Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Bilangan prima terbesar yang diketahui

Indeks Bilangan prima terbesar yang diketahui

Plot banyaknya digit pada bilangan prima terbesar yang diketahui per tahun, sejak kemunculan komputer elektronik. Sumbu vertikal memakai skala logaritma. Bilangan prima terbesar yang diketahui adalah, sebuah bilangan dengan 24,862,048 digit ketika ditulis dalam basis desimal.

11 hubungan: Bilangan bulat, Bilangan Fermat, Bilangan prima, Bilangan prima Mersenne, Great Internet Mersenne Prime Search, Leonhard Euler, Pembagi, Sistem bilangan desimal, Tak hingga, Time, Transformasi Fourier cepat.

Bilangan bulat

360x360px Bilangan bulat adalah bilangan yang dapat dituliskan tanpa komponen desimal atau pecahan.

Baru!!: Bilangan prima terbesar yang diketahui dan Bilangan bulat · Lihat lebih »

Bilangan Fermat

Dalam matematika, bilangan Fermat adalah bilangan bulat positif yang ditulis dalam bentuk dengan n adalah bilangan bulat non-negatif.

Baru!!: Bilangan prima terbesar yang diketahui dan Bilangan Fermat · Lihat lebih »

Bilangan prima

Bilangan komposit dapat disusun menjadi persegi panjang, sedangkan bilangan prima tidak dapat. Bilangan prima adalah bilangan asli lebih dari 1 yang bukan hasilkali dari dua bilangan asli yang lebih kecil.

Baru!!: Bilangan prima terbesar yang diketahui dan Bilangan prima · Lihat lebih »

Bilangan prima Mersenne

Bilangan prima Mersenne adalah sebuah bilangan prima dengan rumus: Di antara semua bilangan prima Mersenne yang sudah ditemukan, sepuluh bilangan terbesarnya ditemukan dengan menggunakan GIMPS.

Baru!!: Bilangan prima terbesar yang diketahui dan Bilangan prima Mersenne · Lihat lebih »

Great Internet Mersenne Prime Search

Logo GIMPS Great Internet Mersenne Prime Search ("Pencarian Bilangan Prima Mersenne Besar-besaran dengan Internet") disingkat GIMPS adalah sebuah proyek kerjasama komputasi terdistribusi menggunakan perangkat lunak Prima95 dan MPrime, yang dirancang khusus untuk mencari bilangan prima Mersenne.

Baru!!: Bilangan prima terbesar yang diketahui dan Great Internet Mersenne Prime Search · Lihat lebih »

Leonhard Euler

Leonhard Euler (mirip dengan 'oiler'; 15 April 170718 September 1783) adalah seorang matematikawan dan fisikawan pionir dari Swiss.

Baru!!: Bilangan prima terbesar yang diketahui dan Leonhard Euler · Lihat lebih »

Pembagi

Pembagi bilangan 10 diilustrasikan dengan Cuisenaire rods: 1, 2, 5, dan 10 Pembagi suatu bilangan bulat n dalam matematika, juga disebut suatu faktor n, adalah suatu bilangan bulat yang dapat dikalikan oleh sejumlah bilangan bulat untuk menghasilkan n.

Baru!!: Bilangan prima terbesar yang diketahui dan Pembagi · Lihat lebih »

Sistem bilangan desimal

Sistem bilangan desimal adalah sistem standar yang melambangkan bilangan bulat dan bukan bilangan bulat.

Baru!!: Bilangan prima terbesar yang diketahui dan Sistem bilangan desimal · Lihat lebih »

Tak hingga

Simbol dari tak hinggaTak hingga atau ananta (infinite) adalah sesuatu yang tiada berbatas maupun berpenghujung, atau sesuatu yang lebih besar dari sebarang batas yang ditetapkan.

Baru!!: Bilangan prima terbesar yang diketahui dan Tak hingga · Lihat lebih »

Time

Time (biasa ditulis dengan gaya TIME) adalah majalah berita mingguan Amerika Serikat.

Baru!!: Bilangan prima terbesar yang diketahui dan Time · Lihat lebih »

Transformasi Fourier cepat

Transformasi Fourier cepat (Bahasa Inggris: Fast Fourier Transform, biasa disingkat FFT) adalah suatu algoritme untuk menghitung transformasi Fourier diskrit (Bahasa Inggris: Discrete Fourier Transform, DFT) dengan cepat dan efisien.

Baru!!: Bilangan prima terbesar yang diketahui dan Transformasi Fourier cepat · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Bilangan prima terbesar, Bilangan prima terbesar yang telah diketahui.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »