Daftar Isi
12 hubungan: Afinitas kimia, Air, Asam amino, CRC Press, Kimia analisis, Kimia organik, Kromatografi, Kromatografi gas, Kromatografi pertukaran ion, Metanol, Pelarut, Pencucian.
- Kromatografi
Afinitas kimia
Afinitas kimia adalahsuatu bentuk sifat elektronik yang dengan ini spesies kimia yang berbeda akan mampu membentuk senyawa kimianya sendiri.
Lihat Elusi dan Afinitas kimia
Air
220px Air adalah senyawa yang penting bagi semua bentuk kehidupan yang diketahui sampai saat ini di Bumi, tetapi tidak di planet lain.
Lihat Elusi dan Air
Asam amino
Asam amino adalah senyawa organik yang memiliki gugus fungsi karboksil (–COOH) dan amina (biasanya –NH2), serta rantai samping (gugus R) yang spesifik untuk setiap jenis asam amino.
Lihat Elusi dan Asam amino
CRC Press
The CRC Press, LLC adalah grup penerbitan yang berbasis di Amerika Serikat yang mengkhususkan diri dalam memproduksi buku-buku teknik.
Lihat Elusi dan CRC Press
Kimia analisis
Laboratorium kromatografi gas Kimia analisis adalah studi pemisahan, identifikasi, dan kuantifikasi komponen kimia dalam bahan alam maupun buatan.
Lihat Elusi dan Kimia analisis
Kimia organik
Struktur dari molekul metana: ikatan hidrokarbon yang paling sederhana. Kimia organik adalah percabangan studi ilmiah dari ilmu kimia mengenai struktur, sifat, komposisi, reaksi, dan sintesis senyawa organik.
Lihat Elusi dan Kimia organik
Kromatografi
Kromatografi Kromatografi adalah suatu teknik pemisahan molekul berdasarkan perbedaan pola pergerakan antara fase gerak dan fase diam untuk memisahkan komponen (berupa molekul) yang berada pada larutan.
Lihat Elusi dan Kromatografi
Kromatografi gas
Kromatografi gas (KG) merupakan jenis kromatografi yang umum digunakan dalam analisis kimia untuk pemisahan dan analisis senyawa yang dapat menguap tanpa mengalami dekomposisi.
Lihat Elusi dan Kromatografi gas
Kromatografi pertukaran ion
Kolom kromatografi pertukaran ion. Kromatografi pertukaran ion adalah salah satu teknik pemurnian senyawa spesifik di dalam larutan campuran.
Lihat Elusi dan Kromatografi pertukaran ion
Metanol
Metanol, juga dikenal sebagai metil alkohol, wood alcohol atau spiritus, adalah senyawa kimia dengan rumus kimia CH3OH.
Lihat Elusi dan Metanol
Pelarut
Botol pelarut berisi etanol dan aseton. Pelarut adalah suatu zat yang melarutkan zat terlarut (cairan, padat atau gas yang berbeda secara kimiawi), menghasilkan suatu larutan.
Lihat Elusi dan Pelarut
Pencucian
Pencucian adalah salah satu metode dalam membersihkan, biasanya menggunakan air dan sabun atau deterjen.
Lihat Elusi dan Pencucian