Daftar Isi
36 hubungan: Anuitas, Archimedes, Asimtot, Barisan dan deret geometri, Bilangan bulat, Bilangan Fibonacci, Biologi, Deret (matematika), Deret divergen, Deret Grandi, Deret konvergen, Deret pangkat, Deret selang-seling, Fisika, Fraktal, Ilmu ekonomi, Ilmu komputer, Infinitesimal, Integral, Investasi, Kalkulus, Keliling, Keuangan, Luas, Matematika, Metode penghabis, Nilai absolut, Parabola, Perekayasaan, Rasio emas, Segitiga sama sisi, Teorema Taylor, Volume, Zeno dari Elea, 0,999..., 1/2 + 1/4 + 1/8 + 1/16 + ⋯.
Anuitas
Anuitas (bahasa Inggris: annuity) adalah suatu rangkaian sistem cara penerimaan atau pembayaran tetap yang dilakukan secara berkala pada jangka waktu tertentu.
Lihat Deret geometrik dan Anuitas
Archimedes
Bola dan tabung dimasukkan dalam bak air Archimedes untuk membuktikan bahwa volume dan luas permukaan bola adalah 2/3 dari tabung Archimedes dari Sirakusa (Ἀρχιμήδης ὁ Συρακόσιος Arkhimḗdēs ho Surākósios "Arkhimedes dari Sirakusa"; sekitar 287 SM–212 SM) adalah seorang matematikawan, fisikawan, insinyur, astronom, dan penemu asal Yunani yang terkenal.
Lihat Deret geometrik dan Archimedes
Asimtot
Grafik fungsi dengan asimtot horizontal (''y''.
Lihat Deret geometrik dan Asimtot
Barisan dan deret geometri
Barisan dan deret geometri atau dikenal sebagai barisan dan deret ukur dalam bidang matematika adalah jenis barisan dan deret di mana bilangan berikutnya merupakan perkalian dari bilangan sebelumnya dengan suatu bilangan rasio tertentu.
Lihat Deret geometrik dan Barisan dan deret geometri
Bilangan bulat
360x360px Bilangan bulat adalah bilangan yang dapat dituliskan tanpa komponen desimal atau pecahan.
Lihat Deret geometrik dan Bilangan bulat
Bilangan Fibonacci
Dalam matematika, bilangan Fibonacci adalah barisan yang didefinisikan secara rekursif sebagai berikut: Penjelasan: barisan ini berawal dari 0 dan 1, kemudian angka berikutnya didapat dengan cara menambahkan kedua bilangan yang berurutan sebelumnya.
Lihat Deret geometrik dan Bilangan Fibonacci
Biologi
Biologi (serapan dari biologie) atau ilmu hayat (serapan dari علمالحياة) adalah kajian tentang kehidupan, dan organisme hidup, termasuk struktur, fungsi, pertumbuhan, evolusi, persebaran, dan taksonominya.
Lihat Deret geometrik dan Biologi
Deret (matematika)
Deret \frac12+\frac144+\frac18+\cdots konvergen menuju 1 Deret (series) adalah jumlah suku-suku dari suatu barisan.
Lihat Deret geometrik dan Deret (matematika)
Deret divergen
Dalam matematika, deret divergen adalah deret tak terhingga yang tidak konvergen, yang artinya barisan tak terhingga jumlah-jumlah parsialderet tersebut tidak mempunyai limit terhingga.
Lihat Deret geometrik dan Deret divergen
Deret Grandi
Dalam matematika, adalah deret tak terhingga yang semua sukunya adalah 1 sekaligus dengan tanda positif dan negatif yang bergantian.
Lihat Deret geometrik dan Deret Grandi
Deret konvergen
Dalam matematika, deret takhingga adalah hasil jumlah suku-suku dari suatu barisan takhingga bilangan.
Lihat Deret geometrik dan Deret konvergen
Deret pangkat
Deret pangkat atau Deret kuasa (satu variabel) dalam matematika adalah deret tak terhingga dalam bentuk dengan an melambangkan koefisien suku ke-n, c adalah konstanta dan x berubah-ubah di sekitar c (karena alasan ini kadang-kadang deret seperti ini dikatakan berpusat di c).
Lihat Deret geometrik dan Deret pangkat
Deret selang-seling
Dalam matematika, deret selang-seling, deret ayun, atau disebut juga deret berganti tanda adalah suatu deret tak terhingga yang tanda-tandanya (yaitu, tanda + dan −) saling bergantian di antara tiap-tiap suku.
Lihat Deret geometrik dan Deret selang-seling
Fisika
teleskop luar angkasa Hubble. Fisika (serapan dari fysica) adalah sains atau ilmu alam yang mempelajari materiDi awal The Feynman Lectures on Physics, Richard Feynman menawarkan hipotesis atom sebagai konsep sains tunggal terbesar: "If, in some cataclysm, all scientific knowledge were to be destroyed one sentence what statement would contain the most information in the fewest words? I believe it is that all things are made up of atoms – little particles that move around in perpetual motion, attracting each other when they are a little distance apart, but repelling upon being squeezed into one another..." beserta gerak dan perilakunya dalam lingkup ruang dan waktu, bersamaan dengan konsep yang berkaitan seperti energi dan gaya.
Lihat Deret geometrik dan Fisika
Fraktal
200x200px 200x200px Himpunan Mandelbrot, dinamakan berdasarkan penemunya, adalah contoh fraktal yang terkenal. Segitiga Sierpinski, suatu fraktal, bisa dipecah menjadi tiga segitiga Sierpinski (masing-masing diberi warna berbeda). Fraktal adalah benda geometris yang kasar pada segala skala, dan terlihat dapat "dibagi-bagi" dengan cara yang radikal.
Lihat Deret geometrik dan Fraktal
Ilmu ekonomi
bursa saham New York Ilmu ekonomi adalah ilmu yang mempelajari perilaku manusia dalam memilih dan menciptakan kemakmuran.
Lihat Deret geometrik dan Ilmu ekonomi
Ilmu komputer
Ilmu komputer (Computer Science), Secara umum diartikan sebagai ilmu yang mempelajari baik tentang komputasi, perangkat keras (hardware) maupun perangkat lunak (software).
Lihat Deret geometrik dan Ilmu komputer
Infinitesimal
Infinitesimal (ε) dan tak terbatas (ω) di garis bilangan surealis (ε.
Lihat Deret geometrik dan Infinitesimal
Integral
Integral tertentu suatu fungsi dapat digambarkan sebagai area yang dibatasi oleh kurva fungsinya. Integral adalah sebuah konsep penjumlahan secara berkesinambungan dalam matematika.
Lihat Deret geometrik dan Integral
Investasi
Investasi, penanaman modal, atau pelaburan adalah suatu kegiatan menanamkan modal, langsung maupun tidak langsung dengan harapan di kemudian hari pemilik modal akan memperoleh manfaat tertentu dari hasil penanaman modalnya.
Lihat Deret geometrik dan Investasi
Kalkulus
Kalkulus (calculus, artinya "batu kecil", untuk menghitung) adalah cabang ilmu matematika yang mencakup limit, turunan, integral, dan deret takterhingga.
Lihat Deret geometrik dan Kalkulus
Keliling
Keliling adalah jumlah sisi-sisi pada bangun dua dimensi. Keliling adalah jumlah sisi-sisi pada bangun dua dimensi.
Lihat Deret geometrik dan Keliling
Keuangan
Keuangan adalah istilah untuk menggambarkan hubungan antar manusia berdasarkan kebutuhan dan keuntungan material.
Lihat Deret geometrik dan Keuangan
Luas
Luas atau keluasan adalah besaran yang menyatakan ukuran dua dimensi (dwigatra) suatu bagian permukaan yang dibatasi dengan jelas, biasanya suatu daerah yang dibatasi oleh kurva tertutup.
Lihat Deret geometrik dan Luas
Matematika
Tidak ada perupaan atau penjelasan tentang wujud fisik Euklides yang dibuat selama masa hidupnya yang masih bertahan dari zaman kuno. Oleh karena itu, penggambaran Euklides di dalam karya seni bergantung pada daya khayal seniman (''lihat Euklides''). Matematika, adalah bidang ilmu, yang mencakup studi tentang topik-topik seperti bilangan (aritmetika dan teori bilangan), rumus dan struktur terkait (aljabar), bangun dan ruang tempat mereka berada (geometri), dan besaran serta perubahannya (kalkulus dan analisis).
Lihat Deret geometrik dan Matematika
Metode penghabis
Dalam matematika, metode penghabis (Latin: methodus exhaustionibus) adalah suatu cara kuno untung menghitung luas, volume, dan panjang dari bentuk geometri melengkung, seperti lingkaran.
Lihat Deret geometrik dan Metode penghabis
Nilai absolut
bilangan real. Dalam matematika, nilai absolut (juga dikenal dengan nilai mutlak atau modulus) dari suatu bilangan real x, ditulis sebagai |x|, adalah nilai dari x tanpa disertai tanda.
Lihat Deret geometrik dan Nilai absolut
Parabola
Bagian dari parabola (biru), dengan berbagai fitur (warna lain). Parabola lengkap tidak memiliki titik akhir. Dalam orientasi ini, ia meluas tak terbatas ke kiri, kanan, dan ke atas. Parabola adalah anggota keluarga bagian kerucut. Dalam matematika, parabola adalah kurva bidang yang simetris cermin dan kira-kira berbentuk U.
Lihat Deret geometrik dan Parabola
Perekayasaan
Rekayasa atau teknik (engineering) adalah penerapan ilmu dan teknologi untuk menyelesaikan permasalahan manusia.
Lihat Deret geometrik dan Perekayasaan
Rasio emas
Ruas garis dalam rasio emas kemiripan persegi emas dengan sisi panjang '''''a + b''''' dan sisi pendek '''''a'''''. Hal ini dirumuskan melalui persamaan matematika: \fraca+ba.
Lihat Deret geometrik dan Rasio emas
Segitiga sama sisi
3|area.
Lihat Deret geometrik dan Segitiga sama sisi
Teorema Taylor
Fungsi eksponensial y.
Lihat Deret geometrik dan Teorema Taylor
Volume
Volume atau isi padu adalah penghitungan seberapa banyak ruang yang bisa ditempati dalam suatu objek.
Lihat Deret geometrik dan Volume
Zeno dari Elea
Zeno dari Elea (Yunani: Ζήνων ὁ Ἐλεάτης) adalah filsuf pra-Sokrates dari Yunani Besar dan anggota aliran Eleatik yang didirikan oleh Parmenides.
Lihat Deret geometrik dan Zeno dari Elea
0,999...
Bilangan desimal dengan angka 9 berulang tak terhingga. 0,999… dalam matematika adalah suatu bilangan desimal yang memuat angka 9 berulang tak terhingga.
Lihat Deret geometrik dan 0,999...
1/2 + 1/4 + 1/8 + 1/16 + ⋯
Enam penjumlahan pertama digambar sebagai bagian-bagian persegi. Deret geometri di garis bilangan real. Dalam matematika, deret tak hingga adalah contoh dasar dari deret geometri yang mutlak konvergen.
Lihat Deret geometrik dan 1/2 + 1/4 + 1/8 + 1/16 + ⋯
Juga dikenal sebagai Deret geometri.