Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Pasang
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Maleakhi

Indeks Maleakhi

Maleakhi, dalam sebuah lukisan karya Duccio di Buoninsegna, c. 1310 (Museo dell'Opera del Duomo, Katedral Siena). Maleakhi atau Mal'akhi (מַלְאָכִי "Utusan/malaikatku", Ibrani Standar Malʾaḫi, Ibrani Tiberias Malʾāḵî) adalah seorang nabi dalam Alkitab Ibrani (atau Tanakh bagi umat Yahudi) dan Perjanjian Lama di Alkitab umat Kristen.

44 hubungan: Alkitab, Alkitab Ibrani, Apokrifa Alkitab, Bahasa Ibrani, Bahasa Ibrani Tiberias, Bait Kedua, Dua Belas Nabi, Epifanius, Ezra, Gereja Ortodoks Timur, Hagai, Hieronimus, Jewish Encyclopedia, Julius Wellhausen, Kalender Yahudi, Kamus Alkitab Easton, Kekristenan, Kitab Ezra, Kitab Maleakhi, Kitab Zakharia, Makam Nabi Hagai, Zakharia dan Maleakhi, Maleakhi 4, Mordekhai, Nabi, Nehemia, Nevi'im, Pembuangan ke Babilonia, Perjanjian Lama, Roh Kudus, Septuaginta, Suku Zebulon, Tahun liturgi, Tanakh, Targum, Tetragrammaton, Vulgata, Yahudi, Yahudi (agama), Yerusalem, Yonatan ben Uziel, Zakharia (nabi Ibrani), Zakharia 14, Zakharia 9, 3 Januari.

Alkitab

Alkitab Gutenberg, cetakan Alkitab Kristen yang. Alkitab teks bahasa Indonesia merupakan terjemahan dari Bible, merupakan kitab-kitab agama Yahudi dan Kristen yang ditulis pada waktu-waktu yang berlainan dan oleh para nabi dan rasul israel yang berbeda di lokasi-lokasi yang berbeda.

Baru!!: Maleakhi dan Alkitab · Lihat lebih »

Alkitab Ibrani

jmpl Manuskrip Alkitab Ibrani abad ke-11 dengan Targum berbahasa Aram Alkitab Ibrani atau Kitab Suci Ibrani (Biblia Hebraica) adalah istilah yang digunakan oleh para akademisi alkitab untuk merujuk pada Tanakh (תנ"ך), yakni kumpulan teks-teks Yahudi kanonikal, yang mana merupakan sumber tekstual umum beberapa edisi kanonik dari Perjanjian Lama Kristen.

Baru!!: Maleakhi dan Alkitab Ibrani · Lihat lebih »

Apokrifa Alkitab

Apokrif (atau dalam bahasa Inggris Apocrypha) berasal dari kata apokryphos dalam bahasa Yunani, artinya rahasia, tersembunyi atau tidak kanonik.

Baru!!: Maleakhi dan Apokrifa Alkitab · Lihat lebih »

Bahasa Ibrani

Bahasa Ibrani (ʿÎbrit) merupakan sebuah bahasa dalam rumpun yang tercakup dalam rumpun.

Baru!!: Maleakhi dan Bahasa Ibrani · Lihat lebih »

Bahasa Ibrani Tiberias

Bahasa Ibrani Tiberias adalah sebuah tradisi lisan yang telah punah (namun terdokumentasi dengan sangat baik) dari pelafalan bahasa Ibrani kuno, khususnya bahasa Ibrani Tanakh, yang diberikan bentuk tertulisnya oleh para sarjana Masoret dari komunitas Yahudi di Tiberias, pada awal Abad Pertengahan, dimulai pada abad ke-8.

Baru!!: Maleakhi dan Bahasa Ibrani Tiberias · Lihat lebih »

Bait Kedua

m) dengan penjelasan dalam bahasa Ibrani yang ditemukan oleh Benjamin Mazar di kaki selatan Gunung Bait yang dipercaya sebagai bagian dari Bait Kedua. Bait Kedua, atau lengkapnya disebut Bait Suci Kedua atau Bait Allah Kedua (Ibrani: בית המקדש berarti 'Rumah Suci') adalah Bait Allah hasil rekonstruksi yang berdiri antara tahun 516 SM sampai 70 M. Selama itu, bait ini merupakan pusat pemujaan Yahudi, yang fokus pada pengorbanan yang disebut korbanot.

Baru!!: Maleakhi dan Bait Kedua · Lihat lebih »

Dua Belas Nabi

Trei Asar (translit, har. "dua belas"; translit) atau Dua Belas Nabi (dōdekapróphētou) adalah salah satu kitab dan kitab terakhir dari kelompok Nevi'im dan lebih tepatnya kelompok nabi-nabi akhir pada Alkitab Ibrani (Tanakh).

Baru!!: Maleakhi dan Dua Belas Nabi · Lihat lebih »

Epifanius

Santo Epifanius (Ἐπιφάνιος, Epifanios; Epiphanius) lahir sekitar tahun 315 dan wafat tahun 403.

Baru!!: Maleakhi dan Epifanius · Lihat lebih »

Ezra

Situs yang secara tradisi dianggap sebagai makam Ezra, terletak di Al Uzayr dekat Basra. Ezra (עזרא, Ezra; hidup/berkarya tahun 480–440 SM) adalah imam dan ahli Taurat Yahudi.

Baru!!: Maleakhi dan Ezra · Lihat lebih »

Gereja Ortodoks Timur

Liturgi Ilahi Ortodoks Katedral Santo Basil di Moskwa, sebuah contoh gereja berarsitektur Ortodoks. Katedral Alexander Nevski di Sofia Patriark Konstantinopel sebagai ''Primus Inter Pares'' Ortodoks Timur Gereja Ortodoks Timur, yang disebut juga Gereja Ortodoks serta bernama resmi Gereja Timur, adalah Gereja Kristen terbesar kedua di dunia, dengan perkiraan jumlah umat sekitar 225–300 juta orang.

Baru!!: Maleakhi dan Gereja Ortodoks Timur · Lihat lebih »

Hagai

Hagai (bahasa Ibrani: חַגַּי, Ḥaggai atau "Hag-i", artinya "perayaan") adalah salah seorang dari keduabelas nabi kecil dan penulis Kitab Hagai.

Baru!!: Maleakhi dan Hagai · Lihat lebih »

Hieronimus

Hieronimus (Eusebius Sophronius Hieronymus; Εὐσέβιος Σωφρόνιος Ἱερώνυμος, Eusebios Sofronios Hieronumos) adalah seorang imam, konfesor, teolog, dan sejarawan.

Baru!!: Maleakhi dan Hieronimus · Lihat lebih »

Jewish Encyclopedia

Jewish Encyclopedia adalah suatu ensiklopedia yang diterbitkan pertama kali di New York antara tahun 1901 dan 1906 oleh Funk and Wagnalls.

Baru!!: Maleakhi dan Jewish Encyclopedia · Lihat lebih »

Julius Wellhausen

Gereja St. Elisabeth di Marburg, kota asal Julius Wellhausen Julius Wellhausen adalah seorang ahli Perjanjian Lama Jerman dari Marburg, Jerman.

Baru!!: Maleakhi dan Julius Wellhausen · Lihat lebih »

Kalender Yahudi

Kalender Yahudi, menampilkan bulan Adar II antara 1927 dan 1948 Kalender Yahudi atau Kalender Ibrani (הלוח העברי ha'luach ha'ivri) adalah kalender lunisolar yang digunakan oleh bangsa Yahudi.

Baru!!: Maleakhi dan Kalender Yahudi · Lihat lebih »

Kamus Alkitab Easton

Sampul Kamus Alkitab karya Easton yang terbit pada tahun 1894. Easton's Bible Dictionary atau Kamus Alkitab karya Easton disusun oleh Matthew George Easton, M.A., D.D. (1823-1894).

Baru!!: Maleakhi dan Kamus Alkitab Easton · Lihat lebih »

Kekristenan

KekristenanDari kata bahasa Yunani Kuno Χριστός, (dilatinkan menjadi Kristus), terjemahan dari kata Ibrani מָשִׁיחַ, Māšîăḥ, yang berarti "orang yang diurapi", diimbuhi akhiran Latin -ian dan -itas.

Baru!!: Maleakhi dan Kekristenan · Lihat lebih »

Kitab Ezra

Kitab Ezra (disingkat Ezra; akronim Ezr.) merupakan salah satu kitab yang termasuk dalam kitab-kitab sejarah pada Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Maleakhi dan Kitab Ezra · Lihat lebih »

Kitab Maleakhi

Kitab Maleakhi (disingkat Maleakhi; akronim Mal.) merupakan kitab terakhir dalam kelompok kitab-kitab kenabian dan khususnya dalam kelompok nabi-nabi kecil, David Noel Freedman.

Baru!!: Maleakhi dan Kitab Maleakhi · Lihat lebih »

Kitab Zakharia

Kitab Zakharia (disingkat Zakharia; akronim Za.) merupakan salah satu kitab yang termasuk dalam kelompok kitab-kitab kenabian dan khususnya dalam kelompok nabi-nabi kecil pada Perjanjian Lama di dalam Alkitab Kristen.

Baru!!: Maleakhi dan Kitab Zakharia · Lihat lebih »

Makam Nabi Hagai, Zakharia dan Maleakhi

Makam Nabi Hagai, Zakharia dan Maleakhi (Tomb of the Prophets Haggai, Zechariah and Malachi; bahasa Arab: Qubur el Anbia) adalah suatu tempat pemakaman kuno yang terletak di lereng atas sebelah barat pada Bukit Zaitun, Yerusalem.

Baru!!: Maleakhi dan Makam Nabi Hagai, Zakharia dan Maleakhi · Lihat lebih »

Maleakhi 4

Maleakhi 4 (disingkat Mal 4) adalah pasal keempat (dan terakhir) Kitab Maleakhi dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Maleakhi dan Maleakhi 4 · Lihat lebih »

Mordekhai

Lukisan Ester and Mordekhai, karya Aert de Gelder Mordekhai adalah seorang tokoh yang terdapat dalam kitab Ester, bagian dari Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Maleakhi dan Mordekhai · Lihat lebih »

Nabi

Dalam pengertian agama samawi, nabi adalah manusia pilihan yang memperoleh wahyu dari Tuhan tentang agama untuk dirinya sendiri dan misinya memiliki tujuan menyampaikan wahyu tersebut kepada orang lain.

Baru!!: Maleakhi dan Nabi · Lihat lebih »

Nehemia

deni napitupulu di tembok kota Yerusalem pada zaman Nehemia. Nehemia adalah seorang tokoh penting dalam sejarah pasca-pembuangan orang-orang Yahudi sebagaimana yang dicatat dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Maleakhi dan Nehemia · Lihat lebih »

Nevi'im

Nevi'im, juga ditulis Nebiim (נְבִיאִים Nəḇî'îm, "Nabi-nabi, para nabi"), merupakan bagian utama yang kedua dari Alkitab Ibrani (Tanakh), di antara Taurat (pengajaran) dan Ketuvim (tulisan-tulisan).

Baru!!: Maleakhi dan Nevi'im · Lihat lebih »

Pembuangan ke Babilonia

Pembuangan ke Babilonia atau Pengasingan ke Babilonia, yang di dalam Alkitab disebut Pembuangan ke Babel, merupakan sebuah istilah untuk peristiwa pengasingan dan pembuangan orang-orang Israel dari Kerajaan Yehuda kuno ke Babilonia oleh Nebukadnezar II pada tahun 586 SM.

Baru!!: Maleakhi dan Pembuangan ke Babilonia · Lihat lebih »

Perjanjian Lama

Perjanjian Lama adalah bagian pertama dari Alkitab Kristen, yang utamanya berdasarkan pada Alkitab Ibrani, berisikan suatu kumpulan tulisan keagamaan karya bangsa Israel kuno.

Baru!!: Maleakhi dan Perjanjian Lama · Lihat lebih »

Roh Kudus

Konsep Roh Kudus dikenal dalam beberapa agama.

Baru!!: Maleakhi dan Roh Kudus · Lihat lebih »

Septuaginta

M), yang menjadi dasar terjemahan Alkitab dalam bahasa Inggris dan edisi Yunani karya Sir Lancelot Charles Lee Brenton. Septuaginta (kata Latin yang berarti "tujuh puluh") adalah sebuah terjemahan Alkitab Ibrani dan beberapa teks terkait ke dalam bahasa Yunani Koine.

Baru!!: Maleakhi dan Septuaginta · Lihat lebih »

Suku Zebulon

Sketsa Portugis untuk '''Suku Zebulon'''. Suku Zebulon (שבט זְבוּלֻן Shevet Zvulun, Šḗḇeṭ Zəḇûlūn; Tribe of Zebulun; alternatif nama: Zabulon, Zabulin, Zabulun, Zebulon) adalah salah satu dari suku-suku Israel menurut Alkitab Ibrani, keturunan dari Zebulon, putra Yakub.

Baru!!: Maleakhi dan Suku Zebulon · Lihat lebih »

Tahun liturgi

Tahun Liturgi, Tahun Gereja, atau Penanggalan Liturgi, adalah siklus masa liturgi di Gereja yang menentukan kapan hari-hari raya dan hari-hari peringatan, termasuk hari-hari peringatan orang kudus, harus dirayakan serta nas-nas mana saja dari Kitab Suci yang harus dibacakan pada hari-hari besar tersebut.

Baru!!: Maleakhi dan Tahun liturgi · Lihat lebih »

Tanakh

Tanakh (תַּנַ"ךְ, atau; juga Tenakh, Tenak, Tanach), Tanak, atau Mikra adalah kanon dari Alkitab Ibrani.

Baru!!: Maleakhi dan Tanakh · Lihat lebih »

Targum

Schøyen Collection''. Targum (bentuk jamak targumim, תרגםום) adalah penjelasan, parafrasa dan pengembangan lisan mengenai Alkitab Ibrani yang diberikan oleh para rabbi dalam bahasa sehari-hari kepada para pendengarnya, pada periode di mana bahasa yang dipakai adalah bahasa Aram.

Baru!!: Maleakhi dan Targum · Lihat lebih »

Tetragrammaton

Huruf YHWH didalam sebuah lukisan Yunani tahun 1750. Tetragrammaton (Bahasa Yunani: τετραγράμματον kata dengan empat huruf) nama dalam bahasa Ibrani untuk Nama Tuhan, yang dieja (dalam huruf Ibrani); י (yod) ה (heh) ו (vav) ה (heh) atau יהוה (YHWH), tetragramaton adalah nama pribadi dari Tuhan orang Israel.

Baru!!: Maleakhi dan Tetragrammaton · Lihat lebih »

Vulgata

Biblia Vulgata, atau singkatnya Vulgata, adalah terjemahan Alkitab ke dalam bahasa Latin yang dihasilkan pada abad ke-4.

Baru!!: Maleakhi dan Vulgata · Lihat lebih »

Yahudi

Yahudi dapat mengacu pada beberapa hal berikut.

Baru!!: Maleakhi dan Yahudi · Lihat lebih »

Yahudi (agama)

Yudaisme atau agama Yahudi adalah sebuah agama Abrahamik, monoteistik, dan etnis yang terdiri dari tradisi dan peradaban agama, budaya, dan hukum kolektif orang-orang Yahudi.

Baru!!: Maleakhi dan Yahudi (agama) · Lihat lebih »

Yerusalem

Yerusalem (Ūrusyalīm), juga dikenal dengan Al-Quds merupakan salah satu kota tertua di dunia, terletak di sebuah dataran tinggi di Pegunungan Yudea antara Laut Tengah dan Laut Mati.

Baru!!: Maleakhi dan Yerusalem · Lihat lebih »

Yonatan ben Uziel

Makam Yonatan ben Uziel Yonatan ben Uziel (יונתן בן עוזיאל; bahasa Inggris: Jonathan ben Uzziel) adalah salah satu dari 80 tannaim yang belajar di bawah bimbingan Hilel yang Tua pada masa orang Romawi menduduki Yudea.

Baru!!: Maleakhi dan Yonatan ben Uziel · Lihat lebih »

Zakharia (nabi Ibrani)

Zakharia menurut lukisan Michelangelo di atas Kapel Sistine Zakharia atau Zekharya (זְכַרְיָה "TUHAN mengingat", David Noel Freedman (ed.). 2000. Eerdmans Dictionary of the Bible. USA: Wm. B. Eerdmans Publishing Co. Ibrani Standar, Ibrani Tiberias) adalah seorang nabi Kerajaan Yehuda dan nabi ke-11 dari 12 nabi-nabi kecil.

Baru!!: Maleakhi dan Zakharia (nabi Ibrani) · Lihat lebih »

Zakharia 14

Zakharia 14 (disingkat Zak 14) adalah bagian terakhir dari Kitab Zakharia dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Maleakhi dan Zakharia 14 · Lihat lebih »

Zakharia 9

Zakharia 9 (disingkat Zak 9) adalah pasal kesembilan Kitab Zakharia dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Maleakhi dan Zakharia 9 · Lihat lebih »

3 Januari

3 Januari adalah hari ke-3 dalam kalender Gregorian dengan 362 hari (atau 363 hari dalam tahun kabisat) menjelang akhir tahun.

Baru!!: Maleakhi dan 3 Januari · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Malachi.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »