Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Resolusi 98 Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa

Indeks Resolusi 98 Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa

Resolusi 98 Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa, diadopsi pada 23 Desember 1952, meminta pemerintah India dan Pakistan melakukan negosiasi sesegera mungkin di bawah pengawasan Perwakilan Perserikatan Bangsa-Bangsa untuk India dan Paksitan demi mencapai kesepakatan soal jumlah tentara yang diterjunkan di kedua sisi garis gencatan senjata setelah periode demiliterisasi yang ditetapkan sebelumnya.

7 hubungan: India, Pakistan, Perserikatan Bangsa-Bangsa, Resolusi 91 Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa, Resolusi 96 Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa, Resolusi Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa, Uni Soviet.

India

India, dengan nama resmi Republik India, adalah sebuah negara federal yang bersistem parlementer dengan berbentuk republik konstitusional di Asia Selatan dengan garis pantai sepanjang 7.000 km, dan bagian dari Anak Benua India.

Baru!!: Resolusi 98 Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa dan India · Lihat lebih »

Pakistan

Pakistan (atau; پاکِستان), secara resmi bernama Republik Islam Pakistan (اسلامی جمہوریۂ پاکِستان) adalah sebuah negara di Asia Selatan.

Baru!!: Resolusi 98 Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa dan Pakistan · Lihat lebih »

Perserikatan Bangsa-Bangsa

Perserikatan Bangsa-Bangsa disingkat sebagai PBB (United Nations, disingkat UN) adalah organisasi internasional yang didirikan pada 24 Oktober 1945 untuk mendorong kerja sama internasional.

Baru!!: Resolusi 98 Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa dan Perserikatan Bangsa-Bangsa · Lihat lebih »

Resolusi 91 Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa

Resolusi 91 Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa, diadopsi pada 30 Maret 1951, mencatat laporan oleh Sir Owen Dixon, Perwakilan Perserikatan Bangsa-Bangsa untuk India dan Pakistan, yang menyatakan bahwa titik perbedaan utama dalam persiapan plebisit negara bagian Jammu dan Kashmir adalah sebagai berikut: prosedur pelaksanaan dan cakupan demiliterisasi, tingkat pengawasan pelaksanaan fungsi pemerintahan yang diperlukan agar plebisit berjalan bebas dan adil.

Baru!!: Resolusi 98 Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa dan Resolusi 91 Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa · Lihat lebih »

Resolusi 96 Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa

Resolusi 96 Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa, diadopsi pada 10 November 1951, menyatakan bahwa setelah menerima laporan dari Frank Porter Graham, perwakilan PBB untuk India dan Pakistan, dan mendengar bahwa pidatonya di hadapan Dewan mengenai program demiliterisasi telah disetujui, Dewan menyampaikan terima kasih kepada India dam Pakistan karena telah berjanji menyelesaikan masalah secara damai, melanjutkan gencatan senjata atas dasar bahwa bergabungnya negara bagian Jammu dan Kashmir harus ditentukan oleh plebisit bebas dan imparsial di bawah pengawasan Perserikatan Bangsa-Bangsa.

Baru!!: Resolusi 98 Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa dan Resolusi 96 Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa · Lihat lebih »

Resolusi Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa

Resolusi Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa (United Nations Security Council resolution) adalah resolusi PBB yang ditetapkan lewat pemungutan suara oleh lima anggota tetap dan sepuluh anggota tidak tetap dari Dewan Keamanan PBB dengan "tanggung jawab utama bagi pemeliharaan perdamaian dan keamanan internasional".

Baru!!: Resolusi 98 Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa dan Resolusi Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa · Lihat lebih »

Uni Soviet

Uni Soviet (Сове́тский Сою́з, Sovyétskiĭ Soyúz) atau USSR (Union of Soviet Socialist Republics) atau Uni Republik Sosialis Soviet, disingkat URSS (Сою́з Сове́тскихСоциалисти́ческихРеспу́блик, Soyúz Sovyétskikh Sotsialistícheskikh Respúblik; disingkat СССР dalam alfabet Kiril, SSSR dalam alfabet Latin), adalah negara sosialis yang pernah ada antara tahun 1922–1991 di Eurasia.

Baru!!: Resolusi 98 Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa dan Uni Soviet · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Resolusi 98 dewan keamanan perserikatan bangsa-bangsa, Resolusi Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa 98.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »