Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Pasang
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Dekomposisi termal

Indeks Dekomposisi termal

Dekomposisi termal, atau termolisis, adalah suatu dekomposisi kimiawi yang disebabkan oleh panas.

39 hubungan: Air, Alkana, Amina, Amonium dikromat, Amonium nitrat, Amonium nitrit, Atom, Barium azida, Dekomposisi kimiawi, Deret reaktivitas, Eksotermik, Endotermik, Ikatan kimia, Joseph Priestley, Kalium, Kalium sulfat, Kalsium karbonat, Kapur tohor, Karbon dioksida, Logam, Natrium nitrat, Natrium nitrit, Nitrogen monoksida, Oksida, Oksigen, Panas, Pirolisis, Raksa, Raksa(II) oksida, Royal Society of Chemistry, Senyawa kimia, Senyawa organik, Suhu, Tembaga, Tembaga(II) sulfat, Termodinamika kimia, Titik didih, Titik lebur, Umpan balik positif.

Air

220px Air adalah senyawa yang penting bagi semua bentuk kehidupan yang diketahui sampai saat ini di Bumi, tetapi tidak di planet lain.

Baru!!: Dekomposisi termal dan Air · Lihat lebih »

Alkana

Struktur kimia dari metana, alkana yang paling sederhana Alkana (juga disebut dengan parafin) adalah senyawa kimia hidrokarbon jenuh asiklis.

Baru!!: Dekomposisi termal dan Alkana · Lihat lebih »

Amina

Amina merupakan senyawa organik dan gugus fungsional yang isinya terdiri dari senyawa nitrogen atom dengan pasangan sendiri.

Baru!!: Dekomposisi termal dan Amina · Lihat lebih »

Amonium dikromat

Amonium dikromat adalah senyawa anorganik dengan rumus.

Baru!!: Dekomposisi termal dan Amonium dikromat · Lihat lebih »

Amonium nitrat

Amonium nitrat adalah suatu senyawa kimia, yang merupakan garam nitrat dari kation amonium.

Baru!!: Dekomposisi termal dan Amonium nitrat · Lihat lebih »

Amonium nitrit

Ammonium nitrite,, adalah garam amonium dari asam nitrat.

Baru!!: Dekomposisi termal dan Amonium nitrit · Lihat lebih »

Atom

Atom adalah bagian yang sangat kecil dari segala sesuatu di alam semesta (materi), yang terdiri atas inti atom serta elektron-elektron yang mengelilingi inti atom.

Baru!!: Dekomposisi termal dan Atom · Lihat lebih »

Barium azida

Barium azida adalah senyawa kimia dengan rumus Ba(N3)2.

Baru!!: Dekomposisi termal dan Barium azida · Lihat lebih »

Dekomposisi kimiawi

Dekomposisi kimiawi adalah pemisahan suatu senyawa kimia menjadi dua atau beberapa bagian atau menjadi senyawa-senyawa yang lebih sederhana.

Baru!!: Dekomposisi termal dan Dekomposisi kimiawi · Lihat lebih »

Deret reaktivitas

Dalam pengenalan ilmu kimia, deret reaktivitas atau deret aktivitas adalah suatu deret empiris, hasil perhitungan, dan suatu analisis struktural sederet logam, menurut "reaktivitas"nya dari tinggi ke rendah.

Baru!!: Dekomposisi termal dan Deret reaktivitas · Lihat lebih »

Eksotermik

Sebuah ledakan adalah salah satu contoh dari reaksi '''Eksotermik'''. Eksotermik ("pemanasan luar") dalam kaidah pembahasan termodinamika menjelaskan suatu proses atau reaksi yang melepaskan energi panas atau energi cahaya (contohnya percikan api atau ledakan), energi listrik (contohnya pada baterai), atau bisa juga energi suara.

Baru!!: Dekomposisi termal dan Eksotermik · Lihat lebih »

Endotermik

Endotermik ("pemanasan dalam") dalam kaidah pembahasan termodinamika menggambarkan suatu proses atau reaksi yang menyerap panas.

Baru!!: Dekomposisi termal dan Endotermik · Lihat lebih »

Ikatan kimia

Ikatan kimia adalah sebuah proses fisika yang bertanggung jawab dalam interaksi gaya tarik menarik antara dua atom atau molekul yang menyebabkan suatu senyawa diatomik atau poliatomik menjadi stabil.

Baru!!: Dekomposisi termal dan Ikatan kimia · Lihat lebih »

Joseph Priestley

pp.

Baru!!: Dekomposisi termal dan Joseph Priestley · Lihat lebih »

Kalium

Kalium, atau juga disebut potasium, adalah suatu unsur kimia dalam tabel periodik yang memiliki lambang K dan nomor atom 19.

Baru!!: Dekomposisi termal dan Kalium · Lihat lebih »

Kalium sulfat

Kalium sulfat (K2SO4) (juga dikenal sebagai garam abu sulfur) merupakan garam yang terdiri dari kristal putih yang dapat larut dalam air.

Baru!!: Dekomposisi termal dan Kalium sulfat · Lihat lebih »

Kalsium karbonat

Struktur kristal kalsit. Kalsium karbonat ialah senyawa kimia dengan formula CaCO3.

Baru!!: Dekomposisi termal dan Kalsium karbonat · Lihat lebih »

Kapur tohor

Kapur tohor, atau dikenal pula dengan nama kimia kalsium oksida (CaO), adalah hasil pembakaran kapur mentah (kalsium karbonat atau CaCO3) pada suhu kurang lebih 90 derajat Celcius.

Baru!!: Dekomposisi termal dan Kapur tohor · Lihat lebih »

Karbon dioksida

Karbon dioksida atau zat asam arang (rumus kimia: CO2) adalah sejenis senyawa kimia yang terdiri dari dua atom oksigen yang terikat secara kovalen dengan sebuah atom karbon.

Baru!!: Dekomposisi termal dan Karbon dioksida · Lihat lebih »

Logam

Kristal gallium Dalam kimia, sebuah logam (μέταλλον, metallon; metal) adalah material (sebuah unsur, senyawa, atau paduan) yang biasanya keras tak tembus cahaya, berkilau, dan memiliki konduktivitas listrik dan termal yang baik.

Baru!!: Dekomposisi termal dan Logam · Lihat lebih »

Natrium nitrat

Sifat-sifat Fisik Termokimia Keamanan Satuan SI digunakan bila mungkin.

Baru!!: Dekomposisi termal dan Natrium nitrat · Lihat lebih »

Natrium nitrit

Natrium nitrit adalah suatu senyawa anorganik dengan rumus kimia NaNO2.

Baru!!: Dekomposisi termal dan Natrium nitrit · Lihat lebih »

Nitrogen monoksida

Nitrogen monoksida (nitric oxide, endothelial-derived relaxing factor, nitrogen monoxide, NO) adalah senyawa dengan rumus kimia berupa NO yang berfungsi sebagai molekul sinyal intraselular pada mamalia termasuk manusia dengan modulasi berupa aliran darah, trombosis dan aktivitas neural.

Baru!!: Dekomposisi termal dan Nitrogen monoksida · Lihat lebih »

Oksida

Oksida, seperti besi oksida atau karat, Fe2O3, terbentuk ketika oksigen bergabung dengan unsur lainnya Oksida adalah senyawa kimia yang sedikitnya mengandung sebuah atom oksigen serta sedikitnya sebuah unsur lain.

Baru!!: Dekomposisi termal dan Oksida · Lihat lebih »

Oksigen

Oksigen (Oxygenium), atau zat asam, terkadang disebut juga sebagai zat pembakar, adalah unsur kimia yang mempunyai lambang O dan nomor atom 8.

Baru!!: Dekomposisi termal dan Oksigen · Lihat lebih »

Panas

atom-atom tersebut menghasilkan gelombang elektromagnetik (cahaya) Proses pemanasan berkelanjutan dapat ditemukan pada matahari dan bumi. Beberapa radiasi termal matahari menyerang dan memanaskan bumi. Dibandingkan dengan matahari, bumi memiliki suhu yang jauh lebih rendah sehingga mengirimkan radiasi termal yang jauh lebih sedikit ke matahari. Panas dari proses ini dapat diukur dengan jumlah bersih, dan arah energi yang dikirimkan dari matahari ke bumi dalam periode waktu tertentu dapat diketahui. Panas atau bahang, atau kalor dalam istilah fisika, adalah energi yang berpindah akibat perbedaan suhu.

Baru!!: Dekomposisi termal dan Panas · Lihat lebih »

Pirolisis

Gambaran sederhana mengenai pirolisis kimia. Pirolisis adalah dekomposisi termokimia bahan organik melalui proses pemanasan tanpa atau sedikit oksigen atau pereaksi kimia lainnya, di mana material mentah akan mengalami pemecahan struktur kimia menjadi fase gas.

Baru!!: Dekomposisi termal dan Pirolisis · Lihat lebih »

Raksa

Raksa (mercury) adalah sebuah unsur kimia dengan lambang Hg dan nomor atom 80.

Baru!!: Dekomposisi termal dan Raksa · Lihat lebih »

Raksa(II) oksida

Raksa(II) oksida, disebut pula sebagai merkurat oksida atau hanya raksa oksida, adalah sebuah senyawa dengan rumus kimia HgO.

Baru!!: Dekomposisi termal dan Raksa(II) oksida · Lihat lebih »

Royal Society of Chemistry

Royal Society of Chemistry (RSC) adalah sebuah organisasi profesional perhimpunan cendekiawan di Britania Raya yang bertujuan untuk mengembangkan ilmu kimia.

Baru!!: Dekomposisi termal dan Royal Society of Chemistry · Lihat lebih »

Senyawa kimia

Senyawa kimia adalah zat kimia murni atau zat murni yang terdiri dari dua atau lebih unsur atau atom yang berbeda jenis (misal senyawa H2O terdiri dari hidrogen dan oksigen, senyawa NaCl terdiri dari natrium dan klorin, dan senyawa C12H22O11 terdiri dari karbon, hidrogen, dan oksigen) yang dapat dipecah-pecah lagi menjadi unsur-unsur penyusunnya itu melalui reaksi kimia (misal H2O dipecah menjadi hidrogen dan oksigen dengan cara dielektrolisasi).

Baru!!: Dekomposisi termal dan Senyawa kimia · Lihat lebih »

Senyawa organik

Senyawa organik adalah golongan besar senyawa kimia yang molekulnya mengandung karbon, kecuali karbida, karbonat, dan oksida karbon.

Baru!!: Dekomposisi termal dan Senyawa organik · Lihat lebih »

Suhu

Air akan mulai membeku pada suhu 0° Celsius (di gambar ini suhu udara -17° C). Suhu atau temperatur adalah alat yang menunjukkan derajat atau ukuran panas suatu benda.

Baru!!: Dekomposisi termal dan Suhu · Lihat lebih »

Tembaga

Tembaga adalah sebuah unsur kimia dengan lambang Cu (dari cuprum) dan nomor atom 29.

Baru!!: Dekomposisi termal dan Tembaga · Lihat lebih »

Tembaga(II) sulfat

Tembaga(II) sulfat, juga dikenal dengan cupri sulfat, adalah sebuah senyawa kimia dengan rumus molekul CuSO4.

Baru!!: Dekomposisi termal dan Tembaga(II) sulfat · Lihat lebih »

Termodinamika kimia

Dalam termodinamika, termodinamika kimia adalah kajian matematika tentang keterkaitan antara kalor dan kerja dengan reaksi kimia atau dengan perubahan keadaan fisik dalam batas-batas hukum-hukum termodinamika.

Baru!!: Dekomposisi termal dan Termodinamika kimia · Lihat lebih »

Titik didih

Sebuah grafik tekanan uap umum untuk berbagai cairan Titik didih adalah suhu ketika tekanan uap sebuah zat cair sama dengan tekanan eksternal yang dialami oleh cairan.

Baru!!: Dekomposisi termal dan Titik didih · Lihat lebih »

Titik lebur

Titik lebur atau titik leleh dari sebuah benda padat adalah suhu di mana benda tersebut akan berubah wujud menjadi benda cair.

Baru!!: Dekomposisi termal dan Titik lebur · Lihat lebih »

Umpan balik positif

Peringatan atau kepanikan terkadang dampak disebarkan oleh umpan balik positif terhadap sekawanan hewan yang menyebabkan berdesakan. Umpan balik positif adalah sebuah proses yang terjadi dalam sebuah umpan balik yang memberikan dampak gangguan kecil.

Baru!!: Dekomposisi termal dan Umpan balik positif · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Termolisis.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »