Kami sedang bekerja untuk memulihkan aplikasi Unionpedia di Google Play Store
KeluarMasuk
🌟Kami menyederhanakan desain kami untuk navigasi yang lebih baik!
Instagram Facebook X LinkedIn

Shekhinah

Indeks Shekhinah

Shekhina(h) (juga dieja Shekina(h), Schechina(h), atau Shechina(h)) (שכינה) adalah transliterasi dari kata Ibrani yang berarti "tempat tinggal" atau "menetap" dalam arti tempat tinggal atau tempat menetapnya hadirat Allah.

Daftar Isi

  1. 12 hubungan: Gerbang Emas (Yerusalem), Injil orang Ibrani, Kerub, Kritik terhadap The Da Vinci Code, Kurban (Yahudi), Mazmur 22, Nama Allah (Ibrani), Perjanjian Imamat, Ruang Mahakudus, Tefillin, Tembok Ratapan, Teofani.

Gerbang Emas (Yerusalem)

Gerbang Emas (Golden Gate), adalah satu-satunya gerbang timur dari kompleks Baitul Maqdis (Masjid Al-Aqsha) dan salah satu dari hanya dua gerbang yang memberi akses ke kota dari sisi itu.

Lihat Shekhinah dan Gerbang Emas (Yerusalem)

Injil orang Ibrani

2007 Gospel of the Hebrews ("Injil Ibrani"; "Injil Orang Ibrani";, "Injil menurut orang Ibrani"), adalah sebuah teks Injil sinkretis Yahudi–Kristen yang sekarang telah hilang; hanya ada fragmen-fragmen yang terlestarikan sebagai kutipan singkat oleh Bapa-bapa Gereja awal dan tulisan-tulisan apokrif.

Lihat Shekhinah dan Injil orang Ibrani

Kerub

Kerub atau Kerubim (כרוב, pl. כרובים, trans kruv, pl. kruvim, dual kruvayim lat. cherub, pl cherubi; bahasa Inggris "cherub") adalah sebuah istilah yang muncul dalam Alkitab, misalnya pada dan, yang artinya adalah kedudukan yang sangat tinggi atau "diurapi" dalam pemerintahan Allah (Kerajaan Surga).

Lihat Shekhinah dan Kerub

Kritik terhadap The Da Vinci Code

The Da Vinci Code, sebuah novel populer karya Dan Brown, telah menghasilkan kritik dan kontroversi setelah publikasinya pada tahun 2003.

Lihat Shekhinah dan Kritik terhadap The Da Vinci Code

Kurban (Yahudi)

Kurban (Ibrani: "pengorbanan" קרבן, qorban; atau bentuk jamak: Korbanot קרבנות, qorbanot), dalam Yudaisme adalah istilah untuk pengorbanan yang dideskripsikan dan diperintahkan dalam Taurat.

Lihat Shekhinah dan Kurban (Yahudi)

Mazmur 22

Mazmur 22 (disingkat Maz 22, Mzm 22 atau Mz 22; penomoran Septuaginta: Mazmur 21) adalah sebuah mazmur dalam bagian pertama Kitab Mazmur di Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Lihat Shekhinah dan Mazmur 22

Nama Allah (Ibrani)

Dalam bahasa Ibrani, kata Allah disebut dengan berbagai kata.

Lihat Shekhinah dan Nama Allah (Ibrani)

Perjanjian Imamat

Perjanjian Imamat (brith ha-kehuna) adalah perjanjian alkitabiah yang Allah berikan kepada Harun dan keturunannya, keimaman Harun, seperti yang ditemukan dalam Alkitab Ibrani dan Taurat Lisan.

Lihat Shekhinah dan Perjanjian Imamat

Ruang Mahakudus

Model Kemah Suci yang menunjukkan Ruang Kudus, dan di belakangnya, Ruang Mahakudus Ruang Mahakudus (Ibrani Tiberias:; Holy of Holies) adalah istilah dalam Alkitab Ibrani yang merujuk kepada suatu ruangan terdalam pada Kemah Suci di mana Tabut Perjanjian ditempatkan dan kemuliaan Allah berdiam di sana.

Lihat Shekhinah dan Ruang Mahakudus

Tefillin

Tefillin (תפילין) (bahasa Inggris phylacteries dari bahasa Yunani φυλακτήρια) adalah sepasang kotak kulit hitam berisi gulungan perkamen dengan tulisan ayat Alkitab di dalamnya.

Lihat Shekhinah dan Tefillin

Tembok Ratapan

Tembok Ratapan di waktu malam Tembok Ratapan atau Tembok Barat (turunan dari tembok barat, sering disingkat sebagai Kotel atau Kosel), dikenal dalam Islam sebagai Tembok Buraq (Arab: Ḥā'iṭ al-Burāq حَائِط ٱلْبُرَاق), adalah tembok kapur kuno yang terdapat di Kota Lama Yerusalem.

Lihat Shekhinah dan Tembok Ratapan

Teofani

Teofani (θεοφάνεια, teofania) adalah peristiwa penampakan sosok ilahi kepada manusia.

Lihat Shekhinah dan Teofani