Kami sedang bekerja untuk memulihkan aplikasi Unionpedia di Google Play Store
KeluarMasuk
🌟Kami menyederhanakan desain kami untuk navigasi yang lebih baik!
Instagram Facebook X LinkedIn

Lumbung

Indeks Lumbung

Sunda di Desa Sirnarasa, Kasepuhan Banten Kidul, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat. ca. 1870 Lumbung adalah bangunan penyimpanan padi-padian yang telah dirontokan, kadang kala lumbung juga digunakan untuk menyimpan pakan ternak.

Daftar Isi

  1. 22 hubungan: Arsitektur Indonesia, Asia Timur, Gandum, Iran, Jali, Leuit, Lumbung padi, Malta, Mesir Kuno, Orang Minangkabau, Pakan, Perontokan, Poaceae, Rangkiang, Serangga, Suku Sunda, Sungai Indus, Sungai Yordan, Tembikar, Turki, Zaman Jomon, Zaman Yayoi.

  2. Arsitektur vernakular
  3. Ruangan
  4. Tempat penyimpanan makanan

Arsitektur Indonesia

Masjid Agung Yogyakarta memperlihatkan arsitektur Jawa dan mengambil warisan Hindu yaitu atap Meru. Arsitektur Indonesia dipengaruhi oleh keanekaragaman budaya, sejarah dan geografi di Indonesia.

Lihat Lumbung dan Arsitektur Indonesia

Asia Timur

Asia Timur adalah salah sebuah sub-wilayah Asia.

Lihat Lumbung dan Asia Timur

Gandum

Gandum (Triticum spp.) adalah sekelompok tanaman serealia dari suku padi-padian yang kaya akan karbohidrat.

Lihat Lumbung dan Gandum

Iran

Iran (ایران), secara resmi Republik Islam Iran dan juga disebut Persia adalah sebuah negara yang terletak di Asia Barat.

Lihat Lumbung dan Iran

Jali

adalah sejenis tumbuhan biji-bijian (serealia) tropika dari suku padi-padian atau Poaceae.

Lihat Lumbung dan Jali

Leuit

Sekumpulan leuit di Desa Sirnarasa, Cikakak, Sukabumi Leuit merupakan sejenis bangunan penyimpan padi yang terdapat di daerah pedesaan Sunda dan Baduy yang termasuk Warisan Budaya Takbenda Indonesia.

Lihat Lumbung dan Leuit

Lumbung padi

Lumbung padi suku Sasak, Lombok Lumbung padi adalah sebuah lumbung yang digunakan untuk menyimpan dan mengeringkan padi yang telah dipanen.

Lihat Lumbung dan Lumbung padi

Malta

Republik Malta, umumnya dikenal sebagai Malta, adalah sebuah negara kepulauan di Eropa Selatan.

Lihat Lumbung dan Malta

Mesir Kuno

Piramida Khafre (Dinasti Keempat Mesir) dan Sfinks Agung Giza (± 2500 SM). Peta Mesir Kuno, menunjukkan kota dan situs utama pada periode dinasti (3150 SM hingga 30 SM) Mesir Kuno adalah peradaban kuno di sebelah timur laut benua Afrika, yang berpusat di daerah hilir Sungai Nil, yakni kawasan yang kini menjadi wilayah negara Mesir.

Lihat Lumbung dan Mesir Kuno

Orang Minangkabau

Minangkabau atau disingkat Minang (Jawi: ميناڠكاباو) merupakan kelompok etnik pribumi Nusantara yang menghuni Sumatera bagian tengah, Indonesia.

Lihat Lumbung dan Orang Minangkabau

Pakan

Sapi yang sedang makan. Pakan adalah makanan yang diberikan kepada hewan nonmanusia.

Lihat Lumbung dan Pakan

Perontokan

Dalam pertanian, perontokan adalah salah satu tahap dalam pengolahan hasil panen, berupa pemisahan bulir dari tangkai malainya atau biji dari pelindungnya.

Lihat Lumbung dan Perontokan

Poaceae

Suku rumput-rumputan, Suku padi-padian, Poaceae, Glumiflorae, atau Graminae adalah salah satu suku anggota tumbuhan berbunga.

Lihat Lumbung dan Poaceae

Rangkiang

Rangkiang Rangkiang adalah lumbung padi yang digunakan oleh masyarakat Minangkabau untuk menyimpan padi hasil panen.

Lihat Lumbung dan Rangkiang

Serangga

Serangga merupakan hewan yang membentuk kelas Insekta (berasal dari bahasa Latin: insectum, sebuah kata serapan dari bahasa Yunani ἔντομον, yang artinya "terpotong menjadi beberapa bagian") adalah invertebrata dalam filum Artropoda dan subfilum Heksapoda yang memiliki eksoskeleton berkitin.

Lihat Lumbung dan Serangga

Suku Sunda

Wanita Sunda pemetik teh pada masa Hindia Belanda Suku Sunda (Urang Sunda; aksara Sunda) adalah suku bangsa yang berasal dari bagian barat Pulau Jawa, Indonesia, dengan istilah Tatar Pasundan yang mencakup sebagian besar wilayah administrasi Provinsi Jawa Barat, Banten, Jakarta dan sebagian wilayah barat Jawa Tengah.

Lihat Lumbung dan Suku Sunda

Sungai Indus

Sungai Sindhu (Sanskrit: सिन्धु Sindhu; Urdu: سندھ Sindh; Sindhi: سندھو Sindhu; Bahasa Punjabi سندھ; Hindko سندھ; Avestan: सिन्धु Sindhu; Bahasa Pashto: ّآباسن Abasin "Father of Rivers"; Bahasa Persia: سند. "Nilou" "Hindu"; السند "Al-Sind"; "Lion River";; Bahasa Yunani: Ινδός Indos; Bahasa Turki: Nilab) yang sekarang lebih dikenal dengan sungai Indus adalah nama salah satu sungai besar di India.

Lihat Lumbung dan Sungai Indus

Sungai Yordan

Sungai Yordan adalah sungai sepanjang 251 kilometer (156 mil) di Timur Tengah yang mengalir dari utara ke selatan melalui Danau Galilea (bahasa Ibrani: כנרת Kinneret, bahasa Arab: Bohayrat Tabaraya, yang berarti Danau Tiberias) dan menuju Laut Mati.

Lihat Lumbung dan Sungai Yordan

Tembikar

Kerajinan pot di Dilli Haat, Delhi, India. Tembikar adalah alat keramik yang dibuat oleh perajin.

Lihat Lumbung dan Tembikar

Turki

Turki (Türkiye), dengan nama resmi Republik Turki (Türkiye Cumhuriyeti), adalah sebuah negara kesatuan dengan sistem presidensial di kawasan Eurasia.

Lihat Lumbung dan Turki

Zaman Jomon

adalah sebutan zaman prasejarah kepulauan Jepang yang dimulai dari akhir zaman Pleistosen hingga zaman Holosen, bersamaan dengan zaman batu pertengahan atau zaman Batu Baru yang ditandai dengan mulai digunakannya barang-barang tembikar.

Lihat Lumbung dan Zaman Jomon

Zaman Yayoi

adalah salah satu zaman dalam pembagian periode sejarah Jepang yang mengacu pada Jepang (dengan perkecualian Hokkaido) pada abad ke-8 sebelum Masehi hingga abad ke-3 Masehi.

Lihat Lumbung dan Zaman Yayoi

Lihat juga

Arsitektur vernakular

Ruangan

Tempat penyimpanan makanan