Gamelan

Ganesa

Ganesa adalah salah satu dewa terkenal dalam agama Hindu dan banyak dipuja oleh umat Hindu, yang memiliki gelar sebagai Dewa pengetahuan dan kecerdasan, Dewa pelindung, Dewa penolak bala/bencana dan Dewa kebijaksanaan.

Lihat Pura dan Ganesa

Gapura

Gapura (dari Sanskerta: gopura) adalah bangunan berupa pintu masuk atau gerbang ke suatu kawasan.

Lihat Pura dan Gapura

Garbhagriha

Umat Hindu berdoa di depan garbhagriha Kuil Chennakesava di Belur, yang ditempati arca dewa Wisnu. Garbhagriha (bahasa Sanskerta: गर्भगॄह, garbhagṛha) adalah bilik yang paling dikeramatkan di dalam mandira (kuil, pura, dewastana, atau rumah ibadat agama Hindu), tempat persemayaman murti (patung atau lambang) dari dewa utama yang dipuja di kuil itu.

Lihat Pura dan Garbhagriha

Gedung Sate

Gedung Sate bagian belakang Gedung Sate Gedung Sate merupakan gedung kantor Gubernur Jawa Barat.

Lihat Pura dan Gedung Sate

Gempa bumi Bali 1979

Gempa bumi Bali 1979 terjadi pada dengan skala 6.2.

Lihat Pura dan Gempa bumi Bali 1979

Gereja Maria Bunda Segala Bangsa, Nusa Dua

Paroki Maria Bunda Segala Bangsa Nusa Dua merupakan sebuah paroki dari Gereja Katolik Roma di Keuskupan Denpasar; berpusat di Nusa Dua, di Kelurahan Benoa, Kecamatan Kuta Selatan, Kabupaten Badung provinsi Bali.

Lihat Pura dan Gereja Maria Bunda Segala Bangsa, Nusa Dua

Glenmore, Banyuwangi

Glenmore adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Banyuwangi, Provinsi Jawa Timur, Indonesia.

Lihat Pura dan Glenmore, Banyuwangi

Hampang, Kotabaru

Kecamatan Hampang adalah salah satu kecamatan yang berada di wilayah Kabupaten Kotabaru, Kalimantan Selatan.

Lihat Pura dan Hampang, Kotabaru

Hindu di Indonesia

Hindu Bali. Agama Hindu di Indonesia berjumlah sebesar 1,69% dari total populasi Indonesia, dengan 86,91% di Bali dan Nusa Tenggara Barat.

Lihat Pura dan Hindu di Indonesia

Hinduisme di Jawa

Simbol "'''Om'''" Hindu Jawa Agama Hindu Jawa adalah suatu bentuk tradisi Hindu yang berkembang di Jawa.

Lihat Pura dan Hinduisme di Jawa

Hubungan Belgia dengan Indonesia

Hubungan Belgia dan Indonesia terjalin sejak tahun 1949.

Lihat Pura dan Hubungan Belgia dengan Indonesia

I Nyoman Harry Yudha Saka

Ir.

Lihat Pura dan I Nyoman Harry Yudha Saka

Indonesia

Indonesia, dikenal dengan nama resmi Republik Indonesia atau lebih lengkapnya Negara Kesatuan Republik Indonesia, adalah negara kepulauan di Asia Tenggara yang dilintasi garis khatulistiwa dan berada di antara daratan benua Asia dan Oseania sehingga dikenal sebagai negara lintas benua, serta antara Samudra Pasifik dan Samudra Hindia.

Lihat Pura dan Indonesia

Institut Pemerintahan Dalam Negeri

Institut Pemerintahan Dalam Negeri (Bahasa Inggris: Institute of Home Affairs Governance) disingkat IPDN adalah Perguruan Tinggi Kedinasan di bawah Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia, yang menyelenggarakan pendidikan tinggi kepamongprajaan dan menyiapkan kader pemerintahan dalam negeri di lingkungan pemerintah pusat dan pemerintah daerah.

Lihat Pura dan Institut Pemerintahan Dalam Negeri

Istana

Sahandhap Sampeyan Dalem Ingkang Sinuhun Kanjeng Sri Susuhunan Pakubuwana ingkang Jumeneng Kaping XIII dan keluarga. Istana adalah sebuah bangunan besar atau megah yang biasanya didiami oleh keluarga kerajaan, keluarga kepala negara, atau petinggi lainnya.

Lihat Pura dan Istana

Kabupaten Banyuwangi

Banyuwangi atau Byanyuwangai adalah sebuah wilayah kabupaten di Provinsi Jawa Timur, Indonesia.

Lihat Pura dan Kabupaten Banyuwangi

Kabupaten Barito Timur

Kabupaten Barito Timur adalah sebuah wilayah kabupaten yang terletak di Provinsi Kalimantan Tengah, Indonesia.

Lihat Pura dan Kabupaten Barito Timur

Kabupaten Bombana

Kabupaten Bombana adalah salah satu Daerah Tingkat II yang berada di provinsi Sulawesi Tenggara, Indonesia, dengan ibu kota Rumbia.

Lihat Pura dan Kabupaten Bombana

Kabupaten Buton

Kabupaten Buton adalah salah satu kabupaten di Provinsi Sulawesi Tenggara, Indonesia.

Lihat Pura dan Kabupaten Buton

Kabupaten Karangasem

Karangasem adalah sebuah wilayah kabupaten yang terletak di Provinsi Bali, Indonesia.

Lihat Pura dan Kabupaten Karangasem

Kabupaten Mamasa

Kabupaten Mamasa adalah salah satu kabupaten yang berada di Provinsi Sulawesi Barat, Indonesia.

Lihat Pura dan Kabupaten Mamasa

Kabupaten Muna

Kabupaten Muna adalah salah satu Daerah Tingkat II atau kabupaten yang berada di provinsi Sulawesi Tenggara, Indonesia, dengan Ibu kota di Raha.

Lihat Pura dan Kabupaten Muna

Kabupaten Pulang Pisau

Kabupaten Pulang Pisau adalah salah satu kabupaten di provinsi Kalimantan Tengah, Indonesia.

Lihat Pura dan Kabupaten Pulang Pisau

Kabupaten Semarang

Kabupaten Semarang (ꦱꦼꦩꦫꦁ) adalah salah satu kabupaten di Provinsi Jawa Tengah, Indonesia.

Lihat Pura dan Kabupaten Semarang

Kabupaten Wakatobi

Kabupaten Wakatobi adalah salah satu kabupaten di provinsi Sulawesi Tenggara, Indonesia.

Lihat Pura dan Kabupaten Wakatobi

Kakawin Aji Palayon

Salah satu latar budaya Bali yang terkandung dalam karya sastra Bali Kakawin Aji Palayon adalah salah satu karya sastra Bali klasik yang dikarang oleh Ida Bagus Putu Bek dari Geria Suci.

Lihat Pura dan Kakawin Aji Palayon

Kalibaru, Banyuwangi

Gunung Raung dilihat dari Kalibaru (1927) Gunung Raung dilihat dari Kalibaru (2013) Kantor Camat Kalibaru, Banyuwangi Kalibaru adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Banyuwangi, Provinsi Jawa Timur, Indonesia.

Lihat Pura dan Kalibaru, Banyuwangi

Kalimantan Selatan

Kalimantan Selatan (disingkat Kalsel) adalah salah satu provinsi yang berada di pulau Kalimantan, Indonesia.

Lihat Pura dan Kalimantan Selatan

Kemboja

Kemboja Pusat Bahasa Departemen Pendidikan Republik Indonesia, kamboja, atau semboja Pusat Bahasa Departemen Pendidikan Republik Indonesia adalah sekelompok tumbuhan dalam genus Plumeria.

Lihat Pura dan Kemboja

Kerajaan Gelgel

Kerajaan Gelgel adalah salah satu kerajaan yang pernah didirikan di Pulau Bali.

Lihat Pura dan Kerajaan Gelgel

Kimpulan

Candi Kimpulan (juga dikenal sebagai candi Pustakasala) (Pustakasala) adalah sebuah peninggalan purbakala di lokasi kampus Universitas Islam Indonesia (UII) di Dusun Kimpulan, Desa Umbulmartani, Kecamatan Ngemplak, Sleman, Yogyakarta, Indonesia.

Lihat Pura dan Kimpulan

Klinting, Somagede, Banyumas

Klinting adalah desa di kecamatan Somagede, Banyumas, Jawa Tengah, Indonesia.

Lihat Pura dan Klinting, Somagede, Banyumas

Kota Ambon

Ambon atau Ambong dalam bahasa setempat (diucapkan sebagai) adalah ibu kota dan kota terbesar dari Provinsi Maluku.

Lihat Pura dan Kota Ambon

Kota Banjarmasin

Banjarmasin adalah kota terbesar di provinsi Kalimantan Selatan, yang berada di Indonesia.

Lihat Pura dan Kota Banjarmasin

Kota Baubau

Kota Baubau adalah sebuah kota di Pulau Buton, Sulawesi Tenggara, Indonesia.

Lihat Pura dan Kota Baubau

Kota Binjai

Binjai (abjad Jawi: بنجاي) adalah salah satu kota di Provinsi Sumatera Utara, Indonesia.

Lihat Pura dan Kota Binjai

Kota Depok

Kota Depok adalah sebuah kota yang terletak di Provinsi Jawa Barat, Indonesia.

Lihat Pura dan Kota Depok

Kota Kediri

Kediri (Kadhiri) adalah sebuah kota yang berada di provinsi Jawa Timur, Indonesia.

Lihat Pura dan Kota Kediri

Kota Kendari

Kendari adalah nama kotamadya dan juga sebagai ibukota dari provinsi Sulawesi Tenggara, Indonesia.

Lihat Pura dan Kota Kendari

Kota Malang

Malang (Jawa: Malang; Osob Kiwalan: Ngalam) adalah sebuah kota yang terletak di provinsi Jawa Timur, Indonesia,.

Lihat Pura dan Kota Malang

Kuil

Erechtheion di Athena, Yunani, dikaitkan dengan beberapa peninggalan paling kuno dan suci dari Athena, seperti Palladion, sebuah ''xoanon'' dari Athena Polias Candi Borobudur, candi Buddhis terbesar di dunia, Jawa Tengah, Indonesia. Kuil (dari koil) adalah bangunan yang disediakan untuk ritual dan kegiatan spiritual seperti doa dan pengorbanan.

Lihat Pura dan Kuil

Kuranji, Tanah Bumbu

Kuranji adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Tanah Bumbu, Kalimantan Selatan, Indonesia.

Lihat Pura dan Kuranji, Tanah Bumbu

Lanskap kultur Provinsi Bali

Lanskap kultur Provinsi Bali adalah sebuah lanskap yang berada di Provinsi Bali, yang ditetapkan menjadi salah satu Situs Warisan Dunia UNESCO pada Tahun 2012.

Lihat Pura dan Lanskap kultur Provinsi Bali

Lembaga sosial

Lembaga sosial atau dikenal juga sebagai lembaga kemasyarakatan salah satu jenis lembaga yang mengatur rangkaian tata cara dan prosedur dalam melakukan hubungan antar manusia saat mereka menjalani kehidupan bermasyarakat dengan tujuan mendapatkan keteraturan hidup.

Lihat Pura dan Lembaga sosial

Lore Peore, Poso

Lore Peore adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Poso, Sulawesi Tengah, Indonesia.

Lihat Pura dan Lore Peore, Poso

Majapahit

Majapahit (꧋ꦩꦙꦥꦲꦶꦠ꧀;; Sanskerta: Vilvatikta; Kawi: Wilwatikta)Literatur istana yang terpengaruh budaya India menggunakan nama Sanskerta ini, yang berarti sama dengan kata "Majapahit", contohnya pada Nagarakretagama pupuh 1 bait 2 dan Kidung Harsawijaya.

Lihat Pura dan Majapahit

Makrampai, Tebas, Sambas

Makrampai adalah desa yang terdapat di Kecamatan Tebas, Kabupaten Sambas, Kalimantan Barat.

Lihat Pura dan Makrampai, Tebas, Sambas

Mandala Wisata Wenara Wana

Pengunjung ketika sedang memberi makan para monyet di Hutan Monyet Mandala Suci Wenara Wana atau disebut juga Monkey Forest Ubud merupakan sebuah tempat cagar alam dan kompleks candi yang terletak di desa Padangtegal Ubud, Bali.

Lihat Pura dan Mandala Wisata Wenara Wana

Melasti

Melasti Melasti ring sisin pasih Melasti ring Gianyar, Bali Pantai Melasti di selatan Pulau Bali sering digunakan sebagai tempat untuk upacara Melasti. Melasti adalah upacara pensucian diri untuk menyambut hari raya Nyepi oleh seluruh umat Hindu di Bali.

Lihat Pura dan Melasti

Melukat

Melukat di Pura Tirta Empul Melukat adalah upacara pembersihan pikiran dan jiwa secara spiritual dalam diri manusia.

Lihat Pura dan Melukat

Mengening, Kubutambahan, Buleleng

Mengening adalah sebuah desa yang terletak di Kecamatan Kubutambahan, Kabupaten Buleleng, Provinsi Bali, Indonesia.

Lihat Pura dan Mengening, Kubutambahan, Buleleng

Munggu, Mengwi, Badung

Munggu adalah salah satu desa di kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung, Provinsi Bali, Indonesia.

Lihat Pura dan Munggu, Mengwi, Badung

Museum Buleleng

Museum Buleleng adalah museum khusus yang berada di dalam kawasan Pura Seni Sasana Budaya, Singaraja, Kabupaten Buleleng, Provinsi Bali.

Lihat Pura dan Museum Buleleng

Nabire, Nabire

Nabire merupakan sebuah distrik yang terletak di Kabupaten Nabire, Provinsi Papua Tengah, Indonesia.

Lihat Pura dan Nabire, Nabire

Negara: The Theatre State in Nineteenth-Century Bali

Peta kerajaan di Bali Negara: The Theatre State in Nineteenth-Century Bali adalah sebuah buku yang ditulis oleh antropolog Clifford Geertz.

Lihat Pura dan Negara: The Theatre State in Nineteenth-Century Bali

Ngandul, Sumberlawang, Sragen

Ngandul adalah desa di kecamatan Sumberlawang, Sragen, Jawa Tengah, Indonesia.

Lihat Pura dan Ngandul, Sumberlawang, Sragen

Ngayah

Ngayah adalah sebuah kearifan lokal yang ada, tumbuh dan berkembang di Bali.

Lihat Pura dan Ngayah

Ngerebong

Ngerebong adalah sebuah banjar di bali.

Lihat Pura dan Ngerebong

Noesa Penida (film 1988)

Noesa Penida (Pelangi Kasih Pandansari) merupakan film drama Indonesia tahun 1988.

Lihat Pura dan Noesa Penida (film 1988)

Odalan

Odalan atau Piodalan merupakan upacara peringatan hari lahirnya sebuah tempat suci umat Hindu yaitu Pura.

Lihat Pura dan Odalan

Orang Austronesia

Bangsa Austronesia atau suku-suku penutur bahasa Austronesia adalah sekumpulan etnolinguistik atau gabungan berbagai etnis besar di benua Asia (khususnya Asia Tenggara), sebagian Oseania dan sebagian kecil Afrika yang memakai bahasa-bahasa dari keluarga Austronesia.

Lihat Pura dan Orang Austronesia

Padangbai, Manggis, Karangasem

Padangbai adalah sebuah desa di Kecamatan Manggis, Kabupaten Karangasem, di sisi timur Pulau Bali, Indonesia.

Lihat Pura dan Padangbai, Manggis, Karangasem

Paduraksa

Candi Bajangratu di kompleks Trowulan adalah suatu paduraksa. Paduraksa (padu, tepi dan rakṣa, pelindung) adalah bangunan berbentuk gapura yang memiliki atap penutup,(diunduh 27 Desember 2012) yang lazim ditemukan dalam arsitektur kuno dan klasik di Jawa dan Bali.

Lihat Pura dan Paduraksa

Paloh, Sambas

Paloh adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Sambas, Kalimantan Barat, Indonesia.

Lihat Pura dan Paloh, Sambas

Pamona Barat, Poso

Pamona Barat adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Poso, Sulawesi Tengah, Indonesia.

Lihat Pura dan Pamona Barat, Poso

Pandan, Tapanuli Tengah

Pandan adalah sebuah kecamatan sekaligus Ibukota dari kabupaten Tapanuli Tengah, provinsi Sumatera Utara, Indonesia.

Lihat Pura dan Pandan, Tapanuli Tengah

Pantai Balekambang

Pantai Balekambang Pura Kecil diatas Pulau Batu, 100 meter lepas Pantai Balekambang Pantai Balekambang adalah sebuah pantai di pesisir selatan yang terletak di tepi Samudra Indonesia secara administratif masuk wilayah Dusun Sumber Jambe, Desa Srigonco, Kecamatan Bantur, Kabupaten Malang, Jawa Timur dan merupakan salah satu wisata di Kabupaten Malang sejak 1985 hingga kini.

Lihat Pura dan Pantai Balekambang

Pantai Kusamba, Bali

Pantai Kusamba adalah pantai yang terletak di Desa Kusamba, kecamatan Dawan, Kabupaten Klungkung.

Lihat Pura dan Pantai Kusamba, Bali

Pantai Pulau Merah

Pulau Merah atau Pulo Merah (Red Island dalam Bahasa Inggris) adalah objek wisata pantai yang terletak di Kecamatan Pesanggaran, Kabupaten Banyuwangi, Provinsi Jawa Timur.

Lihat Pura dan Pantai Pulau Merah

Pariwisata di Kepulauan Riau

Pariwisata di Kepulauan Riau merupakan salah satu sektor utama yang membantu kemajuan pertumbuhan ekonomi di Kepulauan Riau, Indonesia.

Lihat Pura dan Pariwisata di Kepulauan Riau

Parung, Bogor

Parung (aksara Sunda: ᮕᮛᮥᮀ) adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Bogor, Jawa Barat yang terdiri dari sembilan desa.

Lihat Pura dan Parung, Bogor

Pasar Melayu, Sambas, Sambas

Pasar Melayu merupakan salah satu desa yang terdapat di Kecamatan Sambas, Kabupaten Sambas, Kalimantan Barat.

Lihat Pura dan Pasar Melayu, Sambas, Sambas

Pegayaman, Sukasada, Buleleng

Pegayaman adalah desa di kecamatan Sukasada, Buleleng, Provinsi Bali, Indonesia.

Lihat Pura dan Pegayaman, Sukasada, Buleleng

Pekalongan, Lampung Timur

Pekalongan adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Lampung Timur, Lampung, Indonesia.

Lihat Pura dan Pekalongan, Lampung Timur

Pendeta

Pendeta (Dewanagari: पण्डित, paṇḍit) adalah sebutan bagi pemimpin agama.

Lihat Pura dan Pendeta

Pengasinan, Rawalumbu, Bekasi

Pengasinan adalah kelurahan yang berada di kecamatan Rawalumbu, Kota Bekasi, Jawa Barat, Indonesia.

Lihat Pura dan Pengasinan, Rawalumbu, Bekasi

Peninggalan sejarah Nglambangan

Peninggalan Sejarah Nglambangan, merupakan situs peninggalan bersejarah yang berlokasi di desa Nglambangan, kecamatan Wungu, tepatnya berjarak delapan kilometer ke arah timur dari kota Madiun menuju desa Dungus.

Lihat Pura dan Peninggalan sejarah Nglambangan

Penunggun karang

pelinggih penunggun karang.

Lihat Pura dan Penunggun karang

Pesta Olahraga Pantai Asia 2008

Maskot Asian Beach Games Bali 2008 Pesta Olahraga Pantai Asia 2008 (2008 Asian Beach Games), secara resmi dikenal Pesta Olahraga Pantai Asia Pertama dan Bali 2008 adalah Pesta Olahraga Pantai Asia yang pertama dan diadakan di Bali, Indonesia pada 18 hingga 26 Oktober 2008.

Lihat Pura dan Pesta Olahraga Pantai Asia 2008

Prangko

Pekan Olahraga Nasional XVII, 2008 Salah satu perangko yang diterbitkan dalam acara Peringatan 50 tahun berdirinya PBB tahun 1995 Prangko (dari franco, "dengan ongkos kirim yang dibayar oleh pengirim") adalah label atau carik, atau teraan di atas kertas dengan bentuk dan ukuran tertentu, baik bergambar maupun tidak bergambar, yang memuat nama negara penerbit atau tanda gambar yang merupakan ciri khas negara penerbit, dan mempunyai nilai nominal tertentu berupa angka dan/atau huruf.

Lihat Pura dan Prangko

Prasasti Babahan

Prasasti Babahan merupakan kumpulan dari beberapa lempeng tembaga, yang ditemukan di Pura Puseh Jambelangu, Desa Adat Bolangan, yaitu di Desa Babahan, Penebel, Tabanan, Bali.

Lihat Pura dan Prasasti Babahan

Prasasti Blanjong

Prasasti Blanjong (atau Belanjong) adalah sebuah prasasti yang memuat sejarah tertulis tertua tentang Pulau Bali.

Lihat Pura dan Prasasti Blanjong

Pura Batu Bolong

Pura Batu Bolong Pura Batu Bolong adalah sebuah pura yang terletak di Kabupaten Lombok Barat, Provinsi Nusa Tenggara Barat, Indonesia.

Lihat Pura dan Pura Batu Bolong

Pura Beji Ananthaboga

Pura Beji Ananthaboga adalah sebuah pura dan petirtaan yang terletak di lereng Gunung Raung serta menempati wilayah Perhutani KPH Banyuwangi Barat seluas 3 hektar.

Lihat Pura dan Pura Beji Ananthaboga

Pura Beji Sangsit

Pura Beji di Sangsit Pura Beji Sangsit merupakan sebuah pura di Desa Sangsit, Kecamatan Sawan, Buleleng dengan jarak sekitar 8 km dari kota Singaraja ke arah timur yang merupakan salah satu warisan peninggalan leluhur yang kini masih terjaga keasriannya.

Lihat Pura dan Pura Beji Sangsit

Pura Besakih

Pura Besakih (aksara Bali: ᬧᬸᬭ​ᬩᭂᬲᬓᬶᬄ) adalah sebuah komplek Pura yang terletak di Desa Besakih, Kecamatan Rendang, Kabupaten Karangasem, Bali, Indonesia.

Lihat Pura dan Pura Besakih

Pura Dalem Agung Padangtegal

Lokasi di Bali Pura Dalem Agung Padangtegal merupakan salah satu dari tiga pura Hindu yang berlokasi di Suaka Hutan Kera Suci yang bernama Ubud Monkey Forest di kompleks Mandala Wisata Wenara Wana, Padangtegal, Kecamatan Ubud, Kabupaten Gianyar, Provinsi Bali, Indonesia.

Lihat Pura dan Pura Dalem Agung Padangtegal

Pura Dalem Jagaraga

Pura Dalem Jagaraga Pura Dalem Jagaraga disebut juga Pura Dalem Segara Madhu merupakan sebuah pura yang terletak di Desa Jagaraga, Kecamatan Sawan, Buleleng, sekitar 11 km sebelah timur Kota Singaraja, di pinggir jalan jurusan Singaraja-Sawan.

Lihat Pura dan Pura Dalem Jagaraga

Pura Dalem Sangsit

Pura Dalem Sangsit adalah sebuah pura yang terletak sekitar 8 km dari Singaraja, Bali dan sekitar 500 m dari Sangsit.

Lihat Pura dan Pura Dalem Sangsit

Pura Goa Lawah

Pura Goa Lawah Pura Goa Lawah merupakan sebuah pura yang terletak di Desa Pasinggahan, Kecamatan Dawan, Kabupaten Klungkung, Bali, yang berjarak sekitar 40 km dari ibu kota Bali, Denpasar.

Lihat Pura dan Pura Goa Lawah

Pura Kebo Edan

Pura Kebo Edan adalah tempat peribadatan Hindu yang terletak di Desa Pejeng, Tampaksiring, Gianyar, Bali.

Lihat Pura dan Pura Kebo Edan

Pura Kehen

Pura Kehen Pura Kehen adalah sebuah pura Hindu yang berlokasi di Kelurahan Cempaga, Kecamatan Bangli, Kabupaten Bangli, Bali, Indonesia, sekitar 45 km dari pusat Kota Denpasar.

Lihat Pura dan Pura Kehen

Pura Kerti Bhuana

Umat Hindu saat sembahyang di Pura Kerti Bhuana, Way Lunik, Panjang, Bandar Lampung. Pura Jagatnatha Kerti Bhuana atau Pura Kerti Bhuana merupakan pura yang berada di wilayah Kelurahan Way Lunik, Kecamatan Panjang, Bandar Lampung, tepatnya di Jalan Bypass Soekarno-Hatta.

Lihat Pura dan Pura Kerti Bhuana

Pura Luhur Uluwatu

Pura Luhur Uluwatu Pemandangan dari arah Pura Luhur Uluwatu Pura Luhur Uluwatu atau Pura Uluwatu merupakan pura yang berada di wilayah Desa Adat Pecatu, Kecamatan Kuta Selatan, Kabupaten Badung.

Lihat Pura dan Pura Luhur Uluwatu

Pura Maospahit

Pura Maospahit adalah sebuah kuil Hindu Bali atau pura yang terletak di Denpasar, Bali.

Lihat Pura dan Pura Maospahit

Pura Meduwe Karang

Tempat pemujaan utama Pura Meduwe Karang. Pura Meduwe Karang atau Pura Maduwe Karang adalah sebuah pura yang terletak di Desa Kubutambahan, Kecamatan Kubutambahan, sekitar 12 km sebelah timur dari Singaraja di Kabupaten Buleleng, Bali Utara.

Lihat Pura dan Pura Meduwe Karang

Pura Pancering Jagat Terunyan

Pura Pancering Jagat Terunyan (Pura Bali Dèsa Pancering Jagat Bali) adalah salah satu pura tertua di Bali yang memiliki peninggalan megalitikum berupa patung setinggi 4 meter.

Lihat Pura dan Pura Pancering Jagat Terunyan

Pura Parahyangan Agung Jagatkarta

Pelinggih candi yang dibangun untuk menghormati Prabu Siliwangi di Pura Parahyangan Agung Jagatkarta. Pura Parahyangan Agung Jagatkarta (Sunda: ᮕᮥᮛ ᮕᮛᮠᮡᮍᮔ᮪ ᮃᮌᮥᮀ ᮏᮌᮒ᮪ᮊᮁᮒ) berarti "alam dewata suci sempurna" atau sering disebut hanya Pura Jagatkarta adalah pura agama Hindu Nusantara yang terletak di Bogor, Jawa Barat, Indonesia.

Lihat Pura dan Pura Parahyangan Agung Jagatkarta

Pura Penataran Agung Lempuyang

Pura Penataran Agung Lempuyang adalah sebuah pura yang terletak di lereng Gunung Lempuyang di Karangasem, Bali.

Lihat Pura dan Pura Penataran Agung Lempuyang

Pura Penataran Sasih

Pura Penataran Sasih Pura Penataran Sasih adalah Pura penataran yang paling terkenal di kabupaten Gianyar, Pura Penataran Sasih hanya berjarak beberapa ratus meter dari Pura Pusering Jagat sebuah candi Hindu yang terletak di Banjar Intaran, Desa Pejeng, Kecamatan Tampaksiring, Kabupaten Gianyar, Bali.

Lihat Pura dan Pura Penataran Sasih

Pura Pengukur-ukuran

Pura Pengukur-ukuran adalah tempat ibadah agama Hindu, di Indonesia yang ada di Dusun Sawagunung, Desa Pejeng Kelod, Kecamatan Tampaksiring, Kabupaten Gianyar, Propinsi Bali.

Lihat Pura dan Pura Pengukur-ukuran

Pura Pusering Jagat

Pura Pusering Jagat adalah istilah untuk menyebut pura tertentu diantara 6 Pura Kayangan Jagat.

Lihat Pura dan Pura Pusering Jagat

Pura Sakenan

Pura Sakenan adalah salah satu pura penting yang terletak di wilayah selatan Bali, berada di atas pantai di barat laut Pulau Serangan, yaitu sebuah pulau kecil yang berjarak sekitar 10 kilometer di selatan Denpasar.

Lihat Pura dan Pura Sakenan

Pura Ulun Danu Batur

Pura Ulun Danu Batur (juga dikenal sebagai "Pura Batur" atau "Pura Ulun Danu") adalah Pura yang terletak di pulau Bali, Indonesia.

Lihat Pura dan Pura Ulun Danu Batur

Pura Ulun Danu Bratan

Bagian dari kompleks pura yang terletak di pinggir Danau Beratan Pura Ulun Danu Bratan, Pura Ulun Danu Beratan atau Bratan Pura merupakan sebuah pura dan candi air besar di Bali, Indonesia - candi utama air lainnya menjadi Pura Ulun Danu Batur.

Lihat Pura dan Pura Ulun Danu Bratan

Ragajaya

Sri Maharaja Sri Ragajaya adalah seorang raja Bali yang memerintah pada pertengahan abad ke-12 Masehi.

Lihat Pura dan Ragajaya

Rambu lalu lintas

Rambu pendahulu penunjuk jurusan di jalan tol Jagorawi Rambu lalu lintas adalah bagian dari perlengkapan jalan yang memuat lambang, huruf, angka, kalimat dan/atau perpaduan di antaranya, yang digunakan untuk memberikan peringatan, larangan, perintah dan petunjuk bagi pemakai jalan.

Lihat Pura dan Rambu lalu lintas

Rawalumbu, Bekasi

Rawalumbu adalah sebuah kecamatan yang terletak di Kota Bekasi, Provinsi Jawa Barat, Indonesia.

Lihat Pura dan Rawalumbu, Bekasi

Rendang, Karangasem

Kecamatan Rendang adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Karangasem, Bali, Indonesia.

Lihat Pura dan Rendang, Karangasem

Sading, Mengwi, Badung

Sading adalah kelurahan di kecamatan Mengwi, Badung, Bali, Indonesia.

Lihat Pura dan Sading, Mengwi, Badung

Sambaliung, Berau

Sambaliung adalah kecamatan di Kabupaten Berau, Kalimantan Timur, Indonesia.

Lihat Pura dan Sambaliung, Berau

Sangeh

Sangeh adalah sebuah tempat pariwisata di pulau Bali yang terletak di Desa Sangeh, Kecamatan Abiansemal, Kabupaten Badung, Bali, Indonesia.

Lihat Pura dan Sangeh

Sangsit, Sawan, Buleleng

Sangsit adalah sebuah desa yang terletak beberapa kilometer di sebelah timur Singaraja, di kecamatan Sawan, Kabupaten Buleleng, Provinsi Bali, Indonesia.

Lihat Pura dan Sangsit, Sawan, Buleleng

Satui, Tanah Bumbu

Satui adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Tanah Bumbu, Kalimantan Selatan, Indonesia.

Lihat Pura dan Satui, Tanah Bumbu

Sekampung Udik, Lampung Timur

Sekampung Udik adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Lampung Timur, Lampung, Indonesia.

Lihat Pura dan Sekampung Udik, Lampung Timur

Sembahyang

Umat Hindu Dharma sedang melakukan sembahyang. Sembahyang atau ibadah adalah suatu bentuk kegiatan keagamaan yang menghendaki terjalinnya hubungan dengan Tuhan, dewa, roh atau kekuatan gaib yang dipuja, dengan melakukan kegiatan yang disengaja.

Lihat Pura dan Sembahyang

Sentani, Jayapura

Sentani adalah ibu kota Kabupaten Jayapura.

Lihat Pura dan Sentani, Jayapura

Sibuhuan (kota)

Sibuhuan (atau yang sering disebut Pasar Sibuhuan) adalah ibu kota dari Kabupaten Padang Lawas, Provinsi Sumatera Utara, Indonesia.

Lihat Pura dan Sibuhuan (kota)

SMA Negeri 2 Denpasar

SMA Negeri (SMAN) 2 Denpasar, merupakan salah satu Sekolah Menengah Atas Negeri yang ada di Kota Denpasar, Provinsi Bali, Indonesia.

Lihat Pura dan SMA Negeri 2 Denpasar

SMA Negeri 2 Taruna Bhayangkara Jawa Timur

SMA Negeri 2 Taruna Bhayangkara, merupakan satu satunya Sekolah Menengah Atas Negeri dengan jenjang semi kepolisian yang didukung langsung oleh Kepolisian Daerah Jawa Timur yang ada di Provinsi Jawa Timur, Indonesia.

Lihat Pura dan SMA Negeri 2 Taruna Bhayangkara Jawa Timur

Subak

Jatiluwih, Bali. Subak adalah organisasi kemasyarakatan yang khusus mengatur sistem pengairan sawah (irigasi) yang digunakan dalam bercocok tanam padi di Bali, Indonesia.

Lihat Pura dan Subak

Sudamala

Kakawin Sudamala (Jawa) adalah karya sastra berbahasa Jawa Kuno peninggalan Kerajaan Majapahit, sekitar abad ke-14 hingga ke-16 Masehi.

Lihat Pura dan Sudamala

Suku Bali

Suku Bali (anak Bali, wong Bali, atau krama Bali) adalah suku bangsa mayoritas di pulau Bali, yang menggunakan bahasa Bali dan mengikuti budaya Bali.

Lihat Pura dan Suku Bali

Suku Kangean

Kangean (To Kangayan; Reng Kangayan) adalah kelompok etnis atau suku bangsa pribumi yang berasal dari pulau Kangean, bertutur dalam bahasa Kangean, dan memiliki latar belakang sejarah dan kebudayaan yang sama.

Lihat Pura dan Suku Kangean

Suku Karo

Batak Karo (Surat Batak:, transliterasi: Kalak Batak Karo; lazim disebut sebagai Karo saja) adalah salah satu kelompok etnis Batak yang menyebar dan menetap di Taneh Karo.

Lihat Pura dan Suku Karo

Suku Tengger

Upacara Melasti Suku Tengger di Bromo. Suku Tengger atau lazim disebut Jawa Tengger (IPA: /tənggər/) atau juga disebut orang Tengger atau wong Brama adalah suku yang mendiami dataran tinggi sekitaran kawasan pegunungan Bromo-Tengger-Semeru, Jawa Timur, Indonesia.

Lihat Pura dan Suku Tengger

Sumberlawang, Sragen

Sumberlawang (Hanacaraka: ꦱꦸꦩ꧀ꦧꦼꦂꦭꦮꦁ, Sumberlawang) adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Sragen, Provinsi Jawa Tengah, Indonesia.

Lihat Pura dan Sumberlawang, Sragen

Sungai Loban, Tanah Bumbu

Sungai Loban adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Tanah Bumbu, Provinsi Kalimantan Selatan, Indonesia.

Lihat Pura dan Sungai Loban, Tanah Bumbu

Suwug, Sawan, Buleleng

Suwug adalah sebuah desa yang terletak di kecamatan Sawan, Kabupaten Buleleng, provinsi Bali, Indonesia.

Lihat Pura dan Suwug, Sawan, Buleleng

Taman Werdhi Budaya Art Centre

Penampilan musik tradisional di Taman Werdhi Budaya Art Centre Taman Werdhi Budaya Art Centre adalah sebuah pusat seni dan budaya yang terletak di Denpasar, Bali, Indonesia.

Lihat Pura dan Taman Werdhi Budaya Art Centre

Tanah Lot

Pura Tanah Lot (aksara Bali: ᬧᬸᬭ​ᬢᬦᬄᬮᭀᬢ᭄) adalah salah satu Pura (Tempat Ibadah Umat Hindu) yang sangat disucikan di Bali, Indonesia.

Lihat Pura dan Tanah Lot

Tanjung, Lombok Utara

Kantor Camat Tanjung Salah Satu Kegiatan Pemerintahan Kecamatan Tanjung Budidaya Pisang di Kecamatan Tanjung Tanjung merupakan salah satu kecamatan yang memiliki potensi hebat dan merupakan ibu kota dari Kabupaten Lombok Utara (KLU), provinsi Nusa Tenggara Barat, Indonesia.

Lihat Pura dan Tanjung, Lombok Utara

Tari Bali

Tari Bali adalah beragam tarian yang berasal dari pulau Bali.

Lihat Pura dan Tari Bali

Tari Baris Cina

Tari baris cina adalah tarian tradisional yang berasal dari Denpasar, Bali khususnya dari Desa Renon dan Sanur.

Lihat Pura dan Tari Baris Cina

Tari Pendet

Tari Pendet pada awalnya merupakan tari pemujaan yang banyak diperagakan di pura, tempat ibadah umat Hindu di Bali, Indonesia.

Lihat Pura dan Tari Pendet

Tari Rejang

Tari Rejang Renteng Tari Rejang adalah sebuah tarian kesenian rakyat/suku Bali yang ditampilkan secara khusus oleh perempuan dan untuk perempuan.

Lihat Pura dan Tari Rejang

Tarian Indonesia

Bali dipersembahkan di pura. Tarian Indonesia mencerminkan kekayaan dan keanekaragaman suku bangsa dan budaya Indonesia.

Lihat Pura dan Tarian Indonesia

Tebas, Sambas

Tebas adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Sambas, Kalimantan Barat, Indonesia.

Lihat Pura dan Tebas, Sambas

Tekarang, Sambas

Tekarang adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Sambas, Kalimantan Barat, Indonesia.

Lihat Pura dan Tekarang, Sambas

Telemung, Kalipuro, Banyuwangi

Telemung adalah desa di kecamatan Kalipuro, Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur, Indonesia.

Lihat Pura dan Telemung, Kalipuro, Banyuwangi

Tempat ibadah

Tempat ibadah, rumah ibadah, tempat peribadatan adalah sebuah tempat yang digunakan oleh umat beragama untuk beribadah menurut ajaran agama atau kepercayaan mereka masing-masing.

Lihat Pura dan Tempat ibadah

Tempat suci Hindu

Kuil Brihadeshwara dilihat dari sebelah kanan depan, dengan gaya Dravida Tempat suci Hindu adalah suatu tempat maupun bangunan yang dikeramatkan oleh umat Hindu atau tepat persembahyangan bagi umat Hindu untuk memuja Brahman beserta aspek-aspeknya.

Lihat Pura dan Tempat suci Hindu

Timor Timur

Timor Timur (disingkat Timtim, bahasa Tetun: Timor Lorosa'e) adalah sebuah provinsi di Indonesia yang pernah berdiri dari tanggal 17 Juli 1976 hingga 19 Oktober 1999.

Lihat Pura dan Timor Timur

Tiying Gading, Selemadeg Barat, Tabanan

Tiying Gading adalah desa yang berada di kecamatan Selemadeg Barat, Kabupaten Tabanan, Bali, Indonesia.

Lihat Pura dan Tiying Gading, Selemadeg Barat, Tabanan

Tlogotirto, Sumberlawang, Sragen

Tlogotirto adalah desa di kecamatan Sumberlawang, Sragen, Jawa Tengah, Indonesia.

Lihat Pura dan Tlogotirto, Sumberlawang, Sragen

Tommo, Mamuju

Tommo adalah sebuah Kecamatan di Kabupaten Mamuju, Sulawesi Barat, Indonesia.

Lihat Pura dan Tommo, Mamuju

Tri Hita Karana

Tri Hita Karana berasal dari kata “tri” yang berarti tiga, “hita” yang berarti kebahagiaan dan “karana” yang berarti penyebab.

Lihat Pura dan Tri Hita Karana

Tridatu

Benang tridatu yang disiapkan untuk dipakai sebagai gelang. Tridatu adalah jalinan tiga benang berwarna hitam, putih, dan merah yang sering dipakai oleh umat Hindu Bali sebagai gelang atau sarana keagamaan.

Lihat Pura dan Tridatu

Ujan Mas, Kepahiang

Ujan Mas adalah kecamatan yang berada di Kabupaten Kepahiang, Provinsi Bengkulu, Indonesia.

Lihat Pura dan Ujan Mas, Kepahiang

Wajra

Wajra sebagai alat ritual Viśvavajra atau "wajra ganda" ditampilkan di lambang Bhutan. Wajra adalah istilah yang berasal dari bahasa Sanskerta yang bemakna halilintar dan intan.

Lihat Pura dan Wajra

Wamena, Jayawijaya

Wamena adalah ibu kota kabupaten Jayawijaya.

Lihat Pura dan Wamena, Jayawijaya

Wantilan

Sebuah Wantilan di Pura Taman Ayun, dengan daerah pusat yang diturunkan untuk panggung yang digunakan untuk mengadakan upacara sabung ayam Wantilan adalah sebuah paviliun Bali (bale) yang digunakan untuk kegiatan yang melibatkan banyak orang.

Lihat Pura dan Wantilan

Wawonii Tengah, Konawe Kepulauan

Wawonii Tengah adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Konawe Kepulauan, Sulawesi Tenggara, Indonesia.

Lihat Pura dan Wawonii Tengah, Konawe Kepulauan

Way Jepara, Lampung Timur

Way Jepara adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Lampung Timur, Lampung, Indonesia.

Lihat Pura dan Way Jepara, Lampung Timur

Wisnu

Dalam ajaran agama Hindu, Wisnu (Dewanagari: विष्णु; Viṣṇu) (atau Nārāyana) adalah Dewa yang bergelar sebagai shtiti (pemelihara) yang bertugas memelihara dan melindungi segala ciptaan Brahman (Tuhan Yang Maha Esa).

Lihat Pura dan Wisnu

50.000 (angka)

50.000 (dibaca lima puluh ribu) adalah sebuah angka dan sistem bilangan yang mewakili angka tersebut.

Lihat Pura dan 50.000 (angka)

, Kabupaten Semarang, Kabupaten Wakatobi, Kakawin Aji Palayon, Kalibaru, Banyuwangi, Kalimantan Selatan, Kemboja, Kerajaan Gelgel, Kimpulan, Klinting, Somagede, Banyumas, Kota Ambon, Kota Banjarmasin, Kota Baubau, Kota Binjai, Kota Depok, Kota Kediri, Kota Kendari, Kota Malang, Kuil, Kuranji, Tanah Bumbu, Lanskap kultur Provinsi Bali, Lembaga sosial, Lore Peore, Poso, Majapahit, Makrampai, Tebas, Sambas, Mandala Wisata Wenara Wana, Melasti, Melukat, Mengening, Kubutambahan, Buleleng, Munggu, Mengwi, Badung, Museum Buleleng, Nabire, Nabire, Negara: The Theatre State in Nineteenth-Century Bali, Ngandul, Sumberlawang, Sragen, Ngayah, Ngerebong, Noesa Penida (film 1988), Odalan, Orang Austronesia, Padangbai, Manggis, Karangasem, Paduraksa, Paloh, Sambas, Pamona Barat, Poso, Pandan, Tapanuli Tengah, Pantai Balekambang, Pantai Kusamba, Bali, Pantai Pulau Merah, Pariwisata di Kepulauan Riau, Parung, Bogor, Pasar Melayu, Sambas, Sambas, Pegayaman, Sukasada, Buleleng, Pekalongan, Lampung Timur, Pendeta, Pengasinan, Rawalumbu, Bekasi, Peninggalan sejarah Nglambangan, Penunggun karang, Pesta Olahraga Pantai Asia 2008, Prangko, Prasasti Babahan, Prasasti Blanjong, Pura Batu Bolong, Pura Beji Ananthaboga, Pura Beji Sangsit, Pura Besakih, Pura Dalem Agung Padangtegal, Pura Dalem Jagaraga, Pura Dalem Sangsit, Pura Goa Lawah, Pura Kebo Edan, Pura Kehen, Pura Kerti Bhuana, Pura Luhur Uluwatu, Pura Maospahit, Pura Meduwe Karang, Pura Pancering Jagat Terunyan, Pura Parahyangan Agung Jagatkarta, Pura Penataran Agung Lempuyang, Pura Penataran Sasih, Pura Pengukur-ukuran, Pura Pusering Jagat, Pura Sakenan, Pura Ulun Danu Batur, Pura Ulun Danu Bratan, Ragajaya, Rambu lalu lintas, Rawalumbu, Bekasi, Rendang, Karangasem, Sading, Mengwi, Badung, Sambaliung, Berau, Sangeh, Sangsit, Sawan, Buleleng, Satui, Tanah Bumbu, Sekampung Udik, Lampung Timur, Sembahyang, Sentani, Jayapura, Sibuhuan (kota), SMA Negeri 2 Denpasar, SMA Negeri 2 Taruna Bhayangkara Jawa Timur, Subak, Sudamala, Suku Bali, Suku Kangean, Suku Karo, Suku Tengger, Sumberlawang, Sragen, Sungai Loban, Tanah Bumbu, Suwug, Sawan, Buleleng, Taman Werdhi Budaya Art Centre, Tanah Lot, Tanjung, Lombok Utara, Tari Bali, Tari Baris Cina, Tari Pendet, Tari Rejang, Tarian Indonesia, Tebas, Sambas, Tekarang, Sambas, Telemung, Kalipuro, Banyuwangi, Tempat ibadah, Tempat suci Hindu, Timor Timur, Tiying Gading, Selemadeg Barat, Tabanan, Tlogotirto, Sumberlawang, Sragen, Tommo, Mamuju, Tri Hita Karana, Tridatu, Ujan Mas, Kepahiang, Wajra, Wamena, Jayawijaya, Wantilan, Wawonii Tengah, Konawe Kepulauan, Way Jepara, Lampung Timur, Wisnu, 50.000 (angka).