Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Pasang
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Y.B. Mangunwijaya

Indeks Y.B. Mangunwijaya

R.D. Yusuf Bilyarta Mangunwijaya, Dipl.Ing.

92 hubungan: Aachen, Abdurrahman Wahid, Aga Khan, Agresi Militer Belanda I, Aktivis sosial, Albertus Soegijapranata, Ambarawa, Semarang, Arsitek, Arsitektur, Bahasa Jawa, Belanda, Bentara Budaya Jakarta, Benteng Vredеburg, Bintang Budaya Parama Dharma, Budayawan, Burung-Burung Manyar, Carlos Filipe Ximenes Belo, Daerah Istimewa Yogyakarta, Daerah Khusus Ibukota Jakarta, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Magelang, Durga Umayi, Emil Salim, Filsafat, Gedong Bagus Oka, Gereja Katolik Roma, Gereja Santo Alfonsus de Liguori, Sleman, Gereja Santo Antonius, Kotabaru, Girikarto, Panggang, Gunungkidul, Gondokusuman, Yogyakarta, Gua Maria Sendangsono, Harian Indonesia Raya, Hindia Belanda, Hollandsch-Inlandsche School, Ikatan Arsitek Indonesia, Indonesia, Institut Teknologi Bandung, Irlandia Utara, Jawa Tengah, Jerman, José Ramos-Horta, Kabupaten Malang, Kabupaten Semarang, Kali Code, Kasus Kedung Ombo, Kedu, Keuskupan Agung Semarang, Klitren, Gondokusuman, Yogyakarta, Kompas, Kompas (surat kabar), Kompas.com, ..., Kota Magelang, Manyar biasa, Mas Isman, Maulid Nabi Muhammad, Moses Gatutkaca, Mranggen, Demak, Muhammad Ismail, Muntilan, Magelang, Museum Romo Mangun, Partai Sosialis Indonesia, Pastor, Pelacuran, Pengacara, Penghargaan Aga Khan untuk Arsitektur, Penghargaan Nobel Perdamaian, Penulis, Pertapaan Bunda Pemersatu Gedono, Radio Nederland Wereldomroep, Ramon Magsaysay, Ramon Magsaysay Award, Rara Mendut, Rara Mendut: Sebuah Trilogi, Reverendus Dominus, Rudy Habibie, Rumah Sakit Sint Carolus, Sejarah dunia, Seminari, Seminari Petrus Kanisius Mertoyudan, SMA Bopkri 1 Yogyakarta, SMA Katolik Santo Albertus Malang, SMK Negeri 2 Yogyakarta, Soedjatmoko, Soeharto, Tabernakel gereja, Tentara Keamanan Rakyat, Tentara Pelajar, Universitas Gadjah Mada, Universitas Teknologi Rhein Westfalen Aachen, Uskup, Verdi Solaiman, Yesuit, 8 September. Memperluas indeks (42 lebih) »

Aachen

Aachen (Aix-la-Chapelle, Oche, Aken, Oochen) adalah sebuah kota di Jerman di negara bagian Nordrhein-Westfalen.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Aachen · Lihat lebih »

Abdurrahman Wahid

Dr. (H.C.) K.H. Abdurrahman Wahid (lahir dengan nama Abdurrahman ad-Dakhil), atau yang akrab disapa Gus Dur, adalah tokoh Muslim dan politisi Indonesia yang menjadi Presiden keempat Indonesia dari tahun 1999 hingga 2001.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Abdurrahman Wahid · Lihat lebih »

Aga Khan

Aga Khan (آقاخان; juga ditransliterasikan sebagai Aqa Khan dan Agha Khan) adalah sebuah nama yang digunakan oleh Imam Ismaili Nizari sejak 1957.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Aga Khan · Lihat lebih »

Agresi Militer Belanda I

"Operation Product" (Operasi Produk) atau yang dikenal di Indonesia dengan nama Agresi Militer Belanda I adalah operasi militer Belanda di Jawa dan Sumatra terhadap Republik Indonesia yang dilaksanakan dari 21 Juli 1947 sampai 5 Agustus 1947.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Agresi Militer Belanda I · Lihat lebih »

Aktivis sosial

Aktivis sosial adalah istilah umum yang merujuk kepada kegiatan, baik yang dilakukan oleh perseorangan maupun lembaga swadaya masyarakat untuk memperjuangkan kepentingan masyarakat umum menuju kehidupan yang baik.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Aktivis sosial · Lihat lebih »

Albertus Soegijapranata

Mgr.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Albertus Soegijapranata · Lihat lebih »

Ambarawa, Semarang

Ambarawa (Ambarawa) adalah sebuah kota kecamatan yang terletak di Kabupaten Semarang, Jawa Tengah, Indonesia.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Ambarawa, Semarang · Lihat lebih »

Arsitek

Arsitek di depan papan gambarnya, 1893. Arsitek atau seniman bina adalah seorang ahli di bidang ilmu arsitektur, ahli rancang bangun atau ahli lingkungan binaan.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Arsitek · Lihat lebih »

Arsitektur

language.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Arsitektur · Lihat lebih »

Bahasa Jawa

Bahasa Jawa adalah bahasa Austronesia yang utamanya dituturkan oleh penduduk bersuku Jawa di wilayah bagian tengah dan timur pulau Jawa.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Bahasa Jawa · Lihat lebih »

Belanda

Belanda (Nederland, "tanah rendah") adalah sebuah negara yang sebagian besar terletak di Benua Eropa.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Belanda · Lihat lebih »

Bentara Budaya Jakarta

Bentara Budaya Jakarta adalah sebuah lembaga kebudayaan yang berlokasi di Jalan Palmerah Selatan 17, Jakarta.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Bentara Budaya Jakarta · Lihat lebih »

Benteng Vredеburg

Benteng Vredeburg (Musiyum Bètèng Vredeburg) adalah sebuah bangunan kuil yang terletak di depan Gedung Agung dan Kraton Kesultanan Yogyakarta.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Benteng Vredеburg · Lihat lebih »

Bintang Budaya Parama Dharma

Bintang Budaya Parama Dharma adalah tanda kehormatan yang dianugerahkan oleh Pemerintah Republik Indonesia untuk menghormati seseorang atas jasanya dalam bidang kebudayaan.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Bintang Budaya Parama Dharma · Lihat lebih »

Budayawan

adalah istilah umum yang merujuk kepada seseorang yang memiliki pengetahuan budaya, atau seseorang yang berkecimpung dalam bidang kebudayaan.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Budayawan · Lihat lebih »

Burung-Burung Manyar

Burung-burung Manyar adalah novel karangan Y.B. Mangunwijaya.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Burung-Burung Manyar · Lihat lebih »

Carlos Filipe Ximenes Belo

Carlos Filipe Ximenes Belo,, adalah seorang uskup Katolik Roma yang bersama dengan José Ramos Horta menerima Penghargaan Perdamaian Nobel 1996, untuk usaha mereka "menuju penyelesaian yang adil dan damai atas konflik di Timor Timur".

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Carlos Filipe Ximenes Belo · Lihat lebih »

Daerah Istimewa Yogyakarta

Daerah Istimewa Yogyakarta (disingkat DIY, ꦝꦌꦫꦃꦆꦱ꧀ꦠꦶꦩꦺꦮꦪꦺꦴꦒꦾꦏꦂꦠ,, pelafalan tidak resmi: Jogja/Jogjakarta) adalah Daerah Istimewa setingkat provinsi di Indonesia yang merupakan peleburan dari Negara Kesultanan Yogyakarta dan Negara Kadipaten Paku Alaman.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Daerah Istimewa Yogyakarta · Lihat lebih »

Daerah Khusus Ibukota Jakarta

Jakarta, secara resmi bernama Daerah Khusus Ibukota Jakarta atau DKI Jakarta adalah ibu kota Indonesia dan sekaligus daerah otonom setingkat provinsi.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Daerah Khusus Ibukota Jakarta · Lihat lebih »

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Magelang

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Magelang (disingkat DPRD Kabupaten Magelang) adalah lembaga legislatif unikameral yang berkedudukan di Kabupaten Magelang, Jawa Tengah.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Magelang · Lihat lebih »

Durga Umayi

Durga Umayi adalah novel karya Y.B. Mangunwijaya.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Durga Umayi · Lihat lebih »

Emil Salim

Prof. H. Emil Salim, M.A., Ph.D. adalah seorang ekonom dan politisi asal Indonesia.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Emil Salim · Lihat lebih »

Filsafat

filsuf Yunani terkemuka pada latar ruangan indah yang terinspirasi karya-karya arsitektur Yunani Kuno. Filsafat, falsafah, atau filosofi (berakar dari kata Yunani φιλοσοφία, filosofia, arti "cinta akan hikmat" (tidak lagi berfungsi)) adalah metodologi yang mengkaji pertanyaan-pertanyaan umum dan asasi, misalnya pertanyaan-pertanyaan tentang eksistensi, penalaran, nilai-nilai luhur, akal budi, dan bahasa.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Filsafat · Lihat lebih »

Gedong Bagus Oka

Gedong Bagus Oka adalah tokoh pembaruan Hindu dan gerakan anti kekerasan di Indonesia.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Gedong Bagus Oka · Lihat lebih »

Gereja Katolik Roma

Gereja Katolik, terkadang dikenal sebagai Gereja Katolik Roma, merupakan Gereja Kristen terbesar di dunia, dengan jumlah umat terbaptis dunia mencapai 1,4 miliar jiwa pada tahun 2021.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Gereja Katolik Roma · Lihat lebih »

Gereja Santo Alfonsus de Liguori, Sleman

Paroki Santo Alfonsus de Liguori, Nandan atau Paroki Santo Alfonsus Nandan adalah salah satu paroki yang berada di bawah Keuskupan Agung Semarang.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Gereja Santo Alfonsus de Liguori, Sleman · Lihat lebih »

Gereja Santo Antonius, Kotabaru

Gereja Katolik Santo Antonius atau lebih dikenal dengan nama Gereja Katolik Kotabaru (Nieuw Wijk Katholieke Kerk) (Gréja Katulik Santo Antonius Kotabaru) merupakan salah satu gereja Katolik di wilayah DI Yogyakarta yang merupakan peninggalan zaman Belanda.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Gereja Santo Antonius, Kotabaru · Lihat lebih »

Girikarto, Panggang, Gunungkidul

Girikarto (Girikarta) adalah desa di kecamatan Panggang, Gunungkidul, Daerah Istimewa Yogyakarta, Indonesia.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Girikarto, Panggang, Gunungkidul · Lihat lebih »

Gondokusuman, Yogyakarta

Gondokusuman (Gandakusuman) adalah sebuah kemantren di kota Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta, Indonesia.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Gondokusuman, Yogyakarta · Lihat lebih »

Gua Maria Sendangsono

Gua Maria Sendangsono adalah tempat ziarah Goa Maria yang terletak di Desa Banjaroyo, Kecamatan Kalibawang, Kabupaten Kulon Progo, DI Yogyakarta.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Gua Maria Sendangsono · Lihat lebih »

Harian Indonesia Raya

Mochtar Lubis, pemimpin redaksi ''Indonesia Raya'' Harian Indonesia Raya adalah surat kabar nasional yang mengalami dua kali masa penerbitan, yakni pada masa pemerintahan Orde Lama dan masa Orde Baru.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Harian Indonesia Raya · Lihat lebih »

Hindia Belanda

Hindia Belanda atau Hindia Timur Belanda (Nederlands(ch)-Indië) adalah sebuah daerah pendudukan Belanda yang wilayahnya saat ini dikenal dengan nama Republik Indonesia.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Hindia Belanda · Lihat lebih »

Hollandsch-Inlandsche School

Sekelompok siswa HIS sedang mengunjungi Cisarua di bawah pengawasan mahasiswa ''Hogere Kweekschool'' (sekolah pendidikan guru) Bandung pada tahun 1925-1926 Siswa HIS Sumenep pada tahun 1934 Hollandsch-Inlandsche School (disingkat HIS) (sekolah Belanda untuk bumiputera) adalah sekolah pada zaman penjajahan Belanda.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Hollandsch-Inlandsche School · Lihat lebih »

Ikatan Arsitek Indonesia

Ikatan Arsitek Indonesia (disingkat dengan IAI; Indonesian Institute of Architects) adalah organisasi profesi arsitek di Indonesia.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Ikatan Arsitek Indonesia · Lihat lebih »

Indonesia

Indonesia, dikenal dengan nama resmi Republik Indonesia atau lebih lengkapnya Negara Kesatuan Republik Indonesia, adalah negara kepulauan di Asia Tenggara yang dilintasi garis khatulistiwa dan berada di antara daratan benua Asia dan Oseania sehingga dikenal sebagai negara lintas benua, serta antara Samudra Pasifik dan Samudra Hindia.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Indonesia · Lihat lebih »

Institut Teknologi Bandung

Institut Teknologi Bandung (disingkat ITB, aksara Sunda) adalah sebuah perguruan tinggi negeri yang terletak di Kota Bandung, Jawa Barat.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Institut Teknologi Bandung · Lihat lebih »

Irlandia Utara

Irlandia Utara (Tuaisceart Éireann, Skots Ulster: Norlin Airlann atau Norlin Airlan; Northern Ireland) adalah salah satu negara konstituen atau bagian dari negara resmi Britania Raya.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Irlandia Utara · Lihat lebih »

Jawa Tengah

Jawa Tengah (disingkat Jateng, ꦗꦮꦶ​ꦩꦢꦾ, Pegon: جاوي مـديا|Jawi Madya) adalah sebuah wilayah provinsi di Indonesia yang terletak di bagian tengah Pulau Jawa.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Jawa Tengah · Lihat lebih »

Jerman

Jerman (Deutschland), secara resmi disebut sebagai Republik Federal Jerman (Bundesrepublik Deutschland) adalah negara berbentuk federasi di Eropa.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Jerman · Lihat lebih »

José Ramos-Horta

José Manuel Ramos-Horta) adalah seorang politikus Timor Leste yang merupakan Presiden Timor Leste yang menjabat sejak 20 Mei 2022, setelah sebelumnya menjabat sebagai presiden dari 20 Mei 2007 hingga 20 Mei 2012. Sebelumnya, ia adalah Menteri Luar Negeri Urusan dari 2002 hingga 2006 dan Perdana Menteri dari 2006 hingga 2007. Dia adalah penerima bersama Hadiah Nobel Perdamaian 1996, bersama dengan Carlos Filipe Ximenes Belo, untuk bekerja "menuju solusi yang adil dan damai untuk konflik di Timor Leste". Sebagai pendiri dan mantan anggota Fretilin, Ramos-Horta menjabat sebagai juru bicara perlawanan Timor Leste selama tahun-tahun Pendudukan Indonesia di Timor Timur (1975–1999). Sementara ia terus bekerja dengan Fretilin, Ramos-Horta mengundurkan diri dari partai pada tahun 1988, menjadi politisi independen. Setelah Timor Leste mencapai kemerdekaan pada tahun 2002, Ramos-Horta diangkat sebagai menteri luar negeri pertama negara itu. Jabatan itu ia jabat hingga pengunduran dirinya pada 25 Juni 2006, di tengah gejolak politik. Pada tanggal 26 Juni, setelah pengunduran diri Perdana Menteri Mari Alkatiri, Ramos-Horta diangkat sebagai penjabat Perdana Menteri oleh Presiden Xanana Gusmão. Dua minggu kemudian, pada 10 Juli 2006, ia dilantik sebagai Perdana Menteri kedua Timor Leste. Ia terpilih sebagai Presiden pada tahun 2007. Pada 11 Februari 2008, Ramos-Horta ditembak dalam percobaan pembunuhan. Setelah meninggalkan jabatannya sebagai Presiden pada 2012, Ramos-Horta diangkat sebagai Perwakilan Khusus PBB dan Kepala Kantor Pembangunan Perdamaian Terpadu PBB di Guinea-Bissau (UNIOGBIS) pada 2 Januari 2013.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan José Ramos-Horta · Lihat lebih »

Kabupaten Malang

Kabupaten Malang (Hanacaraka: ꦏꦧꦸꦥꦠꦺꦤ꧀ꦩꦭꦁ; Pegon: كابوڤاتين مالاڠ; Osob Kiwalan: netapubaK ngalaM) adalah sebuah kabupaten di Provinsi Jawa Timur, Indonesia.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Kabupaten Malang · Lihat lebih »

Kabupaten Semarang

Kabupaten Semarang (ꦱꦼꦩꦫꦁ) adalah salah satu kabupaten di Provinsi Jawa Tengah, Indonesia.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Kabupaten Semarang · Lihat lebih »

Kali Code

Jembatan Kleringan yang melintang di atas Kali Code, ''tempoh doeloe.'' Tampak kereta api uap tengah melintas.(Dok. Tropenmuseum) Sungai Code (Kali Codhé) adalah sungai yang membelah Kota Yogyakarta menjadi bagian barat dan timur, serta menjadi salah satu landmark kota ini.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Kali Code · Lihat lebih »

Kasus Kedung Ombo

Kasus Kedung Ombo adalah peristiwa penolakan penggusuran dan pemindahan lokasi permukiman oleh warga karena tanahnya akan dijadikan Waduk Kedungombo.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Kasus Kedung Ombo · Lihat lebih »

Kedu

* Wilayah historis Dataran Kedu di Jawa Tengah, tempat berkembangnya peradaban Jawa kuno dinasti Syailendra.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Kedu · Lihat lebih »

Keuskupan Agung Semarang

Keuskupan Agung Semarang adalah salah satu keuskupan yang terletak di Indonesia, serta menjadi keuskupan metropolit atas provinsi gerejawi yang juga dalam kesatuan dengan Keuskupan Malang, Keuskupan Purwokerto, dan Keuskupan Surabaya.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Keuskupan Agung Semarang · Lihat lebih »

Klitren, Gondokusuman, Yogyakarta

Klitren (Klitrèn) adalah sebuah kelurahan yang terletak di kecamatan Gondokusuman, Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta, Indonesia.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Klitren, Gondokusuman, Yogyakarta · Lihat lebih »

Kompas

Kompas di ponsel pintar. Kompas atau padom adalah alat navigasi untuk menentukan arah mata angin berupa sebuah panah penunjuk magnetis yang bebas menyelaraskan dirinya dengan medan magnet bumi secara akurat.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Kompas · Lihat lebih »

Kompas (surat kabar)

Harian Kompas adalah surat kabar nasional Indonesia dari Jakarta yang terbit sejak 28 Juni 1965.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Kompas (surat kabar) · Lihat lebih »

Kompas.com

Kompas.com adalah salah satu portal web yang berisi berita dan artikel daring di Indonesia.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Kompas.com · Lihat lebih »

Kota Magelang

Kota Magelang (Magêlang) adalah salah satu kota yang terletak di provinsi Jawa Tengah, Indonesia.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Kota Magelang · Lihat lebih »

Manyar biasa

Manyar biasa adalah jenis burung pemakan biji-bijian atau granivora yang menyukai habitat terbuka seperti padang rumput, tepi hutan, rawa dan pesawahan.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Manyar biasa · Lihat lebih »

Mas Isman

Mayor Jenderal TNI (Purn) Mas Isman adalah seorang pejuang kemerdekaan menentang pemerintahan Hindia Belanda di Jawa Timur yang diangkat sebagai Pahlawan Nasional Indonesia oleh Presiden Joko Widodo pada tanggal 5 November 2015.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Mas Isman · Lihat lebih »

Maulid Nabi Muhammad

Maulid Nabi Muhammad kadang-kadang Maulid Nabi atau Maulud saja, adalah peringatan hari lahir Nabi Islam Muhammad, yang menurut tradisi sebagian Sunni jatuh pada 12 Rabiulawal dan Syiah pada 17 Rabiulawal dalam penanggalan Hijriyah.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Maulid Nabi Muhammad · Lihat lebih »

Moses Gatutkaca

Moses Gatutkaca adalah mahasiswa Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sanata Dharma yang tewas dalam demonstrasi menuntut turunnya Presiden Soeharto pada Jumat, 8 Mei 1998.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Moses Gatutkaca · Lihat lebih »

Mranggen, Demak

Kecamatan Mranggen adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Demak, Jawa Tengah, Indonesia.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Mranggen, Demak · Lihat lebih »

Muhammad Ismail

Letnan Jenderal TNI (Purn.) Muhammad Ismail adalah Gubernur Jawa Tengah dari tahun 1983 hingga 1993 (dua periode: 1983–1988 dan 1988–1993).

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Muhammad Ismail · Lihat lebih »

Muntilan, Magelang

Kantor kecamatan Muntilan Gerai kerajinan batu khas Muntilan Muntilan (Munthilan) adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Magelang, Jawa Tengah, Indonesia yang menjadi pusat perdagangan dan jasa di bagian Selatan Kabupaten Magelang.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Muntilan, Magelang · Lihat lebih »

Museum Romo Mangun

Museum Romo Mangun adalah museum yang dibangun atas insisiatif warga sekitar untuk mengenang pahlawan mereka Yusuf Bilyarta Mangun Wijaya. Beliau meninggal dunia pada 10 Februari 1999.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Museum Romo Mangun · Lihat lebih »

Partai Sosialis Indonesia

Partai Sosialis Indonesia (disingkat PSI) adalah sebuah partai politik yang pernah ada di Indonesia.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Partai Sosialis Indonesia · Lihat lebih »

Pastor

Pastor (juga dilafalkan Pastur) adalah sebutan bagi pemimpin agama di lingkungan Gereja Katolik.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Pastor · Lihat lebih »

Pelacuran

Pelacuran atau prostitusi adalah pertukaran hubungan seksual dengan uang atau hadiah sebagai suatu transaksi perdagangan.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Pelacuran · Lihat lebih »

Pengacara

Pengacara, advokat atau kuasa hukum adalah kata benda, subjek.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Pengacara · Lihat lebih »

Penghargaan Aga Khan untuk Arsitektur

Penghargaan Aga Khan untuk Arsitektur atau Aga Khan Award for Architecture (AKAA) adalah penghargaan arsitektural yang digagas oleh Aga Khan IV pada tahun 1977.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Penghargaan Aga Khan untuk Arsitektur · Lihat lebih »

Penghargaan Nobel Perdamaian

Penghargaan Nobel Perdamaian (bahasa Norwegia, Denmark dan Swedia: Nobels fredspris, Nobel Peace Prize) adalah salah satu dari lima Penghargaan Nobel yang dibuat oleh industrialis, penemu dan produsen persenjataan Alfred Nobel, bersama dengan penghargaan-penghargaan dalam bidang Kimia, Fisika, Fisiologi atau Kedokteran, dan Sastra.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Penghargaan Nobel Perdamaian · Lihat lebih »

Penulis

Penulis adalah sebutan bagi orang yang melakukan pekerjaan menulis.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Penulis · Lihat lebih »

Pertapaan Bunda Pemersatu Gedono

Pertapaan Bunda Pemersatu Gedono adalah suatu kompleks biara para rubiah Katolik dari Ordo Trapis (O.C.S.O.) yang terletak di Desa Jetak, Getasan, di Kabupaten Semarang, Jawa Tengah.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Pertapaan Bunda Pemersatu Gedono · Lihat lebih »

Radio Nederland Wereldomroep

Radio Nederland Wereldomroep (RNW) adalah jaringan radio dan televisi umum yang berpusat di Hilversum, Belanda, memproduksi dan menyiarkan program-programnya untuk pendengar internasional di luar Belanda sejak 1947 hingga 2012.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Radio Nederland Wereldomroep · Lihat lebih »

Ramon Magsaysay

Ramon del Fierro Magsaysay adalah Presiden Filipina yang ke-7.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Ramon Magsaysay · Lihat lebih »

Ramon Magsaysay Award

Ramon Magsaysay Award atau Hadiah Ramon Magsaysay adalah suatu hadiah penghargaan yang dibentuk pada bulan April 1957 oleh para wali amanat Rockefeller Brothers Fund (RBF) yang berpusat di Kota New York, Amerika Serikat.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Ramon Magsaysay Award · Lihat lebih »

Rara Mendut

Rara Mendut (dibaca "Roro Mendut" dalam bahasa Jawa) adalah cerita rakyat klasik yang merupakan salah satu cerita dalam Babad Tanah Jawi (teks Jawa kuno).

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Rara Mendut · Lihat lebih »

Rara Mendut: Sebuah Trilogi

Rara Mendut: Sebuah Trilogi adalah sebuah novel antologi sejarah berbahasa Indonesia karya Y.B. Mangunwijaya (atau "Rama Mangun") yang diterbitkan tahun 2008 oleh Gramedia Pustaka Utama.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Rara Mendut: Sebuah Trilogi · Lihat lebih »

Reverendus Dominus

Reverendus Dominus (disingkat R.D.) berasal dari Bahasa Latin yang berarti "Tuan yang Terhormat" adalah gelar resmi bagi imam Gereja Katolik Roma yang ditahbiskan dan ditugaskan pada suatu wilayah diosesan, atau dengan kata lain imam projo atau imam diosesan.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Reverendus Dominus · Lihat lebih »

Rudy Habibie

Rudy Habibie (dikenal pula sebagai Habibie & Ainun 2) merupakan sebuah film drama biografi Indonesia tahun 2016 yang disutradarai oleh Hanung Bramantyo.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Rudy Habibie · Lihat lebih »

Rumah Sakit Sint Carolus

Rumah Sakit St.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Rumah Sakit Sint Carolus · Lihat lebih »

Sejarah dunia

SM), sistem tulisan paling kuno yang diketahui sejauh ini. Setelah sistem tulisan diciptakan, akhirnya manusia mampu mencatat sejarahnya. Sejarah dunia adalah sejarah umat manusia di seluruh dunia, semua daerah di Bumi, dirunut dari era Paleolitikum (zaman batu tua).

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Sejarah dunia · Lihat lebih »

Seminari

Seminari adalah lembaga pendidikan bagi calon pastor (padri, pendeta) Katolik Roma.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Seminari · Lihat lebih »

Seminari Petrus Kanisius Mertoyudan

Seminari Menengah Petrus Canisius Mertoyudan atau akrab disebut Seminari Mertoyudan adalah suatu Seminari Menengah atau tempat pendidikan untuk para calon imam/pastor yang masih belajar pada tingkat SMA.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Seminari Petrus Kanisius Mertoyudan · Lihat lebih »

SMA Bopkri 1 Yogyakarta

SMA BOPKRI 1 Yogyakarta adalah sekolah swasta bercirikan Kristen Protestan yang berada di wilayah Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan SMA Bopkri 1 Yogyakarta · Lihat lebih »

SMA Katolik Santo Albertus Malang

SMAK St.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan SMA Katolik Santo Albertus Malang · Lihat lebih »

SMK Negeri 2 Yogyakarta

SMK Negeri 2 Yogyakarta beralamat di jalan A.M. Sangaji 47 Yogyakarta, lebih dikenal dengan nama STM Jetis (STM 1 Yogyakarta).

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan SMK Negeri 2 Yogyakarta · Lihat lebih »

Soedjatmoko

Soedjatmoko (EYD: Sujatmoko) (lahir dengan nama Soedjatmoko Mangoendiningrat), juga dikenal dengan nama panggilan Bung Koko, adalah seorang intelektual, diplomat, dan politikus Indonesia.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Soedjatmoko · Lihat lebih »

Soeharto

Jenderal Besar TNI (Purn.) H. M. Soeharto, (Hanacaraka: ꦯꦸꦲꦂꦠ;; ER, EYD: Suharto) adalah Presiden kedua Indonesia yang menjabat dari tahun 1967 sampai 1998, menggantikan Soekarno.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Soeharto · Lihat lebih »

Tabernakel gereja

Tabernakel di sebuah Gereja Katolik Roma Tabernakel dalam Gereja Anglikan, Gereja Katolik Roma dan Gereja Ortodoks Timur adalah sebuah lemari atau kotak penyimpanan, khusus untuk menyimpan Sakramen yang telah disucikan: tubuh, darah, jiwa dan keilahian Yesus Kristus, dalam bentuk roti dan anggur, yang digunakan dalam ritus komuni suci.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Tabernakel gereja · Lihat lebih »

Tentara Keamanan Rakyat

Tentara Keamanan Rakyat (atau biasa disingkat dengan TKR) adalah sebuah nama angkatan perang pertama yang dibentuk oleh Pemerintah Indonesia, setelah Proklamasi Kemerdekaan Indonesia.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Tentara Keamanan Rakyat · Lihat lebih »

Tentara Pelajar

Monumen Tentara Genie Pelajar Malang. Tentara Pelajar adalah suatu kesatuan militer yang ikut mempertahankan kemerdekaan Indonesia di mana para anggotanya terdiri dari sebagian besar para pelajar dan sebagian kecil mahasiswa.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Tentara Pelajar · Lihat lebih »

Universitas Gadjah Mada

Universitas Gadjah Mada (UGM) adalah perguruan tinggi negeri di Daerah Istimewa Yogyakarta, Indonesia.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Universitas Gadjah Mada · Lihat lebih »

Universitas Teknologi Rhein Westfalen Aachen

Universitas Teknologi Rhein-Westfalen Aachen atau lebih dikenal sebagai RWTH Aachen adalah universitas riset publik Jerman yang berlokasi di Aachen, Nordrhein-Westfalen, Jerman.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Universitas Teknologi Rhein Westfalen Aachen · Lihat lebih »

Uskup

Mgr. Johann Otto von Gemmingen, (http://en.wikipedia.org/wiki/Prince-Bishopric_of_Augsburg Pangeran-Uskup dari Augsburg). Uskup (usquf; dari ἐπίσκοπος translit. epískopos "penilik") atau waligereja atau biskop (bisschop) adalah pimpinan Gereja setempat yang bernama keuskupan dan merupakan bagian dari hierarki Gereja Katolik Roma setelah Sri Paus (Uskup Agung Roma).

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Uskup · Lihat lebih »

Verdi Solaiman

Zulverdi Amos Solaiman, yang lebih dikenal sebagai Verdi Solaiman adalah pemeran, pengajar, sutradara, dan produser Indonesia keturunan Tionghoa.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Verdi Solaiman · Lihat lebih »

Yesuit

Logo Serikat Yesus.brIHS: Iesus Hominum Salvator (Yesus Penyelamat Manusia) Serikat Yesus (Latin: Societas Jesu), biasa dikenal dengan Yesuit atau Jesuit adalah ordo dalam Gereja Katolik Roma yang dikenal dengan kedisiplinannya.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan Yesuit · Lihat lebih »

8 September

8 September adalah hari ke–251 (hari ke–252 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.

Baru!!: Y.B. Mangunwijaya dan 8 September · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Mangunwijaya, Rama mangun, Romo Mangun, Y. B. Mangunwijaya, Y. b. mangunwijaya, Y.B.Mangunwijaya, Y.b. mangunwijaya, Yusuf Bilyarta Mangunwijaya.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »