Daftar Isi
22 hubungan: Asia, Bahasa Mandarin, Dinasti Han, Dinasti Ming, Dinasti Sui, Dinasti Tang, Eropa, Europe, Ibu kota kuno di Tiongkok, Kaisar Gaozu dari Han, Kepala, Kuda, Luoyang, Roma, Shaanxi, Tibet, Tiongkok, Universitas Washington, Wangsa, Xi'an, Zhang Qian, 202 SM.
- Dinasti Han
- Dinasti Tang
- Dinasti Xin
- Tempat di Jalur Sutra
Asia
Gambar komposit satelit benua Asia. Badan Asia Supranasional yang berada di wilayah Asia. Asia adalah benua terbesar di Bumi baik menurut luas daratan maupun jumlah penduduk.
Lihat Chang'an dan Asia
Bahasa Mandarin
Bahasa Mandarin (Tradisional: 北方話, Sederhana: 北方话, Hanyu Pinyin: Běifānghuà, harfiah: "bahasa percakapan Utara" atau 北方方言 Hanyu Pinyin: Běifāng Fāngyán, harfiah: "dialek Utara") adalah dialek Bahasa Tionghoa yang dituturkan di sepanjang utara dan barat daya Republik Rakyat Tiongkok/Cina.
Lihat Chang'an dan Bahasa Mandarin
Dinasti Han
Peta pengaruh Dinasti Han. Dinasti Han adalah dinasti kekaisaran Tiongkok (206 SM–220 M) yang kedua, berkuasa setelah Dinasti Qin (221–206 SM) dan sebelum Zaman Tiga Negara (220–280 M). Dinasti ini bertahan selama lebih dari empat abad, dan periode selama dinasti ini berkuasa dianggap sebagai zaman keemasan dalam sejarah Tiongkok.
Lihat Chang'an dan Dinasti Han
Dinasti Ming
Dinasti Ming (Hanzi: 明朝, hanyu pinyin: ming chao) (1368 - 1644) adalah dinasti satu dari dua dinasti yang didirikan dari pemberontakan petani sepanjang sejarah Tiongkok.
Lihat Chang'an dan Dinasti Ming
Dinasti Sui
Dinasti Sui (Hanzi: 隋朝, hanyu pinyin: Sui Chao) (581 - 618) adalah sebuah dinasti yang menjadi peletak dasar bagi kejayaan Dinasti Tang sesudahnya.
Lihat Chang'an dan Dinasti Sui
Dinasti Tang
Dinasti Tang (pertama 618–690 & kedua 705–907), dalam romanisasi Wade-Giles ditulis Dinasti T‘ang (dibaca sebagai thang), adalah salah satu dinasti Tiongkok yang menggantikan Dinasti Sui dan mendahului periode Lima Dinasti dan Sepuluh Kerajaan.
Lihat Chang'an dan Dinasti Tang
Eropa
Peta dunia yang menunjukkan letak Eropa Eropa secara geologis dan geografis adalah sebuah semenanjung atau dataran (jazirah) yang masuk dalam benua yaitu Asia, namun penduduk dataran eropa enggan disebut orang asia dan memilih menyebut dataran mereka sebagai Benua Eropa.
Lihat Chang'an dan Eropa
Europe
''Enlèvement d'Europe'', oleh Nöel-Nicolas Coypel (1726). Dalam mitologi Yunani, Europe atau Europa (Ευρώπη Eurṓpē) adalah seorang putri Punisia.
Lihat Chang'an dan Europe
Ibu kota kuno di Tiongkok
Peta lokasi ibu kota kuno di Tiongkok Tiongkok selama sejarahnya selama 5000 tahun mempunyai beberapa ibu kota kuno yang terkenal.
Lihat Chang'an dan Ibu kota kuno di Tiongkok
Kaisar Gaozu dari Han
Liu Bang (Hanzi: 劉邦; Han Kuno: *m·ru *proːŋ (Zhengzhang); *mə-ru *pˤroŋ (Baxter-Sagart)).
Lihat Chang'an dan Kaisar Gaozu dari Han
Kepala
Dalam anatomi, kepala adalah bagian rostral (menurut istilah lokasi anatomi) yang biasanya terdiri dari otak, mata, telinga, hidung, dan mulut (yang kesemuanya membantu berbagai fungsi sensor seperti penglihatan, pendengaran, penciuman, dan pengecapan).
Lihat Chang'an dan Kepala
Kuda
Kuda Juga digunakan untuk olahraga Kuda (Equus caballus atau us ferus caballus) adalah salah satu dari sepuluh spesies modern mamalia dari genus Equus.
Lihat Chang'an dan Kuda
Luoyang
Luoyang (Hanzi: 洛陽) merupakan kota di provinsi Henan, Tiongkok.
Lihat Chang'an dan Luoyang
Roma
Roma adalah sebuah kota dan comune khusus (bernama Roma Capitale) di Italia.
Lihat Chang'an dan Roma
Shaanxi
Shaanxi (jangan disamakan dengan Shanxi) adalah sebuah provinsi di RRT.
Lihat Chang'an dan Shaanxi
Tibet
Tibet (Böd) adalah wilayah di Asia, mencakup sebagian besar Dataran Tinggi Tibet dan membentang seluas.
Lihat Chang'an dan Tibet
Tiongkok
Republik Rakyat Tiongkok (disingkat RRT) atau secara umum disebut sebagai Tiongkok (di Indonesia) maupun China (di Dunia) adalah sebuah negara yang terletak di Asia Timur yang beribu kota di Beijing Negara ini memiliki jumlah penduduk terbanyak di dunia (sekitar 1,4 miliar jiwa, mayoritas merupakan suku Han) dan luas daratan 9,59 juta kilometer persegi, menjadikannya negara ke-3 terbesar di dunia.
Lihat Chang'an dan Tiongkok
Universitas Washington
Universitas Washington atau disingkat Washington adalah salah satu dari dua universitas negeri di negara bagian Washington, Amerika Serikat.
Lihat Chang'an dan Universitas Washington
Wangsa
Wangsa atau dinasti berarti kelanjutan kekuasaan pemerintahan yang dipegang oleh satu garis keturunan.
Lihat Chang'an dan Wangsa
Xi'an
Xi'an (Romanisasi: Sian; nama lamanya adalah Cháng'ān), adalah ibu kota dari Provinsi Shaanxi di Republik Rakyat Tiongkok dan juga sebuah kota sub-provinsial.
Lihat Chang'an dan Xi'an
Zhang Qian
Zhang Qian (wafat tahun 113 SM) adalah seorang pejabat dan diplomat Tiongkok yang menjabat sebagai duta kekaisaran untuk dunia luar Tiongkok pada abad ke-2 SM, pada masa dinasti Han.
Lihat Chang'an dan Zhang Qian
202 SM
Tahun 202 SM adalah salah satu tahun pada kalender Pra-Romawi.
Lihat Chang'an dan 202 SM
Lihat juga
Dinasti Han
- Akhir Dinasti Han
- Alat tenun
- Besi tempa
- Canghai Jun
- Chang'an
- Chanyu Utara
- Delapan Belas Kerajaan
- Dinasti Han
- Dominasi Tiongkok pertama di Vietnam
- Efedrin
- Ekonomi Dinasti Han
- Empat Komando Han
- Fengshanche
- Gangguan Klan Lü
- Huang–Lao
- Ilmu pengetahuan dan teknologi Dinasti Han
- Jalur Sutra
- Kecap asin
- Kuda Terbang Gansu
- Lengkeng
- Luandi
- Masyarakat dan kebudayaan Dinasti Han
- Minyue
- Musibah Pelarangan Dangren
- Pangeran Yan
- Para Raja Dinasti Han
- Pemerintahan Dinasti Han
- Protektorat Kawasan Barat
- Rinan
- Sejarah Dinasti Han
- Sembilan Menteri
- Sungai Han (Hubei)
- Tuntian
- Xiongnu
- Xiyu
Dinasti Tang
- Akademi Hanlin
- Bangkai kapal Belitung
- Chang'an
- Choe Chi-won
- Dinasti Tang
- Kartu remi
- Kembang api
- Li Gao
- Matcha
- Mi kuah daging sapi
- Onde-onde
- Pasar malam
- Sistem Juntian
- Sogdia
- Tuyuhun
- Xiyu
- Xueyantuo
Dinasti Xin
- Alis Merah
- Chang'an
- Dinasti Xin
- Ibu Lü
- Kaisar Guangwu dari Han
- Liu Yan
- Pertempuran Kunyang
- Wang Mang
Tempat di Jalur Sutra
- Cekungan Tarim
- Celah Khyber
- Chang'an
- County Otonom Kazakh Barkol
- Danau Bosten
- Dayuan
- Dzungaria
- Erkeshtam
- Gua Kizil
- Gua Mogao
- Gua Seribu Buddha Barat
- Gua Seribu Buddha Bezeklik
- Gua Yungang
- Gurun Gobi
- Gurun Lop
- Gurun Taklamakan
- Hindu Kush
- Hunza (wilayah kerajaan)
- Issyk Kul
- Jalan Raya Karakoram
- Karakene
- Karakorum
- Kashgar
- Kerajaan Charklik
- Kerajaan Khotan
- Khara-Khoto
- Koridor Hexi
- Koridor Wakhan
- Lintasan Yang
- Lintasan Yumen
- Lop Nur
- Miran (Xinjiang)
- Niya (Cekungan Tarim)
- Pegunungan Huoyan
- Pegunungan Karakoram
- Pegunungan Kunlun
- Pegunungan Qilian
- Provinsi Bamiyan
- Stupa Rawak
- Sungai Efrat
- Sungai Ili
- Sungai Syr Darya
- Tian Shan
Juga dikenal sebagai Chang An, Chang`an.