Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Pasang
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Spesies risiko rendah

Indeks Spesies risiko rendah

Spesies dengan tingkat risiko rendah (IUCN: LC; Least Concern) merupakan status konservasi yang dikategorikan oleh Uni Internasional untuk Konservasi Alam (IUCN) kepada spesies yang telah dievaluasi, tetapi tidak masuk kategori mana pun dalam Daftar Merah IUCN.

126 hubungan: Anis kembang, Apung batu Erasia, Ayam kaki-kasar, Ayam-salju dedalu, Babi batang, Barong biak, Barong madura, Barong sumba, Beluk Ketupa, Berkik rawa, Berrugate, Beruang hitam amerika, Biwara, Biwara gunung, Bokol, Branjangan jambul, Burung bunting dada kuning, Burung cinta berwajah merah, Burung madu sriganti, Burung-ara Timor, Burung-ara Wetar, Burung-cambuk Papua, Burung-payung, Burung-selam paruh-kuning, Celurut dsinezumi, Celurut kaki hitam, Celurut kelabu Asia, Cerpelai hitam Eropa, Cerpelai melayu, Cerpelai punggung-garis, Cerpelai Siberia, Chinchillidae, Chinkara, Daftar amfibi Jepang, Daftar nama burung endemik Indonesia, Daftar nama burung endemik Sulawesi, Daftar tumbuhan dan satwa dilindungi di Indonesia, Decu-batu kecil, Engkabang layar, Gagang-bayam dada-coreng, Gajahan paruh panjang, Genetta genetta, Genetta maculata, Gerbillus gerbillus, Gosong kaki-merah, Hiu buaya, Hydnum repandum, Itik bahu-merah, Itik bungalan Amerika, Itik burik, ..., Itik paruh-sendok merah, Itik sayap-hijau paruh-biru, Jalak suren, Kalkun-padang hitam utara, Karakalo australia, Kasturi kepala-hitam, Katak-puru eropa, Kategori konservasi IUCN, Kedidi belang, Kedidi ungu, Kedidir Afrika, Kedidir Amerika, Kedidir hitam amerika selatan, Kedidir Pulau Selatan, Kerai, Kirik-kirik, Kowak-macan belang, Krabuku, Kubu halmahera, Kucing hutan, Kucing kuwuk, Kucing pasir, Kukabura, Kukuk seloputo, Kuskus Tutul, Landak Amur, Lasiwen Peking, Madi kelam, Mantok, Meranti, Meranti sarang punai, Merpati bukit, Merpati-gunung, Monyet-malam, Musang ikan, Musang kesturi, Musang palem afrika, Musang tenggalung, Neodon irene, Nepenthes mirabilis, Nepenthes pervillei, Nyiri abang, Oribi, Paok hijau, Paus tombak, Petrel-camar, Petrel-camar utara, Pipit triwarna, Prok-bruk hutan, Prok-bruk merah tiongkok, Prok-bruk Rüppell, Punggok kokodok, Rubah korsak, Sempur-hujan rimba, Seriwang india, Soa payung, Soyabu, Status konservasi, Sturnus vulgaris, Tengkawang rambai, Tepus emas, Terwelu manchuria, Terwelu sabana afrika, Thunnus, Tikus gunung Madagaskar, Tikusan ceruling, Tiong-lampu perut-biru, Titihan kecil, Titihan kepala-uban, Titihan matahari, Titihan rumbai-putih, Trinil rumbai, Walet bakau, Walik solomon, Wildebeest biru, Wili-wili totol. Memperluas indeks (76 lebih) »

Anis kembang

Anis kembang (Zoothera interpres) atau yang juga dikenal dengan sebutan punglor kembang atau juga anis cacing hidup di hutan-hutan Asia Tenggara.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Anis kembang · Lihat lebih »

Apung batu Erasia

Anthus petrosus, atau apung batu Erasia adalah spesies burung pengicau kecil yang berkembang biak di Eropa barat di pantai berbatu.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Apung batu Erasia · Lihat lebih »

Ayam kaki-kasar

Ayam kaki-kasar (Ruigpoothoenders) atau grouse adalah sekelompok burung dari orde Galliformes.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Ayam kaki-kasar · Lihat lebih »

Ayam-salju dedalu

Ayam-salju dedalu (Lagopus lagopus) adalah sejenis burung dalam subfamili grouse Tetraoninae dari keluarga burung pegar Phasianidae.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Ayam-salju dedalu · Lihat lebih »

Babi batang

Babi batang adalah tiga spesies mustelid dalam genus Arctonyx.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Babi batang · Lihat lebih »

Barong biak

Barong biak atau Hipposideros papua adalah sejenis Barong (kelelawar) yang endemisme di Indonesia. Spesies ini terdapat di pulau Halmahera, Bacan, Gebe, Biak, Supiori, dan Numfoor, bahkan juga dilaporkan terdapat di Semenanjung Doberai Papua. Habitat hewan ini biasanya bersarang gua kawasan hutan basah primer tropis dengan ketinggian 100–300 m dpl Walaupun keberadaan spesies ini melimpah di alam bebas tetapi spesies ini dimasukkan dalam Daftar merah IUCN dengan kategori Berisiko rendah atau Least Concern. Hal ini karena di dunia hanya ada di sekitar Papua Indonesia.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Barong biak · Lihat lebih »

Barong madura

Barong madura atau Hipposideros madurae adalah hewan sebangsa Barong (kelelawar) yang hanya terdapat di Indonesia.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Barong madura · Lihat lebih »

Barong sumba

Barong sumba atau Hipposideros sumbae adalah hewan sejenis Barong (kelelawar) yang hanya ditemukan di Indonesia.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Barong sumba · Lihat lebih »

Beluk Ketupa

Category:Articles with 'species' microformats Beluk ketupa (Ketupa ketupu), atau juga dikenal sebagai burung hantu ikan Melayu adalah burung hantu ikan dalam keluarga Strigidae.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Beluk Ketupa · Lihat lebih »

Berkik rawa

Berkik rawa (Gallinago megala) adalah sejenis burung perandai bermigrasi berukuran sedang yang memiliki paruh yang panjang.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Berkik rawa · Lihat lebih »

Berrugate

Berrugate (Lobotes pacificus) adalah sejenis ikan dalam marga Lobotes (Kakap batu).

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Berrugate · Lihat lebih »

Beruang hitam amerika

Beruang hitam amerika (nama ilmiah: Ursus americanus)) adalah spesies beruang yang paling umum dan terkecil dari Amerika Utara. Beruang hitam merupakan omnivora (pemakan daging dan tumbuhan). Beruang hitam biasanya hidup di daerah hutan, tetapi tidak meninggalkan hutan untuk mencari makanan. Kadang-kadang mereka tertarik dengan kegiatan manusia bila kekurangan makanan. Beruang hitam amerika terdaftar oleh IUCN sebagai satwa berisiko rendah, karena spesies ini memiliki populasi global besar dan banyaknya diperkirakan dua kali lipat dari semua spesies beruang lainnya bila digabungkan. Beruang hitam amerika biasanya melakukan hibernasi selama musim dingin. Selama waktu ini, metabolisme dan denyut jantung beruang hitam mengalami penurunan yang terhubung satu sama lain. Pada kenyataannya, selama hibernasi, jantung seekor beruang hitam amerika bisa berhenti selama dua puluh detik. Suhu tubuh beruang hitam juga menurun sampai 31 °C (88 °F) selama hibernasi. Ketika hibernasi berakhir, suhu tubuh beruang hitam kembali normal. Beruang hitam amerika sering memberi tanda di pohon menggunakan cakar mereka untuk menunjukkan dominansi di suatu daerah. Dominansi ditentukan oleh tanda cakar tertinggi yang ditemukan di pohon. Perilaku ini umum bagi banyak spesies beruang yang terdapat di Amerika Serikat dan Kanada.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Beruang hitam amerika · Lihat lebih »

Biwara

Biwara adalah hewan pengerat semiakuatik besar yang tergolong ke dalam genus Castor dan berasal dari kawasan Holarktik di Belahan Bumi Utara.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Biwara · Lihat lebih »

Biwara gunung

Category:Articles with 'species' microformats Biwara gunung (Aplodontia rufa) adalah hewan pengerat Amerika Utara.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Biwara gunung · Lihat lebih »

Bokol

Bokol (genus Lariscus) membentuk takson tupai di bawah subfamili Callosciurinae.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Bokol · Lihat lebih »

Branjangan jambul

Branjangan jambul (Galerida cristata) adalah spesies branjangan yang tersebar luas di Eurasia dan Afrika utara.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Branjangan jambul · Lihat lebih »

Burung bunting dada kuning

Telur ''Emberiza aureola'' MHNT Burung bunting dada kuning (Emberiza aureola) atau dalam bahasa Inggris disebut yellow-breasted bunting adalah burung pengicau dalam famili burung bunting "Emberizidae" yang ada di Utara dan Timur Paleartik.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Burung bunting dada kuning · Lihat lebih »

Burung cinta berwajah merah

Burung cinta berwajah merah (Agapornis roseicollis), juga dikenal sebagai burung cinta berkerah merah atau berwajah persik, adalah spesies burung cinta asli daerah gersang di barat daya Afrika seperti Gurun Namib.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Burung cinta berwajah merah · Lihat lebih »

Burung madu sriganti

Burung madu sriganti (Cinnyris jugularis) adalah spesies burung dari keluarga Nectariniidae, dari genus Cinnyris.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Burung madu sriganti · Lihat lebih »

Burung-ara Timor

Burung-ara Timor (Sphecotheres viridis) adalah spesies burung dalam keluarga Oriolidae.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Burung-ara Timor · Lihat lebih »

Burung-ara Wetar

Burung-ara Wetar (Sphecotheres hypoleucus) adalah spesies burung dalam keluarga Oriolidae.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Burung-ara Wetar · Lihat lebih »

Burung-cambuk Papua

Burung cambuk Papua (Androphobus viridis) adalah spesies burung yang kurang dikenal dan tidak mencolok dalam keluarga Psophodidae.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Burung-cambuk Papua · Lihat lebih »

Burung-payung

Burung-payung adalah nama umum yang mengacu pada tiga spesies burung dalam genus Cephalopterus.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Burung-payung · Lihat lebih »

Burung-selam paruh-kuning

Burung-selam paruh-kuning (Gavia adamsii), juga dikenal sebagai penyelam paruh putih, adalah anggota keluarga burung-selam.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Burung-selam paruh-kuning · Lihat lebih »

Celurut dsinezumi

Celurutshrew (Crocidura dsinezumi), juga disebut sebagai celurut gigi putih Jepang, adalah sebuah spesies celurut gigi putih yang ditemukan di Jepang dan Pulau Jeju, Korea.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Celurut dsinezumi · Lihat lebih »

Celurut kaki hitam

Celurut kaki hitam (Crocidura nigripes) adalah sebuah spesies mamalia dalam keluarga Soricidae.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Celurut kaki hitam · Lihat lebih »

Celurut kelabu Asia

Celurut kelabu Asia (Crocidura attenuata) adalah sebuah spesies mamalia dalam keluarga Soricidae.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Celurut kelabu Asia · Lihat lebih »

Cerpelai hitam Eropa

Cerpelai hitam Eropa (Mustela putorius), juga dikenal sebagai kucing kutub, dan cerpelai hitam hutan adalah spesies mustelid yang berasal dari Eurasia barat dan Afrika Utara.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Cerpelai hitam Eropa · Lihat lebih »

Cerpelai melayu

Category:Articles with 'species' microformats Cerpelai Melayu (Musela nudipes) atau Musang kepala-putih atau pulusan chuk-putih adalah spesies cerpelai asli Semenanjung Malaya dan pulau Sumatera dan Kalimantan.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Cerpelai melayu · Lihat lebih »

Cerpelai punggung-garis

Category:Articles with 'species' microformats Cerpelai punggung-garis (Musela strigidorsa), disebut juga cerpelai punggung-belang, merupakan cerpelai yang tersebar luas di Asia Tenggara.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Cerpelai punggung-garis · Lihat lebih »

Cerpelai Siberia

Cerpelai Siberia di Suaka Margasatwa Pangolakha. Cerpelai Siberia (Mustela sibirica) atau dalam bahasa Inggris disebut Siberian weasel merupakan cerpelai berukuran sedang, asli dari Asia yang tersebar luas dan mendiami berbagai habitat hutan serta kawasan terbuka.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Cerpelai Siberia · Lihat lebih »

Chinchillidae

Chinchilidae adalah salah satu keluarga mamalia yang berada dalam ordo Rodentia.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Chinchillidae · Lihat lebih »

Chinkara

Chinkara (Gazella bennettii), juga disebut gazel India, adalah spesies gazel asli Iran, Afghanistan, Pakistan dan India.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Chinkara · Lihat lebih »

Daftar amfibi Jepang

Daftar amfibi yang tercatat di Jepang ini terutama didasarkan pada Daftar Merah IUCN, yang merinci status konservasi sekitar 93 spesies.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Daftar amfibi Jepang · Lihat lebih »

Daftar nama burung endemik Indonesia

Indonesia mempunyai sekitar 380 burung endemik, yang tidak ditemukan di tempat manapun.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Daftar nama burung endemik Indonesia · Lihat lebih »

Daftar nama burung endemik Sulawesi

Sulawesi memiliki keragaman burung yang relatif miskin, kurang lebih 120 spesies lebih sedikit dibandingkan pulau lebih yang kecil seperti Pulau Jawa.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Daftar nama burung endemik Sulawesi · Lihat lebih »

Daftar tumbuhan dan satwa dilindungi di Indonesia

Sejumlah tumbuhan dan satwa dilindungi oleh pemerintah Indonesia melalui peraturan perundang-undangan.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Daftar tumbuhan dan satwa dilindungi di Indonesia · Lihat lebih »

Decu-batu kecil

wanita dewasa, Uganda Decu-batu kecil atau whinchat (Saxicola rubetra) adalah burung pengicau kecil yang bermigrasi dan berkembang biak di Eropa dan Asia Barat dan musim dingin di Afrika tengah.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Decu-batu kecil · Lihat lebih »

Engkabang layar

Shorea fallax atau engkabang layar adalah pohon dalam keluarga Dipterocarpaceae, asli Kalimantan.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Engkabang layar · Lihat lebih »

Gagang-bayam dada-coreng

Gagang-bayam dada-coreng (Cladorhynchus leucocephalus) adalah burung perandai nomaden dari keluarga gagang-bayam dan trinil-lumpur, Recurvirostridae, yang berasal dari Australia.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Gagang-bayam dada-coreng · Lihat lebih »

Gajahan paruh panjang

Gajahan paruh panjang (Numenius americanus) adalah burung pantai besar Amerika Utara dari keluarga Scolopacidae.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Gajahan paruh panjang · Lihat lebih »

Genetta genetta

Genetta genetta adalah sebuah spesies dari keluarga viverrid yang berasal dari Afrika dan diperkenalkan di barat daya Eropa dan Kepulauan Balearik.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Genetta genetta · Lihat lebih »

Genetta maculata

Genetta maculata adalah sebuah spesies dari genus genetta yang banyak tersebar di Afrika sub-Sahara.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Genetta maculata · Lihat lebih »

Gerbillus gerbillus

Gerbil Mesir Kecil (Gerbillus gerbillus) adalah sebuah spesies hewan pengerat kecil dalam keluarga Muridae.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Gerbillus gerbillus · Lihat lebih »

Gosong kaki-merah

Gosong kaki-merah (Megapodius reinwardt) adalah spesies burung gosong dari keluarga Megapodiidae.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Gosong kaki-merah · Lihat lebih »

Hiu buaya

Hiu tongar (Pseudocarcharias kamoharai) merupakan spesies hiu tunggal yang dalam genus Pseudocarcharias, famili Pseudocarchariidae.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Hiu buaya · Lihat lebih »

Hydnum repandum

Hydnum repandum, atau yang umum disebut dengan jamur landak adalah jamur basidiomycota dari famili ''Hydnaceae.'' Pada tahun 1753, jamur ini pertama kali dideskripsikan oleh Carl Linnaeus sebagai spesies tipe dari genus Hydnum. Jamur ini menghasilkan tubuh buah yang ditandai dengan adanya struktur berspora dalam bentuk duri alih-alih lamela.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Hydnum repandum · Lihat lebih »

Itik bahu-merah

Category:Articles with 'species' microformats Itik bahu-merah (Mareca strepera) adalah sejenis bebek anatidae yang umum dan tersebar luas dalam keluarga Anatidae.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Itik bahu-merah · Lihat lebih »

Itik bungalan Amerika

Itik bungalan Amerika (Mareca americana), juga dikenal sebagai itik kepala uban, adalah spesies bebek air yang ditemukan di Amerika Utara.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Itik bungalan Amerika · Lihat lebih »

Itik burik

Itik burik (Stictonetta naevosa) merupakan salah satu spesies unggas air endemik Australia.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Itik burik · Lihat lebih »

Itik paruh-sendok merah

Itik paruh-sendok merah (Spatula platalea) adalah spesies bebek air yang berasal dari Amerika Selatan bagian selatan.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Itik paruh-sendok merah · Lihat lebih »

Itik sayap-hijau paruh-biru

Category:Articles with 'species' microformats Itik sayap-hijau paruh-biru, itik sayap-hijau tutul, atau itik sayap-hijau Hottentot (Spatula hottentota) adalah spesies bebek air dari genus Spatula.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Itik sayap-hijau paruh-biru · Lihat lebih »

Jalak suren

Jalak suren (Sturnus contra) atau jalak uren adalah spesies jalak yang ditemukan di Anakbenua India dan Asia Tenggara.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Jalak suren · Lihat lebih »

Kalkun-padang hitam utara

Category:Articles with 'species' microformats Kalkun-padang hitam utara (Afrotis afraoides), adalah spesies burung dalam keluarga kalkun-padang, Otididae.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Kalkun-padang hitam utara · Lihat lebih »

Karakalo australia

Karakalo australia (Scythrops novaehollandiae) adalah spesies pada familia tekukur, kangkok, karakalo, dan sejenisnya, yaitu cuculidae.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Karakalo australia · Lihat lebih »

Kasturi kepala-hitam

Kasturi kepala-hitam (Lorius lory) adalah burung Indonesia yang tersebar juga di Guinea Baru.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Kasturi kepala-hitam · Lihat lebih »

Katak-puru eropa

Katak-puru eropa (common toad) atau di beberapa bagian wilayah Eropa yang berbahasa Inggris cukup disebut toad (kodok) (Bufo bufo, dari bahasa Latin bufo "katak-puru"), adalah amfibi yang ditemukan di sebagian besar Eropa (kecuali di Irlandia, Islandia, dan beberapa pulau di Mediterania), di bagian barat dari Asia Utara, dan di sebagian kecil barat Laut Afrika.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Katak-puru eropa · Lihat lebih »

Kategori konservasi IUCN

Kategori konservasi IUCN dikeluarkan IUCN untuk membantu dalam melakukan klasifikasi terhadap spesies-spesies yang terancam kepunahan.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Kategori konservasi IUCN · Lihat lebih »

Kedidi belang

Kedidi belang (Calidris Alpina) burung perandai kecil, yang dulunya terkadang dipisahkan dengan spesies kedidi lainnya dalam genus Erolia.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Kedidi belang · Lihat lebih »

Kedidi ungu

Burung kedidi ungu (Calidris maritima) adalah burung pantai kecil dalam keluarga Scolopacidae.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Kedidi ungu · Lihat lebih »

Kedidir Afrika

Kedidir Afrika atau kedidir hitam Afrika (Haematopus moquini) adalah burung perandai karismatik besar yang tinggal di pesisir daratan dan pulau-pulau lepas pantai di Afrika bagian selatan. Kedidir yang hampir terancam punah ini memiliki populasi lebih dari 6.000 ekor dewasa, yang berkembang biak antara bulan November dan April. Nama ilmiah moquini memperingati naturalis Perancis Alfred Moquin-Tandon yang menemukan dan menamai spesies ini sebelum Bonaparte.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Kedidir Afrika · Lihat lebih »

Kedidir Amerika

Kedidir Amerika (Haematopus palliatus), kadang-kadang disebut kedidir belang Amerika, atau PiruPiru, adalah burung anggota keluarga Haematopodidae.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Kedidir Amerika · Lihat lebih »

Kedidir hitam amerika selatan

Kedidir hitam amerika selatan (Haematopus ater) adalah spesies burung perandai dalam keluarga penangkap tiram Haematopodidae.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Kedidir hitam amerika selatan · Lihat lebih »

Kedidir Pulau Selatan

Kedidir Pulau Selatan atau kedidir belang Pulau Selatan (Haematopus finschi) adalah salah satu dari dua spesies kedidir yang umum ditemukan di Selandia Baru.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Kedidir Pulau Selatan · Lihat lebih »

Kerai

Hypsibarbus wetmorei, atau ikan Kerai adalah spesies ikan cyprinid.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Kerai · Lihat lebih »

Kirik-kirik

Kirik-kirik adalah sekelompok burung dalam famili Meropidae, yang terdiri dari tiga genera dan tiga puluh spesies.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Kirik-kirik · Lihat lebih »

Kowak-macan belang

Kowak-macan belang (Tigrisoma fasciatum) adalah spesies kuntul dalam famili Ardeidae.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Kowak-macan belang · Lihat lebih »

Krabuku

Tarsius Sulawesi di taman satwa mini Naemundung, Tandurusa, Bitung, Sulawesi Utara Tarsius atau krabuku adalah primata dari genus Tarsius, suatu genus monotipe dari famili Tarsiidae, satu-satunya famili yang bertahan dari ordo Tarsiiformes.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Krabuku · Lihat lebih »

Kubu halmahera

Dobsonia crenulata atau kubu halmahera adalah sebuah spesies kelelawar dalam keluarga Pteropodidae.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Kubu halmahera · Lihat lebih »

Kucing hutan

Kucing hutan (Felis chaus), juga disebut kucing buluh, kucing rawa dan jungle lynx, adalah kucing berukuran sedang yang berasal dari Timur Tengah, Kaukasus, Selatan dan Asia Tenggara dan China bagian selatan.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Kucing hutan · Lihat lebih »

Kucing kuwuk

Kucing kuwuk atau kucing congkok (Prionailurus bengalensis) adalah kucing liar kecil Asia Selatan dan Timur.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Kucing kuwuk · Lihat lebih »

Kucing pasir

Kucing pasir (Felis margarita), juga dikenal sebagai kucing gundukan pasir, adalah sejenis kucing yang tergolong famili Felidae yang hanya ditemukan terutama di padang pasir sejati, dan memiliki penyaluran yang luas tetapi rupanya terpisah melalui padang pasir Afrika utara dan barat daya dan Asia Tengah.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Kucing pasir · Lihat lebih »

Kukabura

Kukabura (diucapkan) atau raja-udang irian (hanya untuk burung yang tinggal di papua) adalah burung pekakak pohon terestrial dari genus Dacelo yang berasal dari Australia dan Nugini, yang tumbuh antara panjangnya dan beratnya sekitar.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Kukabura · Lihat lebih »

Kukuk seloputo

Kukuk seloputo (Strix seloputo) adalah burung hantu dari genus burung hantu tanpa telinga, Strix.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Kukuk seloputo · Lihat lebih »

Kuskus Tutul

Kuskus Tutul (Spilocuscus maculatus) adalah kuskus dari genus Spilocuscus.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Kuskus Tutul · Lihat lebih »

Landak Amur

Landak Amur (Erinaceus amurensis) yang dalam bahasa Inggris dinamakan Amur hedgehog atau Manchurian hedgehog, adalah landak yang mirip dengan landak Eropa dari segi fisik dan perilakunya, meskipun warnanya lebih terang.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Landak Amur · Lihat lebih »

Lasiwen Peking

Lasiwen Peking (Myotis pequinius) atau biasa disebut kelelawar telinga tikus Beijing, adalah spesies kelelawar vesper yang hanya ditemukan di Tiongkok.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Lasiwen Peking · Lihat lebih »

Madi kelam

Category:Articles with 'species' microformats Madi kelam atau sempur-hujan hitam (Corydon sumatranus) adalah spesies burung dalam keluarga Eurylaimidae, burung paruh lebar.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Madi kelam · Lihat lebih »

Mantok

Mantok adalah sebutan bajing dalam genus Dremomys, subfamili Callosciurinae.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Mantok · Lihat lebih »

Meranti

adalah nama genus beranggotakan sekitar 194Soerianegara, I. dan RHMJ.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Meranti · Lihat lebih »

Meranti sarang punai

Shorea parvifolia atau meranti sarang punai adalah salah satu spesies pohon dalam famili Dipterocarpaceae yang umumnya dikenal dengan nama meranti merah muda dan lauan putih.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Meranti sarang punai · Lihat lebih »

Merpati bukit

Merpati bukit (Columba ruperstris) atau Merpati bukit Turkistan atau Merpati batu Timur adalah spesies burung di keluarga Columbidae.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Merpati bukit · Lihat lebih »

Merpati-gunung

Category:Articles with 'species' microformats Merpati-gunung adalah empat spesies burung dalam genus Gymnophaps dalam keluarga merpati Columbidae.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Merpati-gunung · Lihat lebih »

Monyet-malam

Monyet-malam, juga dikenal sebagai monyet burung hantu atau douroucoulis, adalah monyet Dunia Baru yang aktif di malam hari dari genus Aotus, satu-satunya anggota keluarga Aotidae. Genus ini terdiri dari sebelas spesies yang ditemukan di Panama dan sebagian besar Amerika Selatan di hutan primer dan sekunder, hutan hujan tropis, dan hutan awan hingga ketinggian.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Monyet-malam · Lihat lebih »

Musang ikan

Fisher (''Pekania pennanti'') Pekania pennanti atau musang ikan adalah spesies mamalia karnivora yang endemik di Amerika Utara, tepatnya di Kanada dan Amerika Serikat bagian Utara.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Musang ikan · Lihat lebih »

Musang kesturi

Category:Articles with 'species' microformats Musang kesturi (Viverra zibetha) adalah hewan viverrid asli Asia Selatan dan Tenggara.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Musang kesturi · Lihat lebih »

Musang palem afrika

Musang palem afrika (Nandinia binotata), juga dikenal sebagai musang palem bintik-bintik dua, adalah mamalia feliformia kecil yang tersebar di Afrika Sub-Sahara.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Musang palem afrika · Lihat lebih »

Musang tenggalung

Musang tenggalung (Viverra tangalunga), adalah sejenis musang yang berasal dari wilayah Asia Tenggara, khususnya di Semenanjung Malaya, Sumatra, Bangka, Kepulauan Riau, Kalimantan, dan Filipina.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Musang tenggalung · Lihat lebih »

Neodon irene

Neodon irene (Chinese scrub vole, Irene's mountain vole) adalah sebuah spesies hewan pengerat dalam keluarga Cricetidae.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Neodon irene · Lihat lebih »

Nepenthes mirabilis

Nepenthes mirabilis (dari bahasa Latin: mirabilis.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Nepenthes mirabilis · Lihat lebih »

Nepenthes pervillei

Nepenthes pervillei adalah spesies kantong semar satu-satunya di Seychelles, dan merupakan tumbuhan endemik di sana.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Nepenthes pervillei · Lihat lebih »

Nyiri abang

Xylocarpus granatum, umumnya dikenal sebagai nyiri abang, atau nyiri bunga, adalah spesies bakau dalam keluarga mahoni (Meliaceae). Ia dijumpai di Afrika, Asia, Australasia dan Kepulauan Pasifik.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Nyiri abang · Lihat lebih »

Oribi

Oribi (Ourebia ourebi) adalah antelop kecil asli Afrika Timur dan Afrika bagian selatan.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Oribi · Lihat lebih »

Paok hijau

Paok hijau (Pitta sordida) adalah burung pengicau dalam keluarga Pittidae (burung paok).

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Paok hijau · Lihat lebih »

Paus tombak

Paus tombak atau paus minke (Balaenoptera acutorostrata) adalah mamalia laut yang digolongkan dalam subordo paus balin (Mysticeti).

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Paus tombak · Lihat lebih »

Petrel-camar

Category:Articles with 'species' microformats Petrel-camar adalah burung laut berhidung tabung dari keluarga Procellariidae.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Petrel-camar · Lihat lebih »

Petrel-camar utara

Petrel-camar utara (Fulmarus glacialis), petrel-camar Arktik adalah burung laut yang sangat melimpah yang ditemukan terutama di wilayah subarktik di samudra Atlantik Utara dan Pasifik Utara.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Petrel-camar utara · Lihat lebih »

Pipit triwarna

Pipit triwarna (Erythrura tricolor) adalah spesies kutilang estrildid yang ditemukan di Timor dan Maluku selatan.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Pipit triwarna · Lihat lebih »

Prok-bruk hutan

Rhinolophus affinis atau prok-bruk hutan, adalah spesies kelelawar famili Rhinolophidae yang tersebar luas di Asia Selatan, Asia Tenggara dan Tiongkok.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Prok-bruk hutan · Lihat lebih »

Prok-bruk merah tiongkok

Rhinolophus sinicus atau disebut prok-bruk merah Tiongkok adalah spesies kelelawar dalam famili Rhinolophidae, yang banyak terdapat di Tiongkok, India, Nepal, dan Vietnam.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Prok-bruk merah tiongkok · Lihat lebih »

Prok-bruk Rüppell

Prok-bruk Rüppell (Rhinolophus fumigatus) adalah sebuah spesies kelelawar dalam keluarga Rhinolophidae yang ditemukan di Afrika.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Prok-bruk Rüppell · Lihat lebih »

Punggok kokodok

Punggok kokodok (Ninox boobook), dikenal di beberapa daerah asalnya sebagai mopoke, adalah spesies burung hantu yang berasal dari Australia daratan, Nugini selatan, pulau Timor, dan Kepulauan Sunda.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Punggok kokodok · Lihat lebih »

Rubah korsak

Rubah korsak (Vulpes corsac), juga disebut sebagai nama kecil korsak, adalah rubah berukuran sedang yang dapat ditemukan di Stepa, semi-gurun dan gurun di Asia Tengah, tersebar dari Mongolia dan timur laut Cina.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Rubah korsak · Lihat lebih »

Sempur-hujan rimba

Sempur hujan rimba adalah spesies burung dalam keluarga burung paruh khas Eurylaimidae yang ditemukan di Daratan Asia Tenggara dan Kepulauan Sunda Besar.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Sempur-hujan rimba · Lihat lebih »

Seriwang india

Terpsiphone paradisi adalah sebuah spesies burung pengicau berukuran menengah yang berasal dari Asia, dimana spesies tersebut banyak tersebar.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Seriwang india · Lihat lebih »

Soa payung

Soa payung (''C. kingii'') dipohon, menunjukkan embel-embelnya Soa payung (frilled lizard, nama ilmiah: Chlamydosaurus kingii) adalah sejenis kadal yang termasuk dalam keluarga Agamidae.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Soa payung · Lihat lebih »

Soyabu

Soyabu atau walabi lauw-lauw (Dorcopsis hageni) adalah spesies hewan berkantung dalam keluarga Macropodidae.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Soyabu · Lihat lebih »

Status konservasi

Status konservasi spesies adalah indikator kemungkinan untuk spesies yang masih ada dan tersisa hingga saat ini atau masa depan.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Status konservasi · Lihat lebih »

Sturnus vulgaris

Jalak Eropa (Sturnus vulgaris), juga dikenal sebagai starling di Kepulauan Inggris, adalah burung passerine berukuran sedang dalam keluarga Jalak, Sturnidae.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Sturnus vulgaris · Lihat lebih »

Tengkawang rambai

Shorea pinanga atau tengkawang rambai adalah pohon dalam keluarga Dipterocarpaceae, asli Kalimantan.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Tengkawang rambai · Lihat lebih »

Tepus emas

Burung Tepus Emas dalam bahasa inggris The Golden babbler (Cyanoderma chrysaeum) adalah spesies Burung kicau dalam keluarga Timaliidae.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Tepus emas · Lihat lebih »

Terwelu manchuria

Terwelu manchuria (Lepus mandshuricus) adalah spesies terwelu yang ditemukan di Tiongkok timur laut, Rusia, lembah Sungai Amur, dan gunung-gunung tinggi di Korea Utara bagian utara.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Terwelu manchuria · Lihat lebih »

Terwelu sabana afrika

Terwelu sabana afrika (Lepus victoriae) adalah spesies mamalia yang tergolong ke dalam famili Leporidae yang berasal dari Afrika.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Terwelu sabana afrika · Lihat lebih »

Thunnus

Thunnus adalah genus ikan laut pelagik bersirip kipas bertulang sejati yang termasuk famili Skombride.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Thunnus · Lihat lebih »

Tikus gunung Madagaskar

Tikus gunung madagaskar (Monticolomys koopmani) adalah hewan pengerat dalam subfamili Nesomyinae dari famili Nesomyidae.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Tikus gunung Madagaskar · Lihat lebih »

Tikusan ceruling

Category:Articles with 'species' microformats Tikusan ceruling (Rallina fasciata) adalah burung air yang umum ditemukan di Kalimantan dalam famili burung mandar dan burung tikusan, Rallidae.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Tikusan ceruling · Lihat lebih »

Tiong-lampu perut-biru

Tiong-lampu perut-biru (Coracias cyanogaster) adalah anggota keluarga burung tiong-lampu yang berkembang biak di seluruh Afrika di jalur sempit dari Senegal hingga timur laut Republik Demokratik Kongo.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Tiong-lampu perut-biru · Lihat lebih »

Titihan kecil

Titihan kecil (Tachybaptus dominicus) adalah spesies burung air yang merupakan anggota terkecil dari keluarga burung titihan.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Titihan kecil · Lihat lebih »

Titihan kepala-uban

Titihan kepala-uban (Poliocephalus poliocephalus) adalah burung dalam anggota keluarga titihan.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Titihan kepala-uban · Lihat lebih »

Titihan matahari

Titihan matahari (Heliornis fulica) adalah sejenis burung gruiform akuatik kecil yang ditemukan di Amerika tropis dan subtropis dari Meksiko timur laut hingga Ekuador tengah dan Brasil selatan.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Titihan matahari · Lihat lebih »

Titihan rumbai-putih

Category:Articles with 'species' microformats Titihan rumbai-putih (Rollandia rolland), juga dikenal sebagai titihan Rolland, adalah spesies titihan dalam famili Podicipedidae.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Titihan rumbai-putih · Lihat lebih »

Trinil rumbai

Trinil rumbai (Calidris pugnax) adalah burung perandai berukuran sedang yang berkembang biak di rawa-rawa dan padang rumput basah di seluruh Eurasia utara.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Trinil rumbai · Lihat lebih »

Walet bakau

Walet bakau (Tachycineta albilinea) adalah sejenis burung pengicau dalam famili walet yang berkembang biak di wilayah pesisir dari Meksiko melewati Amerika Tengah sampai Panama.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Walet bakau · Lihat lebih »

Walik solomon

Walik solomon (Ptilinopus solomonensis) adalah spesies burung endemik yang tersebar di wilayah Pulau Biak dan Numfor.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Walik solomon · Lihat lebih »

Wildebeest biru

Wildebeest biru (Connochaetes taurinus), sering juga disebut wildebeest umum, wildebeest berjenggot putih, dan gnu berjenggot putih adalah satu dari dua spesies wildebeest yang masih hidup.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Wildebeest biru · Lihat lebih »

Wili-wili totol

Wili-wili totol (Burhinus capensis), juga dikenal sebagai gajahan-batu totol atau Wili-wili tanjung, adalah burung perandai dalam keluarga Burhinidae.

Baru!!: Spesies risiko rendah dan Wili-wili totol · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Beresiko rendah, Berisiko rendah, Risiko Rendah, Risiko rendah.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »