Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Pasang
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Touman

Indeks Touman

Touman atau Teoman, atau T'u-man, adalah chanyu Xiongnu pertama yang tercatat dalam sejarah.

9 hubungan: Chanyu, Dinasti Qin, Kampanye militer Qin terhadap Xiongnu, Meng Tian, Modu Chanyu, Qín Shǐ Huáng, Xiongnu, Yuezhi, Zaman Negara-negara Berperang.

Chanyu

Xiongnu Chanyu (singkatan dari Chengli Gutu Chanyu) adalah gelar yang dipakai oleh penguasa konfederasi suku nomaden Xiongnu, khususnya oleh klan Luandi pada masa Dinasti Qin (221-206 SM) dan Han (206 SM–220 M).

Baru!!: Touman dan Chanyu · Lihat lebih »

Dinasti Qin

Dinasti Qin (Hanzi: 秦朝, hanyu pinyin: Qin Chao) (221 SM - 206 SM) adalah satu dari tiga dinasti yang paling berpengaruh di Tiongkok sepanjang sejarahnya.

Baru!!: Touman dan Dinasti Qin · Lihat lebih »

Kampanye militer Qin terhadap Xiongnu

Pada tahun 215 SM, Qin Shi Huangdi memerintahkan panglima Meng Tian untuk berangkat dan memerangi suku nomaden Xiongnu di wilayah Ordos dan menetapkan perbatasan di kawasan Hetao.

Baru!!: Touman dan Kampanye militer Qin terhadap Xiongnu · Lihat lebih »

Meng Tian

Meng Tian (wafat 210 SM) merupakan seorang penemu dan jenderal militer Tiongkok dari Dinasti Qin, yang menonjol dalam berbagai kampanye melawan Xiongnu dan dalam pembangunan Tembok Besar Tiongkok.

Baru!!: Touman dan Meng Tian · Lihat lebih »

Modu Chanyu

Modu, Modun, atau Maodun (skt. 234 – skt. 174 SM) merupakan penguasa Xiongnu yang kedua yang diketahui dan pendiri kekaisaran Xiongnu.

Baru!!: Touman dan Modu Chanyu · Lihat lebih »

Qín Shǐ Huáng

Qin Shi Huang (Hanzi: 秦始皇; Han Kuno: *i *l̥əʔ *ʷˤaŋ (Baxter-Sagart); *zin *hljɯʔ *ɡʷaːŋ (Zhengzhang Shangfang)).

Baru!!: Touman dan Qín Shǐ Huáng · Lihat lebih »

Xiongnu

Xiongnu (Middle Chinese Guangyun) adalah bangsa kuno berbasis nomad yang mendirikan suatu negara atau konfederasi di Mongolia dan Tiongkok.

Baru!!: Touman dan Xiongnu · Lihat lebih »

Yuezhi

Orang Yuezhi atau Rouzhi adalah sekelompok masyarakat yang pertama kali disebutkan di dalam sejarah China sebagai peternak nomaden yang menghuni padang rumput gersang di wilayah barat China modern di sekitar Provinsi Gansu kini sebelum abad ke-2 SM.

Baru!!: Touman dan Yuezhi · Lihat lebih »

Zaman Negara-negara Berperang

Peta pengaruh Zaman-zaman Negara Berperang Zaman Negara-negara Berperang (Hanzi: 戰國時代, hanyu pinyin: Zhànguó Shídài) (475 SM - 221 SM) adalah sebuah zaman di penghujung Dinasti Zhou di Cina.

Baru!!: Touman dan Zaman Negara-negara Berperang · Lihat lebih »

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »