Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Resistansi antibiotik

Indeks Resistansi antibiotik

Resistansi antibiotik adalah salah satu jenis dari resistansi obat-obatan yang terjadi pada mikroorganisme, ketika mikroorganisme tersebut berkemampuan untuk menahan efek antibiotik.

46 hubungan: Amantadin, Amfibi, Antibiotik, Antibiotik beta-laktam, Asam klavulanat, Bakteri, Budi daya ikan, Enzim, Evolusi, Gentamisin, Imunoterapi, Infeksi, Infeksi Clostridioides difficile, Infeksi saluran kemih, Jerawat, Kedokteran hewan, Kesehatan hewan di Indonesia, Linezolid, Luka bakar, Mikroevolusi, Neomisin fosfotransferase, Obat antivirus, Pediococcus, Penyakit kulit berbenjol, Penyakit paru obstruktif kronis, Peternakan, Peternakan pabrik, Plasmid, Reaksi berantai polimerase, Rekayasa genetik, Resistansi obat, Resistensi, Rifampisin, Sejarah pemikiran evolusi, Sel (biologi), Seleksi alam, Serangga dalam budaya, Shionogi, Sifilis, Stanley Norman Cohen, Terapi fag, Transkonjugasi, Triklosan, Trimetoprim/sulfametoksazol, Tuberkulosis, Vaksinasi hewan.

Amantadin

Amantadine (nama dagang Symmetrel, oleh Endo Pharmaceuticals) adalah obat yang disetujui US Food and Drug Administration untuk digunakan baik sebagai antivirus dan antiparkinson.

Baru!!: Resistansi antibiotik dan Amantadin · Lihat lebih »

Amfibi

Jayapura, Papua Amfibi atau amfibia (Amphibia), umumnya didefinisikan sebagai hewan bertulang belakang (vertebrata) yang hidup di dua alam; yakni di air dan di daratan.

Baru!!: Resistansi antibiotik dan Amfibi · Lihat lebih »

Antibiotik

''Staphylococcus aureus'' - Plat Uji Antibiotik Antibiotik adalah golongan senyawa antimikroba yang mempunyai efek menekan atau menghentikan suatu proses biokimia pada organisme, khususnya dalam proses infeksi oleh bakteri.

Baru!!: Resistansi antibiotik dan Antibiotik · Lihat lebih »

Antibiotik beta-laktam

Antibiotik beta-laktam adalah golongan antibiotik yang memiliki kesamaan komponen struktur berupa adanya cincin beta-laktam dan umumnya digunakan untuk mengatasi infeksi bakteri.

Baru!!: Resistansi antibiotik dan Antibiotik beta-laktam · Lihat lebih »

Asam klavulanat

Amoksisilin-asam klavulanat, yang disebut juga sebagai co-amoxiclav, adalah antibiotik yang berguna untuk pengobatan infeksi bakteri.

Baru!!: Resistansi antibiotik dan Asam klavulanat · Lihat lebih »

Bakteri

Bakteri (nama ilmiah: Bacteria) adalah kelompok mikroorganisme bersel satu yang diklasifikasikan pada tingkat domain.

Baru!!: Resistansi antibiotik dan Bakteri · Lihat lebih »

Budi daya ikan

Aqua-Boy, kapal Norwegia yang digunakan untuk mengangkut ikan hidup Melepaskan telur dari ikan ''Oncorhynchus mykiss'' betina Kolam pemeliharaan ikan di Oaxaca, Meksiko Kolam pemuliaan dan penetasan ikan di Pangasinan, Filipina Budi daya ikan adalah salah satu bentuk budi daya perairan yang khusus membudidayakan ikan di tangki atau ruang tertutup, biasanya untuk menghasilkan bahan pangan, ikan hias, dan rekreasi (pemancingan).

Baru!!: Resistansi antibiotik dan Budi daya ikan · Lihat lebih »

Enzim

Model komputer enzim purin nukleosida fosforilase (PNPase) Diagram energi potensial reaksi kimia organik yang menunjukkan efek katalis pada suatu reaksi eksotermik hipotetis X + Y.

Baru!!: Resistansi antibiotik dan Enzim · Lihat lebih »

Evolusi

Evolusi (dalam kajian biologi) berarti perubahan pada sifat-sifat terwariskan suatu populasi organisme dari satu generasi ke generasi berikutnya.

Baru!!: Resistansi antibiotik dan Evolusi · Lihat lebih »

Gentamisin

Gentamisin, dipasarkan dengan nama dagang Garamycin dan lainnya, adalah antibiotik.

Baru!!: Resistansi antibiotik dan Gentamisin · Lihat lebih »

Imunoterapi

Imunoterapi adalah pengobatan penyakit dengan mengaktifkan atau menekan sistem imun.

Baru!!: Resistansi antibiotik dan Imunoterapi · Lihat lebih »

Infeksi

Infeksi atau jangkitan adalah serangan dan perbanyakan diri yang dilakukan oleh patogen pada tubuh makhluk hidup.

Baru!!: Resistansi antibiotik dan Infeksi · Lihat lebih »

Infeksi Clostridioides difficile

Infeksi Clostridioides difficile (ICD atau C-diff), juga dikenal sebagai infeksi Clostridium difficile, adalah infeksi dengan gejala yang disebabkan oleh bakteri Clostridioides difficile yang membentuk spora.

Baru!!: Resistansi antibiotik dan Infeksi Clostridioides difficile · Lihat lebih »

Infeksi saluran kemih

Infeksi saluran kemih (ISK) adalah infeksi bakteri yang mengenai bagian dari saluran kemih.

Baru!!: Resistansi antibiotik dan Infeksi saluran kemih · Lihat lebih »

Jerawat

Jerawat adalah suatu penyakit kulit yang cukup besar jumlah penderitanya.

Baru!!: Resistansi antibiotik dan Jerawat · Lihat lebih »

Kedokteran hewan

Simbol kedokteran hewan: tongkat Asklepios dan huruf V (merujuk pada veteriner) Kedokteran hewan adalah suatu disiplin ilmiah yang mempelajari cara melakukan diagnosis, terapi, dan pencegahan penyakit pada hewan.

Baru!!: Resistansi antibiotik dan Kedokteran hewan · Lihat lebih »

Kesehatan hewan di Indonesia

Sapi yang diberi penanda telinga dengan kode QR yang berisi informasi kesehatan, termasuk status vaksinasinya Di Indonesia, kesehatan hewan merupakan aspek yang dijaga oleh berbagai kalangan karena hewan memiliki peran penting dalam perekonomian, sosial budaya masyarakat, serta keseimbangan ekosistem.

Baru!!: Resistansi antibiotik dan Kesehatan hewan di Indonesia · Lihat lebih »

Linezolid

Linezolid merupakan antibiotik yang digunakan untuk pengobatan infeksi yang disebabkan oleh bakteri Gram-positif yang resisten terhadap antibiotik lainnya.

Baru!!: Resistansi antibiotik dan Linezolid · Lihat lebih »

Luka bakar

Luka bakar adalah sejenis cedera pada daging atau kulit yang disebabkan oleh panas, listrik, zat kimia, gesekan, atau radiasi.

Baru!!: Resistansi antibiotik dan Luka bakar · Lihat lebih »

Mikroevolusi

Mikroevolusi adalah peristiwa terjadinya perubahan skala kecil pada frekuensi alel suatu populasi selama beberapa generasi.

Baru!!: Resistansi antibiotik dan Mikroevolusi · Lihat lebih »

Neomisin fosfotransferase

Neomisin fosfotransferase (NPTII) merupakan protein enzim disandikan oleh gen nptII yang berfungsi dalam resistensi antibiotik golongan aminoglikosida.

Baru!!: Resistansi antibiotik dan Neomisin fosfotransferase · Lihat lebih »

Obat antivirus

Obat tanpa virus Antivirus merupakan salah satu penggolongan obat yang secara spesifik digunakan untuk mengobati infeksi virus.

Baru!!: Resistansi antibiotik dan Obat antivirus · Lihat lebih »

Pediococcus

Pediococcus adalah genus bakteri yang termasuk bakteri asam laktat (BAL) dengan ciri non-motil (tidak bergerak) dan memiliki bentuk sferis.

Baru!!: Resistansi antibiotik dan Pediococcus · Lihat lebih »

Penyakit kulit berbenjol

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Resistansi antibiotik dan Penyakit kulit berbenjol · Lihat lebih »

Penyakit paru obstruktif kronis

Penyakit paru obstruktif kronis (PPOK), dikenal juga sebagai penyakit pulmonari obstruktif kronis (PPOK), dan penyakit saluran udara obstruktif kronis (PSUOK), adalah sejenis penyakit paru obstruktif yang ditandai dengan keterbatasan aliran udara yang kronis.

Baru!!: Resistansi antibiotik dan Penyakit paru obstruktif kronis · Lihat lebih »

Peternakan

Peternakan intensif ayam potong, Amerika Serikat Domba sedang digembalakan di padang rumput, Yunani Peternakan adalah kegiatan mengembangbiakkan dan pemeliharaan hewan ternak untuk mendapatkan manfaat dan hasil dari kegiatan tersebut.

Baru!!: Resistansi antibiotik dan Peternakan · Lihat lebih »

Peternakan pabrik

Kandang ayam komersial untuk membesarkan ayam broiler untuk menghasilkan daging Peternakan pabrik adalah usaha untuk membudidayakan hewan ternak di dalam bangunan dengan kepadatan tinggi.

Baru!!: Resistansi antibiotik dan Peternakan pabrik · Lihat lebih »

Plasmid

Plasmid pada bakteri. Plasmid adalah DNA ekstrakromosomal yang dapat bereplikasi secara autonom dan bisa ditemukan pada sel hidup.

Baru!!: Resistansi antibiotik dan Plasmid · Lihat lebih »

Reaksi berantai polimerase

Alat pengatur siklus suhu yang biasanya digunakan pada teknik reaksi berantai polimeraseReaksi berantai polimerase (bahasa Inggris: polymerase chain reaction, disingkat PCR) adalah metode untuk menciptakan jutaan hingga miliaran salinan dari segmen asam deoksiribonukleat (DNA) tertentu, yang memungkinkan ilmuwan untuk melipatgandakan sampel DNA yang sangat sedikit hingga mencapai jumlah yang cukup untuk dipelajari secara detail.

Baru!!: Resistansi antibiotik dan Reaksi berantai polimerase · Lihat lebih »

Rekayasa genetik

Rekayasa genetik, juga disebut modifikasi genetik, adalah manipulasi langsung gen suatu organisme menggunakan bioteknologi.

Baru!!: Resistansi antibiotik dan Rekayasa genetik · Lihat lebih »

Resistansi obat

Diagram yang mengilustrasikan resistansi obat. Resistansi obat adalah penurunan efektivitas suatu obat seperti antimikroba atau antineoplastik dalam mengobati suatu penyakit atau kondisi.

Baru!!: Resistansi antibiotik dan Resistansi obat · Lihat lebih »

Resistensi

Resistensi (Inggris: resistance), resistansi (Belanda: resistantie) atau hambatan memiliki arti menunjukan posisi sebuah sikap untuk berperilaku bertahan, berusaha melawan, menentang atau upaya oposisi pada umumnya sikap ini tidak berdasarkan atau merujuk pada paham yang jelas.

Baru!!: Resistansi antibiotik dan Resistensi · Lihat lebih »

Rifampisin

Rifampisin, yang dikenal juga sebagai rimapin, adalah suatu antibiotik yang digunakan untuk mengobati beberapa jenis Bakteri patogen, termasuk di antaranya tuberkulosis, Mycobacterium avium complex, lepra, dan legionelosis.

Baru!!: Resistansi antibiotik dan Rifampisin · Lihat lebih »

Sejarah pemikiran evolusi

p.

Baru!!: Resistansi antibiotik dan Sejarah pemikiran evolusi · Lihat lebih »

Sel (biologi)

Dalam biologi, sel adalah kumpulan materi paling sederhana yang dapat hidup dan merupakan unit penyusun semua makhluk hidup.

Baru!!: Resistansi antibiotik dan Sel (biologi) · Lihat lebih »

Seleksi alam

Seleksi alam adalah perbedaan kemampuan untuk hidup dan reproduksi dari suatu individu yang diakibatkan oleh perbedaan kecocokan fenotipe yang dimiliki organisme tersebut dengan lingkungan.

Baru!!: Resistansi antibiotik dan Seleksi alam · Lihat lebih »

Serangga dalam budaya

"Serangga Spanyol", ''Lytta vesicatoria'' telah diketahui memiliki senyawa medis, kegunaan aprodisiak, dan senyawa lainnya. Peran serangga dalam budaya membentang di berbagai aspek kehidupan manusia, baik yang dianalisis secara akademis maupun yang lebih umum.

Baru!!: Resistansi antibiotik dan Serangga dalam budaya · Lihat lebih »

Shionogi

adalah perusahaan farmasi Jepang yang terkenal karena mengembangkan Crestor.

Baru!!: Resistansi antibiotik dan Shionogi · Lihat lebih »

Sifilis

Sifilis atau penyakit raja singa adalah infeksi menular seksual yang disebabkan oleh bakteri spiroset Treponema pallidum sub-spesies pallidum.

Baru!!: Resistansi antibiotik dan Sifilis · Lihat lebih »

Stanley Norman Cohen

Stanley Norman Cohen (lahir 17 Februari 1935 di Perth Amboy, New Jersey, Amerika Serikat) adalah seorang genetikawan Amerika Serikat dan Profesor Kwoh-Ting Li di Sekolah Kedokteran Universitas Stanford.

Baru!!: Resistansi antibiotik dan Stanley Norman Cohen · Lihat lebih »

Terapi fag

Fag menyuntikkan genomnya ke dalam sel bakteri Sebuah mikrograf elektron bakteriofag yang melekat pada sel bakteri. Virus-virus ini adalah ukuran dan bentuk coliphage T1. Terapi fag atau terapi fag virus adalah penggunaan terapi bakteriofag untuk mengobati infeksi bakteri patogen.

Baru!!: Resistansi antibiotik dan Terapi fag · Lihat lebih »

Transkonjugasi

Proses konjugasi pada bakteri yang merupakan bagian dari transposisi. Transkonjugasi adalah suatu proses transfer materi genetik secara horizontal yang terdiri dari konjugasi dan transposisi.

Baru!!: Resistansi antibiotik dan Transkonjugasi · Lihat lebih »

Triklosan

Triklosan adalah agen antimikroba spektrum luas yang telah digunakan sebagai antiseptik, disinfektan, atau pengawet dalam lingkungan rumah sakit, dalam berbagai produk konsumen termasuk kosmetik, produk kebersihan rumah tangga, bahan plastik, mainan, cat, dan sebagainya.

Baru!!: Resistansi antibiotik dan Triklosan · Lihat lebih »

Trimetoprim/sulfametoksazol

Trimetoprim/sulfametoksazol (TMP/SMX), atau ko-trimoksazol, adalah antibiotik digunakan untuk mengobati berbagai infeksi bakteri.

Baru!!: Resistansi antibiotik dan Trimetoprim/sulfametoksazol · Lihat lebih »

Tuberkulosis

Tuberkulosis (Tuberculosis, disingkat Tbc), atau Tb (singkatan dari "Tubercle '''b'''acillus") merupakan penyakit menular yang umum, dan dalam banyak kasus bersifat mematikan.

Baru!!: Resistansi antibiotik dan Tuberkulosis · Lihat lebih »

Vaksinasi hewan

Vaksinasi hewan adalah vaksinasi atau pemberian vaksin pada hewan untuk membantu sistem imun hewan tersebut mengembangkan perlindungan terhadap penyakit infeksi.

Baru!!: Resistansi antibiotik dan Vaksinasi hewan · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Resistensi antibiotik.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »