Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Pasang
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Ōgoe Diamond

Indeks Ōgoe Diamond

adalah singel label mayor ke-10 dari grup idola Jepang AKB48 yang dirilis pada 22 Oktober 2008.

43 hubungan: AKB48, Atsuko Maeda, Ayaka Umeda, Baby! Baby! Baby!, Compact Disc single, Erena Ono, Fukuoka, Haruna Kojima, Idola Jepang, J-pop, Jurina Matsui, Kamikyokutachi, King Records (Jepang), Label rekaman, Mai Oshima, Mariko Shinoda, Mayu Watanabe, Megumi Ohori, Miho Miyazaki, Minami Minegishi, Minami Takahashi, Nozomi Kawasaki, Oricon, Osaka, Prefektur Aichi, Rie Kitahara, Rina Nakanishi, Rino Sashihara, Sae Miyazawa, Sayaka Akimoto, Singel, SKE48, Sunshine Sakae, Teater AKB48, Tokyo, Tomomi Itano, Tomomi Kasai, Yasushi Akimoto, Yoshimasa Inoue, Yukari Sato, Yuki Kashiwagi, Yuko Oshima, 10nen Sakura.

AKB48

AKB48 (dibaca "Ey.Key.Bi. Fourty-eight") adalah grup idola waralaba asal Jepang yang dibentuk dan diproduseri oleh Yasushi Akimoto.

Baru!!: Ōgoe Diamond dan AKB48 · Lihat lebih »

Atsuko Maeda

atau akrab dipanggil Atsuko, Maeda, atau Acchan, adalah penyanyi, pemeran, dan mantan anggota grup idola Jepang AKB48 generasi pertama yang berasal dari Ichikawa, Jepang.

Baru!!: Ōgoe Diamond dan Atsuko Maeda · Lihat lebih »

Ayaka Umeda

adalah anggota grup idola Jepang NMB48 Tim BII dan unit DiVA dari AKB48.

Baru!!: Ōgoe Diamond dan Ayaka Umeda · Lihat lebih »

Baby! Baby! Baby!

adalah singel label mayor ke-9 dari grup idola Jepang AKB48 yang dirilis sebagai lagu unduhan digital mulai 13 Juni 2008.

Baru!!: Ōgoe Diamond dan Baby! Baby! Baby! · Lihat lebih »

Compact Disc single

CD single (kadang-kadang disingkat CDS) adalah singel dalam bentuk Cakram padat (Compact Disc).

Baru!!: Ōgoe Diamond dan Compact Disc single · Lihat lebih »

Erena Ono

adalah penyanyi dan pemeran Jepang, mantan anggota grup idola Jepang AKB48.

Baru!!: Ōgoe Diamond dan Erena Ono · Lihat lebih »

Fukuoka

Pemandangan kota Fukuoka Fukuoka (福岡市; Fukuoka-shi) adalah ibu kota Prefektur Fukuoka dan terletak di pesisir utara pulau Kyushu di Jepang, seberang Selat Korea dari kota Busan di Korea Selatan. Fukuoka adalah kota terpadat di Kyushu. Kota ini ditetapkan sebagai "kota besar" pada 1 April 1972 dan merupakan pusat ekonomi dan kebudayaan Kyushu sejak tahun 1930-an. Kota ini mempunyai luas sebesar 340,03 km² dan penduduk sejumlah 1.380.790 jiwa (2004). Kepadatan penduduknya adalah 4061 jiwa/km². Fukuoka dibagi menjadi 7 distrik (ku). Fukuoka mempunyai sebuah bandar udara internasional yang terletak di distrik Hakata, Bandara Fukuoka.

Baru!!: Ōgoe Diamond dan Fukuoka · Lihat lebih »

Haruna Kojima

atau akrab dipanggil Kojiharu, Nyan-Nyan, atau Harunyan, adalah salah seorang pemeran dan penyanyi Jepang dan juga mantan anggota grup idola AKB48 generasi pertama dan sub-unit no3b yang berasal dari Saitama, Jepang.

Baru!!: Ōgoe Diamond dan Haruna Kojima · Lihat lebih »

Idola Jepang

adalah jenis penghibur yang dipasarkan untuk citra, daya tarik, dan kepribadian di dalam budaya pop Jepang.

Baru!!: Ōgoe Diamond dan Idola Jepang · Lihat lebih »

J-pop

J-pop (日本のポップ; Japanese pop) adalah istilah yang digunakan untuk musik pop Jepang yang memasuki arus utama musik Jepang pada tahun 1990-an.

Baru!!: Ōgoe Diamond dan J-pop · Lihat lebih »

Jurina Matsui

adalah idola Jepang anggota idola Tim S SKE48.

Baru!!: Ōgoe Diamond dan Jurina Matsui · Lihat lebih »

Kamikyokutachi

adalah album kedua dari grup idola Jepang AKB48 yang dirilis di Jepang pada 7 April 2010.

Baru!!: Ōgoe Diamond dan Kamikyokutachi · Lihat lebih »

King Records (Jepang)

Kantor pusat King Records adalah perusahaan rekaman Jepang yang didirikan tahun 1931 sebagai divisi penerbit Jepang Kodansha.

Baru!!: Ōgoe Diamond dan King Records (Jepang) · Lihat lebih »

Label rekaman

Label rekaman adalah cap dagang atau merek dagang yang disematkan pada rekaman musik dan video musik, serta perusahaan yang memproduksi, mengelola, mengoordinasi, mendistribusikan, memasarkan, mempromosikan produk-produk tersebut, juga menegakkan hak cipta dan mengelola kontrak dengan artis dan manajernya.

Baru!!: Ōgoe Diamond dan Label rekaman · Lihat lebih »

Mai Oshima

atau akrab dipanggil Maimai, adalah seorang penyanyi dan mantan anggota grup idola Jepang AKB48 generasi pertama yang berasal dari Noda, Chiba, Jepang. Maimai pada masa terakhirnya sebagai anggota AKB48 berada di Tim A, dan merupakan salah satu anggota AKB48 dengan karier yang cukup baik, meskipun kariernya tidak begitu lama di grup tersebut.

Baru!!: Ōgoe Diamond dan Mai Oshima · Lihat lebih »

Mariko Shinoda

atau yang akrab dipanggil Mariko-sama atau Maririn, adalah peragawati, pemeran, seiyū dan tarento Jepang, dan juga mantan anggota grup idola AKB48 generasi 1,5.

Baru!!: Ōgoe Diamond dan Mariko Shinoda · Lihat lebih »

Mayu Watanabe

atau akrab dipanggil Mayuyu, adalah mantan penyanyi dan pemeran Jepang dan juga mantan anggota grup idola AKB48 generasi ketiga yang berasal dari Saitama, Jepang.

Baru!!: Ōgoe Diamond dan Mayu Watanabe · Lihat lebih »

Megumi Ohori

adalah penyanyi dan tarento Jepang, mantan anggota grup idola SDN48 dan mantan anggota AKB48 Tim K. Ia berada di bawah naungan agensi artis Horipro.

Baru!!: Ōgoe Diamond dan Megumi Ohori · Lihat lebih »

Miho Miyazaki

, adalah mantan anggota Tim B dari grup idola Jepang AKB48 yang diproduseri.

Baru!!: Ōgoe Diamond dan Miho Miyazaki · Lihat lebih »

Minami Minegishi

atau akrab dipanggil Minegishi, Minami, atau Miichan (untuk membedakannya dengan Minami Takahashi, yang dipanggil Takamina), adalah penyanyi dan pemeran dan anggota grup idola Jepang AKB48 generasi pertama yang berasal dari Tokyo, Jepang.

Baru!!: Ōgoe Diamond dan Minami Minegishi · Lihat lebih »

Minami Takahashi

atau akrab dipanggil Takamina seorang penyanyi Jepang mantan anggota AKB48 generasi pertama dan mantan anggota unit no3b (masih aktif walaupun sudah tidak berkegiatan).

Baru!!: Ōgoe Diamond dan Minami Takahashi · Lihat lebih »

Nozomi Kawasaki

adalah seorang tarento dan idola gravure Jepang yang merupakan mantan anggota grup idola AKB48 di bawah Tim A. Kawasaki adalah direktur perwakilan Anti Minns Corporation.

Baru!!: Ōgoe Diamond dan Nozomi Kawasaki · Lihat lebih »

Oricon

adalah grup perusahaan Jepang yang bergerak di bidang layanan informasi musik, termasuk tangga lagu dan tangga album.

Baru!!: Ōgoe Diamond dan Oricon · Lihat lebih »

Osaka

Osaka (大阪市 adalah sebuah kota di wilayah Kansai, Jepang. Selain sebagai ibu kota Prefektur Osaka, kota ini ditetapkan sebagai salah satu Kota Terpilih berdasarkan Undang-Undang Otonomi Lokal. Osaka adalah kota berpenduduk terbesar nomor tiga di Jepang setelah Tokyo dan Yokohama. Kota ini terletak di pulau Honshu, di mulut Sungai Yodo di Teluk Osaka. Osaka adalah kota terbesar di kawasan Keihanshin sebagai pusat industri dan pelabuhan untuk daerah metropolitan Osaka-Kobe-Kyoto. Di sebelah timur, Osaka bertetangga dengan Kyoto dan Nara, dan di sebelah barat dengan kota Kobe. Keihanshin adalah wilayah metropolitan berpenduduk terbesar nomor dua di Jepang, dan salah satu wilayah metropolitan terbesar di dunia dengan jumlah penduduk sekitar 18 juta orang, sekaligus wilayah metropolitan terbesar nomor dua di Jepang berdasarkan PDB dan wilayah metropolitan terbesar nomor tujuh di dunia. Osaka merupakan sebuah metropolis air yang dikenal dengan sungai-sungainya dan jumlah jembatan terbanyak di Jepang. Ada dua pusat kota di Osaka, yakni Umeda di sebelah utara, dan Namba di sebelah selatan. Kedua pusat kota ini dihubungkan oleh jalan utama yang bernama Midosuji. Kantor-kantor perdagangan, bank, dan konglomerat Jepang umumnya terpusat di sekitar Jalan Midosuji. Jalan Midosuji dikenal dengan pemandangan daun-daun pohon ginkgo yang menguning di musim gugur.

Baru!!: Ōgoe Diamond dan Osaka · Lihat lebih »

Prefektur Aichi

adalah prefektur Jepang yang terletak di wilayah Chubu.

Baru!!: Ōgoe Diamond dan Prefektur Aichi · Lihat lebih »

Rie Kitahara

adalah seorang idola Jepang anggota Tim NIII NGT48.

Baru!!: Ōgoe Diamond dan Rie Kitahara · Lihat lebih »

Rina Nakanishi

atau akrab dipanggil Rina atau Rinatin, adalah mantan penyanyi dan anggota grup idola Jepang AKB48 generasi pertama, dan mantan idola video dewasa, menggunakan nama yang berasal dari Oita, Jepang.

Baru!!: Ōgoe Diamond dan Rina Nakanishi · Lihat lebih »

Rino Sashihara

adalah penyanyi anggota grup idola Jepang HKT48 Tim H dan merangkap anggota STU48, Ia sempat mendapatkan penawaran untuk pindah kembali ke AKB48 dan meninggalkan seluruh status "kennin"nya tersebut oleh Yasushi Akimoto pada acara radio di Prefektur Hakata tetapi ia menolak penawaran nya tersebut karena ia ingin membuat juniornya & grup yang ia naunginya untuk lebih maju lagi, ia juga sempat ditawarkan untuk menjadi member BNK48 tetapi ia menolaknya dengan alasan sudah terlalu banyak ia mendapat "kennin" sister grup, Bahkan ia merupakan Member yang paling banyak memegang Posisi "kennin" terbanyak setelah Yui Yokoyama.

Baru!!: Ōgoe Diamond dan Rino Sashihara · Lihat lebih »

Sae Miyazawa

adalah penyanyi Jepang dan mantan anggota grup idola SNH48 Team SII, SKE48 Team S (Kapten) dan anggota unit Diva.

Baru!!: Ōgoe Diamond dan Sae Miyazawa · Lihat lebih »

Sayaka Akimoto

atau akrab dipanggil Saaya atau Sayaka, juga dikenal sebagai Sayaka AKB48 selama menjadi anggota AKB48 adalah pemeran dan penyanyi Jepang mantan anggota grup idola AKB48 generasi kedua dan mantan anggota unit Diva dan Chocolove from AKB48 yang berasal dari Funabashi, Jepang.

Baru!!: Ōgoe Diamond dan Sayaka Akimoto · Lihat lebih »

Singel

Dalam industri musik, singel (Inggris: Single) adalah salah satu jenis rilisan rekaman lagu dengan jumlah trek atau daftar lagu yang lebih sedikit dari album atau rekaman LP.

Baru!!: Ōgoe Diamond dan Singel · Lihat lebih »

SKE48

SKE48 adalah grup idola Jepang yang berbasis di Teater SKE48, Sunshine Sakae, Nagoya.

Baru!!: Ōgoe Diamond dan SKE48 · Lihat lebih »

Sunshine Sakae

adalah gedung pusat perbelanjaan dan hiburan di Naka-ku, Nagoya, Jepang.

Baru!!: Ōgoe Diamond dan Sunshine Sakae · Lihat lebih »

Teater AKB48

adalah teater tempat berpentasnya AKB48 yang terletak di lantai 8, gedung toko diskon Don Quijote, Akihabara, Chiyoda, Tokyo, Jepang.

Baru!!: Ōgoe Diamond dan Teater AKB48 · Lihat lebih »

Tokyo

, nama resminya, adalah salah satu dari 47 prefektur Jepang yang menjadi ibu kota Jepang sejak 1869.

Baru!!: Ōgoe Diamond dan Tokyo · Lihat lebih »

Tomomi Itano

atau akrab dipanggil Tomochin, adalah peragawati dan penyanyi Jepang mantan anggota AKB48 generasi pertama yang berasal dari Kanagawa, Jepang.

Baru!!: Ōgoe Diamond dan Tomomi Itano · Lihat lebih »

Tomomi Kasai

adalah penyanyi Jepang, mantan anggota grup idola AKB48 Tim A. Ia berada di bawah agensi artis Horipro.

Baru!!: Ōgoe Diamond dan Tomomi Kasai · Lihat lebih »

Yasushi Akimoto

adalah produser rekaman dan televisi sekaligus penulis lirik, penulis skenario televisi, dan sutradara Jepang.

Baru!!: Ōgoe Diamond dan Yasushi Akimoto · Lihat lebih »

Yoshimasa Inoue

adalah seorang komponis dan konduktor kelahiran Tokyo.

Baru!!: Ōgoe Diamond dan Yoshimasa Inoue · Lihat lebih »

Yukari Sato

adalah penyanyi, tarento, dan idola gravur Jepang, mantan anggota grup idola SDN48 dan mantan anggota AKB48 Tim A. Ia sebelumnya berada di bawah agensi artis Artist-house Pyramid.

Baru!!: Ōgoe Diamond dan Yukari Sato · Lihat lebih »

Yuki Kashiwagi

adalah anggota grup idola Jepang AKB48 Tim B dan unit French Kiss dari AKB48.

Baru!!: Ōgoe Diamond dan Yuki Kashiwagi · Lihat lebih »

Yuko Oshima

atau akrab dipanggil Yuko atau Korisu, juga dikenal sebagai Yuko AKB48 selama menjadi anggota AKB48 adalah pemeran dan penyanyi Jepang mantan anggota grup idola AKB48 generasi kedua dan sub-unit Not Yet yang berasal dari Tochigi, Jepang.

Baru!!: Ōgoe Diamond dan Yuko Oshima · Lihat lebih »

10nen Sakura

adalah singel ke-11 dari grup idola Jepang AKB48 yang dirilis pada 4 Maret 2009.

Baru!!: Ōgoe Diamond dan 10nen Sakura · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Ogoe Diamond, Oogoe Diamond, Teriakan Berlian, Ōgoe diamond.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »