Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Pasang
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Ujub

Indeks Ujub

Ujub (kata benda dari translit; secara harafiah artinya keangkuhan; kesombongan; rasa bangga) adalah sifat tercela yang dilarang oleh Allah SWT maupun ajaran yang dibawakan Rasulnya, Rasulullah SAW bersabda; “Tiga perkara yang membinasakan, rasa pelit yang ditaati, hawa nafsu yang diikuti dan ujubnya seseorang terhadap dirinya sendiri”.

6 hubungan: Abdullah bin al-Mubarak, Allah (Islam), Islam, Kesombongan, Muhammad, Muhammad Nashiruddin Al-Albani.

Abdullah bin al-Mubarak

Abdullah bin al-Mubarak atau Ibnul Mubarak, yang diberi gelar (bahasa Arab: كنية) Abu Abdirrahman, lahir di Marwa pada tahun 118 H. dan wafat di bulan Ramadhan, saat kembali dari medan perang pada 181 H. dalam umur 63 tahun, atau yang bertepatan dengan tahun 736 – 797 M., XVII, hal.

Baru!!: Ujub dan Abdullah bin al-Mubarak · Lihat lebih »

Allah (Islam)

Dalam konsep Islam, Tuhan disebut Allah (الله) dan diyakini sebagai Dzat Maha Tinggi Yang Nyata dan Esa, Pencipta Yang Maha Kuat dan Maha Tahu, Yang Abadi, Penentu Takdir, dan Hakim bagi semesta alam.

Baru!!: Ujub dan Allah (Islam) · Lihat lebih »

Islam

Islam (al-’Islām) adalah sebuah agama (font) monoteisme Abrahamik yang berpusat terutama di sekitar Al-Qur'an, sebuah teks agama yang diimani oleh umat Muslim sebagai kitab suci dan firman langsung dari Tuhan (muslim menyebutnya sebagai Allāh) seperti yang diwahyukan kepada Muhammad, nabi Islam yang utama dan terakhir.

Baru!!: Ujub dan Islam · Lihat lebih »

Kesombongan

''Pride'': "''They want a piece of me''", fotografi karya Gabriel Delgado Kesombongan, berasal dari kata sombong (pride; superbia; فخر, fakhar), juga angkuh, takabur, arogan, congkak, tinggi hati, jumawa, dan besar kepala merupakan suatu perasaan atau emosi dalam hati yang dapat mengacu pada dua makna umum.

Baru!!: Ujub dan Kesombongan · Lihat lebih »

Muhammad

Muhammad (مُحَمَّد; 570 – 8 Juni 632 M) adalah seorang pemimpin agama, sosial, politik dan pendiri dari agama Islam.

Baru!!: Ujub dan Muhammad · Lihat lebih »

Muhammad Nashiruddin Al-Albani

Muhammad bin al-Haj Nuh bin Nijati bin Adam al-Isyqudri al-Albani al-Arnauṭi (مُحَمَّد نَاصِر ٱلدِّيْن ٱلْأَلْبَانِي الأرنؤوط), juga dikenal sebagai Albani, adalah seorang ulama Islam dan pembuat jam kelahiran Albania, yang khususnya adalah seorang ulama hadis Salafi yang terkenal.

Baru!!: Ujub dan Muhammad Nashiruddin Al-Albani · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

`Ujub.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »