Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Pasang
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Islam di Israel

Indeks Islam di Israel

Artikel ini memuat Islam di Israel.

21 hubungan: Agama, Ahmadiyаh, Al-Qur'an, Arab Saudi, Gaza, Haifa, Islam, Islam di Palestina, Israel, Jalur Gaza, Kekristenan, Madinah, Makkah, Masjidilaqsa, Muhammad, Orang Palestina, Palestina, Sidratul Muntaha, Tepi Barat, Yahudi, Yerusalem.

Agama

Berbagai macam simbol agama. Agama adalah sistem yang mengatur kepercayaan serta peribadatan kepada Tuhan (atau sejenisnya) serta tata kaidah yang berhubungan dengan adat istiadat, dan pandangan dunia yang menghubungkan manusia dengan tatanan kehidupan, pelaksanaan agama bisa dipengaruhi oleh adat istiadat daerah setempat.

Baru!!: Islam di Israel dan Agama · Lihat lebih »

Ahmadiyаh

Ahmadiyah (IPA), secara resmi bernama Jemaat Muslim Ahmadiyah atau Jemaat Muslim Ahmadiyah (al-Jamāʿah al-Islāmīyah al-Aḥmadīyah) adalah sebuah organisasi kebangkitan Islam yang berasal dari Punjab, India Britania, pada akhir abad ke-19.

Baru!!: Islam di Israel dan Ahmadiyаh · Lihat lebih »

Al-Qur'an

Al-Qur'an atau Kitab Qur'an (translit), adalah sebuah kitab suci utama dalam agama Islam, yang dipercayai umat Muslim bahwasanya kitab ini diturunkan oleh Allah, yang diturunkan kepada nabi terakhir agama Islam, Muhammad, melalui Malaikat Jibril.

Baru!!: Islam di Israel dan Al-Qur'an · Lihat lebih »

Arab Saudi

Arab Saudi, secara resmi dikenal sebagai Kerajaan Arab Saudi (translit), adalah sebuah negara Arab di Asia Barat yang mencakup hampir keseluruhan wilayah Semenanjung Arab.

Baru!!: Islam di Israel dan Arab Saudi · Lihat lebih »

Gaza

Bendera Gaza Bendera Gaza yang dilambai-lambaikan. Gaza (The New Oxford Dictionary of English (1998), ISBN 0-19-861263-X, p. 761 "Gaza Strip /'gɑːzə/ a strip of territory in Palestine, on the SE Mediterranean coast including the town of Gaza...". غَزَّةُ,; עַזֲה), yang juga disebut sebagai Kota Gaza, adalah sebuah kota Palestina di Jalur Gaza, dengan populasi 515,556, menjadikannya kota terbesar di Negara Palestina.

Baru!!: Islam di Israel dan Gaza · Lihat lebih »

Haifa

Haifa (חֵיפָה,,; حيفا) adalah kota di negara Israel.

Baru!!: Islam di Israel dan Haifa · Lihat lebih »

Islam

Islam (al-’Islām) adalah sebuah agama (font) monoteisme Abrahamik yang berpusat terutama di sekitar Al-Qur'an, sebuah teks agama yang diimani oleh umat Muslim sebagai kitab suci dan firman langsung dari Tuhan (muslim menyebutnya sebagai Allāh) seperti yang diwahyukan kepada Muhammad, nabi Islam yang utama dan terakhir.

Baru!!: Islam di Israel dan Islam · Lihat lebih »

Islam di Palestina

Islam adalah agama resmi di Negara Palestina.

Baru!!: Islam di Israel dan Islam di Palestina · Lihat lebih »

Israel

Israel (translit; translit) adalah sebuah negara di Asia Barat yang dikelilingi oleh Laut Tengah, Lebanon, Suriah, Palestina, Yordania, Mesir.

Baru!!: Islam di Israel dan Israel · Lihat lebih »

Jalur Gaza

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Islam di Israel dan Jalur Gaza · Lihat lebih »

Kekristenan

KekristenanDari kata bahasa Yunani Kuno Χριστός, (dilatinkan menjadi Kristus), terjemahan dari kata Ibrani מָשִׁיחַ, Māšîăḥ, yang berarti "orang yang diurapi", diimbuhi akhiran Latin -ian dan -itas.

Baru!!: Islam di Israel dan Kekristenan · Lihat lebih »

Madinah

Madinah (المدينة المنورة,, "kota yang bercahaya" atau "kota yang cemerlang"; atau المدينة,, "kota", juga ditransliterasikan sebagai Madīnah) adalah sebuah kota di Hejaz, sekaligus ibu kota dari Provinsi Madinah di Arab Saudi.

Baru!!: Islam di Israel dan Madinah · Lihat lebih »

Makkah

Makkah, secara resmi bernama Makkah al-Mukarramah, adalah salah satu kota suci Islam dan ibukota Provinsi Makkah, Arab Saudi.

Baru!!: Islam di Israel dan Makkah · Lihat lebih »

Masjidilaqsa

Masjidilaqsa atau Masjid Al-Aqsa (المسجد الاقصى,, arti harfiah: "masjid terjauh"), juga disebut dengan Baitulmaqdis atau Bait Suci (بيت المقدس, בֵּית־הַמִּקְדָּשׁ, Beit HaMikdash), Al Haram Asy Syarif (الحرمالشريف, al-Ḥaram asy-Syarīf, "Tanah Suci yang Mulia", atau الحرمالقدسي الشريف, al-Ḥaram al-Qudsī asy-Syarīf, "Tanah Suci Yerusalem yang Mulia"), Bukit Bait (Suci) (הַר הַבַּיִת, Har HaBáyit), adalah nama sebuah kompleks seluas 144.000 meter persegi yang berada di Kota Lama Yerusalem, Palestina.

Baru!!: Islam di Israel dan Masjidilaqsa · Lihat lebih »

Muhammad

Muhammad (مُحَمَّد; 570 – 8 Juni 632 M) adalah seorang pemimpin agama, sosial, politik dan pendiri dari agama Islam.

Baru!!: Islam di Israel dan Muhammad · Lihat lebih »

Orang Palestina

Orang-orang Palestina Bangsa Palestina atau orang Palestina adalah orang-orang Arab dari Tepi Barat dan Jalur Gaza, yang juga disebut Wilayah Palestina atau Palestina.

Baru!!: Islam di Israel dan Orang Palestina · Lihat lebih »

Palestina

Palestina (فلسطين), secara resmi Negara Palestina (translit), adalah negara yang berada di Asia Barat, antara Laut Tengah dan Sungai Yordan.

Baru!!: Islam di Israel dan Palestina · Lihat lebih »

Sidratul Muntaha

Sidratul Muntaha adalah sebuah pohon bidara (sidr) yang menandai akhir dari langit/Surga ketujuh, yang menandai batas tempat makhluk tidak dapat melewatinya, menurut agama Islam.

Baru!!: Islam di Israel dan Sidratul Muntaha · Lihat lebih »

Tepi Barat

Peta Tepi Barat Tepi Barat (الضفة الغربية, aḍ-Ḍiffä l-Ġarbīyä, יהודה ושומרון, Hagadah Hama'aravit, West Bank), disebut demikian karena hubungannya dengan Sungai Yordan, merupakan wilayah yang lebih besar dari dua wilayah Palestina (yang lainnya adalah Jalur Gaza).

Baru!!: Islam di Israel dan Tepi Barat · Lihat lebih »

Yahudi

Yahudi dapat mengacu pada beberapa hal berikut.

Baru!!: Islam di Israel dan Yahudi · Lihat lebih »

Yerusalem

Yerusalem (Ūrusyalīm), juga dikenal dengan Al-Quds merupakan salah satu kota tertua di dunia, terletak di sebuah dataran tinggi di Pegunungan Yudea antara Laut Tengah dan Laut Mati.

Baru!!: Islam di Israel dan Yerusalem · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Islam di israel.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »