Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Brem

Indeks Brem

Brem adalah makanan yang berasal dari sari ketan yang dimasak dan dikeringkan, merupakan hasil dari fermentasi ketan hitam yang diambil sarinya saja yang kemudian diendapkan dalam waktu sekitar sehari semalam.

15 hubungan: Beras ketan, Budaya Jawa, Caruban, Daftar hidangan Bali, Daftar julukan kota di Indonesia, Daftar makanan hasil fermentasi, Daftar masakan Indonesia, Daftar penemuan dan penciptaan Indonesia, Hidangan Indonesia, Hidangan Jawa Tengah, Jawa Timur, Kabupaten Madiun, Kota Denpasar, Kota Madiun, Tuak.

Beras ketan

Beras ketan yang belum dimasak (Oryza glutinosa) dari Indonesia Tepung beras ketan Beras ketan atau beras pulut (Oryza sativa var. glutinosa) adalah sebuah jenis beras yang utamanya tumbuh di Asia Tenggara dan Asia bagian timur.

Baru!!: Brem dan Beras ketan · Lihat lebih »

Budaya Jawa

Wayang kulit dilihat pada sisi bayangannya. Batik Budaya Jawa adalah budaya yang berasal dari masyarakat pulau Jawa dan dianut oleh masyarakat Jawa khususnya di Banten Utara, Jawa Barat Utara, Jawa Tengah, Yogyakarta, dan Jawa Timur.

Baru!!: Brem dan Budaya Jawa · Lihat lebih »

Caruban

Kota Caruban adalah sebuah wilayah kecil yang terletak di Kecamatan Mejayan yang menjadi ibu kota pemerintahan resmi Kabupaten Madiun yang berpindah secara administrasi pemerintahanan yang semula berada di kota Madiun.

Baru!!: Brem dan Caruban · Lihat lebih »

Daftar hidangan Bali

Berikut ini adalah daftar makanan khas dari provinsi Bali.

Baru!!: Brem dan Daftar hidangan Bali · Lihat lebih »

Daftar julukan kota di Indonesia

Berikut adalah daftar julukan kota di Indonesia.

Baru!!: Brem dan Daftar julukan kota di Indonesia · Lihat lebih »

Daftar makanan hasil fermentasi

Atchara.

Baru!!: Brem dan Daftar makanan hasil fermentasi · Lihat lebih »

Daftar masakan Indonesia

Berikut ini adalah daftar masakan khas Indonesia.

Baru!!: Brem dan Daftar masakan Indonesia · Lihat lebih »

Daftar penemuan dan penciptaan Indonesia

Bangsa Indonesia telah mengembangkan tradisi panjang teknik fermentasi, di antaranya adalah tempe, oncom, tuak, brem, dan tapai. Layar tanja, sebuah penemuan Indonesia yang berpengaruh global, karena memungkinkan kapal untuk berlayar melawan angin. Daftar penemuan dan penciptaan Indonesia ini memerinci kesenian dan teknik pribumi, kreasi budaya, penemuan ilmiah, produk-produk karya anak bangsa, dan sumbangsih rakyat di kepulauan Indonesia — baik negara kuno dan modern Indonesia.

Baru!!: Brem dan Daftar penemuan dan penciptaan Indonesia · Lihat lebih »

Hidangan Indonesia

Contoh hidangan Indonesia khas Sunda; ikan bakar, nasi timbel (nasi dibungkus daun pisang), ayam goreng, sambal, tempe dan tahu goreng, dan sayur asem; semangkuk air dengan jeruk nipis adalah kobokan. Rendang daging domba Indonesia adalah asal mula sate; salah satu makanan paling populer di negara ini, ada banyak variasi di seluruh Indonesia. Nasi dengan lauk-pauknya. Makanan masyarakat Indonesia sehari-hari Prasmanan, cara penyajian makanan indonesia dalam pesta Hidangan Indonesia adalah salah satu tradisi kuliner yang paling kaya di dunia, dan penuh dengan cita rasa yang kuat.

Baru!!: Brem dan Hidangan Indonesia · Lihat lebih »

Hidangan Jawa Tengah

Berikut adalah makanan khas yang terdapat di Jawa Tengah, menurut kabupaten/kota: Gudeg.

Baru!!: Brem dan Hidangan Jawa Tengah · Lihat lebih »

Jawa Timur

Jawa Timur (disingkat Jatim, ꦙꦮꦶꦮꦺꦠꦤ꧀, Pegon: جاوي وَيتان|Jawi Wétan, Jhâbâ Tèmor) adalah sebuah wilayah provinsi yang terletak di bagian timur Pulau Jawa, Indonesia. Ibu kotanya adalah Kota Surabaya. Luas wilayahnya yakni 48.033 km², dengan jumlah penduduk sebanyak 41.149.974 jiwa (tahun 2022) dan kepadatan penduduk 857 jiwa/km2. Hampir seperempat dari jumlah penduduk Jawa Timur bermukim di wilayah metropolitan Surabaya. Jawa Timur memiliki wilayah terluas di antara enam provinsi di pulau Jawa, dan memiliki jumlah penduduk terbanyak kedua di Indonesia setelah Jawa Barat. Wilayah Provinsi Jawa Timur berbatasan dengan Laut Jawa di sebelah utara, Selat Bali (Provinsi Bali) di sebelah timur, Samudra Hindia di sebelah selatan, serta Provinsi Jawa Tengah di sebelah barat. Wilayah Jawa Timur juga meliputi Pulau Madura, Pulau Bawean, Pulau Kangean, Kepulauan Kangean serta sejumlah pulau-pulau kecil di Laut Jawa yakni: Kepulauan Masalembu, Pulau Sempu dan Nusa Barung. Jawa Timur dikenal sebagai pusat industri dan keuangan kawasan Tengah dan Timur Indonesia, yang memiliki signifikansi perekonomian cukup tinggi, yakni berkontribusi sekitar 15% terhadap Produk Domestik Bruto nasional.

Baru!!: Brem dan Jawa Timur · Lihat lebih »

Kabupaten Madiun

Tugu Selamat Datang Kota Caruban Kabupaten Madiun adalah sebuah kabupaten di Provinsi Jawa Timur, Indonesia.

Baru!!: Brem dan Kabupaten Madiun · Lihat lebih »

Kota Denpasar

Denpasar adalah ibu kota dan sekaligus menjadi pusat pemerintahan dan perekonomian dari provinsi Bali, Indonesia.

Baru!!: Brem dan Kota Denpasar · Lihat lebih »

Kota Madiun

Kota Madiun adalah sebuah kota di provinsi Jawa Timur, Indonesia.

Baru!!: Brem dan Kota Madiun · Lihat lebih »

Tuak

Tuak adalah sejenis minuman beralkohol Nusantara yang merupakan hasil fermentasi dari nira, beras, atau bahan minuman/buah yang mengandung gula.

Baru!!: Brem dan Tuak · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Brem Bali.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »