Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Sepur belok

Indeks Sepur belok

Sepur belok di emplasemen Stasiun Tanjung Priuk. Sepur belok adalah bagian dari stasiun kereta api, terutama pada jalur tunggal, yang digunakan untuk persilangan atau papasan kereta api atau trem.

6 hubungan: Jalur tunggal, Kereta api, Peron, Persinyalan kereta api, Stasiun kereta api, Wesel.

Jalur tunggal

Jalur KA tunggal di daerah Rangkasbitung. Jalur tunggal adalah jalur kereta api yang hanya memiliki satu jalur rel.

Baru!!: Sepur belok dan Jalur tunggal · Lihat lebih »

Kereta api

Kereta api penumpang kelas eksekutif. Kereta api barang angkutan kontainer. Kereta rel listrik komuter. Kereta api (train) adalah bentuk pengangkutan rel yang terdiri dari serangkaian kendaraan yang ditarik sepanjang jalur kereta api untuk mengangkut kargo atau penumpang.

Baru!!: Sepur belok dan Kereta api · Lihat lebih »

Peron

Contoh peron tinggi dengan ''overkapping'' di Stasiun Surabaya Pasar Turi. Peron (dari bahasa Belanda: perron) adalah jalan kecil yang sejajar dengan rel kereta api tempat lalu lalang penumpang di stasiun kereta api, halte kereta api, atau tempat pemberhentian transportasi rel lainnya.

Baru!!: Sepur belok dan Peron · Lihat lebih »

Persinyalan kereta api

Persinyalan kereta api di Stasiun Jatinegara. Persinyalan kereta api adalah sebuah sistem yang digunakan untuk mengatur lalu lintas transportasi rel dan menjaga jarak aman antar kereta api.

Baru!!: Sepur belok dan Persinyalan kereta api · Lihat lebih »

Stasiun kereta api

KAI Commuter Soekarno-Hatta paling sibuk dan ramai di Jakarta Selatan. Stasiun Pasar Senen merupakan stasiun KA antarkota dan KRL Commuter Line di Jakarta Pusat. New York City Subway adalah sistem angkutan cepat operator tunggal terbesar di dunia menurut jumlah stasiun metro, yaitu 472. Stasiun kereta api adalah fasilitas operasi kereta api atau tempat kereta api berhenti secara teratur untuk menaikturunkan penumpang atau membongkar-muat barang.

Baru!!: Sepur belok dan Stasiun kereta api · Lihat lebih »

Wesel

Wesel pada jalur kereta api. Wesel (dari bahasa Belanda wissel) adalah konstruksi rel kereta api yang bercabang (bersimpangan) tempat memindahkan jurusan jalan kereta api.

Baru!!: Sepur belok dan Wesel · Lihat lebih »

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »