Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Masjid Al-Ijabah

Indeks Masjid Al-Ijabah

Masjid Al-Ijabah (مسجد الإجابة), Masjid Bani Muawiyah atau Masjid al-Mubahalah adalah sebuah masjid di Madinah, Arab Saudi yang dibangun pada masa Muhammad di lahan milik Muawiyah bin Malik bin 'Auf dari suku al-Aus.

8 hubungan: Arab Saudi, Madinah, Masjid, Masjid Jum'at, Masjid Quba, Muhammad, Shahih Muslim, 622.

Arab Saudi

Arab Saudi, secara resmi dikenal sebagai Kerajaan Arab Saudi (translit), adalah sebuah negara Arab di Asia Barat yang mencakup hampir keseluruhan wilayah Semenanjung Arab.

Baru!!: Masjid Al-Ijabah dan Arab Saudi · Lihat lebih »

Madinah

Madinah (المدينة المنورة,, "kota yang bercahaya" atau "kota yang cemerlang"; atau المدينة,, "kota", juga ditransliterasikan sebagai Madīnah) adalah sebuah kota di Hejaz, sekaligus ibu kota dari Provinsi Madinah di Arab Saudi.

Baru!!: Masjid Al-Ijabah dan Madinah · Lihat lebih »

Masjid

Masjid (serapan dari masjid,; secara harfiah "tempat sujud"), merupakan tempat salat bagi umat Islam.

Baru!!: Masjid Al-Ijabah dan Masjid · Lihat lebih »

Masjid Jum'at

Masjid Jum'at (مسجد الجمعة), Masjid Bani Salim, Masjid Al-Wadi, Masjid Al-Ghubaib, atau Masjid 'Atikah adalah sebuah masjid di Madinah, Arab Saudi, yang berdiri di tempat yang dipercayai sebagai lokasi Muhammad bersama para pengikutnya dalam perjalanan Hijrah dari Mekkah ke Madinah melaksanakan salat Jumat untuk pertama kalinya.

Baru!!: Masjid Al-Ijabah dan Masjid Jum'at · Lihat lebih »

Masjid Quba

Masjid Quba (Masjid Qubāʾ) adalah masjid pertama yang dibangun oleh Rasulullah saw. pada tahun 1 Hijriyah atau 622 Masehi di Quba, sekitar 5 km di sebelah tenggara kota Madinah.

Baru!!: Masjid Al-Ijabah dan Masjid Quba · Lihat lebih »

Muhammad

Muhammad (مُحَمَّد; 570 – 8 Juni 632 M) adalah seorang pemimpin agama, sosial, politik dan pendiri dari agama Islam.

Baru!!: Masjid Al-Ijabah dan Muhammad · Lihat lebih »

Shahih Muslim

Al-Jami atau biasa dikenal dengan Shahih Muslim merupakan kitab (buku) koleksi hadis yang disusun oleh Muslim bin al-Hajjaj yang hidup antara 202 hingga 261 hijriah.

Baru!!: Masjid Al-Ijabah dan Shahih Muslim · Lihat lebih »

622

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Masjid Al-Ijabah dan 622 · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Masjid al-ijabah.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »