Daftar Isi
19 hubungan: Arabidopsis thaliana, Bakteri, Determinisme biologis, Eukariota, Fisiologi, Gerakan motorik, Hewan, Hidrogen sianida, Kaku mayat, Lokomosi hewan, Makhluk hidup, Metabolisme, Migrasi sel, Mikroorganisme, Organisme multiseluler, Otot, Parasit, Peristaltik, Saluran pencernaan.
- Fisiologi
- Pergerakan sel
Arabidopsis thaliana
Arabidopsis thaliana adalah tanaman dari famili Brassicaceae yang dipilih menjadi tanaman yang paling sesuai untuk menjadi model studi perkembangan tanaman.
Lihat Motilitas dan Arabidopsis thaliana
Bakteri
Bakteri (nama ilmiah: Bacteria) adalah kelompok mikroorganisme bersel satu yang diklasifikasikan pada tingkat domain.
Lihat Motilitas dan Bakteri
Determinisme biologis
Determinisme biologis atau determinisme genetik adalah keyakinan bahwa perilaku manusia dikendalikan oleh suatu gen individu atau beberapa komponen fisiologi yang dimilikinya, yang pada umumnya mengabaikan peran lingkungan, baik dalam perkembangan embrio atau dalam pembelajaran.
Lihat Motilitas dan Determinisme biologis
Eukariota
Eukariota adalah organisme dengan sel yang memiliki nukleus dan organel bermembran lainnya.
Lihat Motilitas dan Eukariota
Fisiologi
Lukisan cat minyak yang menggambarkan Claude Bernard, bapak fisiologi modern, dengan murid-muridnya Fisiologi (serapan dari fysiologie) atau ilmu faal (serapan dari faʿl) adalah salah satu dari cabang-cabang biologi yang mempelajari berlangsungnya sistem kehidupan.
Lihat Motilitas dan Fisiologi
Gerakan motorik
Gerakan motorik atau adalah suatu istilah yang digunakan untuk menggambarkan perilaku gerakan yang dilakukan oleh tubuh manusia.
Lihat Motilitas dan Gerakan motorik
Hewan
Hewan adalah organisme eukariotik multiseluler yang membentuk kerajaan biologi Animalia.
Lihat Motilitas dan Hewan
Hidrogen sianida
Hidrogen sianida (HCN) (juga dikenal sebagai Asam Sianida) adalah senyawa anorganik dengan rumus molekul HCN.
Lihat Motilitas dan Hidrogen sianida
Kaku mayat
Kaku mayat (Rigor mortis) adalah salah satu tanda fisik kematian.
Lihat Motilitas dan Kaku mayat
Lokomosi hewan
Seekor cheetah sedang mengejar mangsa. Seekor lebah sedang terbang Dalam etologi, lokomosi hewan adalah ragam metode apapun yang dipakai oleh hewan untuk berpindah dari satu tempat ke tempat lain.
Lihat Motilitas dan Lokomosi hewan
Makhluk hidup
Dalam biologi, suatu makhluk hidup atau organisme (dari bahasa Yunani: ὀργανισμός, organismos) adalah setiap entitas individual yang mampu menjalankan fungsi-fungsi kehidupan.
Lihat Motilitas dan Makhluk hidup
Metabolisme
Tampilan metabolisme seluler yang disederhanakan. Struktur adenosin trifosfat (ATP), zat antara utama dalam metabolisme energi. Metabolisme (μεταβολισμος, metabolismos, 'perubahan') adalah seluruh reaksi biokimia yang bertujuan untuk mempertahankan kehidupan pada suatu organisme.
Lihat Motilitas dan Metabolisme
Migrasi sel
Migrasi sel adalah pusat dalam proses pembangunan dan pemeliharaan multicellular organisme.
Lihat Motilitas dan Migrasi sel
Mikroorganisme
Cawan agar yang ditumbuhi mikroorganisme yang diisolasi dari perairan dalam. Mikroorganisme (mikroba) atau jasad renik adalah organisme yang berukuran sangat kecil sehingga untuk mengamatinya diperlukan alat bantuan.
Lihat Motilitas dan Mikroorganisme
Organisme multiseluler
Multiselular atau Multiseluler adalah suatu istilah biologi untuk organisme yang mempunyai banyak sel yang isinya cukup kontras dengan organisme uniselular yang pada umumnya hanya mempunyai satu sel.
Lihat Motilitas dan Organisme multiseluler
Otot
adalah sebuah jaringan dalam tubuh manusia dan hewan yang berfungsi sebagai alat gerak aktif yang menggerakkan tulang.
Lihat Motilitas dan Otot
Parasit
Larva ''Acrodactyla quadrisculpta'' pada laba-laba Tetragnatha montana Parasit adalah organisme yang hidup pada atau di dalam makhluk hidup lain (disebut inang) dengan menyerap nutrisi, tanpa memberi bantuan atau manfaat lain padanya.
Lihat Motilitas dan Parasit
Peristaltik
Peristaltik: adalah gerakan meremas-remas pada dinding kerongkongan.
Lihat Motilitas dan Peristaltik
Saluran pencernaan
Diagram sistem pencernaan lengkap. Saluran pencernaan adalah sistem organ dalam hewan multisel yang menerima makanan, mencernanya menjadi energi dan nutrien, serta mengeluarkan sisa proses tersebut melalui anus.
Lihat Motilitas dan Saluran pencernaan
Lihat juga
Fisiologi
- Aklimatisasi
- Alometri
- Antioksidan
- Antropometri
- Asam beta-hidroksi beta-metilbutirat
- Asidofili (organisme)
- Atrofi otot
- Bersin
- Biomineralisasi
- Criptocrom
- Demineralisasi (fisiologi)
- Dormansi
- Ekskresi
- Elektroresepsi dan elektrogenesis
- Endotelial lipase
- Fisiologi
- Fisiologi dirgantara
- Fisiologi komparatif
- Hipertermia
- Hipertrofi otot
- Hipoksemia
- Hipotermia
- Homeostasis
- Hormon
- Jaringan termineralisasi
- Kelompok nutrisi primer
- Lipoprotein
- Lordosis (perilaku seksual)
- Magnesium dalam biologi
- Makan
- Menelan
- Minum
- Motilitas
- Nasti
- Rasio luas permukaan terhadap volume
- Sanggama
- Sekresi
- Skala Tinja Bristol
- Transduksi
- Transpor pasif
- Unsur kelumit
- Viviseksi