Kami sedang bekerja untuk memulihkan aplikasi Unionpedia di Google Play Store
KeluarMasuk
🌟Kami menyederhanakan desain kami untuk navigasi yang lebih baik!
Instagram Facebook X LinkedIn

Relikui yang berhubungan dengan Yesus Kristus

Indeks Relikui yang berhubungan dengan Yesus Kristus

Ikon Yesus Kristus yang tidak dibuat oleh tangan manusia merujuk kepada sejumlah benda yang digolongkan acheiropoieta, artinya "tidak dibuat oleh tangan manusia" yang dilaporkan memuat gambar Yesus Kristus, atau impresi wajah maupun tubuhnya pada secarik kain.

Daftar Isi

  1. 5 hubungan: Abgar V, Gambar dari Edessa, Henry III dari Inggris, Notre-Dame de Paris, Paku (relikui).

Abgar V

enkaustik, diabad ke-10, Biara Santa Katarina, Gunung Sinai). Abgar V si Hitam atau Abgarus V dari Edessa (ܐܒܓܪ ܚܡܝܫܝܐ ܐܘܟܡܐ‏; ʾAḇgar Ḥəmīšāyā ʾUkkāmā, Աբգար Ե; Abgar E, Ἄβγαρος Abgaros) 4SM – 7M dan 13–50M) merupakan seorang pemimpin Assyria di Kerajaan Osroene yang beribu kota di Edessa.

Lihat Relikui yang berhubungan dengan Yesus Kristus dan Abgar V

Gambar dari Edessa

Abgar menerima "Gambar dari Edessa", yang memuat gambar wajah Yesus. Gambar dari Edessa (Image of Edessa) menurut tradisi Kristen adalah relikwi kudus yang berupa kain berbentuk bujursangkar atau persegi panjang yang secara ajaib memuat cetakan wajah Yesus.

Lihat Relikui yang berhubungan dengan Yesus Kristus dan Gambar dari Edessa

Henry III dari Inggris

Henry III, juga dikenal sebagai Henry dari Winchester, merupakan seorang Raja Inggris, Lord Irlandia dan Adipati Aquitaine dari tahun 1216 sampai kematiannya.

Lihat Relikui yang berhubungan dengan Yesus Kristus dan Henry III dari Inggris

Notre-Dame de Paris

Katedral Paris atau secara luas dikenal sebagai Notre-Dame de Paris (artinya "Bunda Maria dari Paris"), disebut hanya sebagai Notre-Dame, adalah sebuah gereja katedral Katolik bergaya abad pertengahan yang terletak di Île de la Cité (sebuah pulau di Sungai Seine), di arondisemen ke-4 Paris, ibu kota negara Prancis.

Lihat Relikui yang berhubungan dengan Yesus Kristus dan Notre-Dame de Paris

Paku (relikui)

''Malaikat Memegang Paku Kudus'', awalnya salah satu dari serangkaian "Angels of the Passion", oak, awalnya dilukis, Prancis Utara, akhir abad ke-13 (Museum Kesenian Metropolitan) Relikui yang diklaim sebagai Paku Suci dengan Kristus yang disalibkan adalah objek yang dihormati oleh umat Kristen terutama Katolik dan Ortodoks Timur.

Lihat Relikui yang berhubungan dengan Yesus Kristus dan Paku (relikui)

Juga dikenal sebagai Ikon Yesus Kristus yang tidak dibuat oleh tangan manusia.