Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Negara integralistik

Indeks Negara integralistik

Soepomo Negara integralistik, negara kekeluargaan, integralisme Soepomo, konsep negara integralistik Soepomo, atau paham negara integralistik Soepomo adalah gagasan integralisme yang dikemukakan oleh salah satu perancang Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945, Soepomo.

27 hubungan: Adam Müller, Adolf Hitler, Antropologi hukum, Bahasa Belanda, Baruch de Spinoza, Batavia, Cornelis van Vollenhoven, Führerprinzip, Georg Wilhelm Friedrich Hegel, Hak asasi manusia, Hirohito, Imperialisme, Individualisme, Integralisme, Jerman Nazi, Kaisar Jepang, Kediktatoran proletariat, Kekaisaran Jepang, Kontrak sosial, Marxisme, Pendudukan Jepang di wilayah Hindia Belanda, Priayi, Pribumi, Soepomo, Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945, Uni Soviet, Universitas Leiden.

Adam Müller

Adam Muller Adam Heinrich Müller adalah seorang filsuf Jerman yang menjadi tokoh utama paham romantisme Jerman tetang masyarakat dan negara.

Baru!!: Negara integralistik dan Adam Müller · Lihat lebih »

Adolf Hitler

Adolf Hitler adalah seorang politisi Jerman dan ketua Partai Nazi (Nationalsozialistische Deutsche Arbeiterpartei (NSDAP); Partai Pekerja Jerman Sosialis Nasional) kelahiran Austria.

Baru!!: Negara integralistik dan Adolf Hitler · Lihat lebih »

Antropologi hukum

Antropologi hukum adalah kajian antropologis terhadap makna sosial dari dan pentingnya hukum dengan menelaah bagaimana hukum dibuat termasuk bagaimana konteks sosial pembuatan hukum tersebut, bagaimana hukum mempertahankan dan mengubah institusi sosial lainnya, dan bagaimana hukum membangun perilaku sosial.

Baru!!: Negara integralistik dan Antropologi hukum · Lihat lebih »

Bahasa Belanda

Bahasa Belanda (Nederlands) adalah bahasa yang dituturkan oleh 20 juta jiwa di seluruh dunia dan merupakan bagian dari bahasa Jermanik Barat yang besar, bersama dengan Bahasa Inggris dan Bahasa Jerman di dalamnya.

Baru!!: Negara integralistik dan Bahasa Belanda · Lihat lebih »

Baruch de Spinoza

Baruch de Spinoza di 1665 Baruch de Spinoza (24 November 1632 – 21 Februari 1677) (Bahasa Ibrani: ברוך שפינוזה) adalah filsuf keturunan Yahudi-Portugis berbahasa Spanyol yang lahir dan besar di Belanda.

Baru!!: Negara integralistik dan Baruch de Spinoza · Lihat lebih »

Batavia

Detil perisai pada lambang kota Batavia Batavia atau Batauia adalah ibu kota Hindia Belanda, yang wilayahnya kini kurang lebih menjadi Jakarta, ibu kota Indonesia.

Baru!!: Negara integralistik dan Batavia · Lihat lebih »

Cornelis van Vollenhoven

Cornelis van Vollenhoven (1917) Cornelis van Vollenhoven adalah seorang antropolog Belanda yang dikenal akan karyanya "Hukum Adat" di Hindia Belanda sehingga ia dijuluki "Bapak Hukum Adat".

Baru!!: Negara integralistik dan Cornelis van Vollenhoven · Lihat lebih »

Führerprinzip

Adolf Hitler, ''Führer'' Jerman Nazi. Führerprinzip (dalam bahasa Jerman berarti "asas pemimpin") adalah asas yang melandasi wewenang politik di Jerman Nazi.

Baru!!: Negara integralistik dan Führerprinzip · Lihat lebih »

Georg Wilhelm Friedrich Hegel

Georg Wilhelm Friedrich Hegel adalah seorang filsuf idealis Jerman yang lahir di Stuttgart, Württemberg, kini di Jerman barat daya.

Baru!!: Negara integralistik dan Georg Wilhelm Friedrich Hegel · Lihat lebih »

Hak asasi manusia

Hak asasi manusia (disingkat HAM, human rights, droits de l'homme) adalah sebuah konsep hukum dan normatif yang menyatakan bahwa manusia memiliki hak yang melekat pada dirinya karena ia adalah seorang manusia.

Baru!!: Negara integralistik dan Hak asasi manusia · Lihat lebih »

Hirohito

Hirohito (裕仁), dikenal di Jepang dengan nama anumerta Kaisar Shōwa (昭和天皇, Shōwa-tennō) adalah Kaisar Jepang yang ke-124.

Baru!!: Negara integralistik dan Hirohito · Lihat lebih »

Imperialisme

Imperialisme ialah sebuah kebijakan di mana sebuah negara besar dapat memegang kendali atau pemerintahan atas daerah lain agar negara itu bisa dipelihara atau berkembang.

Baru!!: Negara integralistik dan Imperialisme · Lihat lebih »

Individualisme

Individualisme merupakan satu filsafat yang memiliki pandangan moral, politik atau sosial yang menekankan kemerdekaan manusia serta kepentingan bertanggung jawab dan kebebasan sendiri.

Baru!!: Negara integralistik dan Individualisme · Lihat lebih »

Integralisme

Integralisme atau nasionalisme integral adalah ideologi yang menyatakan bahwa sebuah bangsa adalah suatu kesatuan organik.

Baru!!: Negara integralistik dan Integralisme · Lihat lebih »

Jerman Nazi

Jerman Nazi atau Jerman Fasis (NS-Staat) (secara resmi dikenal sebagai Reich Jerman dari tahun 1933 sampai 1943, dan Reich Jerman Raya dari tahun 1943 sampai 1945) adalah negara Jerman antara tahun 1933 dan 1945, ketika Adolf Hitler dan NSDAP mendominasi negara, mengubahnya menjadi keautokratan.

Baru!!: Negara integralistik dan Jerman Nazi · Lihat lebih »

Kaisar Jepang

Kaisar Jepang (Kanji: 天皇; Romaji: Tennō) adalah pemimpin keluarga kekaisaran dan kepala seremonial negara dari sistem monarki konstitusional Jepang.

Baru!!: Negara integralistik dan Kaisar Jepang · Lihat lebih »

Kediktatoran proletariat

Dalam pemikiran sosio-politik Marxis, diktatur proletariat merujuk pada negara sosialis di mana kaum proletar (kelas buruh) memegang kekuasaan politik.

Baru!!: Negara integralistik dan Kediktatoran proletariat · Lihat lebih »

Kekaisaran Jepang

adalah negara kebangsaan yang bersejarah dan merupakan kekuatan besar yang pernah berdiri di Asia Timur sejak Restorasi Meiji pada tahun 1868 hingga pemberlakuan Konstitusi Jepang pasca-Perang Dunia II dan pembentukan negara Jepang modern.

Baru!!: Negara integralistik dan Kekaisaran Jepang · Lihat lebih »

Kontrak sosial

Leviathan'' (1651), karya Thomas Hobbes yang membahas teori kontrak sosial. Kontrak sosial adalah sebuah perjanjian antara rakyat dengan para pemimpinnya, atau antara manusia-manusia yang tergabung di dalam komunitas tertentu.

Baru!!: Negara integralistik dan Kontrak sosial · Lihat lebih »

Marxisme

Marxisme adalah sebuah paham yang berdasar pada pandangan-pandangan Karl Marx.

Baru!!: Negara integralistik dan Marxisme · Lihat lebih »

Pendudukan Jepang di wilayah Hindia Belanda

Film propaganda ''Barisan Pekerdja'' yang diproduksi oleh Jepang selama menjajah Indonesia. Masa pendudukan Jepang di Nusantara yang saat itu masih bernama Hindia Belanda dimulai pada tahun 1942 dan berakhir pada tanggal 17 Agustus 1945 seiring dengan Proklamasi Kemerdekaan Indonesia oleh Soekarno dan M. Hatta.

Baru!!: Negara integralistik dan Pendudukan Jepang di wilayah Hindia Belanda · Lihat lebih »

Priayi

Seorang wanita priayi dari Jawa Tengah pada masa Hindia Belanda (1913). Priayi (Pyai) adalah istilah dalam kebudayaan Jawa untuk kelas sosial dalam golongan bangsawan.

Baru!!: Negara integralistik dan Priayi · Lihat lebih »

Pribumi

Pribumi (disebut pula orang asli atau penduduk asli) adalah masyarakat yang merupakan keturunan penduduk awal dari suatu tempat, dan telah membangun kebudayaannya di tempat tersebut dengan status asli (indigenous) sebagai kelompok etnis yang bukan pendatang dari daerah lainnya.

Baru!!: Negara integralistik dan Pribumi · Lihat lebih »

Soepomo

Prof. Dr. Mr. Soepomo (Ejaan Soewandi: Supomo) adalah seorang politikus dan pengacara Indonesia yang menjabat sebagai Menteri Kehakiman pertama negara itu dari Agustus hingga November 1945 dan lagi dari Desember 1949 hingga 6 September 1950.

Baru!!: Negara integralistik dan Soepomo · Lihat lebih »

Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945

Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 (disingkat UUD 1945; terkadang juga disingkat UUD '45, UUD RI 1945, atau UUD NRI 1945) adalah konstitusi dan sumber hukum tertinggi yang berlaku di Republik Indonesia.

Baru!!: Negara integralistik dan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 · Lihat lebih »

Uni Soviet

Uni Soviet (Сове́тский Сою́з, Sovyétskiĭ Soyúz) atau USSR (Union of Soviet Socialist Republics) atau Uni Republik Sosialis Soviet, disingkat URSS (Сою́з Сове́тскихСоциалисти́ческихРеспу́блик, Soyúz Sovyétskikh Sotsialistícheskikh Respúblik; disingkat СССР dalam alfabet Kiril, SSSR dalam alfabet Latin), adalah negara sosialis yang pernah ada antara tahun 1922–1991 di Eurasia.

Baru!!: Negara integralistik dan Uni Soviet · Lihat lebih »

Universitas Leiden

Universitas Leiden (bahasa Belanda: Universiteit Leiden; nama bahasa Latin: Academia Lugduno-Batava) adalah universitas umum di Belanda.

Baru!!: Negara integralistik dan Universitas Leiden · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Integralisme Soepomo.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »