Daftar Isi
24 hubungan: Aerasi, Alga, Biologi kelautan, Cahaya, Fitoplankton, Foraminifera, Fotosintesis, Ikan, Keasinan, Landas benua, Lubuk, Mintakat pasang surut, Plankton, Produksi primer, Rantai makanan, Sargassum, Sinar matahari, Suhu, Tekanan, Terumbu karang, Tiram, Zona fotik, Zona pelagik, Zooplankton.
- Ilmu perikanan
- Oseanografi fisik
Aerasi
Aerasi adalah suatu proses penambahan udara/oksigen dalam air dengan membawa air dan udara ke dalam kontak yang dekat, dengan cara menyemprotkan air ke udara (air ke dalam udara) atau dengan memberikan gelembung-gelembung halus udara dan membiarkannya naik melalui air (udara ke dalam air).
Lihat Zona neritik dan Aerasi
Alga
Alga adalah sekumpulan organisme autotrof maupun heterotrof (mixotrof) yang tidak memiliki organ dengan perbedaan fungsi yang nyata.
Lihat Zona neritik dan Alga
Biologi kelautan
Biologi kelautan atau oseanografi biologis adalah cabang ilmu biologi yang mempelajari eksositem makhluk hidup di samudra.
Lihat Zona neritik dan Biologi kelautan
Cahaya
Gelombang elektromagnetik dapat digambarkan sebagai dua buah gelombang yang merambat secara transversal pada dua buah bidang tegak lurus yaitu medan magnetik dan medan listrik. Merambatnya gelombang magnet akan mendorong gelombang listrik, dan sebaliknya, saat merambat, gelombang listrik akan mendorong gelombang magnet.
Lihat Zona neritik dan Cahaya
Fitoplankton
Fitoplankton adalah komponen autotrof plankton.
Lihat Zona neritik dan Fitoplankton
Foraminifera
Foraminifera, atau disingkat foram, adalah grup besar protista amoeboid dengan pseudopodia.
Lihat Zona neritik dan Foraminifera
Fotosintesis
Fotosintesis adalah suatu proses biokimia pembentukan karbohidrat dari bahan anorganik yang dilakukan oleh tumbuhan, terutama tumbuhan yang mengandung zat hijau daun, yaitu klorofil.
Lihat Zona neritik dan Fotosintesis
Ikan
Ikan adalah anggota vertebrata poikilotermik (berdarah dingin) yang hidup di air dan bernapas dengan insang.
Lihat Zona neritik dan Ikan
Keasinan
Keasinan air permukaan laut rata-rata tahunan dari samudra di dunia. Data diambil dari http://www.nodc.noaa.gov/OC5/WOA01/ World Ocean Atlas 2001. Keasinan atau salinitas adalah tingkat rasa asin atau kadar garam terlarut dalam air.
Lihat Zona neritik dan Keasinan
Landas benua
Relief laut dan pesisir. Landas benua, ditandai dengan warna sian Landas benua atau paparan benua (bahasa Inggris: continental shelf) adalah perluasan perimeter pada masing-masing benua yang terhubung dengan dataran pesisir.
Lihat Zona neritik dan Landas benua
Lubuk
Lubuk merupakan wilayah ekologi pada bagian terendah atau dasar dari suatu perairan seperti sungai, laut atau danau, termasuk permukaan sedimen dan lapisan di bawah permukaan.
Lihat Zona neritik dan Lubuk
Mintakat pasang surut
Mintakat pasang surut atau zona intertidal adalah daerah yang berada di atas air pada saat pasang surut dan di bawah air pada saat pasang naik (dengan kata lain, daerah antara tanda air pasang).
Lihat Zona neritik dan Mintakat pasang surut
Plankton
Fotomontag organisme plankton Plankton adalah salah satu organisme hanyut apapun yang hidup dalam zona pelagik (bagian atas) samudra, laut, dan badan air tawar.
Lihat Zona neritik dan Plankton
Produksi primer
Persebaran fotoautotrof laut dan darat di seluruh dunia (September 1997-Agustus 2000). Produksi primer adalah produksi senyawa organik dari karbon dioksida di udara atau air yang didominasi oleh proses fotosintesis dan kurang memerlukan kemosintesis.
Lihat Zona neritik dan Produksi primer
Rantai makanan
Contoh rantai makanan di danau digambarkan berdasarkan tingkatan trofik suatu organisme di mana mangsa berada di bawah pemangsa. Dari bawah ke atas, udang, ikan ''Esox lucius'', ikan ''Alburnus alburnus'', ikan ''Perca'', dan Elang tiram Rantai makanan adalah suatu ekosistem makhluk hidup yaitu perpindahan energi makanan dari sumber daya tumbuhan melalui seri organisme atau melalui jenjang makan di mana suatu organisme memakan satu sama lain untuk mendapatkan energi dan nutrisi dari organisme yang dimakan.
Lihat Zona neritik dan Rantai makanan
Sargassum
Sargassum adalah genus makroalga planktonik pada ordo Fucales.
Lihat Zona neritik dan Sargassum
Sinar matahari
Sinar matahari Sinar matahari atau radiasi matahari adalah sinar yang berasal dari cahaya Matahari.
Lihat Zona neritik dan Sinar matahari
Suhu
Air akan mulai membeku pada suhu 0° Celsius (di gambar ini suhu udara -17° C). Suhu atau temperatur adalah alat yang menunjukkan derajat atau ukuran panas suatu benda.
Lihat Zona neritik dan Suhu
Tekanan
Barometer air raksa sebagai pengukur tekanan udara dalam satuan milibar Tekanan (simbol: p atau P) adalah satuan fisika untuk menyatakan gaya (F) per satuan luas (A).
Lihat Zona neritik dan Tekanan
Terumbu karang
Simbiosis mutualisme alga dengan terumbu karang di pulau Endenbury. Terumbu Karang di Kepulauan Seribu Terumbu karang adalah sekumpulan hewan karang yang bersimbiosis dengan sejenis tumbuhan alga yang disebut zooxanthellae.
Lihat Zona neritik dan Terumbu karang
Tiram
Tiram goreng dengan balutan telur dan tepung Pisau khusus untuk membuka tiram hidup Tiram ''Crassostrea gigas'' Tiram segar Sajian tiram mentah Sajian tiram mentah di atas es dengan lemon Tiram yang dipanggang di atas arang Tiram adalah sekelompok kerang-kerangan dengan cangkang berkapur dan relatif pipih.
Lihat Zona neritik dan Tiram
Zona fotik
Pembagian zona di perairan berdasarkan intensitas cahaya matahari. Zona fotik (disebut juga sebagai zona eufotik, zona epipelagik, dan zona sinar matahari) adalah lapisan paling atas dari sebuah perairan yang dapat ditembus sinar matahari atau sebuah zona perairan terbuka.
Lihat Zona neritik dan Zona fotik
Zona pelagik
Diagram skala lapisan di zona pelagik. Air apapun di laut yang tidak terlalu dekat dengan dasar laut dinamai zona pelagik.
Lihat Zona neritik dan Zona pelagik
Zooplankton
Copepoda (''Calanoida'' sp.) Zooplankton adalah plankton heterotrofik (kadang-kadang detritivorous).
Lihat Zona neritik dan Zooplankton
Lihat juga
Ilmu perikanan
- Arus Humboldt
- Biologi kelautan
- Bioluminesensi
- Biomassa (ekologi)
- Biota laut
- Dasar laut
- Dinamika populasi perikanan
- Ekosistem laut
- Ekosistem perairan
- Eksploitasi berlebihan
- Gunung laut
- Habitat laut
- Ilmu perikanan
- Kapal penelitian
- Kolom air
- Lubuk
- Manajemen perikanan
- Migrasi Lessepsia
- Pembalikan massa air
- Peningkatan keasaman air laut
- Pusaran samudra
- Salju laut
- Termoklin
- Zona intertidal
- Zona litoral
- Zona neritik
- Zona pelagik
Oseanografi fisik
- Air laut
- Arus air laut
- Arus pecah
- Arus sejajar pantai
- Arus termohalin
- Biogeografi
- Bioturbasi
- Busa laut
- Cekungan samudra
- Dasar gelombang
- Dataran abisal
- Dinamika fluida geofisika
- El Niño–Osilasi Selatan
- Gelombang Rossby
- Gosong pasir
- Gunung laut
- Guyot
- Jason-1
- Jason-3
- Kepulauan Hawaii
- Kuarter
- Landas kontinen
- Longsor bawah laut
- Maui Nui
- Ocean Surface Topography Mission
- Ombak
- Oseanografi fisik
- Palung Sandwich Selatan
- Pelampung tsunami
- Pendangkalan gelombang
- Permukaan laut
- Pesan dalam botol
- Punggungan tengah samudra
- SOSUS
- Sirkulasi hidrotermal
- Sungai bawah Laut Hitam
- Termoklin
- Tinggi gelombang
- Topografi permukaan laut
- Zona intertidal
- Zona neritik
- Zona selancar