Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Kerajaan Blambangan

Indeks Kerajaan Blambangan

Kerajaan Blambangan atau Balambangan atau Belambangan adalah sebuah kerajaan yang berada di Ujung Timur Pulau Jawa.

84 hubungan: Agama Hindu, Amangkurat I, Aria Wiraraja, Babad Blambangan, Bahasa Jawa Kuno, Bahasa Osing, Bali, Bayu, Songgon, Banyuwangi, Belanda, Besuki, Situbondo, Daftar Bupati Banyuwangi, Dyah Raṇawijaya, Gandrung Banyuwangi, Gunung Baluran, Hektare, Hindia Belanda, Islam, Jagapati, Jawa, Jawa Tengah, Jawa Timur, Kabat, Banyuwangi, Kabupaten Banyuwangi, Kabupaten Jember, Kabupaten Lumajang, Kabupaten Pasuruan, Kabupaten Situbondo, Kadipaten Surabaya, Karaeng Galesong, Keling, Kerajaan, Kerajaan Bali, Kerajaan Blambangan, Kerajaan Gelgel, Kerajaan Kadiri, Kerajaan Mengwi, Kesultanan Cirebon, Kesultanan Demak, Kesultanan Mataram, Kesunanan Giri, Kota Kediri, Macanputih, Kabat, Banyuwangi, Majapahit, Merle Calvin Ricklefs, Monarki, Muncar, Banyuwangi, Pajarakan, Probolinggo, Paleran, Umbulsari, Jember, Panarukan, Situbondo, Pantai Selatan, ..., Perang Bayu, Perusahaan Hindia Timur Belanda, Pisowanan, Prabu Tawangalun II, Puger, Jember, Puputan, Raden Trunajaya, Selat Bali, Semboro, Jember, Semenanjung Blambangan, Siddhartha Gautama, Sima, Sraten, Cluring, Banyuwangi, Sri Margana, Sultan Agung dari Mataram, Suraprabhawa, Tomé Pires, Trenggana, Umbulsari, Jember, Universitas Leiden, Untung Suropati, Wong Agung Wilis, 1478, 1527, 1655, 1691, 1743, 1767, 1768, 1771, 1772, 1980, 1995, 2001. Memperluas indeks (34 lebih) »

Agama Hindu

Sungai Indus di Pakistan, yang merupakan asal dari kata ''Hindu''. Hinduisme merupakan kepercayaan dominan di Asia Selatan, terutama di India dan Nepal, yang mengandung beraneka ragam tradisi.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Agama Hindu · Lihat lebih »

Amangkurat I

Amangkurat I (amangkurat satu; 1618/1619 – 13 Juli 1677) adalah penguasa Mataram keempat dengan gelar susuhunan yang memerintah dari 1646 hingga meninggal di tahun 1677.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Amangkurat I · Lihat lebih »

Aria Wiraraja

Arya Wiraraja atau Banyak Wide adalah nama seorang tokoh Jawa pemimpin pada abad ke-13 M di Jawa dan Madura.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Aria Wiraraja · Lihat lebih »

Babad Blambangan

Babad Blambangan adalah karya sastra klasik yang berasal dari daerah Blambangan.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Babad Blambangan · Lihat lebih »

Bahasa Jawa Kuno

Bahasa Jawa Kuno atau Bahasa Kawi (Jawa: ꦨꦴꦰꦴꦗꦮ) adalah fase tertua dari bahasa Jawa yang dituturkan di bagian Tengah dan Timur pulau Jawa, termasuk di beberapa daerah di pulau Madura dan Bali.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Bahasa Jawa Kuno · Lihat lebih »

Bahasa Osing

Bahasa Osing (Hanacaraka: ꦨꦴꦰꦴꦈꦱꦶꦁ; basa using; Pegon: باسه اوسيڠ), atau yang juga dikenal sebagai "bahasa dari Banyuwangi" adalah ​sebuah varietas dari bahasa Jawa yang dituturkan oleh suku Osing di Banyuwangi, Jawa Timur.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Bahasa Osing · Lihat lebih »

Bali

Bali (juga dikenal sebagai Kepulauan Bali, ᬩᬮᬶ) adalah sebuah wilayah provinsi yang terletak di Indonesia.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Bali · Lihat lebih »

Bayu, Songgon, Banyuwangi

Bayu adalah desa di kecamatan Songgon, Banyuwangi, Jawa Timur, Indonesia.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Bayu, Songgon, Banyuwangi · Lihat lebih »

Belanda

Belanda (Nederland, "tanah rendah") adalah sebuah negara yang sebagian besar terletak di Benua Eropa.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Belanda · Lihat lebih »

Besuki, Situbondo

Alun-alun dan masjid Besuki (tahun 1929) Pemandangan jalanan di Besuki (tahun 1929) Bondowoso (tahun 1927-1929) Kecamatan Besuki adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Situbondo, Jawa Timur, Indonesia.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Besuki, Situbondo · Lihat lebih »

Daftar Bupati Banyuwangi

Pendopo Sabha Swagata Blambangan yang menjadi kediaman resmi Bupati Banyuwangi sejak 1771 Pendopo. Secara administrasi, pemerintahan Kabupaten Banyuwangi dipimpin oleh seorang bupati dan wakil bupati yang membawahi koordinasi atas wilayah administrasi kecamatan yang dikepalai oleh seorang camat.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Daftar Bupati Banyuwangi · Lihat lebih »

Dyah Raṇawijaya

Girindrawardhana Dyah Ranawijaya atau Bhre Keling adalah maharaja terakhir Majapahit yang memerintah tahun 1474—1527, dengan ibu kota di Daha.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Dyah Raṇawijaya · Lihat lebih »

Gandrung Banyuwangi

Gandrung Banyuwangi adalah salah satu jenis tarian tradisional yang berasal dari Banyuwangi.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Gandrung Banyuwangi · Lihat lebih »

Gunung Baluran

Papan Nama Taman Nasional Baluran berlatar belakang Gunung Baluran Gunung Baluran adalah sebuah gunung di Jawa Timur, Indonesia.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Gunung Baluran · Lihat lebih »

Hektare

Hektare (Disingkat ha) merupakan satuan luas yang umum dipakai untuk menyatakan luas tanah yang setara dengan 10.000 m² (meter persegi) atau 100 are.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Hektare · Lihat lebih »

Hindia Belanda

Hindia Belanda atau Hindia Timur Belanda (Nederlands(ch)-Indië) adalah sebuah daerah pendudukan Belanda yang wilayahnya saat ini dikenal dengan nama Republik Indonesia.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Hindia Belanda · Lihat lebih »

Islam

Islam (al-’Islām) adalah sebuah agama (font) monoteisme Abrahamik yang berpusat terutama di sekitar Al-Qur'an, sebuah teks agama yang diimani oleh umat Muslim sebagai kitab suci dan firman langsung dari Tuhan (muslim menyebutnya sebagai Allāh) seperti yang diwahyukan kepada Muhammad, nabi Islam yang utama dan terakhir.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Islam · Lihat lebih »

Jagapati

Macanputih, Banyuwangi Pangeran Jagapati (lahir dengan nama Mas Rempeg, ada juga yang menyebut Rempeg Jagapati; lahir di Pakis (sekarang desa Pakis di Kecamatan Songgon), Blambangan, 1740-an hingga 1750-an - Meninggal di Bayu, Blambangan, 19 Desember 1771) adalah pemimpin perlawanan rakyat Blambangan dalam Perang Bayu.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Jagapati · Lihat lebih »

Jawa

Pulau Jawa dalam citra satelit Jawa adalah sebuah pulau di Indonesia yang terletak di kepulauan Sunda Besar dan merupakan pulau terluas ke-13 di dunia.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Jawa · Lihat lebih »

Jawa Tengah

Jawa Tengah (disingkat Jateng, ꦗꦮꦶ​ꦩꦢꦾ, Pegon: جاوي مـديا|Jawi Madya) adalah sebuah wilayah provinsi di Indonesia yang terletak di bagian tengah Pulau Jawa.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Jawa Tengah · Lihat lebih »

Jawa Timur

Jawa Timur (disingkat Jatim, ꦙꦮꦶꦮꦺꦠꦤ꧀, Pegon: جاوي وَيتان|Jawi Wétan, Jhâbâ Tèmor) adalah sebuah wilayah provinsi yang terletak di bagian timur Pulau Jawa, Indonesia. Ibu kotanya adalah Kota Surabaya. Luas wilayahnya yakni 48.033 km², dengan jumlah penduduk sebanyak 41.149.974 jiwa (tahun 2022) dan kepadatan penduduk 857 jiwa/km2. Hampir seperempat dari jumlah penduduk Jawa Timur bermukim di wilayah metropolitan Surabaya. Jawa Timur memiliki wilayah terluas di antara enam provinsi di pulau Jawa, dan memiliki jumlah penduduk terbanyak kedua di Indonesia setelah Jawa Barat. Wilayah Provinsi Jawa Timur berbatasan dengan Laut Jawa di sebelah utara, Selat Bali (Provinsi Bali) di sebelah timur, Samudra Hindia di sebelah selatan, serta Provinsi Jawa Tengah di sebelah barat. Wilayah Jawa Timur juga meliputi Pulau Madura, Pulau Bawean, Pulau Kangean, Kepulauan Kangean serta sejumlah pulau-pulau kecil di Laut Jawa yakni: Kepulauan Masalembu, Pulau Sempu dan Nusa Barung. Jawa Timur dikenal sebagai pusat industri dan keuangan kawasan Tengah dan Timur Indonesia, yang memiliki signifikansi perekonomian cukup tinggi, yakni berkontribusi sekitar 15% terhadap Produk Domestik Bruto nasional.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Jawa Timur · Lihat lebih »

Kabat, Banyuwangi

Kabat adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Banyuwangi, Provinsi Jawa Timur, Indonesia.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Kabat, Banyuwangi · Lihat lebih »

Kabupaten Banyuwangi

Banyuwangi atau Byanyuwangai adalah sebuah wilayah kabupaten di Provinsi Jawa Timur, Indonesia.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Kabupaten Banyuwangi · Lihat lebih »

Kabupaten Jember

Jember (Hanacaraka: ꦗꦼꦩ꧀ꦧꦼꦂ, Pegon: جۤمبۤر, Hanzi: 任抹, Pinyin: Rèn mǒ, Ejaan Lama: Djember) adalah sebuah kabupaten di provinsi Jawa Timur, Indonesia.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Kabupaten Jember · Lihat lebih »

Kabupaten Lumajang

Alun-alun Lumajang (1880-1920) Lumajang (Hanacaraka: ꦭꦸꦩꦗꦁ, Pegon: لوماجاڠ, Bahasa Jawa: Lumajâng) adalah sebuah kabupaten di Provinsi Jawa Timur, Indonesia.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Kabupaten Lumajang · Lihat lebih »

Kabupaten Pasuruan

Kabupaten Pasuruan (Jawa: Hanacaraka: ꦥꦱꦸꦫꦸꦃꦲꦤ꧀, Pegon: ڤاسوروهن) adalah kabupaten di Provinsi Jawa Timur, Indonesia.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Kabupaten Pasuruan · Lihat lebih »

Kabupaten Situbondo

Situbondo adalah sebuah wilayah kabupaten di provinsi Jawa Timur, Indonesia.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Kabupaten Situbondo · Lihat lebih »

Kadipaten Surabaya

Kadipaten Surabaya adalah sebuah monarki Jawa yang berpusat di Surabaya, di pantai timur laut Jawa (sekarang Jawa Timur, Indonesia), yang berkuasa dari sampai 1625.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Kadipaten Surabaya · Lihat lebih »

Karaeng Galesong

Karaeng Galesong, yang bernama lengkap I Maninrori I Kare Tojeng Karaeng Galesong (lahir pada 29 Maret 1655 di Bontomajannang Pabbineang, Bontolebang Galesong, Kabupaten Takalar, Sulawesi Selatan dan wafat di Ngantang, Malang, Jawa Timur 21 November 1679) adalah seorang laksamana angkatan laut Kesultanan Gowa yang terus melakukan peperangan di laut melawan VOC bahkan setelah Perjanjian Bongaya 1667 ditandatangani.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Karaeng Galesong · Lihat lebih »

Keling

Keling (dari bahasa Sanskerta: Kalingga) adalah sebuah daerah di India Selatan.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Keling · Lihat lebih »

Kerajaan

* Kerajaan, wilayah di mana seorang raja memerintah.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Kerajaan · Lihat lebih »

Kerajaan Bali

Kerajaan Bali merupakan istilah untuk serangkaian kerajaan Hindu-Budha yang pernah memerintah di Bali, di Kepulauan Sunda Kecil, Indonesia.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Kerajaan Bali · Lihat lebih »

Kerajaan Blambangan

Kerajaan Blambangan atau Balambangan atau Belambangan adalah sebuah kerajaan yang berada di Ujung Timur Pulau Jawa.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Kerajaan Blambangan · Lihat lebih »

Kerajaan Gelgel

Kerajaan Gelgel adalah salah satu kerajaan yang pernah didirikan di Pulau Bali.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Kerajaan Gelgel · Lihat lebih »

Kerajaan Kadiri

Kerajaan Kadiri, Kediri disebut juga dengan Daha atau Panjalu (Pañjalu) adalah sebuah kerajaan Hindu-Buddha yang terdapat di Jawa Timur, antara tahun 1042–1222.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Kerajaan Kadiri · Lihat lebih »

Kerajaan Mengwi

Kerajaan Mengwi adalah salah satu kerajaan yang di segani dan didirikan pada saat abad ke-18 di Pulau Bali.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Kerajaan Mengwi · Lihat lebih »

Kesultanan Cirebon

Kesultanan Cirebon adalah sebuah kesultanan di daratan utara pulau Jawa bagian barat pada abad ke-15 dan 16, dan merupakan pangkalan penting dalam jalur perdagangan dan pelayaran antar pulau. Lokasinya di pantai utara pulau Jawa Kesultanan Cirebon didirikan di Dalem Agung Pakungwati sebagai pusat pemerintahan negara islam kesultanan Cirebon, letak dalem agung pakungwati sekarang menjadi Keraton Kasepuhan. Kesultanan Cirebon erat kaitannya dengan sosok Sunan Gunung Jati yang dikenal sebagai salah satu dari sembilan wali yang menyebarkan agama Islam di Lampung dan Jawa bagian barat. Kesultanan Cirebon mampu bertahan selama 3 abad, sejak diakuinya Walangsungsang sebagai Sri Mangana (Penguasa) Cirebon pada 1430 hingga terjadinya kisruh kekuasaan akibat kosongnya posisi Sultan Cirebon sepeninggal Sultan Abdul Karim pada 1677. Tipu daya Mataram masa Amangkurat I serta dekatnya sebagian keluarga kesultanan Cirebon dengan Belanda menyebabkan perlahan kekuasaan Cirebon akhirnya runtuh, terlebih perkara pribawa (derajat paling tinggi) diantara keluarga besar kesultanan Cirebon semakin mempercepat keruntuhan kesultanan Cirebon pada akhir abad ke 17.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Kesultanan Cirebon · Lihat lebih »

Kesultanan Demak

| leader5.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Kesultanan Demak · Lihat lebih »

Kesultanan Mataram

Kesultanan Mataram (꧋ꦤꦒꦫꦶꦏꦱꦸꦭ꧀ꦠꦤꦤ꧀ꦩꦠꦫꦩ꧀, Pegon: نڮاري كسولتانن متارام|Nagari Kasultanan Mataram) adalah negara berbentuk kesultanan di Jawa pada abad ke-16.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Kesultanan Mataram · Lihat lebih »

Kesunanan Giri

Kesunanan Giri atau Giri Kedaton (Giri Kedaton) adalah sebuah Kerajaan Islam yang terletak di Gresik, Jawa Timur dipimpin oleh penguasa yang bergelar susuhunan pada abad ke-15 hingga ke-17, setelah Giri ditaklukkan oleh Kesultanan Mataram pada tahun 1636, penguasa Giri bergelar panembahan.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Kesunanan Giri · Lihat lebih »

Kota Kediri

Kediri (Kadhiri) adalah sebuah kota yang berada di provinsi Jawa Timur, Indonesia.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Kota Kediri · Lihat lebih »

Macanputih, Kabat, Banyuwangi

Macanputih adalah sebuah nama desa di wilayah Kabat, Kabupaten Banyuwangi, Provinsi Jawa Timur, Indonesia.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Macanputih, Kabat, Banyuwangi · Lihat lebih »

Majapahit

Majapahit (꧋ꦩꦙꦥꦲꦶꦠ꧀;; Sanskerta: Vilvatikta; Kawi: Wilwatikta)Literatur istana yang terpengaruh budaya India menggunakan nama Sanskerta ini, yang berarti sama dengan kata "Majapahit", contohnya pada Nagarakretagama pupuh 1 bait 2 dan Kidung Harsawijaya.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Majapahit · Lihat lebih »

Merle Calvin Ricklefs

Prof.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Merle Calvin Ricklefs · Lihat lebih »

Monarki

Monarki (atau Kerajaan) berasal dari bahasa Yunani monos (μονος) yang berarti satu, dan archein (αρχειν) yang berarti raja.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Monarki · Lihat lebih »

Muncar, Banyuwangi

Muncar adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Banyuwangi, Provinsi Jawa Timur, Indonesia.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Muncar, Banyuwangi · Lihat lebih »

Pajarakan, Probolinggo

Pajarakan adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Probolinggo, Provinsi Jawa Timur, Indonesia.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Pajarakan, Probolinggo · Lihat lebih »

Paleran, Umbulsari, Jember

Paleran adalah sebuah desa di kecamatan Umbulsari, Jember, Jawa Timur, Indonesia.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Paleran, Umbulsari, Jember · Lihat lebih »

Panarukan, Situbondo

Kapal di pelabuhan Panarukan (1927-1929) Panarukan ("Panaroecan") di ujung timur ''Grote Postweg'' Panarukan adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Situbondo, Jawa Timur, Indonesia.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Panarukan, Situbondo · Lihat lebih »

Pantai Selatan

Pantai Selatan adalah film hantu Indonesia yang dirilis pada 26 September 2013.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Pantai Selatan · Lihat lebih »

Perang Bayu

Perang Bayu (1771-1773) adalah perang yang diakibatkan oleh penyerahan sepihak Java’s Oosthoek (daerah Pasuruan hingga Blambangan) kepada kongsi dagang VOC yang dilakukan oleh Sunan Pakubuwono II melalui Perjanjian Ponorogo pada tahun 1743.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Perang Bayu · Lihat lebih »

Perusahaan Hindia Timur Belanda

Perusahaan Hindia Timur Belanda, secara resmi bernama Persatuan Perusahaan Hindia Timur (Vereenigde Oostindische Compagnie; disingkat VOC) didirikan pada 20 Maret 1602.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Perusahaan Hindia Timur Belanda · Lihat lebih »

Pisowanan

Pisowanan adalah sebuah tradisi dalam kerajaan-kerajaan Jawa, di mana bawahan-bawahan Raja/Sunan/sultan datang (sowan) ke istana untuk melaporkan perkembangan daerah yang dipimpinnya.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Pisowanan · Lihat lebih »

Prabu Tawangalun II

Prabu Tawangalun II atau Kangjeng Susuhunan Prabu Agung Tawangalun II lahir di Balambangan dengan nama Mas Raka Sanepa atau Raden Mas Kembar.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Prabu Tawangalun II · Lihat lebih »

Puger, Jember

Trem uap (''stoomtram'') di jalanan dekat Puger (1927-1929) Pemandangan pantai di Puger (tahun 1910-an) Puger adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Jember, Provinsi Jawa Timur, Indonesia.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Puger, Jember · Lihat lebih »

Puputan

Gusti Ngurah Karangasem, raja Buleleng ke-12, dan 400 pengikutnya memilih ''puputan'' daripada menyerah saat perang di Benteng Jagaraga (1849). Puputan adalah istilah dalam bahasa Bali yang mengacu pada ritual bunuh diri massal yang dilakukan saat perang daripada harus menyerah kepada musuh.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Puputan · Lihat lebih »

Raden Trunajaya

Raden Trunajaya (1649 – 2 Januari 1680), juga dieja Trunojoyo dan menyatakan dirinya sebagai Panembahan Maduretna Panatagama, adalah seorang bangsawan dari Madura yang dikenal memimpin Pemberontakan Trunajaya terhadap pemerintahan Kesultanan Mataram di Jawa.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Raden Trunajaya · Lihat lebih »

Selat Bali

Selat Bali adalah selat yang memisahkan antara Pulau Jawa (di sebelah Timur) dengan Pulau Bali (di sebelah Barat).

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Selat Bali · Lihat lebih »

Semboro, Jember

Semboro adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Jember, Provinsi Jawa Timur, Indonesia.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Semboro, Jember · Lihat lebih »

Semenanjung Blambangan

Pantai Grajagan (G-Beach), yang merupakan salah satu tempat berselancar terkenal di Semenanjung Blambangan Semenanjung Blambangan (Bhs. Osing: Blambyangan) adalah sebuah semenanjung yang terletak di ujung paling timur Pulau Jawa.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Semenanjung Blambangan · Lihat lebih »

Siddhartha Gautama

Siddhartha Gautama (bahasa Sanskerta) atau Siddhattha Gotama (bahasa Pāli), juga dikenal sebagai Sakyamuni, adalah seorang guru pertapa dan spiritual Asia Selatan yang hidup pada paruh kedua milenium pertama sebelum Masehi.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Siddhartha Gautama · Lihat lebih »

Sima

* Sima, daerah perdikan pada masa Jawa Klasik.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Sima · Lihat lebih »

Sraten, Cluring, Banyuwangi

Desa Sraten merupakan salah satu Desa yang ada di Kecamatan Cluring Kabupaten Banyuwangi, Letak Koordinat 8°25'07.4"S 114°14'39.0"E mempunyai luas wilayah 10,47 Km2 dengan jumlah penduduk 8.356,00 Jiwa, perlu diketahui bahwa Kecamatan Cluring Membawahi 9 Desa, salah satunya adalah desa Sraten.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Sraten, Cluring, Banyuwangi · Lihat lebih »

Sri Margana

Sri Margana adalah seorang Dosen Ilmu Sejarah Universitas Gajah Mada (UGM).

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Sri Margana · Lihat lebih »

Sultan Agung dari Mataram

Perangko Republik Indonesia cetakan tahun 2006 edisi Sultan Agung. Sultan Agung dari Mataram (Sultan Agung Adi Prabu Anyakrakusuma; lahir di Kutagede, Mataram, 1593 – meninggal di Karta, Mataram, 1645) adalah sultan Mataram ketiga yang memerintah dari tahun 1613-1645.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Sultan Agung dari Mataram · Lihat lebih »

Suraprabhawa

Suraprabawa atau disebut juga Singhawikramawardhana Dyah Suraprabhawa adalah maharaja Majapahit yang memerintah tahun 1466-1468, bergelar Sri Adi Suraprabhawa Singhawikramawardhana Giripati Pasutabhupati Ketubhuta.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Suraprabhawa · Lihat lebih »

Tomé Pires

Tomé Pires (Lahir di Portugal, ca. 1468 - wafat di Kiangsu, Tiongkok, 1540 pada usia 72 tahun) merupakan penulis dan bendahara Portugis.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Tomé Pires · Lihat lebih »

Trenggana

Sultan Trenggana alias Pate Rodim (lahir: 1483; wafat: 1546) adalah sultan Demak ketiga, yang memerintah tahun 1505-1513 dan 1521-1546.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Trenggana · Lihat lebih »

Umbulsari, Jember

Umbulsari adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Jember, Provinsi Jawa Timur, Indonesia.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Umbulsari, Jember · Lihat lebih »

Universitas Leiden

Universitas Leiden (bahasa Belanda: Universiteit Leiden; nama bahasa Latin: Academia Lugduno-Batava) adalah universitas umum di Belanda.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Universitas Leiden · Lihat lebih »

Untung Suropati

Untung Surapati (Bahasa Jawa: Untung Suropati) (terlahir Surawiraaji, lahir di Gelgel, Bali, 1660 – meninggal dunia di Bangil, Pasuruan, Mataram, 5 Desember 1706 pada umur 45/46 tahun) adalah seorang tokoh dalam sejarah Nusantara yang dicatat dalam Babad Tanah Jawi.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Untung Suropati · Lihat lebih »

Wong Agung Wilis

Sketsa wajah Wong Agung Wilis Wong Agung Wilis, terlahir dengan nama Pangeran Putra II (lahir di Blambangan kira-kira pada 1680-an hingga 1720-an – meninggal di Bali tahun 1780) adalah penguasa Blambangan terakhir yang pernah berkuasa pada periode 1763-1764 dan 1767-1768.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan Wong Agung Wilis · Lihat lebih »

1478

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan 1478 · Lihat lebih »

1527

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan 1527 · Lihat lebih »

1655

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan 1655 · Lihat lebih »

1691

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan 1691 · Lihat lebih »

1743

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan 1743 · Lihat lebih »

1767

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan 1767 · Lihat lebih »

1768

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan 1768 · Lihat lebih »

1771

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan 1771 · Lihat lebih »

1772

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan 1772 · Lihat lebih »

1980

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan 1980 · Lihat lebih »

1995

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan 1995 · Lihat lebih »

2001

Serangan 11 September.

Baru!!: Kerajaan Blambangan dan 2001 · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Kerajaan Balambangan, Kerajaan Belambangan, Kerajaan blambangan.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »