Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Sapin-sapin

Indeks Sapin-sapin

Sapin-sapin adalah hidangan penutup yang berlapis yang terbuat dari beras ketan dan kelapa dalam masakan Filipina.

11 hubungan: Air, Beras ketan, Camilan, Filipina, Gula, Hidangan Filipina, Hidangan penutup, Kelapa, Kue, Santan, Tepung beras.

Air

220px Air adalah senyawa yang penting bagi semua bentuk kehidupan yang diketahui sampai saat ini di Bumi, tetapi tidak di planet lain.

Baru!!: Sapin-sapin dan Air · Lihat lebih »

Beras ketan

Beras ketan yang belum dimasak (Oryza glutinosa) dari Indonesia Tepung beras ketan Beras ketan atau beras pulut (Oryza sativa var. glutinosa) adalah sebuah jenis beras yang utamanya tumbuh di Asia Tenggara dan Asia bagian timur.

Baru!!: Sapin-sapin dan Beras ketan · Lihat lebih »

Camilan

Berondong jagung adalah salah satu contoh makanan ringan. Kudapan manis Maroko di pasar di Marrakech Camilan atau kudapan yang secara garis besar disebut makanan ringan adalah istilah makanan yang bukan merupakan menu utama (sarapan, makan siang atau makan malam).

Baru!!: Sapin-sapin dan Camilan · Lihat lebih »

Filipina

Filipina, dengan nama resmi disebut sebagai Republik Filipina (Republika ng Pilipinas) adalah sebuah negara kepulauan dan negara kesatuan yang bersistem presidensial dengan berbentuk republik konstitusional di Asia Tenggara, sebelah utara Indonesia, dan timur laut Sabah.

Baru!!: Sapin-sapin dan Filipina · Lihat lebih »

Gula

Kristal Gula yang sudah dimurnikan. Gula adalah suatu karbohidrat sederhana yang menjadi sumber energi dan komoditas perdagangan utama.

Baru!!: Sapin-sapin dan Gula · Lihat lebih »

Hidangan Filipina

Sejumlah masakan Filipina. Masakan Filipina adalah makanan atau kuliner yang dimasak dengan cara memasak yang berkembang secara unik di wilayah Filipina dan menggunakan bahan makanan yang diambil dari wilayah Filipina dan sekitarnya.

Baru!!: Sapin-sapin dan Hidangan Filipina · Lihat lebih »

Hidangan penutup

Pencuci mulut, tambul atau hidangan penutup (dessert) adalah hidangan yang dihidangkan di akhir makan.

Baru!!: Sapin-sapin dan Hidangan penutup · Lihat lebih »

Kelapa

Kelapa atau nyiur (Cocos nucifera) adalah anggota tunggal dalam genus Cocos dari suku aren-arenan atau Arecaceae.

Baru!!: Sapin-sapin dan Kelapa · Lihat lebih »

Kue

Kue atau kuih adalah kudapan atau makanan ringan yang bukan makanan utama.

Baru!!: Sapin-sapin dan Kue · Lihat lebih »

Santan

Santan adalah cairan berwarna putih susu yang berasal dari parutan daging kelapa tua yang dibasahi sebelum akhirnya diperas dan disaring.

Baru!!: Sapin-sapin dan Santan · Lihat lebih »

Tepung beras

Tepung beras adalah tepung yang dibuat dari beras yang ditumbuk atau digiling.

Baru!!: Sapin-sapin dan Tepung beras · Lihat lebih »

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »