Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Lingkup Pilatus

Indeks Lingkup Pilatus

Lingkup Pilatus adalah sekumpulan karya sastra Kristen purba yang mendaku ditulis Pontius Pilatus, atau yang secara saksama menjabarkan kiprah Pontius Pilatus dan kisah Sengsara Yesus.

97 hubungan: Adam, Akitania Baru, Albi, Anemoi, Apokrifa, Apologetika Kristen, Aquila (Romawi), Bahasa Inggris Kuno, Bahasa Suryani, Bani Ismail, Bart D. Ehrman, Daftar dewa-dewi Romawi, Danau Jenewa, Danau Luzern, Deisida oleh Yahudi, Dismas, Doketisme, Dunia Kristiani, Eusebius dari Kaisarea, Filipus bin Herodes, Flavius Yosefus, Gallia Aquitania, Gamaliel, Gereja Ortodoks Mesir, Gereja Ortodoks Suriah, Gereja perdana, Gereja Tewahedo Ortodoks, Gerhana matahari, Halakha, Hanas, Herodes Agung, Herodes Antipas, Herodes Arkhelaus, Historiografi jasad dicuri, Injil, Injil Kanak-Kanak, Injil Matius, Injil Nikodemus, Injil Petrus, Injil Sinoptik, Injil Yohanes, Istri Pontius Pilatus, Jumat Agung, Kanon Alkitab, Kayafas, Kedatangan Kedua Yesus Kristus, Kegelapan saat Penyaliban, Kekristenan Barat, Kekristenan pada Abad Pertengahan, Kekristenan Timur, ..., Kerajaan Allah, Kerudung Veronika, Keruntuhan Kekaisaran Romawi Barat, Kesengsaraan Yesus, Kisah Para Rasul, Kisah Petrus dan Paulus, Klaudius, Komune di departemen Drôme, Konstantin von Tischendorf, Kutukan darah, Lausanne, Legenda Emas, Libya Kuno, Longinus, Makam kosong, Maximinus II, Mishnah, Nero, Nikodemus, Pandangan Kristen tentang Hades, Paskah Yahudi, Penyaliban dan kematian Yesus, Penyamun yang tidak bertobat, Perang Yahudi-Romawi Pertama, Pontius Pilatus, Prometheus (mitologi), Renaisans, Robin Hood, Rusa, Saint-Omer, Pas-de-Calais, Sejarah Gereja (Eusebius), Set (tokoh Alkitab), Simon sang Penyihir, Sinagoge, Tertulianus, Tetrarki Herodes, Tiberius, Tiga puluh keping perak, Titus, Turunnya Kristus ke neraka, Veronika, Vespasianus, Yohanes, Yohanes Pembaptis, Yudea (provinsi Romawi), Yustinus Martir, Yusuf dari Arimatea. Memperluas indeks (47 lebih) »

Adam

Adam adalah tokoh dalam Tanakh, Alkitab dan Al-Qur'an.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Adam · Lihat lebih »

Akitania Baru

Others div col end Nouvelle-Aquitaine adalah sebuah wilayah bagian barat daya Prancis, yang tercipta dari reformasi teritorial daerah Prancis pada tahun 2014 dengan penggabungan dari Aquitaine, Limousin dan Poitou-Charentes.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Akitania Baru · Lihat lebih »

Albi

Albi Albi merupakan nama kota di Prancis.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Albi · Lihat lebih »

Anemoi

Menara Angin di Athena, ukirannya menggambarkan Boreas (kiri) dan Skiron (kanan). Anemoi (Ἄνεμοι) adalah para dewa angin dalam mitologi Yunani, masing-masing melambangkan arah mata angin dan diasosiasikan dengan berbagai musim serta kondisi cuaca.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Anemoi · Lihat lebih »

Apokrifa

Apokrifa adalah karya, yang biasanya berupa tulisan, dari pengarang yang tidak diketahui atau asal-usulnya atau diragukan keasliannya.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Apokrifa · Lihat lebih »

Apologetika Kristen

Apologetika Kristen adalah ilmu sistematis yang mempertahankan dan menjelaskan iman dan kepercayaan Kristen.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Apologetika Kristen · Lihat lebih »

Aquila (Romawi)

Ornamen Romawi dengan aquila (100–200 M), dari Museum Seni Cleveland. Aquila atau "elang" adalah lambang penting yang digunakan di Romawi, khususnya sebagai pataka legiun Romawi.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Aquila (Romawi) · Lihat lebih »

Bahasa Inggris Kuno

Bahasa Inggris Kuno (Old English, Ænglisċ, AltEnglisċ, Englisċ, atau Englisċgereorde) atau bahasa Anglo-Saxon adalah bentuk awal dari bahasa Inggris yang digunakan di Inggris dan Skotlandia bagian selatan antara pertengahan abad ke-5 sampai abad ke-8 Masehi.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Bahasa Inggris Kuno · Lihat lebih »

Bahasa Suryani

Bahasa Suryani atau bahasa Suriah (ܠܫܢܐ ܣܘܪܝܝܐ) adalah sebuah bahasa Aram Timur yang pernah dipertuturkan di sebagian besar wilayah Bulan Sabit Subur dan Arab Timur.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Bahasa Suryani · Lihat lebih »

Bani Ismail

Menurut Kitab Kejadian, Bani Ismail (Ibrani: Bnai Yishma'el Arab: Bani Isma'il) adalah para keturunan Isma'il, putra sulung Ibrahim dan keturunan dari dua belas putra dan pangeran Ismail.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Bani Ismail · Lihat lebih »

Bart D. Ehrman

Bart D. Ehrman adalah seorang teolog dalam bidang Perjanjian Baru dari Amerika Serikat.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Bart D. Ehrman · Lihat lebih »

Daftar dewa-dewi Romawi

Dewa-dewi Romawi yang paling dikenal dewasa ini adalah dewa-dewi yang disamakan bangsa Romawi dengan dewa-dewi Yunani yang sebanding (lih. interpretatio graeca).

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Daftar dewa-dewi Romawi · Lihat lebih »

Danau Jenewa

Danau Jenewa (le Léman atau Lac Léman, Genfersee, Lago Lemano) adalah sebuah danau besar yang terbentuk dari lelehan glasier er dan terletak di perbatasan antara Swiss dan Prancis.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Danau Jenewa · Lihat lebih »

Danau Luzern

Danau Luzern (dibaca: "lu-cern"; Vierwaldstättersee, secara harfiah berarti "Danau Empat Kanton Berhutan") adalah danau yang terletak di Swiss tengah dan merupakan danau terbesar keempat di negara tersebut.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Danau Luzern · Lihat lebih »

Deisida oleh Yahudi

Deisida Yahudi adalah sebuah keyakinan dalam sejarah, yang awalnay diformalisasi sebagai posisis teologi pada zaman gereja perdana, yang mengklaim bahwa bangsa Yahudi secara kolektif bertanggung jawab atas kematian Yesus.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Deisida oleh Yahudi · Lihat lebih »

Dismas

Menurut tradisi Santo Dismas adalah seorang santo yang baru mengikut Yesus pada menit-menit akhir dari kehidupannya.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Dismas · Lihat lebih »

Doketisme

Eusebius Doketisme merupakan sebuah istilah yang menyatakan bahwa Yesus Kristus tidak sungguh-sungguh manusia, melainkan hanya tampak sebagai manusia.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Doketisme · Lihat lebih »

Dunia Kristiani

Dunia Kristiani memiliki beberapa pengartian.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Dunia Kristiani · Lihat lebih »

Eusebius dari Kaisarea

Eusebius dari Kaisarea (lahir pada tahun 275 – meninggal pada 30 Mei 339), sering disebut juga Eusebius Pamfili, "Eusebius sahabat Pamfilus dari Kaisaria", adalah seorang Uskup di Kaisarea, (sekarang di Israel).

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Eusebius dari Kaisarea · Lihat lebih »

Filipus bin Herodes

Gambar Kaisar Tiberius pada mata uang yang dicetak oleh raja Filipus Dekapolis Filipus, raja wilayah Iturea dan Trakhonitis atau menurut para sejarawan disebut Herodes Filipus II (Philip tetrarch of the region of Ituraea and Trachonitis atau Herod Philip II) yang disebut dalam bagian Perjanjian Baru di Alkitab Kristen.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Filipus bin Herodes · Lihat lebih »

Flavius Yosefus

Flavius Yosefus, menurut interpretasi John C. Winston Yosefus (sekitar 37 M. – sekitar 100), yang terkenal dalam kapasitasnya sebagai seorang warga negara Romawi, sebagai Flavius Yosefus, adalah seorang sejarawan dan penulis apologetik Yahudi abad pertama keturunan imam dan raja-raja yang bertahan dan mencatat "Penghancuran Yerusalem" pada 70.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Flavius Yosefus · Lihat lebih »

Gallia Aquitania

Gallia Aquitania, juga dikenal dengan nama Aquitania, adalah provinsi Kekaisaran Romawi yang terletak di wilayah Prancis barat daya saat ini.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Gallia Aquitania · Lihat lebih »

Gamaliel

Gamaliel Gamaliel (gəmā'lēəl) atau Gamaliel I (Gamaliel the Elder, atau Rabban Gamaliel I, bahasa Ibrani: רבן גמליאל הזקן; bahasa Yunani: Γαμαλιήλ ο Πρεσβύτερος) adalah seorang Guru atau Rabi Yahudi pada zaman dahulu yang sangat terkemuka dan sangat disegani di antara tiga aliran Yahudi, yaitu Farisi, Saduki, dan Eseni.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Gamaliel · Lihat lebih »

Gereja Ortodoks Mesir

Salib Gereja Ortodoks Koptik. Dibaca: Yesus Kristus, Putra Allah Gereja Ortodoks Mesir atau yang memiliki nama lain Gereja Ortodoks Koptik Aleksandria adalah nama resmi gereja Kristen terbesar di Mesir dan Timur Tengah.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Gereja Ortodoks Mesir · Lihat lebih »

Gereja Ortodoks Suriah

Gereja Ortodoks Suriah (ܥܕܬܐ ܣܘܪܝܝܬܐ ܬܪܝܨܬ ܫܘܒܚܐ) adalah suatu kelompok gereja Kristen Ortodoks yang berpusat di bagian timur Laut Tengah.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Gereja Ortodoks Suriah · Lihat lebih »

Gereja perdana

Gereja mula-mula, Gereja perdana, jemaat perdana, Kekristenan mula-mula, atau Kekristenan awal (hingga Konsili Nikea Pertama pada tahun 325) menyebar dari Levant, melintasi Kekaisaran Romawi, dan seterusnya.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Gereja perdana · Lihat lebih »

Gereja Tewahedo Ortodoks

Gereja Tewahedo Ortodoks (Orthodox Tewahedo adalah nama umum dan bersejarah bagi dua gereja Ortodoks Oriental di dalam gereja Kristen. Gereja-gereja tersebut merupakan denominasi gereja Ortodoks predominan di Etiopia dan Eritrea. Sampai tahun 1959, gereja-gereja Tewahedo Ortodoks secara administratif merupakan bagian dari Gereja Koptik. Gereja Tewahedo Ortodoks Ethiopia diberi wewenang autocephaly dengan Patriark sendiri pada tahun yang sama oleh Paus Ortodoks Koptik Paus Kirilos VI dari Aleksandria. Setelah kemerdekaan Eritrea dari Ethiopia pada tahun 1993, Gereja Tewahedo Ortodoks Eritrea dijadikan autocephalous oleh Paus Shenouda III dari Aleksandria dan secara resmi terpisah dari Gereja Tewahedo Ortodoks Etiopia.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Gereja Tewahedo Ortodoks · Lihat lebih »

Gerhana matahari

Gerhana matahari terjadi ketika posisi bulan terletak di antara bumi dan matahari sehingga terlihat menutup sebagian atau seluruh cahaya matahari di langit bumi.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Gerhana matahari · Lihat lebih »

Halakha

Halakha (הֲלָכָה) (Sefardim:; juga dialihaksarakan Halocho (Ashkenazi:, atau Halacha) adalah suatu istilah untuk kumpulan hukum agama orang Yahudi, termasuk hukum yang tertulis dalam Alkitab Ibrani (yaitu 613 mitzvot) dan hukum Talmud maupun hukum rabbinik yang ditetapkan kemudian, serta sejumlah adat dan tradisi. Yudaisme tidak membedakan hukum-hukumnya dalam hal hidup beragama maupun di luar kehidupan agama. Tradisi keagamaan Yahudi tidak membedakan secara jelas antara identitas agama, nasional ras, atau etnis. Halakha tidak hanya mengatur praktik-praktik dan keyakinan agama, tetapi juga berbagai aspek dari kehidupan sehari-hari. Halakha sering diterjemahkan sebagai "Hukum Yahudi", meskipun terjemahan yang lebih harfiah adalah "jalur" atau "jalanan". Kata ini berasal dari akar kata Semitik yang bermakna "pergi" atau "berjalan". Dalam sejarahnya di diaspora, Halakha dijadikan oleh banyak komunitas Yahudi sebagai hukum sipil dan agama. Sejak Zaman Pencerahan, emansipasi, dan haskalah dalam era modern, orang Yahudi terikat pada Halakha hanya atas kemauan sukarela. Di bawah hukum Israel sekarang, hukum status keluarga dan pribadi Israel tertentu berada di bawah otoritas pengadilan rabinik dan karenanya diperlakukan menurut Halakha. Beberapa perbedaan di dalam Halakha itu sendiri ditemukan di antara komunitas Yahudi Ashkenazi, Mizrahi, Sefardim, dan orang Yahudi Yaman, yang merupakan cerminan keragaman sejarah dan geografis berbagai komunitas Yahudi dalam Diaspora.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Halakha · Lihat lebih »

Hanas

Bom Jesus, Braga Hanas (Annas atau Ananus atau AnaniasGoodman, Martin, "Rome & Jerusalem", Penguin Books, p.12 (2007); Hanan, putra Seth; 23/22 SM – tahun kematian tidak diketahui, kemungkinan sekitar 40 M) adalah seorang tokoh Alkitab yang terdapat dalam Perjanjian Baru.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Hanas · Lihat lebih »

Herodes Agung

Herodes yang Agung atau Hordos (Hebrew: הוֹרְדוֹס, Hordos, Greek: Ἡρῴδης, Hērōidēs) juga dikenal sebagai Herodes I, adalah seorang raja boneka Romawi yang berkuasa di Yudaea (sekitar 74 SM - sekitar 5, 4 atau 1 SM di Yerusalem).

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Herodes Agung · Lihat lebih »

Herodes Antipas

Herodes Antipas (singkatan dari Antipatros) (sebelum 20 SM – setelah 39 M) adalah raja wilayah Galilea dan Perea pada abad pertama Masehi, yang memiliki gelar Tetrarki.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Herodes Antipas · Lihat lebih »

Herodes Arkhelaus

Koin Herodes Arkhelaus Kota otonomi (Dekapolis) Herodes Arkhelaus (atau Arkelaus, lahir 23 SM, mati ~18 M) adalah etnark Samaria, Yudea, dan Idumea (Edom) dari tahun 4 SM hingga 6 Masehi.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Herodes Arkhelaus · Lihat lebih »

Historiografi jasad dicuri

Historiografi jasad dicuri menyatakan bahwa jasad Yesus Kristus dicuri dari tempat pengkebumiannya.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Historiografi jasad dicuri · Lihat lebih »

Injil

Al-Injil atau Kitab Injil (translit; lit Gospel) adalah istilah yang digunakan untuk menyebut keempat kitab pertama dalam Alkitab Perjanjian Baru menurut Kekristenan.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Injil · Lihat lebih »

Injil Kanak-Kanak

Injil Kanak-Kanak (Yunani: protoevangelion) adalah sebuah ragam sastra keagamaan yang berkembang pada abad ke-2 Masehi.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Injil Kanak-Kanak · Lihat lebih »

Injil Matius

Injil Matius adalah salah satu dari empat yang terletak dalam Kanon Alkitab Kristen, selain Injil Markus, Injil Lukas dan Injil Yohanes.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Injil Matius · Lihat lebih »

Injil Nikodemus

Injil Nikodemus, yang juga dikenal sebagaiEhrman and Pleše 2011: 406.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Injil Nikodemus · Lihat lebih »

Injil Petrus

Injil Petrus (κατά Πέτρον ευαγγέλιον); Gospel according to Peter adalah salah satu dari tulisan kuno yang bukan termasuk ke dalam Alkitab meskipun disebut sebagai "Injil" dan tergolong ke dalam injil-injil tentang penderitaan Yesus, yang mengandung unsur gnostik, dan termasuk dalam tulisan-tulisan apokrif.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Injil Petrus · Lihat lebih »

Injil Sinoptik

Injil Sinoptik adalah Injil Perjanjian Baru dalam Alkitab yang ditulis oleh Matius, Markus, dan Lukas.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Injil Sinoptik · Lihat lebih »

Injil Yohanes

Injil Yohanes adalah salah satu kitab yang terdapat di Perjanjian Baru.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Injil Yohanes · Lihat lebih »

Istri Pontius Pilatus

Istri Pontius Pilatus (Πιλᾶτος (Pilatus), γυνὴ αὐτοῦ (istrinya).; uxor Pilati; hidup sekitar abad ke-1) adalah tokoh tak bernama dalam Perjanjian Baru, dimana ia muncul dalam sebuah ayat tunggal dari Injil Matius.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Istri Pontius Pilatus · Lihat lebih »

Jumat Agung

276x276px Jumat Agung adalah Hari Jumat sebelum Minggu Paskah, hari peringatan Penyaliban Yesus Kristus dan wafatnya di Golgota.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Jumat Agung · Lihat lebih »

Kanon Alkitab

Kanon Alkitab, atau kanon Kitab Suci, adalah suatu daftar kitab yang dianggap sebagai kitab suci yang berwibawa atau otoritatif oleh komunitas keagamaan tertentu.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Kanon Alkitab · Lihat lebih »

Kayafas

''Yesus di sebelah Kayafas'', olehMatthias Stom. Kayafas adalah seorang imam besar yang hidup pada zaman Yesus, terutama berhubungan dengan kisah sengsara Yesus sebelum disalib, pada abad 1 Masehi.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Kayafas · Lihat lebih »

Kedatangan Kedua Yesus Kristus

''The Last Judgment'' (''Penghakiman Terakhir'') oleh Jean Cousin the Younger Kedatangan Kedua Kristus atau Parousia adalah kembalinya Yesus Kristus dari Surga ke bumi sebagaimana yang diajarkan dalam eskatologi Kristen.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Kedatangan Kedua Yesus Kristus · Lihat lebih »

Kegelapan saat Penyaliban

"Yesus di atas Kayu Salib", karya Carl Heinrich Bloch (1834–1890), menampilkan langit digelapkan Kegelapan saat penyaliban adalah sebuah peristiwa dalam tiga Injil Kanonikal dimana langit menjadi gelap pada siang hari pada saat Penyaliban Yesus.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Kegelapan saat Penyaliban · Lihat lebih »

Kekristenan Barat

Kekristenan Barat meliputi Gereja Latin dari Gereja Katolik, berbagai denominasi Protestan, dan kelompok-kelompok lainnya yang berasal dari dunia Barat.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Kekristenan Barat · Lihat lebih »

Kekristenan pada Abad Pertengahan

Kirilos dan Metodius menyebarkan agama Kristen ke suku bangsa Slavik. Kekristenan pada Abad Pertengahan meliputi sejarah Kekristenan dari Kejatuhan Kekaisaran Romawi Barat sampai Kejatuhan Konstantinopel (1453), yang biasanya dijadikan akhir Abad Pertengahan dalam Sejarah Eropa.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Kekristenan pada Abad Pertengahan · Lihat lebih »

Kekristenan Timur

Kekristenan Timur meliputi empat keluarga gereja utama: Gereja Ortodoks Timur, Gereja Ortodoks Oriental, Gereja Asiria dari Timur, dan Gereja Katolik Timur.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Kekristenan Timur · Lihat lebih »

Kerajaan Allah

Kerajaan Allah atau Kerajaan Surga (istilah di dalam Injil Matius) merupakan inti pengajaran Yesus Kristus sebagaimana dicatat di dalam Injil Sinoptik.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Kerajaan Allah · Lihat lebih »

Kerudung Veronika

Veronika memegang kerudungnya, Hans Memling, s. 1470 Kerudung Veronika atau Sudarium (Latin untuk kain keringat), dikenal dalam bahasa Italia sebagai Volto Santo atau Wajah Kudus adalah sebuah relik Kristen dari sebuah potongan kain yang, menurut tradisi, mencantumkan wajah Yesus yang tak dibuat dari tangan manusia.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Kerudung Veronika · Lihat lebih »

Keruntuhan Kekaisaran Romawi Barat

Romawi Barat Keruntuhan Kekaisaran Romawi Barat (juga disebut Keruntuhan Kekaisaran Romawi atau Keruntuhan Roma) adalah masa ketika Kekaisaran Romawi Barat terpecah menjadi beberapa negara.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Keruntuhan Kekaisaran Romawi Barat · Lihat lebih »

Kesengsaraan Yesus

Yesus Kristus dalam Kisah Sengsara-Nya. Minyak di atas kanvas karya Matthias Stom. Kisah Sengsara dalam Kekristenan adalah periode akhir pendek dalam kehidupan Yesus yang menyoroti masa pada sejak kunjungan terakhir-Nya ke Yerusalem dalam periode Minggu Sengsara dan perjalanan-Nya menuju penyaliban-Nya di atas Gunung Kalvari, yang didefinisikan sebagai peristiwa klimaktik utama pada doktrin "Sejarah Keselamatan" Kristen.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Kesengsaraan Yesus · Lihat lebih »

Kisah Para Rasul

Pelayanan Para Rasul."Ikon" Rusia karya Fyodor Zubov, 1660. Kitab Kisah Para Rasul adalah kitab kelima Perjanjian Baru pada Alkitab Kristen, yang terutama berisi tentang pertama kali terbentuknya gereja Kristen serta pertumbuhannya sampai pada pertengahan abad pertama Masehi.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Kisah Para Rasul · Lihat lebih »

Kisah Petrus dan Paulus

Kisah Petrus dan Paulus adalah sebuah teks Kristen abad ke-4 dari genre Kisah Para Rasul.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Kisah Petrus dan Paulus · Lihat lebih »

Klaudius

Klaudius adalah nama orang Romawi.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Klaudius · Lihat lebih »

Komune di departemen Drôme

200px Berikut ini merupakan daftar 369 komune di département Drôme, di Prancis.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Komune di departemen Drôme · Lihat lebih »

Konstantin von Tischendorf

Konstantin von Tischendorf Lobegott Friedrich Konstantin von Tischendorf adalah seorang ahli Alkitab asal Jerman.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Konstantin von Tischendorf · Lihat lebih »

Kutukan darah

''Pilatus Membasuh Tangannya'' karya James Tissot – Brooklyn Museum Kutukan darah merujuk kepada sebuah pasal Perjanjian Baru kontroversial dari Injil Matius, yang mengisahkan peristiwa yang terjadi dalam pengadilan Pilatus sebelum penyaliban Yesus dan khususnya kehendak dari para kerumunan yang ingin Yesus mati.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Kutukan darah · Lihat lebih »

Lausanne

300px Pemandangan Ouchy, di selatan Lausanne Lausanne adalah sebuah kota di bagian Swiss yang berbahasa Prancis, di pesisir Danau Jenewa (Bahasa Prancis: Lac Léman), seberang Évian-les-Bains, Prancis, dan sekitar 60 km timur laut dari Jenewa.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Lausanne · Lihat lebih »

Legenda Emas

''Legenda Aurea'', sekitar tahun 1290, Biblioteca Medicea Laurenziana, Firenze Cerita Santo Gregorius dan naga adalah salah satu cerita orang kudus yang dikisahkan dalam ''Legenda Emas''. Legenda Emas (Latin: Legenda aurea atau Legenda sanctorum) adalah sebuah kumpulan hagiografi karya Beato Jacobus de Varagine yang banyak dibaca di Eropa pada akhir Abad Pertengahan.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Legenda Emas · Lihat lebih »

Libya Kuno

Nama Latin Libya (dari bahasa Yunani Λιβύη, Libyē) merujuk kepada kawasan di barat Nil yang umumnya meliputi Maghreb modern.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Libya Kuno · Lihat lebih »

Longinus

Longinus adalah sebuah figur legendaris dari sejarah Kristen sebagai nama yang diberikan pada abad pertengahan dan beberapa tradisi Kristen modern kepada seorang prajurit Romawi yang menusuk Yesus di sebelahnya dengan sebuah tombak, "Tombak Suci" (lancea, seperti yang dikaitkan dalam Alkitab Vulgate Alkitab) pada saat Penyaliban.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Longinus · Lihat lebih »

Makam kosong

jmpl Dalam agama Kristen, makam kosong atau kubur kosong adalah makam Yesus yang ditemukan dalam keadaan kosong oleh para wanita yang dapat ke makamnya.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Makam kosong · Lihat lebih »

Maximinus II

Maximinus II (Gaius Valerius Galerius Maximinus Daia Augustus; sekitar 20 November 270 – Juli atau Agustus 313), juga dikenal sebagai Maximinus Daia atau Maximinus Daza, adalah Kaisar Romawi dari 308 sampai 313.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Maximinus II · Lihat lebih »

Mishnah

Mishnah (Ibrani משנה, "pengulangan"), adalah catatan tulisan dari Hukum Lisan Taurat dari orang-orang Yahudi dari generasi ke generasi.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Mishnah · Lihat lebih »

Nero

Nero Claudius Caesar Augustus Germanicus (15 Desember 37 – 9 Juni 68), lahir Lucius Domitius Ahenobarbus, juga disebut Nero Claudius Caesar Germanicus, adalah kaisar Romawi kelima dan terakhir dari dinasti Julio-Claudian.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Nero · Lihat lebih »

Nikodemus

Kristus Mengajar Nikodemus, lukisan karya Crijn Hendricksz Volmarijn (1616–1645) Nikodemus (Νικόδημος) adalah nama seorang Yahudi, yang disebut dalam bagian Perjanjian Baru di Alkitab Kristen, terutama Injil Yohanes.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Nikodemus · Lihat lebih »

Pandangan Kristen tentang Hades

Menurut berbagai denominasi Kristen, Hades adalah "alam atau keadaan arwah",Oxford Dictionary of the Christian Church (Oxford University Press 2005): Hades diambil dari nama dewa pratala bangsa Yunani.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Pandangan Kristen tentang Hades · Lihat lebih »

Paskah Yahudi

Matzo, pengganti tradisional untuk roti yang dimakan pada saat hari raya Pesakh. Festival Pesakh umat Yahudi, atau Paskah Yahudi (Ibrani, dan Yiddish: פֶּסַח, Tiberias:, Ibrani: Pesach, Pesah, Pesakh; Passover), adalah perayaan yang dirayakan pada hari ke-14 dalam bulan yang disebut Nisan, bulan pertama kalender Ibrani selama delapan hari.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Paskah Yahudi · Lihat lebih »

Penyaliban dan kematian Yesus

Vouet, 1622, Genoa Kematian Yesus Kristus Sang Juru Selamat Manusia terjadi pada abad ke-1 Masehi, diperkirakan antara tahun 30-33 M. Menurut penanggalan Yahudi, Ia mati tergantung di atas salib, tanggal 14 Nisan, beberapa jam sebelum hari Paskah Yahudi dirayakan (tanggal 15 Nisan, dimulai pada sekitar pk. 18:00 saat matahari terbenam).

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Penyaliban dan kematian Yesus · Lihat lebih »

Penyamun yang tidak bertobat

Santo Yohanes, dan tiga Maria (Maria (istri Klopas), Salome (murid Yesus) dan Maria Magdalena). Penyamun yang tidak bertobat adalah sebuah karakter yang dideskripsikan dalam catatan Perjanjian Baru pada Penyaliban Yesus.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Penyamun yang tidak bertobat · Lihat lebih »

Perang Yahudi-Romawi Pertama

Perang Yahudi-Romawi Pertama (66–73 Masehi), terkadang dijuluki Revolusi Besar (המרד הגדול, ha-Mered Ha-Gadol), adalah salah satu dari tiga pemberontakan besar Yahudi di Provinsi Iudaea terhadap Kekaisaran Romawi.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Perang Yahudi-Romawi Pertama · Lihat lebih »

Pontius Pilatus

''Kristus menghadap Pilatus'', Mihály Munkácsy, 1881 Pontius Pilatus (Πόντιος Πιλᾶτος, Pontios Pīlātos) adalah Prefek (atau gubernur) ke-5 dari Provinsi Iudaea Kekaisaran Romawi, menjabat tahun 26–36 M, pada zaman kaisar Tiberius.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Pontius Pilatus · Lihat lebih »

Prometheus (mitologi)

Dalam mitologi Yunani, Prometheus (Προμηθεύς) adalah seorang Titan yang dikenal karena kecerdasan dan keahliannya, dia mencuri api Zeus dan memberikannya kepada manusia.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Prometheus (mitologi) · Lihat lebih »

Renaisans

Abad Pembaharuan atau Renaisans adalah kurun waktu dari abad ke-14 sampai abad ke-17 Masehi dalam sejarah Eropa.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Renaisans · Lihat lebih »

Robin Hood

Patung Robin Hood di Nottingham. Robin Hood adalah tokoh dalam cerita rakyat Inggris.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Robin Hood · Lihat lebih »

Rusa

Kawanan rusa (''Cervus timorensis russa'') di Taman Nasional Baluran. Rusa, sambar, atau menjangan (deer) adalah hewan mamalia pemamah biak (ruminan) yang termasuk famili Cervidae.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Rusa · Lihat lebih »

Saint-Omer, Pas-de-Calais

Saint-Omer merupakan sebuah komune di departemen Pas-de-Calais di sebelah utara Prancis.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Saint-Omer, Pas-de-Calais · Lihat lebih »

Sejarah Gereja (Eusebius)

Nama:Margareta Asnidar N.D Sejarah Gereja (Ἐκκλησιαστικὴ ἱστορία, ekklesiastike historia; Historia Ecclesiastica atau Historia Ecclesiae; Church History) karya Eusebius dari Kaisarea adalah sebuah karya tulis perintis dari abad ke-4 Masehi, berisi catatan kronologis perkembangan Kekristenan mula-mula mulai dari abad pertama Masehi.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Sejarah Gereja (Eusebius) · Lihat lebih »

Set (tokoh Alkitab)

Set dalam Kristen dan Yahudi (bahasa Ibrani: שֵׁת, bahasa Ibrani Standar Šet, Tiberias Šēṯ) atau Syits dalam Islam (Syīts) adalah anak laki-laki dari Adam dan Hawa.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Set (tokoh Alkitab) · Lihat lebih »

Simon sang Penyihir

''Peter's conflict with Simon Magus'' by Avanzino Nucci, 1620. Simon is on the right, dressed in black. Simon sang Penyihir atau Simon Magus adalah seorang pendiri aliran Gnostik di Samaria yang dikenal dengan nama Simonian.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Simon sang Penyihir · Lihat lebih »

Sinagoge

Sinagoge di Kota Surabaya, Jawa Timur. Sinagoge Yaakov Ohel Synagog di Manado, Sulawesi Utara. Sinagoge Pusat Bahasa Departemen Pendidikan Republik Indonesia atau Kanisah Pusat Bahasa Departemen Pendidikan Republik Indonesia (בית כנסת “Beit Knesset”, Synagogue) adalah nama tempat beribadah orang Yahudi.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Sinagoge · Lihat lebih »

Tertulianus

Tertulianus, pengacara Afrika yang menjelaskan doktrin Tritunggal Quintus Septimius Florens Tertullianus, atau Tertulianus, (155–230) adalah seorang pemimpin gereja dan penghasil banyak tulisan selama masa awal Kekristenan.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Tertulianus · Lihat lebih »

Tetrarki Herodes

Tetrarkhi Yudea (Tetrarchy of Judea, Herodian Tetrarchies) adalah pembagian wilayah kerajaan Yudea setelah matinya raja Herodes Agung pada tahun 4 SM (atau 1 SM), ketika kerajaannya dibagi di antara putra-putranya sebagai warisan.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Tetrarki Herodes · Lihat lebih »

Tiberius

Tiberius (Tiberius Julius Caesar Augustus; 16 November 42 SM – 16 Maret 37 M) adalah seorang Kaisar Romawi yang memerintah dari tahun 14 sampai 37 Masehi.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Tiberius · Lihat lebih »

Tiga puluh keping perak

menawar Yesus, karya Mattia Preti, sekitar 1640. Tiga puluh keping perak adalah bayaran untuk Yudas Iskariot ketika ia mengkhianati Yesus, menurut catatan dalam Injil Matius 26:15 pada Perjanjian Baru.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Tiga puluh keping perak · Lihat lebih »

Titus

PAGENAME Titus adalah nama seorang laki-laki dalam bahasa Yunani/Romawi.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Titus · Lihat lebih »

Turunnya Kristus ke neraka

Penggambaran Geger Neraka dalam ''Petites Heures de Jean de Berry'', naskah beriluminasi yang dikerjakan pada abad ke-14 atas pesanan Jean de Berry. ca.'' 1504 bangkit dari antara orang mati, Yesus Kristus menganugerahkan keselamatan bagi arwah-arwah dalam peristiwa Geger Neraka. Fresko karya Fra Angelico, ''ca.'' 1430-an Dalam teologi Kristen, peristiwa turunnya Kristus ke neraka (Descensus Christi ad Inferos) atau peristiwa Geger Neraka adalah peristiwa lawatan mulia Kristus ke neraka yang berlangsung pada selang waktu antara wafat dan kebangkitan-Nya.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Turunnya Kristus ke neraka · Lihat lebih »

Veronika

Santa Veronika (abad ke-1) adalah seorang perempuan yang mengusap wajah Yesus yang sedang berlumuran darah dengan kerudungnya sehingga wajah Yesus tergambar di kerudungnya.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Veronika · Lihat lebih »

Vespasianus

Titus Flavius Vespasianus adalah Kaisar Romawi kesembilan, yang berkuasa dari tahun 69 hingga kematiannya pada tahun 79.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Vespasianus · Lihat lebih »

Yohanes

Santo Yohanes (bahasa Yunani Ιωάννης - Ioannes; "Tuhan adalah baik/pemurah"), atau disebut juga Yohanes Rasul, Rasul Yohanes, atau Yohanes sang Rasul untuk membedakannya dengan Yohanes Pembaptis, adalah salah satu dari kedua belas rasul Yesus Kristus.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Yohanes · Lihat lebih »

Yohanes Pembaptis

Yohanes Pembaptis atau Yohanes Pemandi (יוחנן שליחא Yohanān Shliḥā; יוחנן המטביל Yohanān HaMatbil; يوحنا المعمدان Yuhanna Al-Ma'madan; Βαπτιστής Ἰωάννης Baptistḗs Ioánnes, atau Ἰωάννης ὁ βαπτίζων Iōánnēs ho baptízōn, atau Ἰωάννης ὁ πρόδρομος Iōánnēs ho pródromos;Wetterau, Bruce. World history. New York: Henry Holt and Company. 1994. ⲓⲱⲁⲛⲛⲏⲥ ⲡⲓⲡⲣⲟⲇⲣⲟⲙⲟⲥ atau ⲓⲱ̅ⲁ ⲡⲓⲣϥϯⲱⲙⲥ; Ioannes Baptista; John the Baptist) adalah seorang guru dan penginjil terkenal di Provinsi Yudea pada abad ke-1 M yang dicatat riwayatnya dalam bagian Perjanjian Baru di Alkitab Kristen.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Yohanes Pembaptis · Lihat lebih »

Yudea (provinsi Romawi)

200px Provinsi Yudea atau Provinsi Iudaea (Ιουδαία; IVDÆA, Iudaea; Judea) adalah provinsi Romawi yang meliputi daerah geografis Yudea, Samaria, dan Idumea, dan terbentang di wilayah yang dulunya dikuasai oleh kerajaan Hasmonean dan keluarga Herodes di Israel.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Yudea (provinsi Romawi) · Lihat lebih »

Yustinus Martir

Santo Yustinus, juga dikenal sebagai Yustinus Martir (Ιουστίνος ο Μάρτυρας, Iustinus Martyr, Justin Martyr) dan Yustinus sang Filsuf,F.D. Wellem.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Yustinus Martir · Lihat lebih »

Yusuf dari Arimatea

Yusuf dari Arimatea, oleh Pietro Perugino Yusuf dari Arimatea adalah seorang tokoh yang hidup pada abad pertama Masehi dan tercatat namanya pada keempat Kitab Injil dalam Alkitab Kristen di bagian Perjanjian Baru.

Baru!!: Lingkup Pilatus dan Yusuf dari Arimatea · Lihat lebih »

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »