Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Muhammad bin Marwan

Indeks Muhammad bin Marwan

Abu Abdurrahman Muhammad bin Marwan bin al-Hakam (أبو عبد الرحمن محمد بن مروان بن الحكم; meninggal 719/720) adalah seorang pangeran Umayyah dan salah satu jenderal khalifah yang paling penting pada periode 690–710, dan orang yang melakukan Penaklukan Armenia oleh Arab.

32 hubungan: Abdul Malik bin Marwan, Abdullah bin Abdul Malik, Abdullah bin Zubair, Al-Hajjaj bin Yusuf, Al-Harits bin al-Hakam, Al-Jazira (provinsi khalifah), Al-Walid bin Abdul-Malik, Anatolia, Armenia, Azerbaijan (Iran), Bani 'Adi, Bani Abdu Syams, Dinasti Umayyah, Ibnul Asy'ats, Irak, Kahramanmaraş, Kekaisaran Romawi Timur, Kekhalifahan Umayyah, Makkah, Marwan bin al-Hakam, Marwan bin Muhammad, Maslamah bin Abdul-Malik, Mush'ab bin Zubair, Orang Kurdi, Penaklukan Armenia oleh Muslim, Pertempuran Maskin, Sa'id bin Abdul Malik, Suku bangsa Slavia, Suku Quraisy, Sungai Efrat, Umm walad, Zaid bin Khattab.

Abdul Malik bin Marwan

'Abdul Malik bin Marwan (عبد الملك بن مروان, 646/47– Oktober 705) adalah khalifah yang berkuasa pada tahun 685 sampai 705.

Baru!!: Muhammad bin Marwan dan Abdul Malik bin Marwan · Lihat lebih »

Abdullah bin Abdul Malik

ʿAbdullāh bin ʿAbdul Malik bin Marwān (dalam sumber-sumber Yunani Ἀβδελᾶς, Abdelas) adalah seorang pangeran Umayyah, putra Khalifah Abdul Malik bin Marwan (berkuasa 685–705), seorang jenderal dan gubernur Mesir pada 705–709.

Baru!!: Muhammad bin Marwan dan Abdullah bin Abdul Malik · Lihat lebih »

Abdullah bin Zubair

Abdullah bin Zubair bin Awwam yang juga dikenal sebagai Ibnu Zubair (ʿAbd-Allāh ibn al-Zubayr ibn al-ʿAwwām; Mei 624 – Oktober/November 692) adalah seorang sahabat Nabi Islam Muhammad dan pemimpin kekhalifahan yang berbasis di Makkah menyaingi Kekhalifahan Umayyah dari tahun 683 sampai kematiannya.

Baru!!: Muhammad bin Marwan dan Abdullah bin Zubair · Lihat lebih »

Al-Hajjaj bin Yusuf

Al-Hajjaj bin Yusuf ats-Tsaqafi (الحجاج بن يوسف., 661 M/ 40 H – 714 M/ 95 H) adalah penguasa, politisi, dan menteri pertahanan dari kekhilafahan Umayyah.

Baru!!: Muhammad bin Marwan dan Al-Hajjaj bin Yusuf · Lihat lebih »

Al-Harits bin al-Hakam

Al-Harits bin al-Hakam bin Abi al-Ash bin Umayyah (الحارث بن الحكمبن أبي العاص بن أمية) adalah seorang penasihat senior dan sepupu Khalifah Utsman bin Affan (berkuasa 644—656 M).

Baru!!: Muhammad bin Marwan dan Al-Harits bin al-Hakam · Lihat lebih »

Al-Jazira (provinsi khalifah)

Al-Jazira (الجزيرة), juga dikenal dengan Jazirah Aqur atau Iqlim Aqur, adalah salah satu provinsi di Kekhalifahan Rasyidin, Kekhalifahan Umayyah, dan Kekhalifahan Abbasiyah.

Baru!!: Muhammad bin Marwan dan Al-Jazira (provinsi khalifah) · Lihat lebih »

Al-Walid bin Abdul-Malik

Al-Walid bin 'Abdul-Malik (الوليد بن عبد الملك) atau Al-Walid I (668—23 Februari 715) adalah khalifah yang berkuasa pada tahun 705–715. Dia berasal dari Bani Umayyah cabang Marwani. Al-Walid mewarisi tampuk kekhalifahan dari ayahnya dan diteruskan saudaranya. Tidak ada penentangan berarti atas kedudukan Al-Walid sebagai khalifah sebagaimana pada masa tiga pendahulunya. Ditambah keberadaan para gubernur yang cakap, kekhalifahan mampu meluaskan wilayah hingga mencapai Transoxiana di Asia Tengah, Sindh di anak benua India, dan semenanjung Iberia di Eropa. Al-Walid juga memerintahkan pembangunan berbagai infrastruktur, sehingga sejarah arsitektur Islam dapat dikatakan dimulai dengan serius mulai pada masa kekuasaannya.

Baru!!: Muhammad bin Marwan dan Al-Walid bin Abdul-Malik · Lihat lebih »

Anatolia

accessdate.

Baru!!: Muhammad bin Marwan dan Anatolia · Lihat lebih »

Armenia

Armenia (translit), secara resmi bernama Republik Armenia (translit), adalah negara pedalaman yang terletak di wilayah Kaukasus Selatan, Eurasia.

Baru!!: Muhammad bin Marwan dan Armenia · Lihat lebih »

Azerbaijan (Iran)

Azerbaijan (Iran) Azerbaijan atau Azarbaijan (bahasa Persia: آذربایجان جنوبی, Āzarbāijān; bahasa Azerbaijan: گونئی آذربایجان, Güney Azərbaycan), juga disebut Azerbaijan Iran, Azarbaijan Iran, Azerbaijan Persia atau Azarbaijan Persian (bahasa Persia: آذربایجان ایران; Āzarbāijān-e Irān), adalah daerah di Iran barat laut.

Baru!!: Muhammad bin Marwan dan Azerbaijan (Iran) · Lihat lebih »

Bani 'Adi

Bani 'Adi adalah suatu klan (bagian) dari suku Quraisy yang menetap di Mekkah.

Baru!!: Muhammad bin Marwan dan Bani 'Adi · Lihat lebih »

Bani Abdu Syams

Bani Abdu Syams (بنو عبد شمس, Banu 'Abd Syams) adalah salah satu klan dari suku Quraisy Mekkah, yang merujuk kepada tokoh pendirinya yaitu Abdu Syams bin Abdu Manaf.

Baru!!: Muhammad bin Marwan dan Bani Abdu Syams · Lihat lebih »

Dinasti Umayyah

Banu Umayyah (Umayyah) atau Umayyah (al-ʿUmawiyyūn), adalah keluarga pemerintahan kekhalifahan Islam antara 661 dan 750 dan kemudian Islam Spanyol antara 756 dan 1031.

Baru!!: Muhammad bin Marwan dan Dinasti Umayyah · Lihat lebih »

Ibnul Asy'ats

Ibnul Asy'ats (ابْن الْأَشْعَث), nama lengkapnya adalah Abdurrahman bin Muhammad bin Al-Asy'ats Al-Kindi (عبد الرَّحْمَن بن مُحَمَّد بن الْأَشْعَث الْكِنْدِيّ) adalah seorang tokoh dari Bani Kindah yang pernah memimpin pasukan untuk menyerang raja Ratbil.

Baru!!: Muhammad bin Marwan dan Ibnul Asy'ats · Lihat lebih »

Irak

Republik Irak (nama lokal: جمهورية العراق Jumhūriyyatul ‘Irāq atau Jumhūriyyah al-‘Irāq – nama lokal singkat: العراق al-‘Irāq, Turki: Irak, Kurdi: عيَراق) adalah sebuah negara di Timur Tengah atau Asia Barat Daya, yang meliputi sebagian terbesar daerah Mesopotamia serta ujung barat laut dari Pegunungan Zagros dan bagian timur dari Gurun Suriah.

Baru!!: Muhammad bin Marwan dan Irak · Lihat lebih »

Kahramanmaraş

jmpl Kahramanmaras merupakan kota yang terletak di sebelah tengah Turki.

Baru!!: Muhammad bin Marwan dan Kahramanmaraş · Lihat lebih »

Kekaisaran Romawi Timur

Kekaisaran Romawi Timur, juga dikenal sebagai Kekaisaran Bizantium, adalah sebuah kekaisaran yang melanjutkan kedaulatan Kekaisaran Romawi, terutama di wilayah-wilayah yang berbahasa Yunani pada Abad Kuno dan Pertengahan.

Baru!!: Muhammad bin Marwan dan Kekaisaran Romawi Timur · Lihat lebih »

Kekhalifahan Umayyah

Kekhalifahan Umayyah (al-Khilāfah al-ʾUmawīyah) atau Dinasti Umayyah adalah kekhalifahan Islam kedua setelah pembubaran Kekhalifahan Rasyidin di Jazirah Arab. Kekhalifahan kedua Umayyah beribu kota di Damaskus; serta dari 756 sampai 929 sebagai Emirat Kordoba (Imarah qurthubah) dan dilanjutkan menjadi Kekhalifahan Kordoba Cordoba, Spanyol. Nama dinasti ini dirujuk kepada Umayyah bin Abdu Syams, kakek buyut dari khalifah pertama Bani Umayyah, yaitu Muawiyah bin Abu Sufyan atau kadang kala disebut juga dengan Muawiyah I.

Baru!!: Muhammad bin Marwan dan Kekhalifahan Umayyah · Lihat lebih »

Makkah

Makkah, secara resmi bernama Makkah al-Mukarramah, adalah salah satu kota suci Islam dan ibukota Provinsi Makkah, Arab Saudi.

Baru!!: Muhammad bin Marwan dan Makkah · Lihat lebih »

Marwan bin al-Hakam

Marwan bin al-Hakam bin Abi'l Ash (مروان بن الحكمبن أبي العاص) atau Marwan I (lahir sekitar 623–626 — meninggal April/Mei 685) adalah khalifah Umayyah keempat, yang berkuasa kurang dari setahun pada 684–685.

Baru!!: Muhammad bin Marwan dan Marwan bin al-Hakam · Lihat lebih »

Marwan bin Muhammad

Khilafah Islam pada tahun 750 M Marwan bin Muhammad bin Marwan, bergelar Marwan II (691 - 750), merupakan Khalifah Bani Umayyah terakhir yang berkuasa dari 744 sampai 750 saat ia terbunuh.

Baru!!: Muhammad bin Marwan dan Marwan bin Muhammad · Lihat lebih »

Maslamah bin Abdul-Malik

Maslamah bin Abdul-Malik (dalam sumber-sumber Yunani Μασαλμᾶς, Masalmas) adalah seorang pangeran Umayyah dan salah satu jenderal Arab pada awal dekade abad ke-8, memimpin beberapa kampanye melawan Kekaisaran Bizantium dan Kekhaganan Khazar.

Baru!!: Muhammad bin Marwan dan Maslamah bin Abdul-Malik · Lihat lebih »

Mush'ab bin Zubair

Mush'ab bin az-Zubair (مصعب بن الزبير; wafat 691) adalah seorang panglima di kubu Abdullah bin az-Zubair dalam Perang Saudara Islam II.

Baru!!: Muhammad bin Marwan dan Mush'ab bin Zubair · Lihat lebih »

Orang Kurdi

Suku Kurdi (کورد, Kurd) adalah sebuah kelompok etnis di Timur Tengah, yang sebagian besar menghuni di suatu daerah yang kemudian dikenal sebagai Kurdistan Raya.

Baru!!: Muhammad bin Marwan dan Orang Kurdi · Lihat lebih »

Penaklukan Armenia oleh Muslim

Peta invasi Khalid bin Walid ke Armenia pada tahun 638. Penaklukan Armenia oleh Muslim adalah proses dikuasainya Armenia oleh Muslim.

Baru!!: Muhammad bin Marwan dan Penaklukan Armenia oleh Muslim · Lihat lebih »

Pertempuran Maskin

Pertempuran Maskin (معركة مسكن), juga dikenal sebagai Pertempuran Dair al-Jatsaliq (معركة دير الجثاليق) sesuai nama biara Nestorian di dekat lokasi pertempuran, adalah sebuah pertempuran dari Perang saudara Islam kedua (680an-690an). Peristiwa tersebut terjadi pada pertengahan Oktober 691 di dekat Baghdad saat ini, tepatnya di tepi barat dari sungai Tigris antara pasukan khalifah Umayyah Abdul-Malik bin Marwan dan pasukan Mush'ab bin az-Zubair, gubernur Irak untuk saudaranya, khalifah tandingan yang berbasis di Makkah Abdullah bin az-Zubair. Pada awal pertempuran, sebagian besar pasukan Mush'ab menolak bertempur karena diam diam telah berpindah ke kubu Abdul-Malik, dan panglima utama Mush'ab, Ibrahim bin al-Asytar, terbunuh dalam pertempuran. Mush'ab juga terbunuh tak lama kemudian. Setelah kemenangan ini pasukan Umayyah dapat merebut kembali Irak dan membuka jalan untuk menaklukkan ibukota Ibnu az-Zubair di Hijaz pada akhir 692.

Baru!!: Muhammad bin Marwan dan Pertempuran Maskin · Lihat lebih »

Sa'id bin Abdul Malik

Sa'id bin Abdul Malik bin Marwan (سعيد بن عبد الملك بن مروان; meninggal 750) juga dikenal sebagai Saʿīd al-Khair (Sa'id yang baik) adalah seorang pangeran dan gubernur Bani Umayyah.

Baru!!: Muhammad bin Marwan dan Sa'id bin Abdul Malik · Lihat lebih »

Suku bangsa Slavia

Bangsa Slavia adalah kelompok etno-linguistik dari orang-orang yang berbicara dalam berbagai rumpun bahasa Slavia dari kelompok linguistik Balto-Slavia yang lebih besar dari rumpun bahasa Indo-Eropa.

Baru!!: Muhammad bin Marwan dan Suku bangsa Slavia · Lihat lebih »

Suku Quraisy

''rayat as-saudā', bendera Quraisy awal. Suku Quraisy (bahasa Arab: قريش الأمة​) adalah suku bangsa Arab keturunan Ibrahim, yang menetap di kota Mekkah dan daerah sekitarnya.

Baru!!: Muhammad bin Marwan dan Suku Quraisy · Lihat lebih »

Sungai Efrat

Sungai Efrat atau Sungai Eufrat (bahasa Sumeria:, Buranuna; 𒌓𒄒𒉣, Purattu; ̇ܦܪܬ, Pǝrāt; פרת, Perat; الفرات, Al Furat; Fırat; Firat; Եփրատ, Yeprat) adalah sungai terpanjang di Asia Barat, dan merupakan salah satu sungai terpenting dalam sejarah.

Baru!!: Muhammad bin Marwan dan Sungai Efrat · Lihat lebih »

Umm walad

An umm walad (lit) adalah gelar yang diberikan kepada gundik budak di dunia Muslim setelah ia melahirkan anak dari majikannya.

Baru!!: Muhammad bin Marwan dan Umm walad · Lihat lebih »

Zaid bin Khattab

Zaid bin Khattab atau Zaid bin al-Khattab (زيد بن الخطاب) Nama lengkapnya Zaid bin Khattab bin Nufail bin Abdul ‘Uzza bin Rayyah bin Abdullah bin Qirth bin Razah bin Adi bin Ka’ab bin Lu`ay bin Ghalib bin Fihr al Qurasy Al Adawy.

Baru!!: Muhammad bin Marwan dan Zaid bin Khattab · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Muhammad bin marwan.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »